Anda di halaman 1dari 3

Nama :Asiwi Destiana Sari

Npm :2213024072

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI


JURUSAN PENDIDIKAN MIPA
FKIP UNIVERSITAS LAMPUNG

A. Identitas Jurnal
JURNAL BELAJAR
Nomor : 10
Mata Kuliah : Botani Tumbuhan Rendah
Bobot (SKS) : 3(2-1)
Dosen Pengampu : Dr. Neni Hasnunidah, S.Pd., M.Si.
Wisnu Juli Wiono, S.Pd., M.Pd.
Disusun(hari,tgl,jam) : Selasa 7 november 2023, 21.00

B. Pengantar
(Tuliskan tentang bagaimana proses Anda belajar, disertai fakta konkret dan
alasannya, hal-hal yang dibahas dalam perkuliahan dan manfaatnya).
Pada tanggal 1 november 2023 perkuliahan pertemuan kali ini dilaksanakan
secara tatap muka di gedung G ruang G7 bersama ibu Neni. Pada perkuliahan
kali ini Kelompok 4 menyampaikan materi mengenai Divis Bryophyta kelas
hepaticeae.

C. Catatan Kuliah
(Tuliskan materi perkuliahan berdasarkan hasil eksplorasi konsep)
Kelas Hepaticeae atau lumut hati
 Berbentuk lembaran seperti hati
 Talusnya terdiri dari daun, batangnya tidak terlihat jelas, terdapat rhizoid di
bawahnya untuk menempel pada substrat
 Gametofitnya yaitu arkegonium atau betina seperti botol kecap
 Gametofit jantanya disebut anteridium berbentuk seperti palu gada
 Terdapat ruang udara untuk menyimpan udara kerna hidup ditempat yang
lembab yang kadar oksigennya rendah

Hepaticeae terbahi 4 anak bangsa yaitu;


1. Bangsa shaerocarpales
2. Bangsa marchantiales
3. Bangsa Jungermaniales
4. Bangsa calobryales
Bangsa shaerocarpales
 Gametofit berupa talus sederhana
 Struktur anatomi talus tidak menunjukkan adanya diferensiasi jaringan,
tanpa ruang udara dan tanpa porus
 Gametangium diselubungi oleh periketium, arkegonium mempunyai 6 sel
saluran leher.
 Sporofit terdiri dari kaki, seta dan kapsul. Dinding kapsul terdiri atas satu
lapis sel.
 Contoh: Riella Americana, Sphaerocarpus californicus, S.
cristatus, S. donelli.

Bangsa marchantiales
 Gametofit berupa talus sederhana. Gametangium letaknya tenggelam di
dalam talus, arkegonium mempunyai 6 sel saluran leher.
 Struktur anatomis talus menunjukkan adanya diferensiasi jaringan, ada ruang
udara dan porus
 Sporofit terdiri dari kapsul saja atau terdiri dari kaki, seta dan kapsul.
Dinding kapsul terdiri atas 1 lapis sel saja.
 Bangsa ini dibedakan menjadi 5 suku/familia, yaitu: Ricciaceae, Corsiniaceae,
Targioniaceae, Marchantiaceae dan Monocleaceae

Bangsa jungermaniales
 Gametofit berupa talus sederhana atau terdiri dari batang dengan
 daun-daun dan rizoid.
 Habitus berupa lembaran bercabang menggarpu dengan duduk
 daun ke samping Hidup di atas tanah atau pada batang-batang pohon, di
daerah
 tropika juga sebagai epifil pada daun pohon-pohonan dalam hutan.
Arkegonium pada yang berupa talus diselubungi oleh daun-daun steril yang
disebut periketium, sedangkan yang berupa daun-daun dilindungi oleh
periantium.
 Sporofit terdiri dari kaki, seta dan kapsul. Dinding kapsul terdiri atas satu
lapis sel, tidak ada kolumela. Arkespora membentuk spora dan elatera.
 Bangsa ini dibedakan atas 2 anak bangsa, yaitu Metzegeriaceae atau
Anacrogynae dan Jungermaniaceae atau Acrogynae.

Bangsa calobryales
 Gametofit tidak mempunyai batang dengan daun-daun tersusun dalam 3
baris.
 Gametangium terbentuk di ujung batang.
 Arkegonium mempunyai 4 sel saluran leher, bentuknya seperti botol.
 Anteridium ovoid, terdapat di bagian vertikal talus
 Sporofit terdiri dari kaki, seta dan kapsul. Dinding kapsul terdiri
atas satu lapis sel. Bentuk kapsul memanjang Contoh: Calobryum blumei, C.
Mnioides, Haplomitrium.

D. Identifikasi Masalah
(Tuliskan permasalahan yang muncul berdasarkan pertanyan dan penjelasan
mahasiswa dalam perkuliahan)

E. Catatan Hasil Ulasan Dosen


(Tuliskan penjelaan dosen tentang materi perkuliahan).
 Sporanya berumur pendek, dan berwarna hitam seporannya
 Arkegonium menghasilkan banyak sperma
 Disebut lumut hati karena berbentuk hati dan berlobus-lobus
 Kuncup eram berada diruang udara kunup eram adalah tunas
 Terdiri dari dua fase, yaitu fase sporofit dan gametofit

F. Refleksi Diri
Tuliskan penjelasan Anda untuk pertanyaan-pertanyaan berikut:
1) Apakah Anda benar-benar telah belajar tentang topik perkuliahan hari ini?
disertai fakta konkret.
Ya, saya sedikit mengerti mengenai materi yang disampaikan

2) Apakah Anda dapat mengikuti kegiatan belajar? disertai fakta konkret.


Saya mengikuti perkuliahan hingga selesai

3) Jika tidak, mengapa Anda tidak dapat belajar dengan baik? Apa penyebabnya?
Bagaimana alternatif solusinya (disertai alasan, analisis yang mendalam, dan
jika mungkin dasar rujukan sesuai).

4) Bagaimana usaha dosen dalam mendorong mahasiswa yang tidak aktif untuk
belajar?
Ibu neni berusaha bertanya kepada mahsiswadi kelas agar menarik Kembali
focus mahasiswa

5) Pembelajaran berharga apa yang dapat dipetik dari observasi pembelajaran


ini?
Saya jadi mengetahui tentang mengenai Divis Bryophyta kelas hepaticeae.

Anda mungkin juga menyukai