Anda di halaman 1dari 2

1) Pertemuan XXXVI( 3 X 45 menit)

Tahap Aktivitas Belajar Waktu


Pendahuluan 20
Orientasi 1) Guru mengucapkan salam dan mengecek menit
kehadiran siswa.
2) Guru menanyakan konsep hasil belajar pada
pertemuan sebelumnya dan siswa memberi
jawaban sesuai pertanyaan guru

Apersepsi 1) Guru memberikan persepsi dengan mereview


materi tentang teknik mendesign tokoh
kartun
2) Siswa merespons penjelasan tersebut.
Kegiatan Inti 1) Guru menjelaskan tentang konsep dan makna 95
cerita bergambar dalam kehidupan sehari-hari menit
2) Guru membuat contoh dan mendemokan
bentuk-bentuk cerita bergambar sesuai
petunjuk dalam Buku Ajar Desain Grafis
Erlangga.
3) Guru meminta siswa mempraktikan cara
membuat desain cerita bergambar sesuai
petunjuk subbab C. Mendesain Cerita
Bergambar Buku Ajar Desain Grafis erlangga
Halaman 208 – 211.
4) Guru meminta siswa mengerjakan Zona
Aktivitas Ke 2 Bab VI Buku Ajar Desain
Grafis Erlangga (hal. 211)
5) Guru dan siswa membahas tugas tersebut dan
mengevaluasinya.
Penutup 1) Guru menanyakan kesulitan yang ditemui 20
siswa dalam praktik dan mengerjakan soal menit
Tahap Aktivitas Belajar Waktu
eksperimen.
2) Guru memberi salam, murid menjawab salam
guru

Anda mungkin juga menyukai