Anda di halaman 1dari 36

MODUL AJAR

PLANTAE

A. INFORMASI UMUM
Identitas
Fase :E
Nama Sekolah : SMAN 5 Yogyakarta
Mata Pelajaran : Biologi
Kelas / Semester : X / 1
Tahun Pelajaran : 2023 / 2024
Materi Pokok : Plantae
Alokasi Waktu : 18 x 45 menit

B. PROFIL PELAJAR PANCASILA


1. Bergotong-royong
2. Mandiri
3. Berkebinekaan global
4. Kreatif
5. Bernalar kritis

C. MATERI AJAR
1. Bryophyta
a. Ciri-ciri umum
b. Klasifikasi
c. Reproduksi (seksual dan aseksual)
d. Peranan dalam kehidupan sehari-hari
2. Pteridophyta
a. Ciri-ciri umum
b. Klasifikasi
c. Reproduksi (seksual dan aseksual)
d. Peranan dalam kehidupan sehari-hari
3. Spermatophyta
a. Ciri-ciri umum
b. Klasifikasi
c. Reproduksi (seksual dan aseksual)
d. Peranan dalam kehidupan sehari-hari

D. METODE PEMBELAJARAN
1. Model Pembelajaran : Discovery learning, Problem Based Learning (PBL)
2. Metode : Diskusi, pengamatan, pameran
KOMPONEN INTI
A. Tujuan Pembelajaran
1. Membandingkan ciri morfologi lumut hati, lumut tanduk, dan lumut daun (Data
Pratices)
2. Menemukan perbedaan generasi gametofit dan generasi sporofit pada Bryophyta
(Data Pratices)
3. Membedakan karakteristik Bryophyta dan Pteridophyta (Data Pratices)
4. Membandingkan ciri morfologi Gymnospermae dan Angiospermae (Data Pratices)
5. Menampilkan perbedaan pembuahan tunggal pada Gymnospermae dan pembuahan
ganda pada Angiospermae (Modeling & Simulation Practices)
6. Mengaitkan kandungan senyawa pada Bryophyta dengan peranannya dalam
kehidupan sehari-hari (Computational Problem Solving Practices)
7. Mengaitkan kandungan senyawa pada Pteridophyta dengan peranannya dalam
kehidupan sehari-hari (Computational Problem Solving Practices)
8. Menganalisis peranan Spermatophyta dalam kehidupan (Computational Problem
Solving Practices)

B. Pengetahuan Prasyarat
Pengetahuan prasyarat untuk pertemuan kali ini:
1. Ciri umum plantae
2. Klasifikasi
3. Ciri-ciri morfologi Bryophyta, Pteridophyta dan Spermatophyta
4. Ciri morfologi Gymnospermae dan Angiospermae
5. Klasifikasi Bryophyta, Pteridophyta dan Spermatophyta

C. Pemahaman Bermakna
1. Menumbuhkan kesadaran akan keberadaan berbagai jenis tumbuhan yang
mendukung daya hidup manusia
2. Mampu memanfaatkan tumbuhan dalam bidang kesehatan, dan sebagai tanaman
hias yang memiliki nilai ekonomi tinggi.
Pertanyaan Pemantik
Pertanyaan pemantik pada materi plantae berkaitan dengan perbandingan dari
morfologi tanaman lumut dan paku.

Gambar 2. Video Bryophyta


Sumber:
https://www.youtube.com/watch?v=TZ-
Gambar 3. Video Pteridophyta
kkgmGFBY
Sumber:
https://youtube.com/shorts/JeYFAD
OAAcU?feature=share

Peserta didik diberi rangsangan untuk 1. Guru menghadirkan masalah


memusatkan perhatian dengan cara mengamati autentik dari sekitar peserta
tumbuhan yang dibawa oleh guru berikut ini didik dengan membawa
perwakilan biji
Gymnospermae dan
Angiospermae yaitu preparat
biji melinjo dan mangga.
2. Peserta didik mengidentifikasi
masalah dan alternatif solusi
dan menetapkan solusi.
Gambar 5. Morfologi tumbuhan Angiospermae
dan Gymnospermae

Guru menghadirkan masalah autentik dari video di bawah ini

Gambar 8. Video Peranan Lumut dalam Pengobatan Luka


Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=HG4XS4eyRiM
Peserta didik mengidentifikasi masalah dan alternatif solusi dan menetapkan solusi.

D. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1 (TP nomor 1-3)
ALOKASI
KEGIATAN
WAKTU

KEGIATAN AWAL 15 menit


1. Guru memeriksa kesiapan peserta didik untuk memulai
pembelajaran.
2. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan
mengajak peserta didik untuk berdoa sesuai dengan kepercayaan
masing-masing.
3. Guru memeriksa kehadiran peserta didik.
4. Guru memberikan pretest materi Plantae
5. Guru memberikan apersepsi:
a. Peserta didik diminta untuk mengamati tumbuhan Bryophyta
dan Pteridophyta yang tampilkan di depan kelas.
b. Peserta didik diberikan pertanyaan terkait gambar yang telah
ditampilkan “Tumbuhan jenis apa saja yang ditemukan pada
video tersebut?”
Gambar 1. Video Hutan
Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=4bHUsy74Fss
6. Peserta didik diberikan arahan untuk siap melaksanakan proses
pembelajaran dengan baik.

KEGIATAN INTI

SINTAK MODEL KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI


PEMBELAJARAN WAKTU

Stimulasi / Pemberian Peserta didik diberi rangsangan untuk 15 Menit


Rangsangan memusatkan perhatian dengan cara mengamati
video berikut ini

Gambar 2. Video Bryophyta


Sumber:
https://www.youtube.com/watch?v=TZ-
kkgmGFBY

Gambar 3. Video Pteridophyta


Sumber:
https://youtube.com/shorts/JeYFADOAAcU
?feature=share
Identifikasi Masalah Guru memberikan kesempatan pada 40 menit
peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan
video yang disajikan dan akan dijawab melalui
kegiatan belajar.

Pengumpulan Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang 60 menit


relevan untuk menjawab pertanyaan yang
telah diidentifikasi melalui praktikum yang
dilakukan.

KEGIATAN PENUTUP 5 Menit


1. Guru memberikan informasi untuk pertemuan selanjutnya
2. Guru menutup pembelajaran dengan salam

Pertemuan ke-2 (TP nomor 1-3)


KEGIATAN ALOKASI
WAKTU

KEGIATAN AWAL 10 menit


1. Guru memeriksa kesiapan peserta didik untuk memulai
pembelajaran.
2. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan
mengajak peserta didik untuk berdoa sesuai dengan kepercayaan
masing-masing.
3. Guru memeriksa kehadiran peserta didik.
4. Peserta didik diberikan arahan untuk siap melaksanakan proses
pembelajaran dengan baik.

SINTAK MODEL KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI


PEMBELAJARAN WAKTU

Pengolahan Data Peserta didik melakukan diskusi mengolah 60 menit


data hasil pengamatan saat praktikum dan diskusi
terkait persoalan yang ada di LKPD.

Pembuktian 1. Peserta didik berdiskusi terkait jawaban dari 50 menit


permasalahan yang ada di dalam LKPD dan
memverifikasinya dengan data-data atau
teori dari berbagai sumber yang diperoleh.
2. Peserta didik mempresentasikan hasil
diskusi kelompok dan tanya jawab antar
kelompok
Menarik Peserta didik menyimpulkan hasil pembelajaran 5 menit
Kesimpulan

KEGIATAN PENUTUP 10 menit


1. Guru memberikan penguatan terhadap materi pembelajaran hari
itu.
2. Guru memberikan informasi materi pembelajaran selanjutnya.
3. Guru menutup pembelajaran dengan salam.

Pertemuan 3 (TP 4)
ALOKASI
KEGIATAN
WAKTU

KEGIATAN AWAL 15 menit


1. Guru memeriksa kesiapan peserta didik untuk memulai
pembelajaran.
2. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan
mengajak peserta didik untuk berdoa sesuai dengan kepercayaan
masing-masing.
3. Guru memeriksa kehadiran peserta didik.
4. Guru memberikan apersepsi:

Gambar 4. Tumbuhan Angiospermae dan Gymnospermae

a. Peserta didik diminta untuk mengamati macam-macam


tumbuhan Angiospermae dan Gymnospermae yang
tampilkan di depan kelas.
b. Peserta didik diberikan pertanyaan terkait gambar yang telah
ditampilkan “Manakah gambar yang menunjukan jenis
Angiospermae dan Gymnospermae?”
KEGIATAN INTI

SINTAK MODEL KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI


PEMBELAJARAN WAKTU

Stimulasi / Pemberian Peserta didik diberi rangsangan untuk 10 Menit


Rangsangan memusatkan perhatian dengan cara mengamati
tumbuhan yang dibawa oleh guru berikut ini

Gambar 5. Morfologi tumbuhan Angiospermae


dan Gymnospermae

Identifikasi Masalah Guru memberikan kesempatan pada 10 menit


peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak
mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan
tanaman yang dibawa oleh guru, kemudian
pertanyaan itu akan dijawab melalui kegiatan
belajar.

Pengumpulan Data Peserta didik mengumpulkan informasi yang 30 menit


relevan untuk menjawab pertanyaan yang telah
diidentifikasi melalui praktikum yang
dilakukan.

Pengolahan Data Peserta didik melakukan diskusi mengolah 40 menit


data hasil pengamatan saat praktikum dan
diskusi terkait persoalan yang ada di LKPD.

Pembuktian 1. Peserta didik berdiskusi terkait jawaban 20 menit


dari permasalahan yang ada di dalam
LKPD dan memverifikasinya dengan data-
data atau teori dari berbagai sumber yang
diperoleh.
2. Peserta didik mempresentasikan hasil
diskusi kelompok.

Menarik Kesimpulan Peserta didik menyimpulkan hasil pembelajaran 5 menit

KEGIATAN PENUTUP 5 Menit


1. Guru memberikan penguatan terhadap materi pembelajaran hari
itu.
2. Guru memberikan informasi materi pembelajaran selanjutnya.
3. Guru menutup pembelajaran dengan salam.

Pertemuan 4 (TP 5)
ALOKASI
KEGIATAN
WAKTU

KEGIATAN AWAL 15 Menit


1. Guru memeriksa kesiapan peserta didik untuk memulai
pembelajaran.
2. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam
dan mengajak peserta didik untuk berdoa sesuai dengan
kepercayaan masing-masing.
3. Guru memeriksa kehadiran peserta didik.
4. Guru memberikan apersepsi:
Gambar 6. Video Penyerbukan Bunga
Sumber:
https://youtube.com/shorts/xCkV48AbFaI?feature=share
a. Peserta didik diminta untuk mengamati video yang
ditampilkan.
b. Peserta didik diberikan pertanyaan terkait gambar
yang telah ditampilkan “ kesimpulan apa yang terjadi
pada video yang ditampilkan?”

KEGIATAN INTI

SINTAK MODEL ALOKASI


KEGIATAN PEMBELAJARAN
PEMBELAJARAN WAKTU

Orientasi peserta 1. Guru menghadirkan masalah autentik dari 20 menit


didik kepada sekitar peserta didik dengan membawa
masalah autentik perwakilan biji Gymnospermae dan
Angiospermae yaitu preparat biji melinjo dan
mangga.
2. Peserta didik mengidentifikasi masalah dan
alternatif solusi dan menetapkan solusi.

Pengorganisasisan Peserta didik membentuk kelompok kerja, 15 menit


peserta didik untuk merancang kegiatan pemecahan masalah
belajar

Pembimbingan Peserta didik melaksanakan kegiatan 35 menit


peserta didik dalam pemecahan masalah, mengumpulkan data,
melaksanakan menganalisis data dan menyimpulkan masalah.
penyelidikan

Pengembangan dan Peserta didik membuat produk berupa video, 45 menit


penyajian hasil infografis, mind map, dan poster.
karya

KEGIATAN PENUTUP 5 menit


1. Guru memberikan informasi materi pembelajaran selanjutnya.
2. Guru menutup pembelajaran dengan salam.

Pertemuan 5 (TP 5)
ALOKASI
KEGIATAN
WAKTU

KEGIATAN AWAL 10 menit


1. Guru memeriksa kesiapan peserta didik untuk memulai
pembelajaran.
2. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan
mengajak peserta didik untuk berdoa sesuai dengan kepercayaan
masing-masing.
3. Guru memeriksa kehadiran peserta didik.
4. Peserta didik diberikan arahan untuk siap melaksanakan proses
pembelajaran dengan baik.

KEGIATAN INTI

SINTAK MODEL KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI


PEMBELAJARAN WAKTU

Pengembangan dan Peserta didik mempresentasikan produk (video, 75 menit


penyajian hasil karya infografis, mind map, dan poster) yang
dihasilkan di depan kelompok lain

Analisis dan evaluasi Peserta didik melakukan refleksi atau evaluasi 35 menit
proses pemecahan terhadap hal-hak yang telah diperoleh atau
masalah autentik proses-proses yang telah mereka lakukan

KEGIATAN PENUTUP 15 menit


1. Guru bersama-sama dengan peserta didik menyimpulkan
pembelajaran
2. Guru memberikan penguatan terhadap materi pembelajaran hari
itu.
3. Guru memberikan informasi materi pembelajaran selanjutnya.
4. Guru menutup pembelajaran dengan salam.
Pertemuan 6 (TP Nomor 6-8)
ALOKASI
KEGIATAN
WAKTU

KEGIATAN AWAL 10 menit


1. Guru memeriksa kesiapan peserta didik untuk memulai
pembelajaran.
2. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam dan
mengajak peserta didik untuk berdoa sesuai dengan kepercayaan
masing-masing.
3. Guru memeriksa kehadiran peserta didik.
4. Guru memberikan apersepsi:
a. Peserta didik diberikan pertanyaan terkait video yang telah
ditampilkan “Apa maksud dari video yang ditampilkan?”

Gambar 7. Video cara memasak suplir


Sumber:
https://www.youtube.com/watch?v=xpZpFfI3l_I
b. Peserta didik diberikan arahan untuk siap melaksanakan
proses pembelajaran dengan baik.

KEGIATAN INTI

SINTAK MODEL KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI


PEMBELAJARAN WAKTU

Orientasi siswa Guru menghadirkan masalah autentik dari 20 menit


kepada masalah video di bawah ini
autentik

Gambar 8. Video Peranan Lumut dalam


Pengobatan Luka
Sumber:
https://www.youtube.com/watch?v=HG4XS4ey
RiM
Peserta didik mengidentifikasi masalah dan
alternatif solusi dan menetapkan solusi.

Pengorganisasisan Peserta didik membentuk kelompok kerja, 10 menit


peserta didik untuk merancang kegiatan pemecahan masalah
belajar

Pembimbingan Peserta didik melaksanakan kegiatan 15 menit


peserta didik dalam pemecahan masalah, mengumpulkan data,
melaksanakan menganalisis data dan menyimpulkan masalah.
penyelidikan

Pengembangan dan Peserta didik mempresentasikan produk berupa 55 menit


penyajian hasil karya makalah yang dihasilkan di depan kelompok
lain

Analisis dan evaluasi Peserta didik melakukan refleksi atau evaluasi 10 menit
proses pemecahan terhadap hal-hak yang telah diperoleh atau
masalah autentik proses-proses yang telah mereka lakukan

KEGIATAN PENUTUP 15 menit


1. Guru bersama-sama dengan peserta didik menyimpulkan
pembelajaran
2. Guru memberikan penguatan terhadap materi pembelajaran hari
itu.
3. Guru memberikan informasi materi pembelajaran selanjutnya.
4. Guru menutup pembelajaran dengan salam.
E. Asesmen
NO. PENILAIAN TEKNIK PENILAIAN BENTUK PENILAIAN

1. Kognitif Tes tertulis Pretest dan posttest

2. Afektif Observasi Lembar observasi afektif

Praktik Lembar observasi praktik

3. Psikomotorik Produk Pedoman penilaian produk

Presentasi Lembar observasi presentasi

Yogyakarta, 25 Januari 2023

Mahasiswa
LAMPIRAN

A. Asesmen Diagnostik Non Kognitif

1. Bagaimana perasaanmu saat ini?


2. Bagaimana pendapatmu mengenai cara ibu guru mengajar saat pembelajaran?
3. Apakah kamu mengalami kesulitan selama melakukan pembelajaran?
4. Apa saja kendala yang kamu alami saat melakukan pembelajaran?
5. Model pembelajaran seperti apa yang ingin kamu lakukan pada pembelajaran
selanjutnya?
B. Angket Penilaian Diri Peserta Didik Terhadap Mata Pelajaran Biologi
ANGKET PENILAIAN DIRI PESERTA DIDIK
TERHADAP MATA PELAJARAN BIOLOGI

Nama Siswa :
Kelas :

Petunjuk Pengisian
Isilah pernyataan dibawah ini dengan baik dan benar, berikan tanda (√) pada kolom yang
ananda rasa benar!

No. Pertanyaan Ya Tidak


1 Saya merasa senang ketika belajar biologi
2 Saya merasa antusias ketika belajar biologi
3 Saya selalu mempersiapkan diri sebelum memulai pelajaran
biologi di kelas dengan mempersiapkan buku pelajaran di rumah
4 Saya selalu membaca materi biologi di rumah, sebelum
dipelajari di dalam kelas
5 Saya selalu mengumpulkan tugas biologi yang diberikan guru
6 Saya selalu datang tepat waktu saat belajar biologi
7 Saya bersemangat menanyakan hal-hal yang berkaitan dengan
pelajaran biologi saat belajar biologi di kelas
8 Saya selalu aktif saat belajar biologi di dalam ataupun di luar
kelas
9 Saya merasa senang belajar biologi dengan berdiskusi dengan
teman sekelas
10 Saya merasa bosan saat belajar biologi di kelas
11 Saya merasa bosan saat materi biologi disampaikan oleh guru
dengan metode ceramah
12 Saya mengantuk saat belajar biologi di kelas
13 Saya lebih suka membaca buku paket / sumber lain dalam
biologi daripada mendengarkan penjelasan guru di kelas
14 Saya merasa kesulitan dalam memahami materi biologi
mengenai Kingdom Plantae
15 Guru menerapkan strategi pembelajaran yang bervariasi dan
menyenangkan

Yogyakarta, .................................
Penilai

(...............................................)
C. Format Penilaian Antar Teman
FORMAT PENILAIAN ANTAR TEMAN

Nama teman yang dinilai : ………………………………….


Nama penilai : ………………………………….
Kelas : ……………………………….....
Semester : ………………………………….
Waktu penilaian : …………….....................…….

No Pernyataan Ya Tidak

1 Berusaha belajar dengan sungguh-sungguh


2 Mengikuti pembelajaran dengan penuh perhatian
3 Mengerjakan tugas yang diberikan guru tepat waktu
4 Mengajukan pertanyaan jika ada yang tidak dipahami
5 Berperan aktif dalam kelompok
6 Menyerahkan tugas tepat waktu
7 Selalu membuat catatan hal-hal yang dianggap penting
8 Menguasai dan dapat mengikuti kegiatan pembelajaran dengan
baik
9 Menghormati dan menghargai teman
10 Menghormati dan menghargai guru
Keterangan:
• Penilaian antar teman digunakan untuk mencocokan persepsi diri siswa dengan
persepsi temannya serta kenyataan yang ada.
• Hasil penilaian antar teman digunakan sebagai dasar guru untuk melakukan
bimbingan dan motivasi lebih lanjut.
D. Penilaian Kognitif

Soal Pretest dan Posttest

1. Lumut sejati termasuk ke dalam kelas….


2. Sebutkan 2 contoh spesies dari kingdom Plantae yang biasa dijadikan sebagai
sumber karbohidrat....
3. Jenis tumbuhan paku yang menghasilkan satu spora sama besar disebut….
4. Spora tumbuhan paku yang jatuh di tempat lembap kemudian tumbuh menjadi
tumbuhan baru disebut….
5. Apa yang dimaksud dengan metagenesis….
6. Sebutkan 4 tumbuhan yang termasuk kedalam gymnospermae….
7. Daun pada tumbuhan paku yang sudah menjadi epidermis, daging daun, dan
tulang daun tersebut….
8. Sebutkan contoh tanaman yang termasuk kedalam Divisi Angiospermae….
9. Angiospermae dibedakan menjadi dua bagian yaitu….
10. Pada anatomi biji monokotil, bagian biji yang berperan untuk cadangan makanan
adalah…..
Jawaban Pretest dan Posttest

1. Bryopsida
2. Oryza sativa dan Zea mayes
3. Homospora
4. Protalium
5. Metagenesis adalah pergiliran keturunan pada lumut yang terdiri atas generasi
sporofit (vegetatif) dan generasi gametofit (generatif) berlangsung secara terus
menerus.
6. Pinus, dammar, pakis haji, melinjo.
7. Makrofil
8. Mangga, Manggis, Durian, Sirsak.
9. Dikotil dan Monokotil
10. Endosperma
Rubrik penilaian
Nomor Skor Keterangan
soal
1 1 Jika jawaban benar
0 Jika jawaban salah
2 1 Jika jawaban benar
0 Jika jawaban salah
3 1 Jika jawaban benar
0 Jika jawaban salah
4 1 Jika jawaban benar
0 Jika jawaban salah
5 1 Jika jawaban benar
0 Jika jawaban salah
6 1 Jika jawaban benar
0 Jika jawaban salah
7 1 Jika jawaban benar
0 Jika jawaban salah
8 1 Jika jawaban benar
0 Jika jawaban salah
9 1 Jika jawaban benar
0 Jika jawaban salah
10 1 Jika jawaban benar
0 Jika jawaban salah

Penskoran
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓
Untuk melakukan penskoran digunakan rumus Nilai = 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍
X 100

Ketuntasan Kognitif :
Nilai Ketuntasan Sikap
Tingkat Ketuntasan
Angka Huruf
≥90% 4,00 Sangat baik (A)
≥80% 3,00 Baik (B)
≥70% 2,00 Cukup (C)
<70% 1,00 Kurang (D)
E. Penilaian Afektif
LEMBAR OBSERVASI PENILAIAN AFEKTIF

Petunjuk Pengisian:
1. Lembaran penilaian diisi oleh guru untuk menilai afektif peserta didik dalam proses
pembelajaran.
2. Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti.
3. Berilah skor 1-4 sesuai dengan kondisi peserta didik dalam proses pembelajaran.

Kelas :
Materi Pembelajaran :
Aspek yang Diamati
No. Nama Peserta Didik Jumlah Skor
Kerjasama Tanggungjawab Disiplin
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
...
n
Rubrik penilaian:
Aspek yang
Kriteria Skor
dinilai
Kerja sama 1. Aktif dalam diskusi kelompok 4
2. Aktif mengemukakan gagasan dalam diskusi kelompok
3. Menghargai pendapat teman sekelompok
4. Komunikasi baik dengan teman sekelompok
Ada 3 aspek tersedia 3
Ada 2 aspek tersedia 2
Ada 1 aspek tersedia 1
Tanggungjawab 1. Mengerjakan tugas individu dengan baik 4
2. Mengerjakan tugas kelompok sesuai dengan
pembagiannya
3. Menerima resiko sesuai atas perbuatan yang
dilakukannya
4. Mendahulukan tugas kelompok dibanding tugas
individu
Ada 3 aspek tersedia 3
Ada 2 aspek tersedia 2
Ada 1 aspek tersedia 1
Disiplin 1. Masuk kelas tepat waktu 4
2. Menyelesaikan diskusi kelompok tepat waktu
3. Mengumpulkan tugas
4. Tidak melakukan kegiatan diluar pembelajaran
Ada 3 aspek tersedia 3
Ada 2 aspek tersedia 2
Ada 1 aspek tersedia 1
PENSKORAN:
Untuk dilakukan penskoran menggunakan rumus :

Jumlah skor yang didapat


𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 = x 100
Jumlah skor maksimum

Ketuntasan Afektif :
Nilai Ketuntasan Sikap
Tingkat Ketuntasan
Angka Huruf
≥90% 4,00 Sangat baik (A)
≥80% 3,00 Baik (B)
≥70% 2,00 Cukup (C)
<70% 1,00 Kurang (D)
F. Penilaian Psikomotorik
1. Penilaian Praktik/Unjuk Kerja (Praktikum)
LEMBAR OBSERVASI PENILAIAN PRAKTIK/UNJUK KERJA
(PRAKTIKUM)

Petunjuk Pengisian:
1. Lembaran penilaian diisi oleh guru untuk menilai keterampilan peserta didik
dalam praktikum.
2. Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti.
3. Berilah skor 1-4 sesuai dengan keterampilan peserta didik dalam praktikum.

Kelas :
Materi Pembelajaran :

Aspek yang Diamati


Nama Kemampuan Kemampuan Kemampuan
No. Bekerja Jumlah
Peserta Menggunakan Mencatat Menganalisis
Sesuai Skor
Didik Alat dan Data Data
Prosedur
Bahan Pengamatan Pengamatan
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
...
n
Rubrik Penilaian

Aspek yang Dinilai Skor


Kemampuan menggunakan 4: Sangat terampil dalam menggunakan alat
alat dan bahan dan bahan percobaan
3: Terampil dalam menggunakan alat dan
bahan percobaan
2: Cukup terampil dalam menggunakan alat
dan bahan percobaan
1: Belum terampil dalam menggunakan alat
dan bahan percobaan
Bekerja sesuai prosedur 4: Bekerja dengan sangat sesuai prosedur yang
ada
3: Bekerja sesuai dengan prosedur yang ada
2: Bekerja cukup sesuai dengan prosedur yang
ada
1: Belum bekerja sesuai prosedur yang ada
Kemampuan mencatat data 4: Sangat terampil dalam mencatat data
pengamatan pengamatan
3: Terampil dalam mencatat data pengamatan
2: Cukup terampil dalam mencatat data
pengamatan
1: Belum terampil dalam mencatat data
pengamatan
Kemampuan menganalisis 4: Sangat terampil menganalisis data
data pengamatan pengamatan dengan benar
3: Mampu menganalisis data pengamatan
dengan benar
2: Mukup mampu menganalisis data
pengamatan dengan benar
1: Belum mampu menganalisis data
pengamatan dengan benar
PEDOMAN PENILAIAN
Untuk dilakukan penskoran menggunakan rumus :

Jumlah skor yang didapat


𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 = x 100
Jumlah skor maksimum
Ketuntasan Psikomotorik :
Nilai Ketuntasan Sikap
Tingkat Ketuntasan
Angka Huruf
≥90% 4,00 Sangat baik (A)
≥80% 3,00 Baik (B)
≥70% 2,00 Cukup (C)
<70% 1,00 Kurang (D)
2. Penilaian Produk (Laporan Praktikum, Video, Mind Map, Infografis, Poster)
LEMBAR OBSERVASI PENILAIAN PRODUK (LAPORAN PRAKTIKUM,
VIDEO, MIND MAP, INFOGRAFIS, POSTER)

Petunjuk Pengisian:
1. Lembaran penilaian diisi oleh guru untuk menilai keterampilan peserta didik dalam
membuat produk
2. Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti.
3. Berilah skor 1-4 sesuai dengan keterampilan peserta didik dalam membuat produk.

Kelas :
Materi Pembelajaran :
Aspek yang Dinilai
Nama
Penyajian Materi yang Materi yang Jumlah
No. Peserta
Menarik dan Disajikan Tepat Disajikan Mudah Skor
Didik
Runtut dan Benar Dipahami
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
...
n
Rubrik Penilaian
Aspek yang Dinilai Skor Maksimum
Penyajian Menarik dan Runtut 10
Materi yang Disajikan Tepat dan Benar 60
Materi yang Disajikan Mudah Dipahami 30
PEDOMAN PENILAIAN
Untuk dilakukan penskoran menggunakan rumus :

Jumlah skor yang didapat


𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 = x 100
Jumlah skor maksimum

Ketuntasan Psikomotorik :
Nilai Ketuntasan Sikap
Tingkat Ketuntasan
Angka Huruf
≥90% 4,00 Sangat baik (A)
≥80% 3,00 Baik (B)
≥70% 2,00 Cukup (C)
<70% 1,00 Kurang (D)
4. Penilaian Praktik/Unjuk Kerja (Presentasi)
LEMBAR OBSERVASI PRAKTIK/UNJUK KERJA (PRESENTASI)

Petunjuk Pengisian:
1. Lembaran penilaian diisi oleh guru untuk menilai keterampilan peserta didik
dalam presentasi.
2. Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti.
3. Berilah skor 1-4 sesuai dengan keterampilan peserta didik dalam presentasi.

Kelas :
Materi Pembelajaran :

Nama Aspek yang Diamati


Jumlah
No. Peserta
A B C D E F G Skor
Didik
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
...
n
Rubrik Penilaian
Kode Aspek yang Kriteria
Aspek Dinilai
A Pelaksanaan Memulai presentasi dengan menyapa, menggunakan
presentasi bahasa yang benar dan jelas
B Penyajian Menyajikan materi/jawaban dengan jelas, lengkap,
materi/jawaban terstruktur dan menggunakan bahasa yang benar
C Waktu Memberikan waktu pada audien untuk bertanya, tidak
membatasi pertanyaan dan menerima pertanyaan dari
audien
D Kerjasama Bekerjasama dalam menjawab pertanyaan audien,
merespon pertanyaan dari audien dengan baik, benar, dan
jelas
E Kesempatan pada Memberikan kesempatan pada audien menanggapi
audien jawaban, memberi masukan dan merespon tanggapan dari
audien
F Kesimpulan materi Menyimpulkan materi presentasi dengan jelas dan
mencakup semua pertanyaan
G Menutup presentasi Menutup presentasi dengan bahasa yang baik, benar, dan
jelas
PEDOMAN PENILAIAN
Untuk dilakukan penskoran menggunakan rumus :

Jumlah skor yang didapat


𝐍𝐢𝐥𝐚𝐢 = x 100
Jumlah skor maksimum

Ketuntasan Psikomotorik :
Nilai Ketuntasan Sikap
Tingkat Ketuntasan
Angka Huruf
≥90% 4,00 Sangat baik (A)
≥80% 3,00 Baik (B)
≥70% 2,00 Cukup (C)
<70% 1,00 Kurang (D)
KISI-KISI ULANGAN HARIAN TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Satuan Pendidikan : SMAN 5 Yogyakarta Alokasi Waktu : 45 menit


Mata Pelajaran : Biologi Jumlah Soal : 30 soal
Kelas/Semester : X/2 Bentuk soal : 30 PG
Tujuan Penilaian : Untuk mengetahui kemampuan peserta didik memahami materi kingdom Plantae
Bentuk Level Nomor
No. Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal
Soal Kognitif Soal
1 2 3 4 5 6 7
3.8 Mengelompokkan Bryophyta (Ciri, klasifikasi, 1. Disajikan ciri-ciri dari Bryophyta, peserta Pilihan C2 A1
tumbuhan ke dalam peranan, dan reproduksi) didik mampu menentukan yang bukan ciri- ganda
divisio berdasarkan ciri Bryophyta.
2. Disajikan Pertanyaan terkait reproduksi lumut
ciri-ciri umum, serta Pilihan C1 A2
pada fase sporofit, diharapkan peserta didik
mengaitkan dapat menentukan dengan benar. ganda
peranannya dalam 3. Disajikan Pertanyaan terkait reproduksi lumut Pilihan C1 A3
kehidupan pada Anteredium, diharapkan peserta didik ganda
dapat menjawab dengan benar.
4. Disajikan pernyataan terkait Bryophyta yang Pilihan C1 A4
berumah satu, peserta didik mampu ganda
menentukan makna dari lumut berumah satu.
5. Disajikan siklus hidup lumut pada fase
gametofit, peserta ddiik mampu mengurutkan Pilihan C2 A5
tahapan siklus hidup dari awal sampai ahir ganda
dengan benar
6. Disajikan organ tubuh pada lumut yang Pilihan C1 A6
berfungsi menyerap air, peserta didik mampu ganda
menentukan dengan benar.
7. Disajikan reproduksi lumut peran gamet
Pilihan C1 A7
betina dapat menghasilkan, peserta didik
diharapkan dapat menentukan dengan benar. ganda

Pteridophyta 1. Disajikan gambar tumbuhan paku muda yang Pilihan C1 A8


(Ciri, klasifikasi, peranan, menggulung, peserta didik mampu ganda
menentukan istilahnya.
Bentuk Level Nomor
No. Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal
Soal Kognitif Soal
dan reproduksi) 2. Disajikan pertanyaan mengenai rizom, Pilihan C1 A9
peserta didik mampu menentukan ciri-cirinya ganda
3. Disajikan ciri-ciri subdivisi Lycopsida, Pilihan C1 A10
peserta didik mampu mengklasifikasikannya.
ganda
4. Disajikan nama populer tumbuhan paku,
peserta didik mampu menentukan Pilihan C3 A11
klasifikasinya ganda
5. Disajikan nama tumbuhan paku beserta Pilihan C2 A12
peranannya, peserta didik mampu ganda
menentukan alasan manfaat tersebut
6. Disajikan gambar Marsilea crenata, peserta Pilihan C3 A13
didik dapat menentukan peranannya
ganda
7. Disajikan pertanyaan mengenai daur hidup
tumbuhan paku homospora, peserta didik Pilihan C1 A14
mampu menentukan daur hidup tumbuhan ganda
paku homospora
8. Disajikan pertanyaan mengenai generasi Pilihan C1 A15
sporofit tumbuhan paku, peserta didik mampu ganda
menentukan generasi sporofit tumbuhan paku
Spermatophyta 1. Disajikan pertanyaan mengenai persamaan Pilihan C4 A16
(Ciri, klasifikasi, peranan, struktur Gymnospermae dan Angiospermae, ganda
dan reproduksi) peserta didik mampu menentukan struktur
yang tidak ada pada kedua divisi.
Pilihan C2 A17
2. Disajikan pertanyaan mengenai ciri-ciri divisi
Ginkgophyta, peserta didik mampu ganda
menentukan bukan ciri-ciri divisi tersebut
3. Disajikan terkait reproduksi angiospermae, Pilihan C1 A18
peserta didik diharapkan dapat menyebutkan ganda
letak pembuahan pada angiospermae.
4. Disajikan ciri-ciri dari Angiospermae, peserta Pilihan C2 A19
didik mampu menentukan ciri-cirinya.
ganda
5. Disajikan hasil akhir dari tanaman
spermatophyta, peserta didik diharapkan Pilihan C1 A20
ganda
Bentuk Level Nomor
No. Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal
Soal Kognitif Soal
dapat menentukan hasil akhir dari reproduksi
spermatophyta.
6. Disajikan sub-divisi Gymnospermae, peserta Pilihan C1 A21
didik mampu menunjukkan tumbuhan yang
ganda
masuk ke dalam sub-divisi Gymnospermae
7. Disajikan pernyataan tumbuhan pinus
termasuk ke dalam tumbuhan conifer, peserta Pilihan C1 A22
didik mampu menjelaskan alasannya. ganda
8. Disajikan ciri-ciri tumbuhan Gymnospermae, Pilihan C1 A23
peserta didik mampu menunjukkan class dari ganda
ciri tersebut.
9. Disajikan pernyataan perbedaan monokotil
Pilihan C2 A24
dan dikotil berdasarkan ciri khas, peserta
didik mampu menentukan yang bukan ciri ganda
khas pembeda pada monokotil dan dikotil
10. Disajikan kandungan dan manfaat pada Pilihan C4 A25
tumbuhan dikotil, peserta didik mampu ganda
menganalisis manfaat dan nama spesiesnya
11. Disajikan gambar komponen bunga, peserta Pilihan C1 A26
didik mampu menunjukkan bagian bunga.
ganda
12. Disajikan ciri-ciri tumbuhan, peserta didik
mampu menunjukkan klasifikasinya. Pilihan C1 A27
13. Disajikan pernyataan ciri monokotil, peserta ganda
didik mampu menentukan ciri yang tidak Pilihan C2 A28
termasuk ke dalam monokotil ganda
14. Disajikan pernyataan pembuahan ganda pada Pilihan C2 A29
Angiospermae, peserta didik mampu
ganda
menentukan pasangan peleburannya
15. Disajikan macam-macam tumbuhan, peserta Pilihan
didik mampu mengelompokkan ganda C3 A30
persamaannya
Soal Ulangan Harian
Palntae

Nama :
Kelas :

A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar


1. Tumbuhan lumut memiliki ciri-ciri 5. Urutan siklus hidup tumbuhan
sebagai berikut, kecuali…. Bryophyta pada fase ganetofitnya
A. Habitat di tempat lembab adalah ….
B. Mempunyai jaringan pembuluh A. Protonema – tumbuhan lumut –
C. Tidak mempunyai jaringan anteridium
pembuluh B. Protonema – protalium –
D. Belum mempunyai akar, batang, tumbuhan lumut
dan daun sejati. C. Protalium – protonema –
E. Merupakan tumbuhan peralihan anteridium
antara tumbuhan bertallus dan D. Protalium – spora – arkegonia
tumbuhan berkormus E. Protalium – arkegonium -
2. Sporofit pada tumbuhan lumut adalah spermatozoa
generasi yang menghasilkan.. 6. Pada tumbuhan lumut yang berfungsi
A. Protonema. untuk menyerap air dan garam
B. Anteridium mineral adalah…
C. Arkegonium A. Akar
D. Gamet B. Seta
E. Spora C. Kapsul
3. Anteridium pada tumbuhan lumut D. Rhizoid
adalah generasi yang menghasilkan.... E. Vaginula
A. Protonema 7. Apa nama gamet betina di dalam
B. Spermatozoid tumbuhan lumut...
C. Arkegonium A. Ovum
D. Gamet B. Arkegonium
E. Spora C. Anteridium
4. Tumbuhan lumut ada yang berumah D. Spermatozoid
satu, artinya E. Spermatophyta
A. Anteridium dan arkegonium 8. Perhatikan gambar berikut!
terdapat pada satu talus yang
sama X
B. Anteridium dan arkegonium
terdapat pada talus yang berbeda
C. Pada talus lumut hanya terdapat
satu anteridium Bagian yang ditunjuk huruf X disebut
D. Pada talus lumut hanya terdapat dengan …
satu arkegonium A. sporofil
E. Pada talus lumut dibentuk satu B. tropofil
antridium dan satu anteridium C. makrosporofil
D. mikrosporofil
E. circinate B. Bahan pakaian
9. berikut ini hal-hal yang benar tentang C. Bahan obat-obatan
rizom pada tumbuhan paku, kecuali D. Pupuk hijau
… E. Bahan industri
A. menjadi alat reproduksi vegetatif 14. Daur hidup tumbuhan paku
B. membentuk tunas baru homospora secara ringkas adalah …
C. tempat munculnya akar serabut A. tumbuhan paku – spora – zigot –
D. tempat munculnya tangkai daun protalium – tumbuhan paku
E. merupakan bagian dari akar B. spora – protalium – tumbuhan
10. Ditemukan suatu jenis tumbuhan paku – zigot – spora
paku dengan ciri-ciri, yaitu batang C. zigot – tumbuhan paku – spora –
berbentuk seperti kawat, daun seperti protalium – zigot
rambut atau sisik, dan memiliki D. tumbuhan paku – zigot –
strobilus yang mengandung sporangia protalium – spora – tumbuhan
pada ujung cabang-cabang batang. paku
Tumbuhan paku tersebut digolongkan E. protalium – zigot – spora –
… tumbuhan paku – protalium
A. Lycopsida 15. Generasi sporofit pada Pteridophyta
B. Psilopsida adalah …
C. Sphenophyta A. Anteridium dan arkegonium
D. Equisetophyta B. Tumbuhan paku dan protalium
E. Pteropsida C. Sporangium dan sel induk spora
11. Dalam klasifikasi, tanaman suplir D. Tumbuhan paku dan spora
tergolong ke dalam kelas … E. Zigot dan protalium
A. Psilophytinae 16. Tumbuhan Gymnospermae dan
B. Lycopodinae Angiospermae memiliki bagian-
C. Equisetinae bagian berikut, kecuali …
D. Hepaticae A. Berkas pengangkut
E. Filicinae B. Polen
12. Paku Azolla pinnata dapat dijadikan C. Karpela
pupuk hijau karena … D. Ovarium
A. Bersimbiosis dengan alga hijau E. Ovulum
biru fotosintetik 17. Gymnospermae dibagi menjadi
B. Bersimbiosis dengan alga hijau beberapa divisi. Divisi Ginkgophyta
biru pengikat nitrogen mempunyai ciri-ciri sebagai berikut,
C. Bersimbiosis dengan bakteri kecuali ....
nitrifikasi A. pohonnya bertunas pendek
D. Akarnya dapat menyerap zat hara B. tulang daun bercabang
lebih banyak menggarpu
E. Akarnya dapat mengikat nitrogen C. batangnya terdiri dari hipokotil
bebas dari udara yang menebal
13. Tumbuhan paku pada gambar berikut D. bijinya mempunyai kulit luar
bermanfaat untuk … yang berdaging dan kulit dalam
yang keras
E. daunnya bertangkai panjang
berbentuk pasak atau kipas
A. Makanan
18. Bagian bunga tumbuhan berbiji C. Strobilus jantan dan betina
tertutup (Angiospermae) tempat D. Bunga berbentuk kerucut
terjadinya pembuahan disebut .... E. Bunga sempurna
A. dasar putik 23. Berdasarkan struktur strobilusnya,
B. mikrofil maka pohon cemara merupakan
C. kotak sari gymnospermae yang masuk kelas…
D. putik A. Cycadinae
E. serbuk sari B. Ginkgoinae
19. Perhatikan ciri tumbuhan berikut! C. Gnetinae
1. Terjadi pembuahan ganda D. Coniferinae
2. Bakal biji terbungkus oleh daun E. Musaceae
buah 24. Monokotil dapat dibedakan dari
3. Berkeping biji dikotil berdasarkan ciri-ciri khas
4. Daun kaku dan sempit yang terdapat pada semua struktur di
Berdasarkan ciri di atas, yang bawah ini, kecuali....
termasuk ciri tumbuhan biji tertutup A. Susunan akarnya
yaitu nomor... B. Susunan anatomi pembuluh
A. 3 dan 4 batangnya
B. 1,2, dan 3 C. Morfologi bunganya
C. 1 dan 3 D. Sifat haploid sel kelaminnya
D. 1,2, dan 4 E. Tipe biji
E. 2 dan 4 25. Nama tumbuhan dikotil yang
20. Semua jenis spermatophyte dapat memiliki kandungan fenolik dan
menghasilkan.... flavonoid yang bagus untuk ...
A. Strobilus adalah...
B. Spora A. Antioksidan, Psidium guajava
C. Biji B. Penangkal radikal bebas,
D. Bunga Eucalyptus sp.
E. Rizoid C. Menjaga kesehatan mata, Daucus
21. Yang termasuk ke dalam kelompok carota
Gymnospermae yaitu... D. Menjaga kesehatan tulang,
A. Alang-alang, pakis haji, dammar, Lactuca sativa
dan cemara E. Antioksidan, Catharantus roseus
B. Damar, pinus, cemara, dan 26. Perhatikan gambar berikut!
pisang
C. Pinang, pakis haji, cemara, dan
pinus
D. Pinus, damar, pakis haji, dan
melinjo
E. Damar, melinjo, alang-alang, dan
pakis haji
22. Pinus masuk dalam golongan Stamen ditunjukkan pada no...
tumbuhan conifer, karena A. 1
mempunyai... B. 2
A. Daun yang kecil dan kaku seperti C. 5
jarum D. 9
B. Bunga jantan dan bunga betina
E. 10 29. Angiospermae terjadi pembuahan
27. Tumbuhan dengan ciri batang ganda dengan adanya peleburan
bercabang, tulang daun menyirip, antara inti generatif dan sel telur dan
dengan bagian bunga berjumlah 2, 4, inti generatif dengan...
dan 5 atau kelipatannya termasuk A. Inti sinergis
tumbuhan B. Inti lembar primer
A. Dicotyledonae C. Inti kandung lembaga primer
B. Pteridophyta D. Inti kandung lembaga sekunder
C. Bryophyta E. Sel antipoda
D. Monocotyledonae 30. Padi, jagung, jahe, lengkuas, dan
E. Sphenopsida anggrek dijadikan ke dalam satu
28. Berikut yang tidak termasuk ciri dari kelompok karena memiliki...
monokotil adalah... A. Tulang daun menyirip
A. Berkeping satu B. Biji berkeping dua
B. Bunga kelipatan 3 C. Batang bercabang
C. Daun sejajar D. Kelipatan bunga 4 dan 5
D. Berkambium E. Akar serabut
E. Akar serabut

Anda mungkin juga menyukai