Anda di halaman 1dari 26

1.

Beberapa ciri generasi Z adalah suka kebebasan dalam belajar (self directed
learning), menyukai hal-hal yang praktis dan aplikatif, memiliki rentang perhatian
pendek, mudah bosan dengan hal yang monoton, dan suka membangun eksistensi
di media sosial. Diantara pembelajaran berikut yang bisa menimbulkan
permasalahan belajar bagi siswa generasi Z adalah..........
a. Guru memberikan siswa terhubung ke koneksi internet saat pelajaran
b. Guru mengizinkan siswa menggunakan media sosial untuk proyek pelajaran
c. Guru memulai pelajaran dari hal-hal yang sifatnya praktis baru kemudian
menjelaskan konsep
d. Selalu hanya menggunakan media video di setiap pembelajaran
e. Guru membebaskan siswa memilih proyek pembelajaran sendiri
2. Peserta didik sekolah dasar saat ini menghendaki kebebasan belajar, menyukai hal-
hal baru yang praktis serta rentang perhatian pendek, untuk membantu peserta didik
supaya dapat belajar sesuai dengan karakteristik tersebut, maka hal yang tepat
dilakukan guru adalah
a. Guru mengurangi jam pelajaran dan tatap muka agar peserta didik dapat belajar di
rumah
b. Proses pembelajaran guru dilakukan dengan mengemas materi pembelajaran ke
dalam topik-topik kecil
c. Model pembelajaran yang satu-satunya dilakukan oleh guru ketika peserta didik
belajar adalah belajar penemuan
d. Guru berupaya untuk mengganti buku cetak dengan buku elektronik
e. Menambah materi pembelajaran berupa bacaan agar peserta didik dapat membaca
materi
3. Seorang guru di salah satu sekolah melakukan kegiatan berikut (1) memilih
materi mata pelajaran yang sesuai dengan tingkat perkembangan peserta didik (2)
mengolah materi mata pelajaran secara integratif dan kreatif sesuai dengan tingkat
perkembangan peserta didik. Berdasarkan ilustrasi tersebut guru lebih menerapkan
Kompetensi profesional pada aspek........
a. Mengembangkan materi pembelajaran secara kreatif
b. Menguasai standar kompetensi dan kompetensi dasar mata pelajaran/bidang studi
c. Menguasai materi, struktur, konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung
mata pelajaran yang diampu sesuai jenjang pendidikan
d. Melakukan tindakan reflektif untuk peningkatan kualitas pembelajaran
e. menguasai teori belajar dan prinsip-prinsip pembelajaran yang mendidik
4. Setiap Siswa memiliki kemampuan/potensi Sehingga dalam mempelajari
materi akan dipengaruhi oleh pengetahuan awal (entry point) Namun demikian
dalam proses pembelajaran akan ditemukan hambatan psikologis dan kesulitan
belajar. Jika seorang guru menemukan siswanya mengalami kesulitan belajar maka
yang dilakukan adalah............
a. Meminta siswa mempelajari kembali materi pelajaran yang setelah
disampaikan
b. Mendorong siswa agar belajar lebih pada mata pelajaran yang diampu
c. Bekerjasama dengan guru lain menemukan materi yang cocok dengan siswa
d. Memberi motivasi kepada siswa untuk komitmen dalam mengerjakan tugas
e. Berusaha menemukan penyebab kesulitan belajar dan membantunya
5. Pak Anto sedang Merencanakan kegiatan pembelajaran dengan indikator
kompetensinya memahami konsep perubahan wujud benda dalam kehidupan sehari-
hari melalui eksplorasi lingkungan. Kegiatan inti pembelajaran yang kurang tepat dapat
digunakan adalah.......
a. Siswa membuat laporan hasil pengamatan berupa diagram yang menggambarkan
proses lilin utuh sampai terbakar dan meleleh
b. Siswa mengamati proses mencair
c. Siswa berdiskusi tentang kenapa dan bagaimana es mencair
d. Guru menampilkan video pentingnya mengetahui macam-macam wujud benda
e. Guru membimbing siswa menjawab pertanyaan tentang proses lilin meleleh
6. Memberikan komentar pendek satu kata "nyeletuk" dilakukan siswa pada saat guru mengajar.
Komentar yang dilakukan dapat menstimulasi siswa lain tertawa. Tindakan yang dilakukan
bahwasanya merupakan tindakan spontan, berhubungan dengan apa yang sedang dipikirkan siswa.
Pada dimensi ketertiban, komentar tersebut ditandai sebagai indikator kecerdasan atau kebosanan.
Pada sesi guru tindakan dapat dirasakan mengganggu. Perlakuan yang dapat dilakukan guru agar
komentar siswa tidak mengganggu proses mengajar adalah

A. Mengatakan respon siswa lain yang bertepuk tangan dan dan mengolok-ngolok siswanya
B. Meminta siswa untuk meninggalkan kelas sebagai hukuman karena mengganggu
C. Memberi senyuman dan meneruskan pemaparan materi materi agar siswa lain tidak terganggu
D. Menghentikan komentar siswa dengan mengatakan "diam" dan melanjutkan paparan materi
E. Memberi komentar "bagus" dan menempatkan komentar sebagai bahasan lanjutan materi6
7. Seorang guru memilih untuk mendesiminasikan hasil penelitian
tindakan kelas melalui media publikasi ilmiah yakni jurnal langkah
pertama ketika sudah menemukan jurnal untuk publikasi yakni

A. Membuat laporan hasil penelitian tindakan kelas


B. Membaca gaya selingkung jurnal
C. Menghubungi pengelola jurnal tempat untuk publikasi
D. Membuat rangkuman hasil penelitian
E. Mengidentifikasi poin-poin temuan penelitian
1. Pilih jurnal di bidang subjek yang sesuai. Simak penjelasannya di halaman jurnal. Jika manuskrip
Anda cocok dengan bidang subjek jurnal, lanjutkan ke langkah
2. Layanan daring: Daftar ke portal Penerbitan Greenpublisher sebagai penulis dan masuk. Ikuti
instruksi untuk mengirimkan naskah ke jurnal pilihan Anda. beberapa jurnal memiliki Fokus dan
Lingkup yang berbeda. Konsultasi gratis terlebih dahulu untuk informasi jadwal penerbitan
bulan ini.
3. Lihat pedoman untuk persiapan naskah: Pada halaman jurnal temukan pedoman persiapan
naskah dan pelajari persyaratan umum, persyaratan materi pelajaran, panjang naskah, dan
dokumen yang menyertainya. Jika Anda tidak dapat menemukan pedoman persiapan naskah di
halaman jurnal, silakan hubungi dewan redaksi/editor jika ada kendala dalam submit jurnal.
4. Isi formulir perjanjian pengalihan hak cipta: Unduh formulir perjanjian transfer hak cipta dari
halaman jurnal dan isi. Pastikan semua rekan penulis setuju tau akan hal itu. Jika naskah ditolak,
perjanjian tidak akan berlaku. Nakah yang diterima hanya artikel yang orisinil dan bebas plagiasi
minimal 20%,
5. Persiapan naskah:Lihat persyaratan teknis dalam pedoman persiapan naskah. Jika Anda tidak
menemukan pedoman untuk jurnal tertentu, gunakan pedoman umum penerbit.
6. Pengiriman naskah:
Kirimkan naskah Anda dan dokumen yang menyertainya ke dewan redaksi melalui portal
penerbitan. Jika jurnal tidak tersedia di portal, kirimkan naskah Anda ke dewan redaksi melalui
email atau dengan cara lain seperti yang ditunjukkan dalam pedoman untuk penulis. Alamat email
ditunjukkan di Info Kontak di halaman jurnal. Harapkan balasan dari dewan redaksi. Jika tidak ada
yang diterima dalam 7-10 hari, silakan hubungi dewan redaksi lagi melalui email atau telepon.
7. Penerimaan naskah:
Silakan ikuti instruksi dewan redaksi dan revisi naskah Anda jika diminta. Jika naskah diterima untuk
diterbitkan, dewan redaksi akan memberi tahu Anda tahun, volume, dan terbitan artikel yang akan
diterbitkan, secara terpisah untuk jurnal berbahasa Inggris atau Indonesia, serta perkiraan tanggal
naskah akan diterbitkan.
8. Konfirmasi rumah penerbitan:
Jika manuskrip Anda diterbitkan dalam jurnal berbahasa Indonesia, maka dalam waktu satu minggu
setelah transfer manuskrip ke penerbit, Anda akan menerima pesan email dengan perkiraan
tanggal bahwa bukti penerimaan naskah akan dikirim ke penulis. Jika Anda tidak menerima pesan
ini, silakan periksa dengan dewan redaksi ketika naskah Anda harus ditransfer ke penerbit, alamat
email Anda, dan apakah pesan dikirim untuk jurnal yang dipilih.
9. bekerja dengan bukti penerimaan naskah:
Semua instruksi yang diperlukan akan dilampirkan ke pesan email.
Anda dapat memeriksa status manuskrip Anda menggunakan informasi kontak yang tertera pada
halaman jurnal.
10. Penerimaan artikel yang diterbitkan dalam bentuk elektronik atau print:
Ketika pekerjaan pada artikel selesai, Anda akan menerima versi final dalam format PDF atau Cetak.
Pada tahap ini perubahan artikel tidak dapat dilakukan. Jika Anda menemukan kesalahan kritis (atas
nama penulis atau data ilmiah), harap balas pesan email tersebut mungkin mungkin. Dalam hal ini,
kami akan dapat menerbitkan erratum/ralat.
8. Ingin mengetahui apakah aktivitas fisik dan berlari akan berpengaruh terhadap denyut nadi. Untuk
itu, Levi melakukan percobaan dengan langkah-langkah
1. Merumuskan Hipotesis
2. Membuat kesimpulan
3. Mengukur denyut nadi untuk tiap aktivitas
4. Merumuskan masalah
5. Melakukan 3 aktivitas berbeda
6. Menganalisis data
urutan kegiatan Levi yang tepat
A. 5-3-4-1-6-2
B. 4-5-3-1-6-2
C. 1-4-3-5-6-2
D. 1-4-5-3-6-2
E. 4-1-5-3-6-2
9. Pada saat Seleksi Penerimaan peserta didik baru, seorang guru diminta
kepala sekolah menulis perihal kesetiaan, kepedulian, penghargaan yang
tinggi calon peserta didik terhadap lingkungan tempat tinggalnya. Oleh
karena itu salah satu butir yang ditanyakan adalah
A.Masyarakat kampung ini sebagian besar bekerja apa
B.Bagaimana budaya kerjasama di kampung ini
C.Berapa kali anda kerja bakti kampung selama ini
D.Berapa lama anda tinggal di kampung ini
E. Apa saja tradisi bersama di kampung ini
10. Dua orang siswa sebut saja Andra dan Andre. Andra memiliki skor
IQ 115, sedangkan Andre skor IQ 110. Skor diperoleh berdasarkan
Skala yang sama dan alat ukur yang digunakan berstandar. Prestasi
rerata andra berada dibawah rata-rata kelas. Sedangkan prestasi belajar
Andre di atas rata-rata kelas.
Apakah yang dapat dilakukan guru untuk membantu andra
A.Mengeksplorasi hambatan belajar yang dihadapi oleh andra
B.Mengusulkan andra untuk mengulang kembali tes psikologi
C.Menyarankan andra mengikuti tes karena dianggap slow learner
D.Memotivasi andra untuk meningkatkan minat belajarnya
E. Meminta andre untuk menjadi role model bagi andra
11. Seorang guru kelas 1 semester genap akan mengajarkan PPKn dengan indikator
3.2.1 Mengidentifikasi kewajiban sebagai warga sekolah. Materi pokok dan bahan ajar
yang sesuai adalah
A. Materi pokok : dampak pelaksanaan kewajiban sebagai warga sekolah , bahan ajar :
dampak melaksanakan kewajiban sebagai warga sekolah terhadap ketertiban sekolah
B. Materi pokok : membersihkan ruangan kelas, bahan ajar : kegiatan menyapu ruangan
kelas
C. Materi pokok : video tentang berbagai kegiatan yang berhubungan dengan
pelaksanaan hak kewajiban dan tanggung jawab sebagai warga sekolah, bahan ajar :
video seorang anak sejak berangkat dari rumah hingga ke sekolah
D. Materi pokok : kewajiban siswa sebagai warga sekolah , bahan ajar : berbagai contoh
dalam kehidupan sehari-hari tentang kewajiban sebagai warga sekolah
E. Materi pokok : pengertian hak dan kewajiban dan tanggung jawab sebagai warga
sekolah, bahan ajar : membedakan pengertian hak kewajiban dan tanggung jawab
warga sekolah
12. Seorang guru merencanakan studi lapangan ke sungai guna
memperdalam materi yang bertemakan lingkungan. Namun Di Pagi
harinya hujan amat deras dan sungai tersebut kemungkinan besar banjir.
Berdasarkan situasi tersebut, tindakan yang akan dilakukan guru tersebut
adalah
A.Tetap melakukan kegiatan sebab sudah direncanakan dengan baik
B.Melakukan revisi rencana pembelajaran pada pembelajaran berikutnya
C.Laksanakan kegiatan dengan menambah protokol keamanan
D.Pemodelan yang disiapkan sebagai pendamping kegiatan lapangan
E. Memindahkan studi lapangan ke lingkungan alam di tempat lain
13. Perumusan abstrak di dalam sebuah artikel dipandang mencukupi dilihat dari
kontruksi dan urutan poin penting yang harus diantarkan yaitu
A. Ringkas namun tidak kurang berisi poin penting dari judul, masalah, teori,
metodologi, pembahasan hingga diskusi dan saran
B. Ringkas namun lengkap berisi poin penting dari judul, masalah, kajian Pustaka,
metodologi, pembahasan hingga diskusi, kesimpulan saran dan daftar referensi
C. Tidak ada Batasan jumlah kata tetapi secara ringkas menjelaskan rambu rambu
tulisan seperti judul, tujuan, manfaat, teori, metode hingga pembahasan hasil dan
sumber Pustaka
D. Tidak ada Batasan jumlah kata tetapi secara
E. Ringkas padat tetapi berisi hal penting yang menjelaskan judul, tujuan penulisan,
metode penelitian yang digunakan, pembahasan dan diskusi hingga kesimpulan
dan saran serta kata kunci
14. Pak Dono merancang sebuah rencana pembelajaran yang salah satunya
bertujuan mengembangkan peserta didik agar memiliki kepedulian yang tinggi
terhadap lingkungan sosial. Oleh karena itu Pak Dono akan mengembangkan materi
yang berisikan
A. Sejarah perkembangan hidup manusia
B. Kehidupan masa kini dan mendatang
C. Jenis-jenis lingkungan hidup manusia
D. Kehidupan bermasyarakat yang harmonis
E. Pengaruh alam terhadap lingkungan
15. Guru merupakan profesi, sebagai sebuah profesi diharapkan bertindak secara
profesional. Salah satu langkah Profesional adalah mampu membuat perencanaan
pembelajaran. Penyusunan perencanaan pembelajaran merupakan langkah awal
yang dilakukan guru agar Pembelajaran dapat berlangsung sesuai tujuan
pembelajaran, Penyusunan perencanaan pembelajaran sebaiknya dilakukan guru
dengan memperhatikan....
A. Kebutuhan psikologi siswa
B. Kemampuan potensi siswa
C. Penguasaan konten dari guru
D. Kompetensi akademik guru
E. Kompetensi yang akan dicapai
16. Seorang guru memberikan keleluasaan kepada anak didiknya untuk
bertindak, tanpa ada paksaan, membiarkan mereka berbuat sesuai dengan
keinginannya. Para guru punya keyakinan bahwa manusia pada hakikatnya
adalah makhluk yang mempunyai keinginan dan kebutuhan dasar. Anak-anak
yang dihadapi guru sering mengandalkan daya daya yang tidak sesuai pikiran.
Dorongan yang lebih menonjolkan unsur hewani dan insting
ilustrasi ringkas di atas memberikan pemahaman bahwa guru meyakini akan
kebenaran teori perkembangan
A. Kognitif
B. Sosial
C. Etologis
D. Ekologi
E. Psikoanalitik
1. Teori psikoanalisis adalah salah satu teori yang membahas tentang hakikat dan perkembangan
bentuk kepribadian yang dimiliki oleh manusia. Unsur utama dalam teori ini adalah motivasi,
emosi dan aspek kepribadian lainnya.
2. Teori belajar kognitif adalah teori belajar yang mementingkan proses belajar daripada
hasilnya. Teori ini menyatakan bahwa pada proses belajar, seseorang tidak hanya cenderung pada
hubungan antara stimulus dan respon, melainkan juga bagaimana perilaku seseorang dalam
mencapai tujuan belajarnya
3. perkembangan sosial adalah perkembangan perilaku anak dalam menyesuaikan diri dengan
aturan- aturan masyarakat dimana anak itu berada. Perkembangan sosial diperoleh anak melalui
kematangan dan kesempatan belajar dari berbagai respons terhadap dirinya.
4. Teori Etologi memahami bahwa perilaku manusia mempunyai relevansi dengan perilaku binatang. Sifat-sifat
yang menonjol dari setiap binatang diantaranya adalah sifat mempertahankan wilayahnya, bertindak agresif,
dan perasaan ingin menguasai sesuatu. Sifat-sifat ini ditemukan pula pada diri manusia. Karena hal tersebut,
maka para etolog memandang bahwa insting merupakan sifat dasar hewan dan aspek penting dalam memahami
perilaku manusia
5. Teori ekologi merupakan sebuah teori yang menekankan pada pengaruh lingkungan dalam
perkembangan setiap individu di mana perkembangan peserta didik merupakan hasil interaksi antara
alam sekitar dengan peserta didik tersebut.
17. Bacalah ilustrasi berikut dengan cermat!
sebuah peragaan disajikan oleh Pak Nugroho di depan kelas. Keragaman tersebut
menunjukkan sebuah plastisin yang dimasukkan kedalam bejana kaca. Pada saat di
cemplungkan, plastisin tersebut tenggelam. Selanjutnya, Pak Nugroho mengubah
bentuk plastisin tersebut menjadi seperti bentuk kapal. Saat kapal plastisin tersebut
dicelupkan kedalam bejana, ternyata mengapung. Para siswa spontan bertanya "Kok
bisa gitu ya?" Setelah melalui proses penjelasan, siswa bergumam, "Oh begitu ya"
skenario pembelajaran tersebut menggunakan teori belajar
A. Konstruktivistik
B. Sosial konstruktivistik
C. Humanistik
D. Kognitif
E. Behavioristik
18. Perhatikan ilustrasi berikut!
Guru melihat perkembangan anak secara komprehensif. Guru sadar bahwa anak tumbuh
dengan berbagai cara yang berbeda. Guru yakin perbedaan asal siswa akan berpengaruh
terhadap pertumbuhan dan perkembangan anak. Jika pada saat diskusi kelas muncul
perilaku agresif dari beberapa anak, guru langsung memperhatikan dari mana Dia
berasal dan lingkungan (keluarga, sosial dan budaya) yang seperti apa yang membentuk
anak.
Ilustrasi singkat di atas memberikan wawasan kepada kita bahwa guru lebih mengikuti
teori perkembangan
A. Behavioristik
B. Psikoanalitik
C. Etologis
D. Ekologi
E. Kognitif
19. Natalia adalah anak kelas 1 di SD. Iya di kelas selalu ditunggu oleh ibunya.
Setiap ibunya meninggalkan ruang kelas, Natalia Langsung menangis lari dan
menarik tangan ibunya, minta duduk di sebelahnya selama kegiatan belajar.
Daripada Natalia tidak ikut belajar maka guru mengizinkan ibunya berada di ruang
kelas sampai selesai pelajaran. Tindakan guru tersebut merupakan penerapan teori
A. Behavioristik
B. Ekologi
C. Kognitif
D. Etologi
E. Psikoanalitik
20. Seorang guru meyakini bahwa perubahan perilaku pada siswa
merupakan sebuag proses yang melibatkan perubahan pada aspek lain.
Apakah maksud dari keyakinan tersebut………..
A.Perubahan perilaku cenderung diawali dengan perubahan cara berfikir
B.Perubahan perilaku merupakan target utama dalam mendidik siswa
C.Perubahan perilaku memerlukan Latihan Latihan dan penguatan
D.Perubahan perilaku memerlukan perubahan pada lingkungannya
E. Perubahan perilaku dipengaruhi oleh aspek perasaan, cara berfikir,
dan fisiologi

Anda mungkin juga menyukai