Anda di halaman 1dari 2

NAMA : Herlambang Prayoga

NIM : 5180211508
KELAS : Manajemen Kinerja

Manajemen Kinerja Sebagai Suatu Sistem Dan Nilai Budaya Organisasi


- Manajemen kinerja sebagai suatu system
Sistem adalah komponen-komponen yang berinteraksi dan bekerja bersama secara
interdependen untuk mencapai sesuatu. Sistem menerima input dan mengubah input
melalui proses untuk menjadi output. Output dapat berupa hasil atau produk atau jasa atau
informasi.
Sistem terbagi menjadi dua yaitu :
1. Tertutup
2. Terbuka

- Keterbatasan system pengukuran kinerja finansial antara lain :


1. Manusia terperangkap dalam sistem itu sendiri
2. Kekurang relevanan sistem pengukuran kinerja berbasis financial bagi pengelolaan
usaha saat ini
3. sistem konvensional berorientasi pada pelaporan kinerja masa lalu
4. Berorientasi jangka pendek
5. Kurang luwes atau fleksibel
6. Tidak memicu perbaikan
7. Sering rancau pada aspek biaya
8. Manajer tidak terlalu menyukai tantangan, dan
9. Karyawan sering takut melakukan
Manfaat manajemen kinerja bagi manajer adalah untuk membantu manajer menjadi
1. Membimbing
2. Mempercayai orang memakai metodenya,
3. Mendelegasikan
Manfaat manajemen kinerja bagi individu untuk
1. Memotivasi diri meningkatkan kinerja,
2. Mengingatkan diri kita mengapa kita melakukannya dan bagaimana hal itu akan
menghemat waktu
3. Menghindarkan kita dari kesulitan, serta memecahkan masalah.

- Komponen-Komponen Sebuah Sistem Manajemen Kinerja


Perencanaan kinerja
1. Persiapan
2. Pertemuan
3. Penutupan
Karakteristik Yang Membedakan Budaya Organisasi Yang Satu Dan Yang Lain
Karakteristik tersebut dapat dikelompokkan menjadi 2, yaitu:
- Yang tidak memengaruhi efektivitas kerja secara langsung
- Yang memengaruhi efektivitas kerja secara langsung
Cara karyawan mempelajari budaya organisasi
a. Simbol
b. Bahasa
c. Ritual
Alasan penting nya budaya organisasi:
-Berdampak pada kinerja dan kesejahteraan karyawan
- Budaya mengubah organisasi menjadi sebuah tim
- Budaya membuat kartyawan menjadi pendukung organisasi
- Budaya organisasi adalah tentang menjalankan nilai inti organisasi
- Mengidentifikasikan identitas internal dan eksternal organisasi

Anda mungkin juga menyukai