Anda di halaman 1dari 11

GIZI SEIMBANG

Ayo mulai hidup sehat dengan gizi seimbang!

Poltekkes Kemenkes Jakarta II - Gizi


Yel-yel (lagu gembira)

Ayo kawan.. ayo kawan ingatlah...


Ingatlah pesan gizi seimbang..
Ada nasi lauk pauk sayur buah
Sekali makan lengkap gizinya
Jargon
Jangan lupa ayo kita terapkan
Gizi seimbang dari sekarang.. Gizi Seimbang...
Seimbang... makanan ku (2x) aneka ragam makananku
Lengkapi... giziku sehat indonesiaku..!!
Ayo terapkan gizi seimbang
4

APA ITU GIZI


SEIMBANG

Gizi seimbang adalah hidangan makanan


yang kita makan sehari-hari yang terdiri
dari makanan pokok, lauk nabati, lauk
hewani, sayur dan buah
5

sudah baik kah porsi makanan ku?


6
4 pilar gizi seimbang

1. Mengkonsumsi makanan yang beraneka


ragam
2. Lakukan aktivitas fisik / berolahraga
3. Menjaga berat badan ideal
4. Menerapkan pola hidup bersih dan sehat
9

GIZI SEIMBANG UNTUK ANAK SEKOLAH

1.
2.

Biasakan makan 3 kali sehari
Biasakan konsumsi lauk nabati, hewani, sayur dan buah
3. Membawa bekal dari rumah
4. Banyak minum air putih
5. Batasi makanan cepat saji, manis, asin, dan berlemak
6. Biasakan menyikat gigi minimal 2 kali sehari (setelah sarapan
dan sebelum tidur)
10

Pesan Gizi Seimbang


▫ Biasakan sarapan sebelum berangkat ke sekolah
▫ Banyak minum air putih
▫ Cuci tangan pakai sabun dengan air bersih mengalir
▫ Lakukan aktivitas fisik / olahraga yang cukup
▫ Pertahankan berat badan normal
11

Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai