Anda di halaman 1dari 28

K I I

HIDROKARBON
Hidrokarbon Kimia SMA Kelas XI

n-Oktana
A. Definisi Senyawa Hidrokarbon
1 Sejarah Perkembangan Senyawa Organik

Identifikasi Unsur Karbon, Hidrogen, dan Oksigen


2 dalam Senyawa Organik

3 Sumber Senyawa Organik atau Senyawa Karbon

Kekhasan Atom Karbon dalam Membentuk


4 Senyawa Hidrokarbon

5 Posisi Atom Karbon

6 Penggolongan Senyawa Hidrokarbon

Kembali ke awal bab


Kembali ke daftar isi
1. Sejarah Perkembangan Senyawa Organik

Pada 1827, Friedrich Wohler


mampu membuat senyawa organik
dari senyawa anorganik sesuai
reaksi berikut.

Urea diperoleh dari pemanasan


amonium sianat.

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


Perbedaan Senyawa
Organik dan Anorganik

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


3. Sumber Senyawa Organik atau Senyawa Karbon

– Tumbuhan dan Hewan


• Gas Alam dan Minyak Bumi

• Batu Bara
https://bit.ly/2XbwUQB

https://thegorbalsla.com/minyak-bumi/
https://bit.ly/2J9eEUP
Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab
Identifikasi Unsur Karbon
dan Hidrogen dalam
Senyawa Organik

ada titik-titik
air → adanya gas H2O,
mengubah warna kertas
koblat biru menjadi merah
muda

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


Senyawa hidrokarbon adalah senyawa karbon
DEFINISI yang hanya tersusun dari atom hidrogen (H) dan
atom karbon (C).
Contoh: minyak tanah, bensin, gas alam, plastik
dan lain-lain.

Uji Unsur
Karbon
Kekhasan Atom Karbon
❑Atom Karbon membentuk Empat Ikatan Kovalen

❑Atom Karbon mempunyai Kemampuan membentuk Ikatan


dengan rantai yang bervariasi.

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


Penggolongan Senyawa Hidrokarbon

a. Berdasarkan jenis ikatan

b. Berdasarkan bentuk rantai karbon

hidrokarbon alifatik hidrokarbon siklik

Kembali ke daftar isi Kembali ke awal bab


Kedudukan Atom C
1. Atom C primer : atom C yang mengikat langsung 1
atom C yang lain
2. Atom C sekunder : atom C yang mengikat langsung 2
atom C yang lain
3. Atom C tersier : atom C yang mengikat langsung 3
atom C yang lain
4. Atom C kuarterner : atom C yang mengikat langsung 4
atom C yang lain

• Atom C primer : 1, 5, 6,
7, 8.
• Atom C sekunder : 4
• Atom C tersier : 3
• Atom C kuartener : 2
Contoh Soal

CH3
ALKANA
CnH2n+2

Alkana merupakan hidrokarbon


dengan rantai terbuka dan semua
ikatan karbon-karbonnya
merupakan ikatan tunggal.
Alkana

Rantai
Bercabang
Lurus
Alkana Rantai Lurus
1. Menunjukkan Jumlah Atom C Nama
Rumus
jumlah atom n-Butana
Molekul
2. Diberi awalan 1 Metana CH4
n (normal = 2 Etana C2H6
tidak 3 Propana C3H8
bercabang) 4 Butana C4H10

3. akhiran –ana 5 Pentana C5H12


6 Heksana C6H14
Contoh 7 Heptana C7H16
8 Oktana C8H18
9 Nonana C9H20
n-Butana
10 Dekana C10H22
Alkana Bercabang
Langkah – langkah
1. Tentukan rantai induk
yakni rantai karbon
terpanjang.

2. Atom C yang letaknya


diluar rantai utaba Contoh :
disebut alkil/cabang Rantai induk memiliki 6
atom C :
3. Beri nomor pada Heksana
rantai terpanjang →
paling dekat cabang
mempunyai nomor
paling kecil.
Alkana Bercabang
4. Cabang : gugus alkil (alkana yang telah kehilangan 1 atom H)
5. Beri nama alkil dalam cabang tersebut.
Nama Nama
Struktur Struktur
Alkil Alkil
Metil
Sekunder
Etil butil

Propil
Isobutil
Amil

Tersier
Isopropil butil
Alkana Bercabang
5. Urutan Penulisan:
• Nomor
alkil/cabang
diikuti tanda (-)
• Nama gugus alkil
(cabang)
• Nama rantai Contoh :
induk (rantai Nama untuk struktur diatas
terpanjang) adalah →
3-metilheksana
Tuliskan
penamaan
senyawa
alkana
berikut ini!
Banyak Cabang Sejenis
Jika terdapat alkil Beda Tempat
sejenis lebih dari 1,
penamaan diberi awalan
• di (2)
• tri (3)
• tetra (4)
• penta (5)
• heksa (6)
2,4-dimetil heksana
• Dst.

Nomor cabang tetap


harus dituliskan.
Banyak Cabang Sejenis
Nomor cabang Satu Tempat
harus ditulis
secara
keseluruhan
meskipun terletak
pada atom C 3,3-dimetil heksana
yang sama
(nomor cabang
sama).
Banyak Cabang Beda Sejenis
Jika terdapat
cabang yang
berbeda,
penulisannya 3-etil-3-metil heksana
diurutkan abjad
huruf depan
nama
cabangnya. 4-etil-2,4-dimetil heksana
Penulisan Rumus Struktur
S e n y a w a A l k a n a
Menuliskan
Menuliskan Menambah
cabang
rantai kan atom H
(gugus
utama yang terikat
alkil) pada
senyawa pada atom
rantai
alkana. C.
utama.

Contoh:
2-metil pentana
Kegunaan Alkana
Kegunaan alkana dalam kehidupan sehari-hari:
1. Bahan bakar, misalnya elpiji, kerosin, bensin, dan solar
2. Pelarut, seperti petroleum eter dan nafta.
3. Sumber hidrogen, misalnya di industri amonia dan pupuk.
4. Bahan baku untuk senyawa organik lain, misalnya minyak
bumi dan gas alam merupakan bahan baku utama sintesis
berbagai senyawa organik seperti alkohol.
5. Bahan baku industri, berbagai produk industri seperti
plastik, detergen, karet sintetis, minyak rambut, dan obat
gosok dibuat dari minyak bumi dan gas alam.

Anda mungkin juga menyukai