Anda di halaman 1dari 4

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN

HARAPAN MASYARAKAT,
KLOMPOK, MASYARAKAT,
KELUARGA DAN INDIVIDU
No. Dokumen : SOP/UKM/PROM/06
No. Revisi :
SOP Tgl. Terbit : 15 Januari 2023
Halaman : 1/5

PUSKESMAS dr. Nancy M.A Kaligis, M.Kes


NIP.19750613 200604 2 005
RURUKAN

1. Pengertian Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat, klompok,


masyarakat, keluarga dan individu adalah suatu kegiatan untuk
medapatkan data dan informasi tentang sesuatu yang dibutuhkan
oleh masyarakat, kelompok masyarakat, keluarga dan individu
terhadap pelayanan yang disediakan oleh puskesmas.
2. Tujuan Untuk membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhannya
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Rurukan Nomor 440 //2023
Tentang Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) Dan Sasaran
Germas Puskesmas Rurukan
4. Refrensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor. 8 Tahun 2019
tentang Pemberdayaan Masyarakat Bidang Kesehatan,
2. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor. 14 Tahun
2017 Pedoman Penyusunan Survei Kepuasan
Masyarakat Unit penyelenggara Publik
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 39 tahun 2017
tentang Program Indonesia Sehat dengan pendekatan
keluarga
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 44
tahun 2016 tentang pedoman managemen
puskesmas
5. Alat dan bahan 1. Laptop 2. TOA 3. Microfon 4. Lembar Balik
6. Langkah- 1. Tim kepuasan pelanggan puskesmas mengumpulkan
langkah
kebutuhan masyarakat dari kotak saran:
a. Petugas menyiapkan kotak saran dan alat tulis sebagai
sarana untuk meyalurkan harapan atau tanggapan
masyarakat;
b. Petugas membuka kotak saran setiap ada saran masuk;
c. Petugas membaca tanggapan yang disampaikan
melaui kotak saran;
d. Petugas mendokumentasikan tanggapan masyarakat
kedalam buku tanggapan;
e. Petugas memilah dan memberikan tanggapan
masyarakat sesuai dengan kelompok upaya/program;
f. Penanggungjawab upaya/program dan pelaksana
membahas tanggapan dan menindaklanjutinya;
g. Petugas mendokumentasikan tindak lanjut
tanggapan masyarakat;
h. Petugas melaporkan tanggapan dan tindak lanjut kepada
Kepala Puskesmas
2. Mengumpulkan informasi lewat temu muka dengan
masyarakat, telephon, sms:
a. Petugas menerima informasi atau tanggapan
masyarakat ( bicara langsung, pertemuan, telephon, sms)
dan menyerahkan kepada TIM;
b. Petugas mendokumentasikan atau menacat
dan meyampiakan kepada penanggungjawab
upaya/program untuk membuat rencana penyelesaian
dan tindak lanjutnya;
c. Petugas mendokumentasikan atau mencatat tindak
lanjut dan melaporkan kepada Kepala Puskesmas
3. Mengumpulkan informasi lewat survey:
Tata Laksana memfasilitasi Survei Mawas Diri (SMD)
1. Persiapan
- Menysusun daftar pertanyaan
- Berdasarkan prioritas masalah yang ditemui di
Puskesmas
- Digunakan untuk memandu pengumpulan data
- Pertanyaan harus jelas, singkat padat dan tidak
bersifat mempengaruhi responden
- Kombinasi pertanyaan terbuka, tertutup dan menjaring
- Menampung juga harapan masyarakat
- Menyusun lembar observasi (pengamatan) untuk
mengobservasi rumah, halaman rumah, lingkungan
sekitar
- Menentukan kriteria responden termasuk cakupan
wilayah dan jumlah KK
2. Pelaksanaan
a. Pelaksanaan interview/wawancara terhadap
responden
b. Pengamatan terhadap rumah tangga dan lingkungan
3. Tindak lanjut
a. Meninjau Kembali pelaksanaan SMD
b. Merangkum, mengolah dan menganalisa data yang
telah dikumpulkan
c. Menyusun laporan SMD sebagai bahan untuk MMD
4. Pengelolaan data
4 Mengumpulkan informasi lewat Musyawarah Desa
Tata Laksana memfasilitasi Musyawarah Masyarakat desa
(MMD)
1. Pihak Desa/Kelurahan menjelaskan pengertian dan tujuan
MMD
2. Petugas Puskesmas menyajikan hasil SMD atau masalah
kesehatan di Desa/Kelurahan
3. Pihak Kelurahan memimpin diskusi dalam merumuskan
dan menentukan prioritas masalah Kesehatan atas dasar
pengenalan masalah atau SMD
4. Peserta MMD memberikan umpan balik
5. Peserta MMD beserta petugas Puskesmas Menyusun
kesimpulan solusi dari masalah Kesehatan di Kelurahan
6. Peserta MMD beserta petugas Puskesmas menyepakati
rencana tindak lanjut
5 Pengumpulan informasi melalui PIS-PK :
a. Petugas melakukan pendataan ke tiap kepala keluarga di
seluruh wilayah kerja

b. Hasil pendataan PIS-PK dan informasikebutuhan dan


harapan dari masyarakat/sasaran upaya puskesmas di
tulis dalam forat PIS-PK

c. Petugas yang di tunjuk mengentri hasil pendataan PIS-PK


ke dalam aplikasi keluarga sehat

d. Setelah data masuk satu kelurahanmasuk baru keluar


IKS Kelurahan
e. Setelah IKS keluar dilakukan analisis PIS-PK
selanjutnya:
f. Hasil rekapan disusun dan dibahas dalam Rapat Tim
mutu Puskesmas bersama masyarakat/sasaran upaya
puskesmas ditulis dalam format PIS-PK
g. Hasil identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat
disusun sebagai masukan dalam perencanaan kegiatan,
dilengkapi dengan kerangka acuan, metoda dan
instrumen serta cara analisisnya.
h. Rencana kegiatan yang sudah tersusun
dikomunikasikan kepada masyarakat/sasaran melalui
pertemuan lintas sector
6. Tim kepuasan pelanggan puskesmas melakukan koordinasi
lintas program untuk membahas kebutuhan masyarakat melalui
Loka Karya mini bulanan
7. Kepala Puskesmas, penanggung jawab UKM, UKP, ADMEN dan
pelaksana melakukan kesepakatan lintas program tentang
kebutuhan masyarakat yang dapat dilaksanakan sesuai dengan
prioritas kebutuhan masyarakat dan mempunyai daya
ungkit/peningkatan kinerja
8. Kepala Puskesmas menetapkan hasil kajian kebutuhan
masyarakat
7. Hal-hal yang Memprioritaskan masalah yang ada di masyarakat
Perlu diperhatikan
8. Unit terkait 1. Kepala Puskesmas
2. Tim kepuasan pelanggan
3. Penanggung Jawab UKM, UKP, ADMEN
4. Pelaksana layanan
5. Tokoh Masyarakat
Lintas Sektor
1. Hasil Survei
9. Dokumen 2. Hasil MMD
terkait 3. Buku Register Pengaduan
4. Form umpan balik
No Yang diubah Isi Tanggal Mulai di
10. Rekaman
Historis perubahan berlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai