Anda di halaman 1dari 13

UJIAN TENGAH SEMESTER 2 TAHUN AKADEMIK 2023/2024

Mata Kuliah : Ekonomi Islam Dalam Perencanaan


Kode Mata Kuliah : GCB 106
Program Studi : Magister Perencanaan Wilayah dan Kota
Dosen : 1. Dr. Asnita Frida Sebayang, S.E., M.Si.
2. Dr. Slamet Riyadi Bisri, Ir., MBA.
3. Dr. Neneng Nurhasanah, Dra., M.Hum.
Nama : M Iqbal Ghifari
NIM : 20070323108

1. Susun terlebih dahulu ringkasan minimal 10 literatur terpilih (bersumber dari buku atau jurnal bereputasi

No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan


1 Andi Iswandi. Zakat sebagai instrumen Penelitian ini merupakan Kebijakan distribusi ekonomi
Peran Lembaga Ziswaf pemberdayaan dan pengentasan penelitian kualitatif yang bersifat melalui lembaga Islam yang
dalam Distribusi Ekonomi kemiskinan sangat penting dalam hal deskriptif. Sumber data yang didirikan dengan dasar nirlaba
pada Saat Terjadi Pandemi konsolidasi amil zakat dengan wajah digunakan adalah data primer dari dalam bentuk zakat infak
Covid-19. baru. Baznas sebagai koodinator berbagai literatur dan data sedekah serta wakaf ini harus
Jurnal Bisnis Keuangan dan perzakatan dalam lingkup nasional. BAZNAS maupun LAZNAS dan didukung dan dijaga oleh
Ekonomi Syariah Transformasi kesadaran akan data sekunder dari data pustaka pemerintah maupun sistem
ISSN: 2086-0943 | E-ISSN: pentingnya zakat dapat tercapai dan produk hukum berupa pengawasannya. Khususnya,
2985-749X Vol. 13 No. 02 dengan pemahaman ekonomi Islam, peraturan perundangundangan. Baznas dan Laznas yang ada
Tahun 2021 Hlm. 96-107 yaitu dengan cara memberi Pengumpulan data dengan saat ini agar dipastikan segala
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
pemahaman bahwa tentang zakat melakukan in-depth interview dan upaya dan usaha lembaga
yang awalnya sebagai peran observation. tersebut dapat berjalan dengan
superfisial dan karikatif dan baik. Peran pemerintah sangat
bermetamorfosis menjadi bagian krusial dalam hal memastikan
yang tidak dapat dipisahkan dengan pada lembaga amil zakat telah
pola distribusi kekayaan dalam terpenuhi Zakat Core Principles
ekonomi Islam. (Yusanto 2003). dan terimplementasi sehingga
tujuan distribusi ekonomi dan
pemerataan pendapatan
tercapai. Tentu, Pada saat
pandemi Covid-19 ini, bila
distribusi ekonomi dan
pendapatan merata maka
kemiskinan dapat diminimalisir
2 Lembaga Ilmu Pengetahuan Istilah musyarakah yang berasal dari Dalam pendekatan dan analisa Pemerataan resiko dari sistem
Indonesia. kata syarikat telah diadopsi kedalam yang dimaksud, konsep ta’awwun musyarakah dan sistem bagi
JURNAL EKONOMI dan kosa kata bahasa Indonesia, yang merupakan konsep sentral, yakni hasil yang hidup di kalangan
PEMBANGUNAN kemudian menjadi serikat (Karim, konsep yang membantu untuk nelayan, setelah melalui proses
Lembaga Ilmu 2001). Musyarakah dalam khasanah mengungkapkan perilaku ekonomi waktu yang cukup, melembaga
Pengetahuan Indonesia ilmu fiqih yang dimaksud mencakup nelayan dalam melaksanakan sebagai sistem nilai nelayan,
Ekonomi Syariah berbagai jenis transaksi yang sangat usahanya. Dengan demikian, sistem nilai yang berperan
Vol 21, No. 2, Desember luas, yang dikategorikan sebagai masalah-masalah seperti sebagai acuan tindakan. Sistem
2013 aspek muamalah. Secara garis besar, musyarakah, tolongmenolong, nilai tersebut dalam tulisan ini
musyarakah dapat dikelompokan ke bagi hasil, dan lain-lainnya yang disebut sebagai “etika
dalam empat kategori, yakni syarikat mempunyai keterkaitan arti pemerataan resiko”, yakni kode
amwal (keuangan), syarikat a’mal dengan ta’awwun merupakan etik nelayan yang
(operasional), syarikat wujuh entry point penting dalam terlembagakan sebagai hasil
mendalami permasalahannya. adaptasi nelayan terhadap usaha
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
(wajah), dan syarikat mudharabah Adapun data yang digunakan penangapan ikan yang penuh
(Karim, 2001) terutama adalah data sekunder, resiko dan pola pendapatan
yang relevan baik dari hasil yang tidak teratur.
penelitian sendiri yang telah
dilakukan maupun penelitian-
penelitian lain yang telah
diterbitkan. Data primer sejauh
data-data telah tersedia
dimanfaatkan pula, terutama data
dari catatan-catatan lapangan.
3 Dini Intan Veronica1, Pengelolaan sumber daya alam Teknik analisis data yang Sebagai khalifah di muka bumi
Muhammad Iqbal Fasa2, adalah suatu cara atau proses digunakan dalam penelitian ini ini, manusia harus dapat
Suharto3 kegiatan yang dilakukan untuk adalah teknik analisis kualitatif menerima dan memanfaatkan
Pemanfaatan Sumber Daya memanfaatkan sumber daya alam yang menggunakan metode alam ini sebagai rasa syukur dan
Alam Terhadap esensial yang ada untuk memenuhi berpikir induktif. Analisis data untuk melaksanakan perintah
Pembangunan kebutuhan hidup manusia guna kualitatif dilakukan secara dan tugas-Nya sesuai dengan
Berkelanjutan Dalam mencapai keberhasilan hidup. induktif, yaitu analisis ajaran Islam. Pemanfaatan
Persepektif Ekonomi Islam. Pengelolaan sumber daya alam berdasarkan data yang diperoleh, sumber daya alam yang optimal
Jurnal Dinamika Ekonomi merupakan tujuan utama dalam yang kemudian dikembangkan diharapkan dapat terwujudkan
Syariah pemenuhannya dalam rangka sebagai hipotesis. Berdasarkan pembangunan berkelanjutan
Vol 9, No.2, 2022, hlm. 200 menjaga kelestarian alam (hifdz hipotesis yang dirumuskan dari sehingga bisa meningkatkan
al`alam) dalam konsep Fiqh al Bi`ah. data, data dicari berulang-ulang pertumbuhan ekonomi,
Pengembangan konsep sehingga data yang terkumpul menciptakan kemakmuran,
pembangunan berkelanjutan selanjutnya dapat digunakan untuk pemerataan penghasilan dan
bertujuan untuk meningkatkan menyimpulkan apakah hipotesis juga menjaga atau melestarikan
kesejahteraan masyarakat dan diterima atau ditolak sumber daya alam atau
memenuhi kebutuhan dan aspirasi lingkungan. Pembanguna
manusia. Pembangunan berkelanjutan merupakan
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
berkelanjutan memiliki tujuan konsep yang sangat luas dan
mendasar pembangunan yang adil komplek, karna dalam
antara generasi sekarang dan di masa oprasioanalnya banyak hal yang
depan. Pengembangan konsep perlu diperhatikan agar dapat
pembangunan berkelanjutan harus memenuhi harapan semua
mempertimbangkan kebutuhan yang masyarakat supaya terwujudnya
signifikan secara sosial dan budaya pemertaan pembangunan. Agar
untuk menyebarkan nilai-nilai yang terwujudnya pembangunan
menciptakan standar konsumsi yang berkelanjutan di suatu negara
berbeda dalam kerangka atau daerah tertentu maka di
kemungkinan ekologi dan, tentu perlukan pemanfaatan dan
saja, dapat diupayakan oleh semua pengelolaan sumber daya alam
orang. serta sumber daya manusia yang
selaras
4 Julianti LB. Mossy & pembangunan ekonomi menurut Penelitian ini merupakan Islam sangat memperhatikan
Abdul Latif L. Arsyad. Islam bersifat multi dimensi yang penelitian kualitatif yang bersifat masalah pembangunan
Pertumbuhan Dan mencakup aspek kuantitatif dan deskriptif ekonomi, namun tetap
Pemerataan Ekonomi, kualitatif. Tujuannya bukan semata- menempatkannya pada
Perspektif Ekonomi mata kesejahteraan material di persoalan pembangunan yang
Syariah. dunia, tetapi juga kesejahteraan lebih besar, yaitu pembangunan
Amal: Journal Of Islamic akhirat. Keduanya menurut Islam umat manusia. Fungsi utama
Economic And Business menyatu secara integral. Dalam Islam adalah membimbing
(JIEB) Vol. 01, No. 02 pertumbuhan ekonomi ada beberapa manusia pada jalur yang benar
faktor yang akan mempengaruhi dan arah yang tepat. Semua
pertumbuhan itu sendiri. Faktor- aspek yang berkaitan dengan
faktor tersebut adalah : pembangunan ekonomi harus
• Sumberdaya yang dapat menyatu dengan pembangunan
dikelola (invistible resources)
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
• Sumberdaya manusia (human ummat manusia secara
resources) keseluruhan.
• Wirausaha (entrepreneurship)
• Teknologi (technology)
5 Juliana1, Ropi Marlina2, Pertumbuhan ekonomi dalam Islam, Dalam penelitian ini Kesejahteran dan Pertumbuhan
Ramdhani Saadillah3, Siti bukan hanya dalam persoalan menggunakan metode kualitatif Ekonomi yang ideal akan
Maryam4. ekonomi semata melainkan aktivitas menjelaskan penelitian kualitatif mampu terwujud dengan
Pertumbuhan Dan manusia yang ditunjukkan untuk merupakan yang dilakukan dalam optimal dan memiliki dampak
Pemerataan Ekonomi pertumbuhan dan kemajuan sisi setting tertentu yang ada dalam terhadap pemerataan ekonomi
Perspektif Politik Ekonomi materi dan spiritual manusia (Tariqi, kehidupan riil (alamiah) dengan jika menggunakan politik
Islam. 2004). Dilihat dari tujuan pokoknya, tujuan memahami dan ekonomi Islam yang menjamin
Jurnal Ekonomi dan Islam tidak melihat pertumbuhan menginvestigasi lebih jauh suatu kebutuhan pokok tiap individu
Keuangan Syariah Vol.2, kekayaan sebagai sesuatu yang fenomena; apa yang terjadi, rakyat bisa terpenuhi.
No.2 Juli 2018, hlm 259- terpisah dengan cara distribusinya mengapa terjadi dan bagaimana Strategi langsung dan tidak
268 (pemerataan) dan tuntutan realisasi hal itu bisa terjadi? Adapun langsung mampu mewujudkan
keadilan sosial. pendekatannya menggunakan pemerataan ekonomi dan
Selain itu pertumbuhan ekonomi literatur review, dimana penulis kesejahteraan bagi masyarakat.
menurut ekonomi Islam, bukan mencoba untuk mengkaji lebih Strategi langsung diwujudkan
sekedar terkait dengan peningkatan jauh suatu fenomena dengan dalam bentuk negara secara
terhadap barang dan jasa, namun berbagai sumber kajian, baik itu langsung memenuhi kebutuhan
juga terkait dengan aspek moralitas buku ataupun jurnal-jurnal ilmiah jasa pokok berupa keamanan,
dan kualitas akhlak serta yang terkait. pendidikan dan kesehatan.
keseimbangan antara tujuan duniawi Adapun berkaitan dengan
dan ukhrawi. Strategi tidak langsung
dilakukan dengan menciptakan
kondisi dan sarana pemenuhan
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
kebutuhan pokok barang
(sandang, pangan, papan)
6 Dhoya Safira Tresna Terdapat tiga aspek penting dalam Metode yang digunakan pada Program industrialisasi akan
Lestari1), Muhammad perkembangan industri halal di penelitian ini adalah deskriptif memberikan dampak yang
Hamdan Ainulyaqin 2) Indonesia yaitu; aspek produksi, analitis, yaitu dengan sangat berpengaruh besar
Program Industrialisasi konsumsi dan distribusi. Selain dari menggambarkan atau terhadap pertumbuhan ekonomi
Dalam Mengatasi ketiga aspek tersebut disertai dengan memaparkan apa adanya hasil di suatu negara, jika dalam
Kesenjangan Ekonomi Di penggunaan teknologi yang semakin penelitian dari data yang realisasi program ini seluruh
Masyarakat: Perspektif canggih dan inovatif sehingga perlu dikumpulkan, kemudian data anggota masyarakatnya
Ekonomi Islam dikawal oleh sebuah aturan yang tersebut disusun dan dituangkan mendapatkan hak dan
Jurnal Ilmiah Ekonomi dalam hal ini hukum islam dalam dalam bentuk tulisan (naratif), kesempatan yang sama untuk
Islam, 8(01), 2022, 288-297 kerangka maqashid syariah. ditafsirkan dan dianalisis. Melalui ikut serta berperan dan
Sehingga akan berdampak besar pendekatan deskriptif dan berkontribusi dalam jalannya
terhadap proses produksi, alat pendekatan syar’i, penulis program industrialisasi tersebut.
produksi, produk, pendistribusian mengumpulkan data dengan suatu Dengan diberikannya
serta pemilihan dalam aspek metode library research, yaitu kesempatan yang sama untuk
konsumsi masyarakat (Siska, 2018). suatu metode pengumpulan seluruh anggota masyarakat,
Di bawah sistem ekonomi Islam, bahan-bahan yang diperlukan maka akan membuka peluang-
penumpukan harta kekayaan oleh dalam merusumuskan tujuan peluang baru terciptanya
sekelompok orang sangat penelitan dengan membaca buku- pertumbuhan ekonomi di sektor
dihindarkan dan langkah-langkah buku dan karya-karya ilmiah yang industri. Disamping itu dengan
dilakukan secara otomatis untuk relevan diberikannya kesempatan ini
memindahkan aliran kekayaan akan menghasilkan kegiatan
kepada anggota masyarakat yang ekonomi yang beragam
belum bernasib baik. Sistem (spesialisasi) serta gaji dan
ekonomi Islam merupan sistem yang penghasilan masyarakat yang
adil serta berupaya menjamin meningkat. Dalam ilmu
kekayaan tersebar di seluruh ekonomi islam sangat
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
masyarakat dan tidak terkumpul memperhatikan pengelolaan
hanya satu kelompok saja. Islam sumber daya – sumber daya
menganjurkan suatu sistem yang ekonomi dan hubungan antara
bebas dari kelemahan sistem pelaku ekonomi dalam sebuah
kapitalis dan sosialis. Sebuah sistem industri, demi tercapainya
yang sederhana tetapi berpengaruh tujuan yang ingin dicapai
terhadap peningkatan ekonomi dengan dasar saling
masyarakat menguntungkan satu sama lain
(win win solution).
Pembangunan di sektor industri
saat ini menjadi hal yang sangat
diperhatikan pertumbuhan nya
karna membawa dampak yang
sangat besar bagi pertumbuhan
ekonomi suatu negara. Dalam
islam pengawasan sektor
industri harus sesuai dengan
kerangka maqashid syariah.
Oleh karena itu, nilai manfaat
dan perkembangannya
menghasilkan nilai ekonomi
yang tinggi untuk pembangunan
negara juga berkah karena
berdasarkan syariah
7 Darwis Amin. Dalam konteks distribusi Metode yang digunakan pada Pendistribusian ekonomi di
Pemerataan Dan Keadilan pendapatan, terdapat berbagai faktor penelitian ini adalah deskriptif Indonesia masih tidak merata
Ekonomi Di Indonesia yang dapat mempengaruhi kuantitatif dengan cara mengukur karena terjadi peningkatan
pembagian kekayaan dan kesenjangan kekayaan antara
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
(Perspektif Ekonomi pendapatan. Faktor-faktor produksi tingkat ketimpangan pendapatan pemilik modal yang semakin
Syariah). seperti tanah, modal, tenaga kerja, menggunakan indeks Gini. kaya dan pekerja yang hanya
AMAL: Journal of Islamic dan manajemen memiliki peran mengandalkan modal tenaga
Economic and Business penting dalam menentukan distribusi dan keahlian mereka. Terdapat
(JIEB) VOL. 05, NO. 01 pendapatan. Misalnya, kepemilikan juga ketimpangan dalam
tanah dan modal yang luas oleh pengelolaan sumber daya
kelompok tertentu dapat manusia dan sumber daya alam.
memberikan mereka keuntungan Tingginya tingkat
ekonomi yang lebih besar daripada pengangguran juga
mereka yang memiliki sumber daya berkontribusi terhadap
tersebut dalam jumlah yang lebih kemiskinan. Akar dari
kecil. kemiskinan struktural ini adalah
Dalam realitasnya, distribusi eksploitasi dan ketidakadilan.
merupakan tahap ekonomi yang Perspektif Islam tentang
melibatkan perpindahan hasil keadilan ekonomi dan
produksi dari satu pihak ke pihak pemerataan ekonomi di
lain setelah proses produksi selesai. Indonesia dapat direalisasikan
Proses distribusi ini dilakukan melalui implementasi konsep
melalui mekanisme pertukaran distribusi ekonomi Islam secara
(mubadalah), baik dalam bentuk komprehensif dalam sistem
pertukaran langsung antara hasil ekonomi Indonesia. Dalam
produksi atau melalui penggunaan Islam, pendistribusian ekonomi
alat tukar seperti uang. Dalam didasarkan pada dua prinsip
konteks syari'at Islam, konsep utama, yaitu kebebasan dan
distribusi ini diperinci dalam keadilan. Sayangnya, konsep
pembahasan mengenai al-'aqd distribusi yang bebas dan adil
(transaksi). ini hanya sebagian kecil yang
diterapkan oleh pemerintah
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
Indonesia. Beberapa contoh
implementasi konsep distribusi
tersebut termasuk pembentukan
Badan Amil Zakat,
pengembangan wakaf, dan
penerapan hukum waris Islam.
Namun, upaya penerapan
konsep distribusi ini masih
belum memberikan kontribusi
yang signifikan bagi ekonomi
Indonesia.
8 Yolanda Sambas1*, Sri Penelitian ini termasuk dalam Islam telah mengajarkan moral Ekonomi Islam dapat menerima
Sudiarti2, Yenni Samri penelitian studi kasus dengan dan metodologi guna membangun metode ilmiah ekonomi
Juliati Nasution3 analisis komparatif karena peneliti sistem ekonomi yang layak untuk konvensional yang berdasarkan
Analisis Pengelolaan Dana yang ingin membandingkan menerapkan pedoman-pedoman rasio dan pengamalan empiris.
Desa Pematang Sei problematika pengelolaan keuangan dengan keabsahan cara dan juga Penerimaan ini karena Islam
BaruDalam Perspektif dengan mengacu pada Undang- legitimasi tujuan dengan landasan memberikan peluang ijtihad
EkonomiIslam(Studi Pada Undang Republik Indonesia Nomor atas pertimbangan etika yang bagi manusia untuk melakukan
Desa Pematang Sei Baru 6 Tahun 2014 tentang Desa. Adapun jelas dan bemakna dalam observasi dan penelitian ilmiah
Kecamatan Tanjung Balai teknik pengumpulan data yang keseluruhan kerangka tatanan baik melalui deduktif maupun
Kabupaten Asahan Tahun digunakan dalam penelitian ini sosial, dengan pendekatan induktif. Kedua, kedudukan
2018 –2020) menggunakan teknik yaitu terhadap sistem ekonomi ini ilmu Ekonomi Islam diantara
Management Studies and pengamatan atau observasi sangat relevan dan amat pengaruh ilmu Ekonomi dan
Entrepreneurship lapangan. Data yang bersumber dari mendesak untuk di alamatkan Fikih Muamalah memunculkan
JournalVol 4(5) 2023: kantor Desa Pematang Sei Baru pada syari’ah dengan sistem permasalahan yaitu bagaimana
5000-5012 Kecamatan Tanjung Balai ekonomi Islam. memadukan antara pemikiran
Kabupaten Asahan dijadikan sebagai Sistem merupakan suatu kesatuan ilmu Ekonomi yang sarat
objek penelitian. Data yang yang dijadikan landasan untuk dengan paham liberal dan
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
dikumpulkan berupa data primer melakukan sesuatu. Sistem kapitalis yang bersumber dari
yang bersumber langsung dari seringkali juga disebut cara pemikiran manusia dengan
narasumber dengan teknik melakukan sesuatu. Sistem pula pemikiran sakral yang terdapat
pengumpulan data berupa observasi yang membedakan apa yang boleh dalam Fikih Muamalah yang
lapangan dan wawancara pada dan apa yang tidak boleh sarat dengan nilai-nilai ilahiyah
narasumber penelitian ini. Selain dilakukan. Ekonomi Islam di yang didasarkan pada petunjuk
data primer, peneliti juga bangun untuk tujuan suci di tuntun Alquran dan Hadis-hadis nabi.
mengumpulkan data skunder yang oleh ajaran Islam dan dicapai
bersumber dari literatur dan dengan cara-cara yang di
dokumen tuntunkan pula oleh ajaran Islam.
Oleh karena itu, kesemua hal
tersebut saling terkait dan
terstruktur secara hierarkis, dalam
arti bahwa spirit ekonomi Islam
tercermin dari tujuannya, dan
ditopang oleh pilarnya, Tujuan
untuk mencapai falah hanya bisa
dengan pilar Ekonomi Islam, yaitu
nilai-nilai dasar (Islamic values),
dan pilar operasional, yang
tercermin dalam prinsip-prinsip
ekonomi (Islam principles).
9 Ayi Daliawati Pemerintah dapat juga Penelitian dalam tinjauan ini Zakat merupakan instrumen
Nurwahyullah1), Nurul sebagaipanitia zakat (amil) yang menggunakan pendekatan keuangan Islam yang memiliki
2)
Huda mengelola zakat tersebut. Fajarudin kualitatif karena sumber data dan potensi sangat besar bagi
Zakat Sebagai Penerimaan (2019) menyatakanbahwa dalam hasil penelitian dalam penelitian perekonomian. Dengan
Negara Dan Kontribusinya mengelola zakat, tidak ada pajak kepustakaan berupa deskripsi pengelolaan yang baik, zakat
yang dikenakan, bahkan uraian kata. akan menjadi instrumen
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
Dalam Pemerataan pengelolamenerima zakat tanpa tambahan pemerintah untuk
Ekonomi dipotong pajak. Dalam pengelolaan meningkatkan kinerja ekonomi
Institut Agama Islam Tazkia tersebut, surplus harusdiupayakan di nasional. Pemerintah
Pasca Sarjana1), Universitas mana kelak akan ditempatkan di membutuhkan segala macam
Yarsi2) baitul maal. Baitul maal pembiayaan. Tidak hanya dari
berfungsisebagai cadangan untuk instrumen pajak saja, tetapi juga
jaminan yang terkait dengan instrumen zakat yang akan
operasional pemerintah berperan dalam membantu
danmembantu mereka yang pemerintah untuk menata
membutuhkan. Jika terdapat absen masyarakat maupun pengaturan
pada baitul maal dalamsuatu negara lainnya. Kontribusi zakat dalam
maka kekurangan dana operasional perekonomian, antara lain dapat
pemerintah lebih banyak meningkatkan daya beli
ditutupdengan melakukan pinjaman mustahik dan mendorong
melalui utang. investasi akibat pengurangan
Berdasarkan studi empiris lembaga akumulasi modal tidak
Puskas BAZNAS, zakat mempunyai produktif. Dengan
efek yang relatif signifikan terhadap dilakukannya pendistribusian
indikator-indikator makroekonomi, yang optimal, zakat dapat
misalnya tingkat PDRB dan menghindari terjadinya
konsumsi agregat dalam kurun tahun penumpukan harta pada
2015–2018 (Puskas BAZNAS, beberapa orang saja sehingga
2019). Dengan demikian, zakat distribusi harta yang adil dan
dapat menjadi pilihan instrumen merata dapat terwujud.
tambahan pemerintah untuk Kebersihan dan keberkahan
menaikan kinerja ekonomi nasional. juga tumbuh bagi orang yang
mengeluarkan zakat. Dengan
demikian, zakat bukan hanya
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
dapat menciptakan
pertumbuhan ekonomi bagi
orang-orang miskin, tetapi juga
dapat menumbuhkan serta
mengembangkan jiwa dan
kekayaan pada orangorang
kaya.

10 Ihda Aini. Dalam perspektif ekonomi Islam, Studi ini menggunakan kebijakan fiskal dapat diartikan
Kebijakan Fiskal dalam kebijakan fiskal memiliki dua pendekatan hukum normatif. sebagai langkahlangkah
Ekonomi Islam. instrument. Pertama: Kebijakan Bahan primer dalam penelitian ini pemerintah untuk membuat
Al-Qisthu: Jurnal Kajian pendapatan, yang tercermin dalam terdiri dari norma atau kaidah perubahan-perubahan dalam
Ilmu-ilmu Hukum kebijakan pajak.Kedua: Kebijakan dasar, yaitu nash (Alquran, Sunah, sistem pajak atau dalam
Vol.17, No.2, December belanja (pengeluaran). Kedua dan Ijtihad). perbelanjaannya yang bertujuan
2019, pp. 43-50 instrument tersebut akanterlihat mengatasi masalah-masalah
dalam anggaran belanja negara. ekonomi yang dihadapi.
Instrument kebijakan pendapatan Perbedaan mendasar dari
(sumber penerimaan negara) terdiri kebijakan fiskal Islam dengan
dari zakat, kharaj (pajak bumi/tanah konvensional atau Modern
pertanian), usyur (pajak adalah terkait kesejahteraan
perdagangan/bea cukai), jizyah yang akan dicapai. Di mana
(pajak yang dikenakan pada konsep kesejahteraan hidup
kalangan non muslim), ghanimah yang ingin dicapai dalam
(harta rampasan perang), khums, fai, kebijakan fiskal konvensionaal
kaffarat, dan pendapatan lain yang atau modern adalah untuk
bersumber dari usaha yang halal mendapatkan keuntungan
(Suprayitno, 2011:159). maksimum bagi individu dalam
Pemungutan zakat, kharaj, jizyah kehidupan tanpa memandang
No Penulis dan Penerbit Temuan Metodologi Kesimpulan
dan berbagai sumber pendapatan kebutuhan spiritual manusia,
negara lainnya itu mempunyai dasar sementara dalam sistem Islam
sesuai dengan ajaran Islam, baik konsep kesejahteraannya sangat
yang terdapat dalam al-Qur‟an luas, meliputi kehidupan di
maupun sunnah. Dengan demikian dunia dan di akhirat serta
perintah membayar pajak-pajak peningkatan spiritual lebih
tersebut dalam Islam merupakan ditekankan daripada pemilikan
tindakan religius yang didorong material.
untuk menciptakan kesejahteraan Terkait Anggaran Penerimaan
kepada seluruh lapisan masyarakat negara dalam fiskal Islam
baik Muslim maupun non Muslim diperoleh melalui zakat, kharaj
(Rozalinda, 2014:212) (pajak pertanian), jizyah (pajak
perorangan), khums (pajak
harta rampasan perang), usyur
(pajak perdagangan), warisan
kalalah (orang yang tidak
mempunyai ahli waris), kaffarat
(denda), hibah dan pendapatan
lain yang bersumber dari usaha
yang halal.

Anda mungkin juga menyukai