Anda di halaman 1dari 6

TEKNIK DOKUMENTASI DAN PELAPORAN

Disusun untuk memenuhi mata kuliah Dokumentasi Keperawatan


Dosen Pemimbing : Firdawsy Nuzula S.Kp.,M.kes

Disusun Oleh :
Vania Tisha Hermawan (1440121054)
Varadila Istika Umami (1440121055)
Vika Khumayrotun Nisa’ (1440121057)
Viky azkiya (1440121058)

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN RUSTIDA


PRODI D III KEPERAWATAN
KRIKILAN-GLEMORE-BANYUWANGI
2022
KATA PENGANTAR
Assalamualaikum wr.wb

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan banyak
nikmatnya kepada penulis sehingga atas berkat dan rahmat serta karunia-Nyalah penulis
dapat menyelesaikan tugas makalah yang berjudul “Dokumentasi Keperawatan” ini
sesuai dengan waktu yang penulis rencanakan.

Terima kasih penulis sampaikan juga kepada dosen pengajar psikologi yang
telah memberikan kesempatan bagi penulis untuk mengerjakan tugas ini, sehingga
penulis menjadi lebih mengerti dan memahami tentang perkembangan kepribadian tak
lupa penulis juga mengucapkan terima kasih yang sebesar – besarnya kepada seluruh
pihak yang baik secara langsung maupun tidak langsung telah membantu dalam upaya
penyelesaian makalah ini baik mendukung secara moril maupun materil.

Ibarat pepatah “Tak Ada Gading Yang Tak Retak”, maka begitu pulalah dengan
halnya makalah ini, walaupun penulis telah berusaha semaksimal mungkin, akan tetapi
penulis menyadari bahwa masih banyak terdapat kesalahan, kekurangan dan kehilapan
dalam penulisan makalah ini. Untuk itu, saran dan kritik tetap penulis harapkan demi
perbaikan makalah ini ke depan. Akhir kata penulis berharap makalah ini dapat
bermanfaat bagi kita semua. Terima Kasih.

Wasalamualaikum wr.wb

Banyuwangi, September 2022

Penyusun
DAFTAR ISI
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

Dalam dunia kesehatan informasi kesehatan dan teknologi kesehatan sudah tidak
asing lagi dan dijadikan sebagai sarana penunjang dalam penerapannya.Era globalisasi
dan informasi telah dijadikan penunjang di segala sektor dalam Negara kita. Salah
satunya dalam dunia kesehatan, era globalisasi dan informasi seakan telah membuat
standar baru yang harus dipenuhi oleh seluruh pemain di sektor ini.Hal tersebut telah
membuat dunia keperawatan di Indonesia membuat dunia keperawatan di Indonesia
menjadi menjadi tertantang untuk mengembangkan kualitas pelayanan keperawatan
yang berbasis teknologi informasi. Namun tentunya tidak luput dari hambatan-hambatan
yang dihadapi oleh keperawatan di Indonesia, diantaranya adalah keterbatasan SDM
yang menguasai bidang keperawatan dan teknologi informasi, masih minimnya
infrastruktur untuk menerapkan system informasi di dunia pelayanan, dan masih
rendahnya minat para perawat di bidang teknologi informasi kesehatan. Kualitas atau
mutu pelayanan keperawatan di rumah sakit bergantung kepada kecepatan, kemudahan,
dan ketepatan dalam melakukan tindakan keperawatan yang berarti dalam melakukan
tindakan keperawatan yang berarti juga pelayanan uga pelayanan keperawatan.
Pelayanan yang bersifat medis khususnya di pelayanan keperawatan mengalami
perkembangan teknologi informasi yang sangat membantu dalam proses keperawatan
dimulai dari pemasukan data secara digital ke dalam komputer. Tenaga keperawatan
merupakan ujung tombak dalam pelayanan kesehatan, karena memiliki proporsi yang
paling besar dan melakukan asuhan secara komperhensif kepada pasien selama 24 jam,
karenanya seorang perawat harus dapat memberikan pelayanan kesehatan yang
berkualitas sesuai dengan standar asuhan keperawatan, mulai dari pengkajian sampai
dengan evaluasi.
B. Rumusan Masalah

1. Bagaimana teknik pengkajian dokumentasi asuhan keperawatan ?


2. Bagaimana teknik analisa data dokumentasi asuhan keperawatan ?
3. Bagaimana teknik diagnosa keperawatan,intervensi dokumentasi asuhan
keperawatan ?
4. Bagaimana teknik implementasi dokumentasi asuhan keperawatan ?
5. Bagaimana teknik evaluasi dokumentasi asuhan keperawatan ?

C. Tujuan

1. Mengetahui teknik pengkajian dokumentasi asuhan keperawatan.


2. Mengetahui teknik analisa data dokumentasi asuhan keperawatan.
3. Mengetahui teknik diagnosa keperawatan,intervensi dokumentasi asuhan
keperawatan.
4. Menegtahui teknik implementasi dokumentasi asuhan keperawatan.
5. Mengetahui evaluasi dokumentasi asuhan keperawatan.
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
A. Teknik Pengkajian Dokumentasi Asuhan Keperawatan

Anda mungkin juga menyukai