Anda di halaman 1dari 2

Q&A PERTEMUAN 10 MATERI OBAT OBAT YANG BEKERJA PADA SISTEM SARAF PUSAT

OLEH KELOMPOK 2

Question 1

Kelompok 1

Nama: Dina Putri Panjaitan

Pertanyaan: Jelaskan apa itu gangguan neurologis dan seperti apa penyakit Parkinson itu?

Jawaban: Gangguan neurologis adalah penyakit pada system saraf pusat dan system saraf perifer,
penyakit ini mempengaruhu banyak bagian di system saraf seperti otak, sumsum tulang belakang, saraf
kranial akar saraf. Gannguan saraf seperti stroke, dan demensia.

Penyakit Parkinson adalah penyakit pada system saraf yang mengganggu kemampuan tubuh dalam
mengontrol Gerakan dan keseimbangan. Kondisi ini menimbulkan keluhan seperti tremor, kaku otot,
hingga gangguan koordinasi.

Penjawab: Fadilah Syukriani Saragih

Question 2

Kelompok 3

Nama:Anggun Amalya

Pertanyaan : Apakah baik obat jenis stimulan jika digunakan dalam jangka waktu yang Panjang?

Jawaban: Tidak.Karena dapat meningkatkan resiko stoke dan infak miokard serta efek kardiovaskuler
lainnya.Mengingat obat ini mampu merangsang psikomotorik,penyalah gunaan zat stimulant juga kerap
terjadi.

Penjawab:Alfa Natasya

Question 3

Kelompok 4

Nama : Uswatun Hasanah

Pertanyaan: Bagaimana pengaruh obat-obatan terhadap system saraf?

Jawaban : Pengaruh obat-obatan terhadap otak adalah mempercepat atau memperlambat system saraf
pusat dan fungsi utama tubuh seperti tekanan darah,pernafasan,detak jantung dan suhu tubuh.

Penjawab : Tiara Febrisa


Question

Kelompok 5

Nama : Hotmeli Sinaga

Pertanyaan : Apakah system saraf pusat yang putus dapat disambung Kembali

Jawaban : Sayangnya tidak seperti sel-sel lain pada tubuh,saraf-saraf yang telah rusak atau mati tidak
mudah untuk diperbaiki atau diregenerasi. Sehingga penanganannya adalah mengendalikan factor resiko
yang mneyebabkan gangguan saraf tersebut dan biasanya akan diberikan vitamin saraf.

Penjawab : Lia Fitrianti Ginting

Question

Kelompok 6

Nama : Iren Genesia Simamora

Pertanyaan : Bagaimana cara kerja dari psikofarmaka dan apa efek utama dari pemberian psikofarmaka

Jawaban: Obat psikotropik (Psikofarmaka) adalah obat yang bekerja secara selektif pada susunan pada
saraf pusat dan mempunyai efek utama terhadap aktivitas mental dan perilaku.

Penjawab : Yayan Triansyah

Question

Kelompok 7

Nama : Dela Devika Sitorus Pane

Pertanyaan : Apa yang membedakan vertigo dan migrain serta apa penyebab utama terjadinya vertigo
dan migrain?

Jawaban : Pada migrain,sakit kepala yang dirasakan diiringi dengan sensasi tidak nyaman,berputar,dan
kedutan pada kepala. Sementara itu pada vertigo gejala yang dikeluhkan biasanya adalah sensasi
sekeliling terasa berputar terutama yang dicetuskan oleh gerakan kepala.

Penyebab vertigo yaitu adanya masalah pada otak. Sedangkan penyebab migrain yaitu sakit kepala
sebelah yang tak tertahankan disertai rasa nyeri dan berdenyut.

Penjawab : Novita Rajagukguk

Anda mungkin juga menyukai