Anda di halaman 1dari 7

ELABORASI PEMAHAMAN

Topik 2
UbD sebagai kerangka kerja Individu

ERNA SURYANINGSIH
2313061562
Undertandinng by Design
berdasarkan hasil membandingkan dari beberapa pendapat vidio dari berbagai kelompok
dapat dijelaskan bahwa UbD adalah design untuk sebuah pemahaman. pemahaman ini
diartikan secara mendalam dimana siswa tidak hanya mengetahui sebuah topik dan
pembahasannya. tetapi segala hal yang berkaitan dengan pengalaman tersebut.
Tahap 1
identifikasi hasil yang diinginkan
mempertimbangkan tujuan pembelajaran yang sudah ditetapkan kurikulum nasional
membuat pilihan atau prioritas materi yang harus di bahas, ditentukan bedasarkan
kinerja jangka panjang
membuat pertanyaan-pertanyaan esensial untuk membangun sikap responsif peserta
didik
Tahap 2
menentukan bukti penilaian
menunjukan bukti bahwa peserta didik sudah mencapai hasil yang diinginkan
mempertimbangkan berbagai metode penilaian (tugas, proyek, peer assesment, self
assesment
peserta didik terlibat dalam diri dan teman sejawat.
Tahap 3
merencanakan pembelajaran
peserta didik diberi banyak kesempatan untuk menarik kesimpulan dan membuat
generalisasi
peserta didik lebih aktif membangun sebuah makna
guru sebagai fasilitator
menerima umpan balik dengan tepat waktu
menerapkan pembelajaran kesituasi lingkungan yang baru
hal yang perlu dipertimbangkan dalam backward design menurut wiggins & McTighe
pengetahuan dan keterampilan apa yang dibutuhkan peserta didik untuk tampil secara
efektif dan mencapai hasil yang diinginkan
kegiatan aapa yang akan membekali peserta didik dengan pengetahuan dan
keterampilan yang dibutuhkan
apa yang perlu diajarkan yang dilatih, dan bagimana sebagaiknya diajrkan
berdasarkan tujuan
bahan dan sumber daya apa yang cocok untuk mencapai tujuan
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai