Anda di halaman 1dari 3

LITERATURE REVIEW JOURNAL No.

2
NAMA : EKO SUDJATMOKO HARRY BUDYARTO
NPM : 1111237018
KELAS : B (MANAJEMEN REGULER (SORE)
MATA KULIAH : RISET SUMBER DAYA MANUSIA
(Ibu Dosen AUDITA SETIAWAN S.E., M.M)

No. KETERANGAN JAWABAN

1 Judul Pengaruh Kepemimpinan, Orientasi Kerja, Dan Budaya


Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai (Studi Pada
Dispenda Sult Unit Pelaksana Teknis Daerah Tondano)

2 Jurnal Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi

3 Volume & Halaman Volume 16 No. 01. Halaman 219 - 231


4 Tahun 2016
5 Peneliti Edward S Maabuat
6 Referensi Google Scholar
7 Reviewer Eko Sudjatmoko Harry Budyarto
8 Tanggal 12 November 2023
1. Untuk mengetahui apakah Kepemimpinan,
9 Tujuan Penelitian Orientasi Kerja,dan Budaya Organisasi
berpengaruh secara simultan terhadap Kinerja
Pegawai Dispenda Sulut UPTD Tondano.
2. Untuk mengetahui apakah Kepemimpinan
berpengaruh secara parsial terhadap Kinerja
Pegawai Dispenda Sulut UPTD Tondano.
3. Untuk mengetahui apakah Orientasi Kerja
berpengaruh secara parsial terhadap Kinerja
Pegawai Dispenda Sulut UPTD Tondano.
4. Untuk mengetahui apakah Budaya Organisasi
berpengaruh secara parsial terhadap Kinerja
Pegawai Dispenda Sulut UPTD Tondano.

10 Subjek Penelitian 39 orang Pegawai

Penelitian kuantitatif yang merupakan metode


No. KETERANGAN JAWABAN

11 Metode Penelitian penelitian yang digunakan untuk meneliti pada populasi


atau sampel tertentu, teknik pengambilan sampel pada
umumnya dilakukan secara acak, pengumpulan data
menggunakan instrument penelitian, analisis data
bersifat kuantitatif/statistik

Variabel Bebas:
X1 : Kepemimpinan
12 Variabel X2 : Orientasi Kerja
X3 : Budaya Organisasi

Variabel Terikat
Y : Kinerja Karyawan

13 Pengukuran Analisis regresi linear berganda diuji menggunakan


program SPSS versi 21

H1 : Diduga kepemimpinan, orientasi kerja, dan budaya


organisasi berpengaruh terhadap kinerja pegawai.
14 Hipotesis Penelitian H2 : Diduga kepemimpinan berpengaruh terhadap
kinerja pegawai.
H3 : Diduga orientasi kerja berpengaruh terhadap kinerja
pegawai.
H4 : Budaya organisasi berpengaruh terhadap kinerja
pegawai
H1: Kepemimpinan, orientasi kerja, dan budaya
organisasi berpengaruh terhadap kinerja pegawai
15 Hasil Penelitian (terbukti)
H2: Kepemimpinan berpengaruh terhadap kinerja
pegawai (terbuktI)
H3: Diduga orientasi kerja berpengaruh terhadap kinerja
pegawai (terbukti)
H4: Budaya organisasi berpengaruh terhadap kinerja
pegawai (tidak terbukti)

Dispenda Sulut UPTD Tondano perlu memperhatikan


16 Implikasi Manajerial hasil temuan penelitian ini dalamrangka meningkatkan
kinerja pegawai yang bekerja di instansi mereka. Hal
ini denganmeningkatkan orientasi kerja dan juga
kepemimpinan di instansi mereka
No. KETERANGAN JAWABAN

17 Implikasi Teoritis -

18 Keterbatasan Dana dan Waktu


Penelitian

19 Saran untuk Peneliti Penelitian ini belum memasukkan variabel lain yang
Selanjutnya mungkin dapat mempengaruhi dan menyempurnakan
hasil penelitian ini-

Anda mungkin juga menyukai