Anda di halaman 1dari 11

METODE PENELITIAN

Kajian Fungsi dan Aktifitas Taman Imam Bonjol


Sebagai Ruang (Public) di Kota Padang

NAMA MAHASISWA:
FAHRI AMIN
1410015111005

Pembahasan

Pendahuluan
Metode penelitian
Hasil dan Pembahasan
Kesimpulan

Pendahuluan

Peraturan Menteri Dalam Negeri No 1


Tahun 2007 RTH perkotaan adalah
bagian dari ruang terbuka suatu
kawasan perkotaan yang diisi oleh
tumbuhan
dan
tanaman
guna
mendukung manfaat ekologi, sosial,
budaya, ekonomi dan estetika.
Ruang terbuka hijau merupakan salah
satu unsur penting dalam konsep kota
taman (garden city), yaitu sebagai
ruang public yang memiliki peran
utama dalam menyelaraskan pola
kehidupan masyarakatnya Perubahan

Taman imam bonjol salah satu taman


yang ada di kota Padang yang saat ini
berfungsi sebagai ruang publik.
Dahulu taman imam bonjol
(dinamakan Plein van Rome, dalam
bahasa belanda yang berarti: Stadium
Roma).

Latar Belakang
Taman imam bonjol merupakan salah satu taman yang ada di kota Padang
yang saat ini berfungsi sebagai ruang publik. . Kajian ini akan meneliti
bagaimana fungsi dan aktifitas yang terjadi di taman imam bonjol yang
dapat menunjang kegiatan masyarakat di sekitarnya. Ruang terbuka publik
ini memiliki peran penting bagi masyarakat kota padang khususnya,
mengingat taman imam bojol ini berfungsi sebagai tempat yang dapat
diakses oleh masyarakat umum, sehingga berbagai kegiatan yang dilakukan
masyarakat dapat dilakukan pada taman tersebut.

Rumusan Masalah ???


Bagaimana fungsi taman
imambonjol sebagai ruang
terbuka publik dikota padang?

Bagaimana aktifitas masyarakat


dalam memanfatkan ruang
public di tamaimam bonjol?

Bagaimana pola tatanan massa


dan orientasi taman imam bonjol
sehingga mendukung aktifitas
yang ada?

Metode yang dilakukan dalam penelitian ini ialah:

Observ
asi

Pengum
pulan
data

Analisis
Data

Studi
Literatu
r

Hasil
Pemba
hasan

Kesimp
ulan
saran

Tujuan
Menganalisa fungsi, aktifitas, dan pola
tatanan pada taman imam bonjol di kota
Padang.

Sasaran
Mengetahui peran taman imam
bonjol sebagai ruang publik di kota
padang

Studi
Literatur

Ruang TerbukaHijau (RTH)


adalah area yang
memanjang berbentuk jalur
dan atau area
mengelompok, yang
penggunaannya lebih
bersifatterbuka, tempat
tumbuh tanaman, baik yang
tumbuh secara alamiah
maupun yang sengaja di
tanam.

Referensi

Franderdi Rachadi
Tyagarga,2013,
Fungsi Taman
Ganesha Sebagai
Ruang Publik di
Kota Bandung,
juran reka karsa
arsitektur Itenas | No.2
| Vol.1,agustus 2013

Topik/Masalah

MetodePeneliti
an

Analisa (proses Hasil


penelitian)

meneliti fungsi dan aktifitas


yang terjadi di taman ganesha
yang dapat menunjang
kegiatan masyarakat
disekitarnya.

Survey,Analisa
dan metode
fenomenologi

pendekatan
metodologi
dalam bentuk
penelitian secara
kualitatif dengan
memahami
fenomenafenomena yang
ada.

Menganalisa elemen Taman


yang dirancang secara estetis
fungsinya untuk penunjang
rutinitas keseharian
masyarakat.

Taman Ganesha Bandung Block


Plan Taman Ganesha Bandung.

Referensi

Sumaiyah
Fitriandini,
2014,
EFEKTIVITAS
PEMANFAATAN
TAMAN KOTA
LEMBAH
GURAME DI
KOTA DEPOK,
Jurnal Desain
Konstruksi
Volume 13 No.
2 Desember
2014

Topik/Masalah

MetodePeneliti
an

Analisa (proses
penelitian)

Hasil

Sebagai upaya untuk melakukan


penyelamatan fungsi lahan Pemkot
Depok melakukan penataan RTH
lembah gurame menjadi taman kota
yang berfungsi sebagai RTH publik.
Taman kota tersebut, merupakan
projek kerja Peme-rintah Kota Depok
bersama Pemerintah Propinsi Jawa
Barat dan Pemerintah Pusat.
Pelaksanaan penataan ini berada
dibawah tanggung jawab Dinas
Kebersihan dan Pertamanan dan BLH
Kota Depok.

Analisis data
kualitatif

terdiri dari tiga


alur kegiatan
yang terjadi
secara
bersamaan yaitu:
reduksi data,
penyajian data
dan penarikan
kesimpulan/verifi
kasi.

pemanfaatan Taman Kota


Lembah Gurama Di Kota Depok
belum efektif dan optimal hal
ini disebabkan oleh eksisting
elemen-elemen dan fasilitas
penunjang taman kota yang
kondisinya sudah rusak dan
tidak layak ini terjadi karena
pelaksanaan pembangunannya
tidak sesuai dengan
perencanaan dan aktivitas
beberapa pengguna yang
memanfaatkan taman kota
tersebut tidak sesuai dengan
fungsinya.

Kondisi eksisting plaza dan amphitheater di


Taman Kota Lembah Gurame. Sumber:
Dokumentasi Pribadi (2013).

Referensi

Mega Dewi
Sukma,2012,Kajian
Terhadap Ruang
Publik
Sebagai Sarana
Interaksi Warga
di Kampung
Muararajeun Lama,
Bandung, juranal
institut teknologi

Topik/Masalah

MetodePenelit
ian

Analisa
(proses
penelitian)

Hasil

meneliti tentang
bagaimana Ruang Publik
berfungsi sebagai Sarana
Interaksi Warga di
Kampung Muararajeun
Lama, Bandung.

Deskriptif
kualitatif

Pengumpulan
data dilakukan
dengan cara
melakukan
survei lokasi,
wawancara,
dokumentasi,
dan studi
literatur.

Ruang-ruang publik di
Kampung Muararajeun RW 14
dapat mewadahi berbagai
aktifitas interaksi sosial
warga Kampung
Muararajeun Lama, Bandung.

nasional,
Teknik Arsitektur
Itenas | No.I | Vol.I

Gambar 2. Pemetaan
Wilayah ruang terbuka

Anda mungkin juga menyukai