Anda di halaman 1dari 3

NAMA : Herlambang Prayoga

NIM : 5180211508
KELAS : Manajemen Kinerja E
Jawaban Kuesioner
1. Sangat Setuju SS=5
Alasannya karena saya harus bertanggung jawab penuh atas apa yang saya kerjakan
dan harus selesai dengan tepat waktu
2. Cukup Setuju CS=3
Karena pekerjaan yang saya lakukan tidak semuanya menantang dan iya semua
realistis dengan apa yang saya kerjakan atau sesuai porsinya
3. Sangat Setuju SS=5
Iya, karena semua pekerjaan yang saya lakukan harus maksimal dan harus mencapai
target yang sudah di rencanakan sebelumnya oleh perusahaan
4. Cukup Setuju CS=3
dalam hal ini pelanggan yang saya tahu hanya bagian internal saja dan bagian
internalnya saya kurang mengetahui apakah mereka merasa puas atau tidak
5. Sangat Setuju SS=5
Iya karena saya bekerja harus sesuai dengan standar perusahaan dan saya bekerja
harus semaksimal mungkin
6. Sangat Setuju SS=5
Karena dari kualitas mencerminkan suatu perusahaan agar bisa bersaing di pasar
global dan bisa lebih diterima oleh konsumen dan menurut saya kualitas yang standar
adalah mutlak bagi perusahaan
7. Sangat Setuju SS=5
Iya untuk memenuhi kualitas standar semua karyawan harus memenuhi prosedur/SOP
yang telah ditetapkan perusahaan
8. Cukup Setuju CS=3
dalam hal ini pelanggan yang saya tahu hanya bagian internal saja dan bagian
internalnya saya kurang mengetahui apakah mereka merasa puas atau tidak
9. Setuju ST=4
Dalam memenuhi target saya selalu tepat waktu apabila tidak ada problem saat
pengerjaan atau biasanya pekerjaan bisa terhambat karena adanya halangan seperti
mati listrik atau ada hambatan lainnya
10. Cukup Setuju CS=3
Karena semua pelanggan pasti lebih senang apabila barang yang ia pesan bisa selesai
dengan tepat waktu dengan catatan tidak ada kendala saat pengerjaan
11. Sangat Setuju SS=5
Karena kekonsistenan atau ketepatan waktu mencerminkan bahwa perusahaan
tersebut layak untuk di apresiasi
12. Sangat Setuju SS=5
Karena apabila saya tidak melakukannya dengan benar maka yang saya kerjakan tidak
memiliki nilai atau kualitas
13. Sangat Setuju SS=5
Saya bertanggung jawab atas segala apa yang saya kerjakan dan termasuk apa yang
saya kerjakan untuk perusahaan agar lebih baik dan produknya memiliki kualitas

PENILAIAN KINERJA DAN PENGUKURANNYA


Penilaian kinerja adalah proses melalui mana organisasi-organisasi mengevaluasi atau
menilai prestasi kinerja karyawan. Kegiatan ini dapat memperbaiki keputusan keputusan
personalia dan memberikan umpan balik kepada para karyawan tentang pelaksanaan kerja
mereka. Artinya penilaian kinerja merupakan suatu tahapan tahapan yang dilakukan untuk
melakukan penilaian terhadap hasil karyawan. Penilaian kinerja merupakan salah satu tugas
penting yang dilakukan oleh seorang manajer atau pimpinan.
5 Tujuan Penilaian Kinerja
1. Untuk mengadakan hubungan antara karyawan dan pengawas mereka yang akan
menghasilkan tingkat produktivitas yang tinggi
2. Untuk membantu memperkirakan secara seksama apakah yang dapat dihasilkan oleh
masing masing pegawai dalam suatu keseluruhan.
3. Mengupayakan agar karyawan mengetahui dengan tepat apa yang diharapkan dari
mereka, dan seberapa jauh mereka memenuhi harapan ini.
4. Melakukan upaya tertentu untuk perbaikan-perbaikan
5. Untuk sampai kepada suatu penilaian kecakapan pegawai apabila hal ini dibutuhkan
oleh perusahaan.
Manfaat Penilaian & Pengukuran Kinerja
 Peformance Improvement, yaitu memungkinkan pegawai dan manajer untuk
mngambil tindakan yang berhubungan dengan peningkatan kinerja.
 Compensation Adjustment, yaitu membantu para pengambil keputusan untuk
menentukan siapa saja yang berhak menerima kenaikan gaji atau sebaliknya,
 Placement Decision, yaitu menentukan promosi, transfer dan demotion.
 Training and development Needs, yaitu mengevaluasi kebutuhan pelatihan dan
pengembangan bagi pegawai agar kinerja mereka lebih opimal.
 Carrer Planning and Development, yaitu memandu untuk menentukan jenis karir
dan potensi karir yang dapat dicapai.
 Staffing Process Deficiencies, yaitu mempengaruhi prosedur perekrutan pegawai.
Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Pengukuran Kinerja
o Faktor Individu
o Faktor Lingkungan Organisasi
o Pegawai
o Pekerja
o Mekanisme Kerja
o Lingkungan Kerja
Proses Penilaian & Pengukuran Kinerja
1. Analisis Pekerjaan
2. Sistem penilaian kinerja
3. Standar Kinerja

Anda mungkin juga menyukai