Anda di halaman 1dari 24

Etika Bisnis, Perubahan

Lingkungan
Pendekatan
Stakeholders dalam
Etika Bisnis
Stakeholder
Perubahan
Lingkungan
Lingkungan
Bisnis
(Weiss, J.W. : 2014)
Cara memahami secara etis terhadap dampak dari
kekuatan lingkungan dan kelompok

Prioritas isu, ancaman, peluang

Pemetaan pemangku kepentingan

Minat dan sumber daya

Anggota koalisi

Etika pemangku kepentingan

Strategi kolaboratif
(Weiss, J.W. : 2014)
Metaetika
Etika normatif
Etika deskriptif
Hubungan, Reputasi, Integritas, Budaya,
Moral, dan Komunikasi, dan
Produktivitas Kebaikan Bersama

Integritas / Etika
Mengapa Menggunakan
Alasan Etika Dalam
Bisnis?
Kesempatan berpartisipasi Kepekaan & komitmen

Memahami lingkungan Daya reflelksi moral

Wawasan intelektual Moral mandiri

Sistem alarm etika Iklim moral


• Stakeholder adalah seseorang atau
kelompok yang mempengaruhi atau
stakeholder dipengaruhi oleh aktivitas, keputusan,
kebijakan, praktik dan tujuan organisasi

• Kepentingan merupakan setiap


Kepentingan keuntungan, bagian, atau klaim yang suatu
kelompok atau seseorang peroleh dari
(stake) hasil kebijakan, prosedur atau tindakan
perusahaan terhadap pihak lain.
DASAR PENDEKATAN MANAJEMEN
STAKEHOLDER:
Bertindak dalam kepentingan untuk menguntungkan
konsumen, karyawan, suplier, dan stakeholder

Bertanggungjawab dan memenuhi hak stokeholder


1. Meniadakan dan melemahkan tugas fidusia manajer
2. Melemahkan pengaruh dan kekuatan kelompok pemangku
kepentingan
3. Melemahkan perusahaan
4. Perubahan karakter jangka panjang system kapitalis
• 1) Memetakan hubungan stakeholder;
• 2) Memetakan koalisi stakeholder;
• 3) Menilai sifat kepentingan masing-masing stakeholder;
• 4) Menilai sifat kekuasaan masing-masing stakeholder;
• 5) Buatlah sebuah matriks tanggungjawab moral stakeholder;
• 6) Kembangkan strategi dan taktik khusus;
• 7) Monitor pergeseran koalisi
Empat prinsip proses negosiasi :
• Memisahkan orang dari masalah
• Fokus pada kepentingan bukan posisi/jabatan
• Mengeneralisasikan suatu pilihan sebelum menetapkan sebuah
kesepakatan
• Bersikeras bahwa kesepakatan didasarkan pada kriteria
objektif
Penalaran Etika

Prinsip kebaikan umum

hak

Keadilan

Utililitarisme

Relativism

Universalism
Manajer Manajer R&D dan Manajer Akuntansi
Pemasaran Teknik profesional dan Keuangan
sebagai sebagai sebagai
Stakeholder Stakeholder Stakeholder

Manajer Public Manajer SDM


Relation sebagai sebagai
Stakeholder Stakeholder
Kerangka
isu umum
Six-step issue
management
process

Seven-phase
issue
development
process
4 tahap terjadinya Fase Respon
krisis

Podromal stage Reaksi

Acute Stage Pertahanan

Chronic stage Wawasan

Conflict Resolution Akomodasi


Stage

agency
• Top manajer mendukung dan berturut serta
• Melibatkan lintas departmen
• Unit masalah sesuai dgn budaya perusahaan
• Hasil termasuk proses fokus

Anda mungkin juga menyukai