Anda di halaman 1dari 4

PENGERTIAN EVALUASI

Evaluasi adalah kegiatan atau proses mengukur dan selanjutnya


menilai sampai dimanakah tujuan yang telah dirumuskan sudah
dapat tercapai.
Dalam bahasa Arab, istilah yang sama dengan
evaluasi adalah al-taqwim. Kata ini merupakan
bentuk mashdar dari kata qawwama-
yuqawwimu-taqwim yang secara bahasa berarti
shahhaha-yushahhihu-tashhih yang dalam bahasa
indonesia memiliki persamaan arti dengan kata
meluruskan, membenarkan, atau mengoreksi.
Abdul Maujud dalam Razaq (1983:6) misalnya
memberikan definisi al-taqwim (evaluasi) sebagai
berikut:
"Evaluasi adalah suatu proses pengumpulan,
analisis, dan interpretasi data atau informasi (baik
yang bersifat kuantitatif maupun kualitatif) terkait
dengan suatu realita, sikap, atau perilaku, untuk
digunakan dalam membuat sebuah keputusan."

Anda mungkin juga menyukai