Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN AKHIR

Perencana Dalam hal ini informasi yang diperlukan dan harus di peroleh untuk
bahan Perencanaan, diantaranya mngenai hal-hal sebagai berikut :
a. Informasi Tetang Lahan
b. Kebutuhan Lahan
c. Keinginan Tentang Ruang-ruang tertentu, baik berhubungan dengan
pemakai atau perlengkapan yang akan di gunakan dalam pekerjaan
tersebut
d. Keinginan tentang kemungkinan perubahan fungsi Ruang / Jalan
e. Keinginan Keinginan tentang Utilitas

Pekerjaan :Pembangunan Gedung Arsip Kantor Pertanahan Kabupaten Malinau 7


LAPORAN AKHIR

BAB - 2
METODOLOGI
2.1. UMUM
Untuk dapat melaksanakan suatu pekerjaan dengan hasil yang baik, maka
sebelumnya perlu dibuat suatu pendekatan teknis agar dapat dilaksanakan secara
sistematis dan praktis, sehingga tercapai sasaran efisiensi biaya, mutu dan waktu
kerja.
Seperti telah dijelaskan didalam Kerangka Acuan Kerja (TOR), maka di dalam
pelaksanaan pekerjaan ini, Konsultan akan menggunakan standar – standar
perencanaan yang dapat dilihat sebagai berikut :
a. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2017 tentang Jasa Konstruksi sebagaimana
telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja;
b. Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2020 tentang Peraturan Pelaksanaan
Undang — Undang Nomor 2 tahun 2017 tentang Jasa Konstruksi sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 2021 tentang
Perubahan Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2020 tentang Peraturan
Pelaksanaan Undang — Undang Nomor 2 tahun 2017 tentang Jasa Konstruksi;
c. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 12
Tahun 2021 tentang Perubahan Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah;
d. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Republik Indonesia Nomor 10 Tahun 2021
Tentang Pedoman Sistem Manajemen Keselamatan Konstruksi;
e. Peraturan lembaga Kebijakan Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah Republik
Indonesia Tentang Pedoman Pelaksanaan Barang / Jasa Pemerintah melalui
penyedia.

Pekerjaan :Pembangunan Gedung Arsip Kantor Pertanahan Kabupaten Malinau 8

Anda mungkin juga menyukai