Anda di halaman 1dari 22

KUALITAS KEPEMIMPINAN SEJATI

LUDWIG M. KELWULAN
Jadilah
batu Lebih dari sekedar
perkataan.
karang Talenta adalah karunia,
namun karakter adalah
pilhan.
Membawakan sukses yang
langgeng dengan orang
lain.
Seorang pemimpin tidak
dapat melampaui
keterbatasan karakternya.
Cintailah kehidupan.
Berikanlah nilai 10
kepada setiap orang.
Berikanlah
pengharapan.
Berbagilah.
TIPS
1. Ukurlah.
2. Ketahuilah apa yang layak
anda kerjakan mati-matian.
3. Gunakan metode Thomas
Edison.
Sederhanakanlah
pesan anda.
Pendanglah lawan
bicara anda.
Tunjukkanlah
kebenaran.
Tariklah respons
Dimulai dengan
pergumulan batin.
Artinya mengubah
segalanya menjadi
benar, bukan sekedar
meredakannya saja.
Keberanian dalam diri
seorang pemimpin,
menginspirasikan
komitmen dari para
pengikutnya.
Kehidupan anda
berkembang menurut
keberanian.
Fokuskan 70%
pada kekuatan.
25% pada hal-
hal baru.
5% pada
kelemahan.
Bersyukurlah atas apapun yang anda miliki.
Dahulukan orang lain.
Jangan biarkan diri anda dikuasai oleh hasrat
memiliki.
Anggaplah uang itu sebagai sumber dana.
Kembangkan kebiasaan memberi.
Tahu apa yang mereka inginkan.
Dorong diri sendiri untuk bertindak.
Lebih berani ambil resiko.
Membuat lebih banyak kekeliruan.
Para pengikut anda
Pelanggan anda
Pesaing anda
Pembimbing anda
Adalah langkah
pertama menuju
prestasi.
Meningkatkan
kehendak anda.
Mengubah anda.
Menjadikan yang
mustahil mungkin.
Jika anda percaya bisa, anda pasti bisa

1. Sikap anda adalah pilihan anda.


2. sikap anda menentukan perbuatan anda
3. Orang-orang anda adalah cerminan pribadi anda
4. mempertahankan sikap yang baik adalah lebih
mudah ketimbang mendapatkan kembali sikap yang
baik.
Mengantisipasi berbagai persoalan.
Menerima kebenaran
Melihat gambaran besarnya
Tangani satu per satu
Pantang menyerah
Memiliki kemampuan untuk
memahami orang lain.
Memiliki kemampuan untuk
mengasihi orang lain.
Memiliki kemampuan untuk
membantu orang lain
Tidak memberikan kemapanan kepada orang lain.
Mengambil lebih banyak ketimbang memberi
Terus membatasi orang-orangnya yang terbaik
Terus membatasi organisasinya
Kembangkanlah dan tindak-lanjutilah prioritas anda.
Jadikanlah gaya hidup berdisiplin sasaran anda.
Tantanglah alasan-alasan anda.
Tundalah imbalannya hingga tuntas.
Tetaplah fokus pada hasil-hasilnya.
Mendahulukan orang lain ketimbang agendanya
sendiri
Memiliki keyakinan untuk melayani
Menginisiatifkan pelayanan bagi orang lain.
Tidak terlalu mementingkan posisinya.
Melayani atas dasar kasih.
Obatilah penyakit tujuan anda.
Atasilah sukses anda
Jangan ambil jalan pintas
Tukarkanlah harga diri anda
Jangan pernah membayar kekeliruan yang
sama dua kali.

Anda mungkin juga menyukai