Anda di halaman 1dari 8

GEJALA KLINIS DAN

STADIUM OMA

OMA STADIUM 1 (OKLUSI)


Gendang telinga
normal, atau berwarna
keruh pucat.
Klinis : Telinga terasa
penuh
Terapi : Dekongestan
HCl efedrin 0,5%,
antiinflamasi,
antibiotik.

OMA STADIUM 2
(HIPEREMIS)
Tampak pembuluh darah
yang melebar di daerah
gendang telinga bengkak
dan kemerahan.
Gejala : telinga semakin
nyeri
Terapi : analgetik, antibiotik.

OMA STADIUM 3
(SUPURASI)
Bengkak yang semakin
hebat
Terdapat cairan kental di
gendang telinga
menyebabkan membran
gendang telinga menonjol
(bulging).
Gejala : nyeri bertambah,
gangguan pendengaran,
demam tinggi.
Terapi : Antibiotik dosis
tinggi, miringotomi atau
timpanosintesis.

OMA STADIUM 4
(PERFORASI)
Telah terjadi robekan pada
gendang telinga
Cairan kental keluar ke liang
telinga luar, dapat berbau
busuk dan berwarna
kekuningan.
Gejala : rasa sakit pada
telinga sudah sedikit
berkurang, pasien menjadi
tenang.
Terapi : H2O2 3% (3 5
hari ), antibiotik.

OMA STADIUM 5
(RESOLUSI)
Gendang telinga utuh perlahan kembali normal (10%)
Gendang telinga robek cairan yang keluar dari liang telinga
akan mengering.
OMA OMSK, bila robekan menetap, dan keluar cairan kental
berulang (90%)
OMA OME bila MT utuh dan cairan serosa di kavum timpani.

Pemeriksaan

Penatalaksanaan OMA sesuai


stadium

Anda mungkin juga menyukai