Anda di halaman 1dari 5

TOPIK 5 : Bangunan Pengaman

Kontekstualisasi Penelaahan Penugasan Terbimbing


 Siswa melakukan eksplorasi fakta dari  Menghitung  Siswa mengerjakan
penjelasan dan video berkenanaan bangunan pengaman praktik individu dan
dengan bangunan pengaman gorong – gorong - gorong kelompok serta
gorong pada pekerjaan konstruksi jalan melaporkan hasilnya

ASESMEN
KKTP 1. MENGIDENTIFIKASI DATA DI LAPANGAN DALAM PERENCANAAN
PEKERJAAN JALAN
ASESMEN AWAL

Tanya jawab di kelas untuk memetakan kondisi siswa terhadap

 kompetensi prasyarat
 pengetahuan prasyarat
 kompetensi pada pembelajaran yang akan berlangsung berkaitan dengan topik
pembelajaran

pengetahuan pada pembelajaran yang akan berlangsung berkaitan dengan topik pembelajaran

ASESMEN AWAL
Pertanyaan / Soal Rubrik Asesmen Check list
Sudah Belum
Dalam perencanaan konstruksi  Klasifikasi Jalan
jalan, perhitungan apa saja yang  Bagian – bagian Jalan
harus disiapkan ?  Parameter Jalan
Sebutkan jenis – jenis Perkerasan lentur, perkerasan kaku,
perkerasan jalan ? perkerasan komposit
Jelaskan fungsi gorong – Gorong-gorong difungsikan sebagai
gorong? saluran pembawa air dari samping ke
badan air ataupun ke saluran
pembuangan lainnya

PERENCANAAN KONSTRUKSI JALAN 5


ASESMEN PROSES

1. Pengamatan diskusi kelompok dan presentasinya berkaitan dengan konsep :


 Jenis konstruksi jalan
 Bahan dan Peralatan
2. Penugasan terbimbing tentang “Jenis konstruksi jalan, bahan dan peralatan”
Lembar Diskusi :

Diskussikan dengan kelompok anda mengenai “jenis, peralatan dan bahan konstruksi jalan”

Kelompok :

Anggota : 1. ………………………..

2. ………………………..

3. ………………………..

Materi Diskusi :

1. Jenis pekerjaan konstruksi jalan


2. Peralatan pekerjaan konstruksi
3. Bahan pekerjaan konstruksi

3. Pengamatan dan pembimbingan sikap/karakter yang direspon oleh guru pada saat
pembelajaran berlangsung serta guru juga mengadakan pengamatan perkembangan
sikap siswa berkenaan dengan:
 Kemandirian
 Bernalar kritis
 Gotong-royong/kerja sama
4. Rubrik Penilaian
Pengamatan proses diskusi kelompok :
Aspek Kategori (nilai)
Pengamatan Mampu Kurang Mampu Tidak Mampu
Berpendapat Menyampaikan Menyampaikan pendapat Tidak menyampaikan
pendapat sesuai tema tidak sesuai tema pendapat
Keaktifan Aktif dalam diskusi Kurang aktif dalam diskusi Tidak aktif dalam
diskusi
Toleransi Menghargai pendapat Kurang menghargai Tidak menghargai
orang lain pendapat orang lain pendapat orang lain
Kerjasama Mengerjakan bersama Mengerjakan bersama Mengerjakan tidak
dengan seluruh dengan seorang dari anggota dengan kelompoknya
anggota kelompoknya kelompoknya /individu

PERENCANAAN KONSTRUKSI JALAN 6


ASESMEN AKHIR

Penilaian hasil presentasi tentang “Jenis, peralatan dan bahan konstruksi jalan”

PRESENTASI ASESMEN
No. Kriteria Kurang Cukup Baik Sangat BELUM MAMPU CUKUP MAMPU MEMAHAMI SANGAT
MEMAHAMI (8-9) MEMAHAMI (10)
MEMAHAMI (0-5)
penilaian Baik (6-7)

1 Membuka
2 Isi
3 Penutup
4 Gaya
oenyampaian
5 Kalimat
6 Kemampuan
menjawab
7 Hasil diskusi

PERENCANAAN KONSTRUKSI JALAN 7


RUBRIK PENILAIAN PRESENTASI
No Kriteria Kurang Cukup Baik Sangat Baik
Penilaian
1 Membuka Siswa mengucapkan Siswa membuka Siswa membuka presentasi, mengucapakan Siswa membuka presentasi, mengucapkan
salam saja presentasi dan ucapan salam, perkenalan anggota kelompok, salam, perkenalan anggota kelompok, dan
salam saja namun tidak menyampaikan topik yang menyampaikan topik yang ingin
ingin dipresentasikan dipresentasikan
2 isi Siswa menyajikan isi Siswa mampu Siswa mampu menyajikan isi diskusi Siswa mampu menyajikan isi presentasi
diskusi dan kurang menyajikan isi dengan jelas/mudah dipahami namun dengan lengkap dan jelas/mudah dipahami
dipahami diskusi dengan kurang lengkap
lengkap namun agak
dipahami
3 Penutup Siswa tidak Siswa menyampaikan Siswa menutup presentasi dengan Siswa menutup presentasi dengan
menyampaikan kesimpulan mengucapkan salam namun tidak menyampaikan kesimpulan presentasi dan
kesimpulan presentasi dan tidak menyampaikan kesimpulan presentasi mengucapkan salam
mengucapkan salam
4 Gaya Siswa Siswa mampu Siswa mempresentasikan hasil diskusi Siswa mampu mempresentasikan
penyampaian mempresentasikan mempresentasikan dengan suara lantang, jelas namun intonasi hasil diskusi dengan suara lantang, jelas dan
hasil diskusi dengan hasil diskusi dengan kurang pas. intonasi yang pas
suara kurang lantang suara kurang lantang
dan kurang jelas
5 Kalimat Siswa Siswa Siswa mempresentasikan hasil diskusi Siswa mempresentasikan hasil diskusi
mempresentasikan mempresentasikan menggunakan kata yang kurang baku menggunakan kata yang baku dan mudah
hasil diskusi hasil diskusi namun mudah dipahami dipahami
menggunakan kata menggunakan kata
yang kurang baku dan yang kurang baku
sulit dipahami dan agak sulit
dipahami
6 Kemampuan Siswa tidak mampu Siswa mampu Siswa mampu menjawab pertanyaan dengan Siswa mampu menjawab pertanyaan dengan
menjawab menjawab pertanyaan menjawab pertanyaan tepat , mudah dipahami namun kurang tepat , lengkap dan mudah dipahami
pertanyaan dengan kurang tepat lengkap
dan kurang lengkap
7 Hasil diskusi Siswa tidak mampu Siswa mampu Siswa mampu menyajikan hasil diskusi Siswa mampu menyajikan hasil diskusi
menyajikan hasil menyajikan hasil dengan jelas/mudah dipahami namun dengan lengkap dan jelas/mudah dipahami
diskusi diskusi dengan kurang lengkap
lengkap namun sulit
dipahami

PERENCANAAN KONSTRUKSI JALAN 8


RUBRIK ASESMEN
ASPEK BELUM MAMPU CUKUP MAMPU MEMAHAMI MEMAHAMI SANGAT MEMAHAMI
MEMAHAMI (0-5) (6-7) (8-9) (10)
Hasil pencarian Peserta didik mampu Peserta didik mampu mendapatkan Peserta didik mampu mendapatkan Peserta didik mampu mendapatkan
informasi terkait mendapatkan informasi <2 informasi 2 jenis peralatan dan informasi 3 jenis peralatan dan informasi 4 jenis peralatan dan
peralatan dan peralatan dan melaksanakan melaksanakan JOB dengan melaksanakan JOB dengan tepat melaksanakan dengan tepat
pengerjaan pengerjaan JOB masih dengan pendampingan
bantuan
Proses presentasi Peserta didik tidak mampu mempresentasikan hasil observasi Peserta didik mampu Peserta didik mampu
hasil/laporan mempresentasikan hasil namun dengan sikap yang kurang mempresentasikan hasil observasi mempresentasikan hasil observasi
observasi baik dengan sikap yang baik namun dengan sikap yang baik dan mampu
tidak mampu berdiskusi berdiskusi

PERENCANAAN KONSTRUKSI JALAN 9

Anda mungkin juga menyukai