Anda di halaman 1dari 45

BAHAN AJAR

KIMIA

SENYAWA
HIDROKARBON
MATERI

TUJUAN
PEMBELAJARAN

DESAINER
TUJUAN
PEMBELAJARAN
Mengidentifikasi senyawa
hidrokarbon dalam kehidupan
sehari-hari.
Memahami kekhasan atom
karbon yang menyebabkan
banyaknya senyawa karbon.
Menganalisis jenis atom C
berdasarkan jumlah atom C yang
terikat pada rantai atom karbon
(atom C primer, sekunder,
tersier, dan kuarterner).
Memahami rumus umum alkana,
alkena dan alkuna berdasarkan
analisis rumus struktur dan
rumus molekul.
Menghubungkan rumus struktur
dan rumus molekul dengan
rumus umum senyawa
hidrokarbon.
Memahami cara memberi
nama senyawa alkana,
alkena dan alkuna sesuai
dengan aturan IUPAC.
Kegiatan Pembelajaran
Menganalisis keteraturan
sifat fisik (titik didih dan
titik leleh) senyawa alkana,
alkena dan alkuna.
Menentukan isomer
senyawa hidrokarbon.
Memprediksi jenis isomer
(isomer rangka, posisi,
fungsi, geometri) dari
senyawa hidrokarbon.
Tahukah Anda unsur penyusun
kulit sofa,
kayu pada meja,
dan cat tembok?
2. Pengujian
Senyawa Karbon

Unsur C Senyawa
Senyawa hidrokarbon
karbon
Unsur H
Unsur O

Air keruh Berubahnya


menunjukkan warna kertas
adanya gas CO2 kobalt
menunjukkan
adanya uap air
3. Kekhasan Atom Karbon

a. Jenis Atom Karbon


Konfigurasi elektron
atom C
C sekunder adalah
atom C yang
mengikat 2 atom C.

C tersier adalah
atom C yang
mengikat 3 atom C.

C kuartener adalah
atom C yang
mengikat 4 atom C.
b. Struktur Lewis Atom dan Senyawa
Karbon

Konfigurasielektron atom C

Atom C memiliki 4 elektron valensi


sehingga memudahkan atom C
untuk membentuk ikatan kovalen
dengan atom lainnya.
Untuk memenuh ikaidah oktet, atom
karbon dapat memenuh iikatan
berikut.
c. Pembentukan Ikatan
Karbon

1. Ikatan antaratom
karbon dalam kristal
karbon
2) Ikatan antaratom
karbon pada senyawa
karbon
c. Pembentukan Rantai
Karbon
Senyawa karbon dapat
membentuk rantai yang
sangat panjang.

d. Jenis Senyawa Karbon


Senyawa karbon jenuh

Senyawa karbon tidak


jenuh
4. Pembentukan Senyawa
Karbon Dioksida
2. Penggolongan Hidrokarbon
2. Penggolongan Berdasarkan
Kejenuhan Ikatan

jenuh
•Antaratom C
berikatan tunggal

Tak jenuh
•Antaratom C
berikatan rangkap
3. Tata Nama Senyawa
Hidrokarbon
1. Alkana

a. Rumus Umum Alkana


b. Tata Nama Alkana
Tata nama alkana menurut
aturan IUPAC

3 - etil 4,5 dimetil heptana


Beberapa contoh gugus alkil
2. ALKENA
a. Rumus Umum Alkena

b. Struktur Molekul
Alkena


b. Tata Nama Alkena

Tata nama alkena menurut


aturan IUPAC
3. ALKUNA
a. Rumus Umum
Alkuna

b. Struktur Molekul
Alkuna
b. Tata Nama Alkuna

Tata nama alkuna menurut


aturan IUPAC
KUIS
QUIS
&
GAME EDUKASI
PETUNJUK QUIS

BERDOALAH DAHULU
KERJAKAN SOAL YANG
DIANGGAP MUDAH LEBIH
DAHULU
KERJAKAN DENGAN RASA
PERCAYA DIRI
1. Pasangan zat di bawah ini yang
merupakan golongan senyawa
hidrokarbon adalah…
JAWABAN KAMU
BENAR
jawaban kamu
salah
2. Atom karbon mempunyai ke khasan.
Pernyataan yang tepat mengenai
kekhasan atom karbon adalah…

Karbon mempunyai 4 elektron valensi yang


mampu membentuk ikatan kovalen yang kuat

Karbon mempunyai ukuran relative besar sehingga


mampu mengikat semua unsure

Karbon mempunyai 6 elektron valensi sehingga


mampu mengikat 6 atom lain

Karbon dapat dibuat manusia

Karbon dapat membentuk ikatan ion dari


keempat electron terluarnya
3. Diantara pernyataan berIkut, yang
benar tentang senyawa organik jika
dibandingkan dengan senyawa
anorganik adalah…

lebih mudah larut dalam air

mempunyai titik didih lebih tinggi

lebih reaktif

lebih stabil terhadap pemanasan

lebih mudah terbakar


4. Nama IUPAC dari senyawa
berikut.adalah....

metana
etana
propana
butana
pentana
5. Yang merupakan struktur
dari 2-butena adalah….
6. Diberikan gambar struktur berikut:

Atom C primer, sekunder, tersier, &


kuartener ditunjukkan oleh nomor …..

6, 5, 2, 3

1, 7, 3, 2

10, 9, 5, 3

8, 3, 6, 7

4, 2, 3, 7
7. Atom karbon skunder tidak
terdapat dalam senyawa alkana…
8. Nama IUPAC dari senyawa di
atas adalah.....
2,4-dietil-2,3-dimetilheksana

2,3-dimetil-2,4-dietilheksana
5-etil-3,3,4-trimetilheptanaa

3,3,4-trimetil-5-etilheptana

3,5-dietil-4,5-dimetilheksana
DESAINER

LIDIANA T SULORANTE

SMA YPPKK MORIA


SORONG

Anda mungkin juga menyukai