Anda di halaman 1dari 17

Aksi Nyata Projek

Penguatan Profil
Pancasila SMP/ Paket B

Merancang /
Memodifikasi Modul
Projek

Riseu Arisandi S.SPd


SMPN Satap Terpadu Tegaldatar
www.reallygreatsite.com
123 Anywhere St., Any City, ST 12345
Pengertian Modul Projek

Modul Projek Penguatan Profil


Pelajar Pancasila merupakan
dokumen yang berisi tujuan,
langkah, media pembelajaran, dan
asesmen yang dibutuhkan untuk
melaksanakan projek penguatan
profil pelajar pancasila

www.reallygreatsite.com
123 Anywhere St., Any City, ST 12345
Prinsip Prinsip
Penyusunan Modul
Projek
Karakterisrik kompetensi dan minat
peserta didik disetiap fase.Perbedaan
tingkat pemahaman dan variasi jarak
(Gap) antar tingkat kompetensi yang bisa
terjadi disetiap fase. Melihat dari sudut
pandang pelajar, bahwa setiap peserta
didik itu unik.

Kriteria Penyusunan
Modul Projek Penguatan
Profil Pancasila

Menarik , Bermakna dan


Menantang
Relevan dan Kontekstual

Esensial

Berkesinambungan
Langkah Langkah
Penyusunan Modul Projek

Tahap Awal
Menggunakan modul projek profil yang
sudah tersedia, melakukan adaptasi
modul dengan kondisi sekolah.

Tahap Berkembang
Menggunakan modul projek profil yang
sudah tersedia, melakukan modifikasi
dibeberapa bagian modul, baik dari topik,
l
tujuan, aktifitas maupun asesmennya
sehingga lebih sesuai dengan kondisi dan
kebutuhan peserta didik.

Tahap Lanjutan
Merancang modul projek secara mandiri ,
melakukan penyusunan modul projek profil
dari tahap pemilihan tema dan tujuan hingga
pengembangan aktivitas dan asesmen secara
mandiri.
Komponen Modul
Ajar Projek
Profil Modul
Tema dan topik atau judul modul, Fase atau
jenjang sasaran, Durasi kegiatan

Dimensi, Elemen dan Tujuan


Pemetaan dimensi, elemen, sub elemen
profil pelajar pancasilayang menjadi tujuan
projek

Aktifitas
Alur aktifitas projek secara umum ,
Penjelasan tahapan kegiatan dan
asesmennya

Asesmen
Instrumen pengolahan hasil asesmen untuk
menyimpulkan pencapaian projek, rubah
pencapaian berisi rumusan kompetensi yang
sesuai dengan fase peserta didik
PROFIL PELAJAR PANCASILA
Beriman dan bertakwa kepada Tuhan
Yang Maha Esa

Berkebhinekaan global
Bergotong royong

Mandiri

Kreatif
Bernalar kritis
MODUL PROJEK

Visit Our Website


MODUL PROJEK

Visit Our Website


MODUL PROJEK

Visit Our Website


MODUL PROJEK

Visit Our Website


MODUL PROJEK

Visit Our Website


DOKUMENTASI

Visit Our Website


UMPAN BALIK
SISWA

Menurut Saya
Pembelajaran projek
ini sangat menarik
dan menyenangkan,
memberikan
pengalaman baru.

Nama : Salsa Oktaviani


kelas : 7A
UMPAN BALIK
SISWA

Pembelajarannya
sangat menyenagkan
karena saya bisa
berdiskusi dengan
kelompok untuk
membuat projek dan
membuat komposter
dari awal sampai
dengan proses
memanen
komposter.

Nama : Muhammad Mario .F.


kelas : 7A
UMPAN BALIK
SISWA

Menurut saya modul


projek nya sudah
sangat jelas, dan
pembelajarannya
menarik karena saya
bisa melakukannya
dengan bekerja sama
dalam kelompok.

Nama : Eman
kelas : 7A

Anda mungkin juga menyukai