Anda di halaman 1dari 7

ALQUR’AN SEBAGAI

SUMBER HUKUM ISLAM


Al-Quran Sumber Hukum Islam yang
Pertama

 Bella Dewinta S 3311171012 Dila Meilani Putri


 Nabila Irania Irania 3311171013
 Biyan Muhammad S 3311171023
 Fify Puspadevi 3311171028
 Dila Meilani Putri 3311171034
 Sheyla Ulfah Hansya 3311171044
Pengertian Al-Qur’an

1. Secara etimologis Al-Qur’an berarti “bacaan” atau yang


dibaca. Berasal dari kata qara’a yang berarti “membaca”
(Q.S Al-Qiamah : 18).
2. Secara terminologi Qua’an berarti kalam Allah yang di
turunkan kepada nabi Muhammad SAW dengan bahasa
arab melalui malaikat jibril. Sebagai mu’jizat dan
argumentasi dalam berdakwah kerasulannya dan sebagai
pedoman hidup untuk mencapai kebahagiaan hidup di
dunia dan di akhirat.
3. Definisi lain : Al-Qur’an adalah kalam Allah SWT yang
yang merupakan mu’jizat yang di wahyukan kepada nabi
Muhammad SAW yang ditulis di mushaf dan di
riwayatkan dengan mutawaf dan membacanya ibadah.
Nama Nama Al-Qur’an

1. Al-Furqan : yang membedakan antara


yang benar dan yang salah, antara yang baik
dengan yang buruk, haq dengan bathil
2. Al-Haqq : yang berarti kebenaran illahi
yang mutlak sempurna.
3. Al-Hikmah : yang berarti hikmah atau
kebijaksanaan.
4. Al-Huda : yang berarti petunjuk hidup
5. As-Syifa : yang berarti penyembuh rohani.
6. Ad-Dzikru : yang berarti pengingat.
7. Al-Kitab : yang berarti tulisan atau yang
ditulis
terdiri atas ayat-ayat, terdiri atas
6247 ayat atau 6360 ayat (
apabila setiap ayat bismillah
Isi pokok AL-Qur’an
pada awal setiap surah kita
hitung ) Terdiri atas 30 juz
Terbagi atas :
Pada garis beras Al-Quran
1. surah-surah Makiyah, yakni
memuat :
surah-surah yang dinuzulkan
1. Aqidah
kepada nabi Muhammad
2. Syari’ah “Ibadah dan
SAW pada periode ia di
Muamalah”
mekah al mukaramah, yaitu
3. Ahlaq
sejak tahun 13 sebelum
4. Kisah-kisah lampau
hijrah sampai tahun-tahun
5. Berita-berita yang akan
terakhir menjelang hijrah
datang
2. Surah-surah Madaniyah,
6. Pengetahuan-
yaitu surat-surat yang di
pengetahuan illahi
wahyukan kepada Rasulullah
penting lainnya
SAW pada masa ia di
madinah Al-Munawarah sejak
Pengkodifikasian Al- Kelebihan AL-Qur’an dari kitab yang
Quran lainnya
1. Dari segi bahasa dan
bahasannya
2. Al-Qur’an berbicara tentang
Al-Qur’an diturunkan dalam
peristiwa yang belum terjadi
jangka waktu 23 tahun.
Tepatnya 22 tahun 2 bulan 22 3. Al-Qur’an brrbicara tentang
hari. alam dan fenomenanya
13 tahun di Mekah dan 10 4. Al-Qur’an diturunkan untuk
tahun di Madinah. Ayar yang semua umat manusia dan
diturunkan di madinah bahkan di luar manusia
sebanyak 11/30 ( 1.456 ayat) 5. Naskah yang asli masih
sedangkan ayat makiyah suci terjaga dan terpelihara
sebanyak 19/30 dari isi Al-
6. Penyempurna kitab-kitab
Qur’an (4.780 ayat)
sebelumnya
KEDUDUKAN DAN FUNGSI
DALAM HUKUM ISLAM
1. Sebagai sumber hukum yang pertama dan
utama (aqidah, syariat dan akhlak)
2. Sebagai wahyu yang diturunkan kepada
Nabi Muhammad (QS. An-Najm 3-4)
3. Sebagai penyempurna kitab-kitab
terdahulu
4. Sebgai pedoman hidup dan petunjuk
manusia (QS. Baqarah: 2)
5. Sebagai mukjizat Nabi yang terbesar
CONTOH PRODUK HUKUM

Anda mungkin juga menyukai