Anda di halaman 1dari 26

KISI-KISI, INSTRUMEN DAN

RUBRIK PENILAIAN AKREDITASI

PELATIHAN CALON ASESOR


(PCA)
BADAN AKREDITASI NASIONAL PAUD DAN PNF
TAHUN 2018

BADAN AKREDITASI NASIONAL


PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DAN PENDIDIKAN NONFORMAL

http://www.banpaudpnf.or.id
http://www.banpaudpnf.or.id
DASAR PENYUSUNAN INTRUMEN

Akreditasi PAUD dan PNF adalah suatu kegiatan


penilaian kelayakan program dan satuan PAUD dan
PNF berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan untuk
memberikan penjaminan mutu pendidikan.

Kriteria dapat berbentuk standar seperti yang


termaktub dalam Pasal 35. ayat (1) yang menyatakan
bahwa standar nasional pendidikan yang harus
ditingkatkan secara berencana dan berkala.
Standar - standar di buat atas dasar peraturan dan
perundang-undangan yang berlaku hal ini yang
disebut sebagai LANDASAN YURIDIS, Saat ini belum
semua peraturan yang dikeluarkan oleh BSNP
lengkap sesuai kebutuihan PAUD dan PNF, maka
diaculah beberapa pedoman/juknis/yang
dikeluarkan oleh direktorat jendral yang terkait
http://www.banpaudpnf.or.id
LANDASAN YURIDIS PAUD
1. UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
2. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 2013 tentang Perubahan Atas
Peraturan Pemerintah No.19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
3. Permendiknas No.49 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan
oleh Satuan PNF
4. Permendiknas No.63 tahun 2009 tentang Penjaminan Mutu Pendidikan
5. Peraturan Presiden Nomor 60 Tentang Pengembangan Anak Usia Dini Holistik-
Integrati
6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No 137
tahun 2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini.
7. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No 146
tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini.
8. Instruksi Presiden No 5/2014 Tentang Gerakan Nasional Anti Kejahatan Seksual
Terhadap anak
9. Keputusan Direktorat Jendral Pendidikan Islam No 3489/2016 tentang
Kurikulum RA
LANDASAN YURIDIS LKP

1. UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional


2. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 2013 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah No.19 Tahun 2005
tentang Standar Nasional Pendidikan
3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 49 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan oleh Satuan
Pendidikan Non Formal
4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 63 Tahun 2009 tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan
5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 70 Tahun 2008 tentang Uji Kompetensi Bagi Peserta Didik Kursus -
Belajar Mandiri
6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 40 Tahun 2009 tentang Standar Penguji Pada Kursus dan Pelatihan
7. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 41 Tahun 2009 tentang Standar Pembimbing Pada Kursus dan
Pelatihan
8. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 42 Tahun 2009 tentang Standar Pengelola Kursus
9. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 52 Tahun 2015 tentang Badan Akreditasi Nasional Pendidikan
Anak Usia Dini dan Pendidikan Non Formal
10. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 90 Tahun 2015 tentang Standar kualifikasi dan kompetensi
instruktur pada kursus dan pelatihan
11. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 026 Tahun 2016 tentang Standar Sarana dan Prasarana
Lembaga Kursus dan Pelatihan.
LANDASAN YURIDIS PKBM

1. UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional


2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No.13 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Pemerintah No.19 Tahun
2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan untuk Program Paket A, Program
Paket B, dan Program Paket C.
4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No.14 Tahun 2007 tentang Standar Isi untuk Program Paket A, Program Paket B, dan
Program Paket C.
5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 03 Tahun 2008 tentang Standar Proses untuk Program Paket A, Program Paket B, dan
Program Paket C.
6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 49 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan oleh
Satuan Pendidikan Pendidikan Non Formal
7. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 63 Tahun 2009 tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan
8. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 30 Tahun 2011 tentang Perubahan atas Permendiknas No. 39 Tahun 2009
Tentang Pemenuhan Beban Kerja Guru dan Pengawas Satuan Pendidikan Pendidikan (Termasuk tutor Program Paket A, Paket B,
Paket C, Paket C Kejuruan atau Program Pendidikan Kesetaraan)
9. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 86 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Keaksaraan Dasar.
10. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 42 Tahun 2015 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Keaksaraan Lanjutan
11. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 52 Tahun 2015 tentang BAN PAUD DAN PNF.
LANDASAN YURIDIS DALAM INTRUMEN
AKREDITASI

APA YANG PERLU


ASESOR LAKUKAN
TERHADAP BEBERAPA
LANDASAN YURIDIS
TERSEBUT????
KISI –KISI INSTRUMEN MENGACU PADA
STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN (SNP)
1. SKL/ Standar
tingkat pencapaian
2. Standar Isi 3. Standar Proses
perkembangan
Anak (STPPA)

4. Standar
Pendidik dan 5. Standar Sarana 6. Standar
Tenaga Prasarana Pengelolaan
Kependidikan

8. Standar
7. Standar Penilaian
Pembiayaan Pendidikan
KISI-KISI
INTRUMEN AKREDITASI
APA ISI KISI-KISI INSTRUMEN?
STANDAR

VARIABEL

INDIKATOR
KISI-KISI INSTRUMEN AKREDITASI

NO BUTIR

STATUS BUTIR

BENTUK
BUTIR
STATUS BUTIR
STATUS BUTIR

PERSYARATAN
CAPAIAN
NILAI
STATUS
SISTEM AKREDITASI

PENILAIAN
AKREDITASI

BOBOT SKOR
RENTANG SKOR BUTIR PERTANYAAN/PERNYATAAN

RUBRIK PENILAIAN > TINGKAT PEMENUHAN PERSYARATAN

4 3 2 1 0

PEMENUHAN: TIDAK
• KEBERADAAN MEMENUHI
• KESESUAIAN PERSYARATAN
• KELENGKAPAN
RUBRIK AKREDITASI

sebagai acuan dalam memberikan skor


PERUBAHAN PARADIGMA BERPIKIR

Aspek Compliance (mendeteksi


keberadaan pemenuhan butir)

Aspek Performance (mendeteksi


pelaksanaan setiap butir )
MARI KITA DISKUSIKAN INSTRUMEN DAN
RUBRIK PAUD
• Bagaimana penulusuran kita
saat visitasi??
• Apakah saat kita
menemukan dokumen 6
aspek perkembangan maka
kita berikan nilai 4??
• Apa makna Ada Lengkap
Sesuai pada saat prosses
visitasi?
INSTRUMEN DAN RUBRIK LKP

• Apakah jika LKP memiliki silabus


dengan 10 aspek dinyatakan
lengkap dan memiliki rentang
skor 4??
• Bagaimana cara kita menyakini
bahwa aspek tersebut sesuai?
• Bagaimana cara kita melihat
kesesuaiannya?
INSTRUMEN DAN RUBRIK PKBM

• Apa yang kita maknai dari


instrumen dan rubric pada
standar sarana tersebut?
• Bagaimana kita mengukur
keterkaitan sarana terhadap
kualitas pendidikan?
• Apakah kelengkapan fasilitas
menjadi prasarat utama kualitas
pendidikan?
• Bagaimana dengan
pemanfaatan lingkungan
sekitar?
Untuk mencapai aspek
performance diperlukan
perangkat akreditasi
dinamis, mengikuti
perkembangan,
mengadopsi butir-butir
dari Best Practice.
DISKUSI KELOMPOK (PER KELOMPOK)

• Bukalah instrumen AKREDITASI sesuai rumpun (dari


web banpaudpnf.or.id)
• Diskusikan beberapa butir instrumen akreditasi,
diskusikan temuan yang kira-kira di dapat di
lapangan (simulasi)
• Beri alasan mengapa memberikan skor tertentu ,
kaitkan dengan Aspek Performance
TERIMA KASIH

BADAN AKREDITASI NASIONAL


PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DAN PENDIDIKAN NONFORMAL
Komplek Direktorat Jenderal Dikdasmen Kemdikbud
Gedung F Lantai 2 Jl. RS Fatmawati, Cipete, Jakarta Selatan
Telepon: (021) 7658424, Fax: (021) 7698141
Website : www.banpaudpnf.or.id, Email: info@banpaudpnf.or.id

http://www.banpaudpnf.or.id

Anda mungkin juga menyukai