Anda di halaman 1dari 22

MODUL AJAR

(PPKn)

Disusun Oleh :

Agustina Nadia Rahanjaan_200401140055

FASE A KELAS 1

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

UNIVERSITAS PGRI KANJURUHAN MALANG

MALANG, MARET 2023


MODUL AJAR
INFORMASI UMUM
IDENTITAS MODUL
1. Nama Penulis : Agustina Nadia Rahanjaan
2. Instansi : SD Negeri
3. Tahun : 2023
4. Jenjang Sekolah : Sekolah Dasar
5. Kelas : 1 (Satu)
6. Alokasi Waktu : 1 x 30 Menit
TUJUAN PEMBELAJARAN
 Fase A
 Elemen : Konstitusi Dan Norma
 Capaian Pembelajaran : Peserta didik dapat mengidentifikasi aturan yang ada di rumah dan di sekolah serta
melaksanakannya dengan bimbingan orang tua dan guru.
 Tujuan Pembelajaran :
Peserta Didik mampu mengenal aturan di lingkungan keluarga dan sekolah
 Indikator Pencapaian Tujuan Pembelajaran :
1. Melalui mengamati video peserta didik dapat menjelaskan apa itu peraturan. (C2)
2. Peserta Didik Menceritakan perbedaan aturan orang tua di rumah dan di sekolah. (C2)
3. Peserta Didik Membandingkan perbedaan gambar aturan di rumah dan di sekolah. (C2)
KOMPETENSI AWAL
 Menjelaskan mengenai apa itu peraturan
 Menceritakan perbedaan aturan orang tua di rumah dan di sekolah
 Membandingkan perbedaan gambar aturan di rumah dan di sekolah
PROFIL PELAJAR PANCASILA
 Beriman, Berkebinekaan Global, Gotong Royong, Mandiri, Bernalar, Kritis, Dan Kreatif.
SARANA DAN PRASARANA
 Komputer/Laptop, LCD Proyektor, Jaringan Internet
 Video Aturan yang ada di Rumah dan Sekolah
 Alat Tulis
 Lembar kerja peserta didik
TARGET PESERTA DIDIK
 Peserta didik reguler/tipikal: umum, tidak ada kesulitan dalam mencerna dan memahami materi ajar.
 Peserta didik dengan pencapaian tinggi: mencerna dan memahami dengan cepat, mampu mencapai
keterampilan berfikir aras tinggi (HOTS), dan memiliki keterampilan memimpin
MODEL PEMBELAJARAN
 Problem Based Learning
PEMAHAMAN BERMAKNA
 Meningkatkan kemampuan siswa dalam memahami aturan – aturan yang ada di rumah dan di sekolah
PERTANYAAN PEMANTIK
 Anak-anak apa yang kalian ketahui dari video tersebut?
 Apakah kalian tahu aturan itu apa?
 Apakah Anak-anak tahu tujuan dari aturan?
 Apakah Anak-anak tahu contoh aturan yang ada di rumah dan disekolah?
URUTAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
KEGIATAN AWAL (5 Menit)
1. Guru menyapa dan mengucapkan salam kepada peserta didik. (0,5 Menit)
2. Guru menanyakan kabar peserta didik (0,5 Menit)
3. Peserta didik berdoa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing dipimpin oleh salah satu
peserta didik. (Religius) (0,5 Menit)
4. Guru melakukan presensi kepada peserta didik dan menghimbau untuk selalu menjaga kebersihan dan
kesehatan. (Disiplin) (0,5 Menit)
5. Menyanyikan lagu Nasional “Garuda Pancasila” yang dipimpin oleh salah satu peserta didik. (Nasionalis)
(2 Menit)
6. Guru melakukan apersepsi dengan memberikan pertanyaan kepada peserta didik. (Communication,
Saintifik : Menanya)
Pertanyaan yang digunakan adalah :
a. Pada pembelajaran minggu kemarin kita telah belajar materi apa ? (0,5 Menit)
7. Peserta didik menyimak penjelasan guru dalam menyampaikan tujuan, dan aktivitas yang akan dipelajari.
(0,5 Menit)
KEGIATAN INTI (21 Menit)
Tahap 1 : (Orientasi Siswa Pada Masalah)
8. Guru menayangkan sebuah video mengenai aturan – aturan yang ada di rumah dan di sekolah (3 Menit)

https://youtu.be/RvB3O9-i7WE

9. Guru melakukan tanya jawab dengan siswa mengenai video yang ditayangkan (7 Menit)
Anak-anak apa yang kalian ketahui dari video tersebut?
Apakah Anak-anak tahu aturan itu apa?
Apakah Anak-anak tahu tujuan dari aturan?
Apakah Anak-anak tahu contoh aturan yang ada di rumah dan disekolah?

Tahap 2 : Mengorganisasi / Mengelompokkan siswa untuk belajar


10. Guru membagi siswa menjadi 3-4 kelompok (0,5 Menit)
11. Guru membagikan LKPD kepada masing-masing kelompok (0,5 Menit)
12. Guru memberikan batas waktu pengerjaan mengenai tugas yang akan didiskusikan bersama dengan kelompok
untuk mencari solusi pada permasalahan tersebut (3 Menit)

Tahap 3 : Membimbing penyelidikan individual maupun kelompok


13. Peserta didk berdiskusi bersama teman kelompoknya untuk mengerjakan lembar LKPD
14. Setiap kelompok saling berdiskusi untuk menuangkan jawaban di LKPD
15. Guru mengamati keaktifan siswa dalam kelompok dan mengecek kegiatan diskusi siswa, guru membimbing
kelompok yang masih binggung atau kurang paham.

Tahap 4 : Mengembangkan dan menyajikan hasil


16. Perwakilan kelompok di persilahkan maju kedepan untuk presentasi dan teman–teman yang lainnya
memberikan tanggapan (2 Menit)
17. Setelah presentasi guru memberikan apresiasi dan motivasi kepada peserta didik (0,5 Menit)

Tahap 5 : Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


18. Guru memberikan penguatan pada kelompok yang sudah presentasi (0,5 Menit)
19. Peserta didk mengerjakan soal evaluasi secara individu (4 Menit)

KEGIATAN AKHIR (4 Menit)


20. Guru dan peserta didik bersama–sama membuat kesimpulan dari hasil pembelajaran (1 Menit)
21. Guru dan Peserta didk bersama–sama merefleksi pada poin– poin penting dari materi (1 Menit)
 Apa yang telah kalian pelajari hari ini ?
 Apa yang kalian sukai dari pembelajaran kita hari ini?
22. Guru menginfokan pembelajaran yang akan datang (0,5 Menit)
23. Guru mengingatkan kepada siswa untuk mempelajari materi yang akan datang dengan di bantu oleh orang tua
di rumah (0,5 Menit)
24. Salah satu Peserta didk memimpin doa penutup (0,5 Menit)
25. Guru mengcapkan salam kepada peserta didik (0,5 Menit)
REFLEKSI PESERTA DIDIK
 Apa yang kamu pelajari pada pembelajaran hari ini ?
 Kesulitan apa yang kamu alami selama mempelajari mengenai aturan – aturan yang ada di rumah dan di
sekolah ?
 Informasi apa yang ingin kamu ketahui lebih lanjut ?
REFLEKSI PENDIDIK
 Apakah tujuan pembelajaran telah tercapai ?
 Apakah seluruh peserta didik mengikuti pelajaran dengan antusias ?
 Kesulitan apa yang dialami selama menyampaikan materi ?
 Langkah apa yang diperlukan untuk memperbaiki proses belajar peserta didik ?
 Bagaimana cara mengatasi hambatan tersebut ?
LAMPIRAN-LAMPIRAN
1. Bahan Ajar
2. Media Pembelajaran
3. Lembar Kerja Peserta Didik
4. Kisi–kisi soal evaluasi
5. Lembar Evaluasi
6. Kunci jawaban lembar evaluasi
BAHAN BACAAN PENDIDIK
 Buku PPKn Kelas 1
BAHAN BACAAN PESERTA DIDIK
 Buku PPKn Kelas 1
GLOSARIUM
Aturan : segala yang harus ditaati dan dijalankan. Wujud aturan adalah petunjuk, perintah, ketentuan, dan patokan
yang ditujukan untuk mengatur kehidupan. Keberadaan aturan penting dalam menciptakan ketertiban dan keteraturan.
DAFTAR PUSTAKA
https://static.buku.kemdikbud.go.id/content/pdf/bukuteks/kurikulum21/PPKn-BG-Kls%20I.pdf
PENILAIAN
Lembar Observasi Penilaian Sikap Spiritual Pembelajaran I
(Pada Kompetensi Civic Dispositions dan Dimensi Profil Beriman dan Bertakwa)

No Nama Kategori Penilaian Kategori Keterangan

1 2 3 4
Menunjukkan sikap sesuai nilai
pancasila terhadap sendiri dan orang
1.
lain sebagai tanda syukur kepada Tuhan
YME
Menunjukkan sikap menerima terhadap
Mira
perbedaan sebagai bentuk anugerah
2.
Tuhan YME
Menunjukkan sikap saling menghormati
dan menyayangi orang lain sebagai
3.
bentuk mengasihi sesama
Rata-rata Kategori

Menunjukkan sikap sesuai nilai


1. pancasila terhadap sendiri dan orang
lain sebagai tanda syukur kepada Tuhan
YME
Budi Menunjukkan sikap menerima terhadap
2. perbedaan sebagai bentuk anugerah
Tuhan YME.
Menunjukkan sikap saling menghormati
3. dan menyayangi orang lain sebagai
bentuk mengasihi sesama.

* Catatan : Kegiatan yang diukur berupa proses aktivitas pembelajaran

Keterangan : Skor 1 : Kurang , Skor 2 : Cukup, Skor 3 : Baik, Skor 4 : Sangat Baik

Skor yang diperoleh


Skor x 100
Skor maksima

Keterangan = SP : Sikap Spiritual

CD : Civic Disposition

PB : Profil Beriman

Lembar Penilaian Sikap Sosial Pembelajaran I


(Pada Kompetensi Civic Skills dan Dimensi Profil Mandiri)

Nama : ...................................................
Kelas : ...................................................
Aktivitas Pembelajaran : Pada saat menceritakan tentang perbedaan aturan orang tua di rumah dan
aturan guru di sekolah di depan kelas dengan bimbingan guru.

No Kategori Penilaian Kategori Catatan terhadap Gambaran Skor


1 2 3 4 Pengembangan Nilai Tersebut
Mengenali berbagai emosi
diri yang dialami dan
1.
menggambarkan situasi
emosi tersebut dengan
kata-kata

Mengenali kemampuan
dan minat diri serta
2.
menerima keberadaan diri
sendiri
Berani mencoba, adaptif
dalam situasi baru, dan
3.
tidak mudah menyerah
serta membiasakan untuk
mampu mengungkapkan
pendapat
4. Menunjukkan sikap
menjunjung tinggi nilai-
nilai kebersamaan
TOTAL SKOR

Ket = Skor 1 : Kurang , Skor 2 : Cukup, Skor 3 : Baik, Skor 4 : Sangat Baik

Skor yang diperoleh


Skor : x 100
Skor maksimal

Keterangan = SS : Sikap Sosial

CS : Civic Skills

ASM : Akhlak Sesama Manusia

Lembar Penilaian Pengetahuan Pembelajaran I


(Pada Kompetensi Civic Knowledge dan Dimensi Profil Bernalar Kritis)

Nama : ..................................................

Kelas : ..................................................

Aktivitas Pembelajaran : Pada saat menceritakan tentang perbedaan aturan orang tua di rumah dan

aturan guru di sekolah di depan kelas dengan bimbingan guru.

No Indakator Penilaian Kategori Catatan terhadap Gambaran Skor


Pengembangan Nilai Tersebut
1 2 3 4
Mengidentifikasi dan mengatur
1. informasi dan gagasan sederhana

Mengidentifikasi aturan di
2. rumah dan di sekolah serta hak
dan kewajiban yang dimilikinya
TOTAL SKOR

Ket = Skor 1 : Kurang , Skor 2 : Cukup, Skor 3 : Baik, Skor 4 : Sangat Baik

skor yang diperoleh


Skor : x 100
skor maksimal

Keterangan = P : Pengetahuan

CK : Civic Knowledge

EK : Elemen Kemandirian
Lembar Penilaian Keterampilan Pembelajaran I
(Pada Kompetensi Civic Skills dan Dimensi Profil Bernalar Kritis)

Nama : ...................................................

Kelas : ...................................................

Aktivitas Pembelajaran : Pada saat menceritakan tentang perbedaan aturan orang tua di rumah dan aturan guru di sekolah

Kategori Kemampuan Kemampuan Ketepatan Ketepatan


Penilaian Menceritakan Menyebutkan Membandingan Mengidentifikasi
Perbedaan Aturan Aturan di Rumah Aturan di Rumah Aturan di Rumah
dan di Sekolah dan di Sekolah dan di Sekolah
Skala 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Deskripsi

Ket = Skor 1 : Kurang , Skor 2 : Cukup, Skor 3 : Baik, Skor 4 : Sangat Baik

skor yang diperoleh


Skor : x 100
skor maksimal
PETUNJUK MODUL

1. Sebelum belajar, berdoalah terlebih dahulu


2. Bacalah dan pahami tujuan pembelajaran
dari setiap kegiatan belajar
3. Bacalah dan pahami dengan baik uraian
materi yang disajikan pada masing – masing
kegiatan pembelajaran
4. Bila ada materi yang belum jelas, siswa
dapat bertanya pada guru.
5. Setelah belajar, jangan lupa berdoa
KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirobbilalamin, puja dan puji syukur kami panjatkan


kehadirat Allah SWT yang senantiasa melimpahkan segala rahmat, taufik
dan hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan materi ajar ini.
Bahan ajar ini disusun sebagai untuk memenuhi tugas Micro Teaching
tahun 2023. Dengan penuh keikhlasan hati, kami menyampaikan rasa hormat
dan terima kasih kepada :

1. Dr. Ninik Indawati, M.Pd. yang telah membantu kami sehingga proses
pembuatan bahan ajar ini dapat berjalan lancar.
2. Rekan-rekan mahasiswa tahun 2023 yang selalu memberi masukan
yang sangat berarti dalam proses kegiatan ini.

Kami menyadari sepenuhnya atas keterbatasan dan segala kekurangan yang


kami miliki. Namun kami sangat berharap semoga materi ajar ini dapat
bermanfaat khususnya bagi peningkatan mutu pendidikan. Kritik dan saran
membangun sangat kami harapkan.

Malang, Mei 2022

Penulis
Agustina Nadia Rahanjaan
INDIKATOR

1. Melalui mengamati video peserta didik dapat


menjelaskan apa itu peraturan. (C2)
2. Peserta Didik Menceritakan perbedaan aturan orang
tua di rumah dan di sekolah. (C2)
3. Peserta Didik Membandingkan perbedaan gambar
aturan di rumah dan di sekolah. (C2)

CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN

Peserta didik dapat


mengidentifikasi aturan yang Peserta Didik mampu mengenal
ada di rumah dan di sekolah aturan di lingkungan keluarga
serta melaksanakannya dengan dan sekolah
bimbingan orang tua dan guru.
MATERI POKOK

TUJUAN
PERATURAN
PERATURAN

CONTOH PERATURAN DI
RUMAH DAN SEKOLAH
Tahukah
kalian apa itu
peraturan

Ayo Membaca

PENGERTIAN PERATURAN

Pengertian peraturan menurut (KBBI Online) adalah


taatan (petunjuk, kaidah, ketentuan) yang dibuat untuk
mengatur. Peraturan di rumah adalah taatan, petunjuk,
kaidah, ketentuan yang dibuat oleh orang tua untuk
mengatur kegiatan di rumah. Peraturan di sekolah
adalah taatan, kaidah, ketentuan yang dibuat oleh guru
untuk mengatur kegiatan di sekolah.

TUJUAN PERATURAN

Tujuan dari aturan adalah menciptakan


kegiatan atau kehidupan tertib dan teratur.
CONTOH PERATURAN DI RUMAH DAN PERATURAN DI SEKOLAH

Contoh Peraturan di Rumah

1. Tidak menonton televisi sampai larut malam


2. Minta izin atau berpamitan jika ingin
berpergian
3. Menghormati orang tua
4. Meletakkan sepatu di rak sepatu
5. Membantu orang tua
6. Sopan dalam bertutur kat
7. Patuh kepada orang tua

Contoh Peraturan di Sekolah

1. Tidak terlambat
2. Memakai seragam sekolah
3. Tidak mencoret-coret meja dan kursi
4. Tidak membuat kegaduhan
5. Tidak mencoret-coret meja dan kursi
6. Melaksanakan piket
7. Mengikuti upacara bendera
8. Meminta izin jika keluar kelas
Berikut ini contoh gambar aturan yang ada di rumah dan di sekolah !

1 2

3 4

5 6

DAFTAR PUSTAKA

https://static.buku.kemdikbud.go.id/content/pdf/bukuteks/kurikulum
21/PPKn-BG-Kls%20I.pdf
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Kelompok :

Kelas :

Nama Anggota : 1.

2.

3.

Petunjuk !

1. Peserta didik memperhatikan gambar aturan di rumah dan di sekolah.


2. Gambar-gambar tersebut akan menunjukan perbedaan mana aturan di sekolah dan aturan
di rumah.
3. Peserta didik memberi tanda ceklist ( √ ) pada gambar yang sesuai dengan kegiatan
mematuhi aturan di rumah atau di sekolah.
KISI-KISI PENILAIAN EVALUASI

Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan


Kelas :1
Bab : Aku Anak Yang Patuh Aturan

No Capaian Tujuan Pembelajaran Materi Indikator Soal Level No Skor Bentuk Soal
Pembelajaran Kognitif Soal
1. Peserta didik dapat Siswa dapat Aturan di rumah dan 1. Disajikan pertanyaa siswa dapat Pilihan ganda
mengidentifikasi menyimpulkan di sekolah mengidentifikasi arti aturan C2 1 1
aturan yang ada di definisi aturan
rumah dan di sekolah dengan baik
serta melaksanakannya 1. Disajikan pertanyaan, siswa dapat C2 2 1 Pilihan ganda
dengan bimbingan Siswa mampu mengidentifikasi akibat tidak mematuhi
orang tua dan guru. menganalisis aturan.
akibat tidak menaati 2. Disajikan kalimat singkat, siswa dapat C4 3 1 Pilihan ganda
aturan dengan benar menganalisis akibat tidak menaati aturan
dengan benar
Siswa mampu 1. Disajikan pertanyaan, siswa dapat C1 4 1 Pilihan ganda
Mendiagnosis aturan di menyebutkan contoh aturan di sekolah
rumah dan si sekolah 2. Disajikan beberapa kalimat, siswa dapat C5 5 4 Benar salah
dengan benar mendiagnosis contoh aturan di rumah
3. Disajikan beberapa gambar, siswa dapat C5 6 4 Menjodohkan
mendiagnosis contoh aturan di rumah
Jumlah Soal 6 12
Nomor
RUBRIK PENILAIAN EVALUASI

Skor total = (jumlah skor yang didapat x 5) : 6


Skor maksimal = (12 x 5) : 6
= 60 : 6
= 100
Evaluasi

Nama :

Kelas :

1. Aturan adalah sesuatu yang harus kita . . .


a. Abaikan b. Patuhi c. Langgar

2. Jika melanggar aturan, kita akan mendapatkan . . .


a. Hadiah b. Tepuk tangan c. Hukuman

3. Nisa membaca buku sambil berbaring. Akibat kebiasaan yang Nisa lakukan
adalah . . .
a. Belajar menjadi lebih menyenangkan
b. Kamar Nisa menjadi kotor
c. Mata Nisa menjadi saki

4. Contoh aturan di sekolah adalah . .


a. Merapikan tempat tidur
b. Mematikan televisi setelah menonton
c. Mendengarkan penjelasan guru

5. Berilah tanda centang ( √ ) untuk aturan di rumah. Berilah tanda silang ( x )


untuk yang bukan.
6. Amatilah gambar berikut. Hubungkan gambar dengan aturan yang
sesuai!
KUNCI JAWABAN EVALUAS

1. B
2. C
3. C
4. C
5. – √
– √
– X
– √
6. Menjodohkan

Anda mungkin juga menyukai