Anda di halaman 1dari 13

KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN

TERBUKA
 Suatu sistem ekonomi yg melakukan kegiatan
eksport dan import dng negara-2 lain di
dunia.
 Sektor-sektor :
 Rumah tangga
 Perusahaan
 Pemerintah
 Luar negeri
SIRKULASI ALIRAN PENDAPATAN
PEREKONOMIAN TERBUKA GAMBAR 4.1
Aliran : 1 pendapatan faktor-2 produksi

Aliran : 2 Pajak perusahaan Aliran : 3 Pajak Individu


PEMERINTAH

PERUSAHAAN Aliran : 9 Pengeluaran Pemerintah RUMAH TANGGA


Aliran : 4 Konsumsi rumah tangga
Aliran : 8 Investasi
Aliran : 6 tabungan
Aliran : 7 Pinjaman
PENANAM MODAL LEMBAGA KEUANGAN

Aliran : 10 Eksport Aliran : 5 Import


LUAR NEGERI
SYARAT KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN
TERBUKA

 AS = Y + M
 AE = C dn + I + G + X + M
 C = C dn + M
 AE = C + I + G + X
 Y + M = C + I + G + X Atau ……
 Y=C+I+G+(X–M)

 Suntikan Kebocoran :
 I+G+X=S+T+M
Keseimbangan dalam ekonomi terbuka

Y = AE AE = C + I + G
E¹ AE = C + I + G +( X – M )

X-M
C
M
I+G
C dn Pendekatan Pengeluaran agregat
Penawaran agregat

Yc Y³ Y4
Lanjutan ……………….

S+T+M
S+T

E1 I+G+X

X M
E0
I+G

Yc Y3 Y4

Pendekatam suntikan-kebocoran
Contoh :
 Fungsi konsumsi C = 500 + 0,8Yd
 Pajak = 25% dari pendapatan nasional
 Investasi I = 500
 Pengeluaran peerintah G = 1000
 Ekspor X = 800
 Impor 10% dari pendapatan nasional
 Perekonomian akan mencapai tingkat
kesempatan kerja penuh pada pendapatan
nasional sebanyak 6000
Pertanyaan :
 Tentukan fungsi konsumsi
 Tentukan pendapatan nasional pada keseimbangan
 Untuk mencapai kesempatan kerja penuh perubahan yang
bagimana perlu dibuat apabila :
 Pajak saja yag diturunkan
 Pengeluaran pemerintah saja yang dinaikkan
 Nyatakan kedudukan budget pemerintah pada keseimbangan
awal dan pada kesempatan kerja penuh. Nyatakan fungsi pajak
yang baru.
 Adakah ekspor selalu melebihi impor pada kedua keseimbangan
tersebut ?
 Bolehkah anda simpulkan mengenai nilai multiplier dalam
perekonomian terbuka tersebut ?
Jawaban
 Fungsi konsumsi sbg fungsi dari Y
 C = 500 + 0,80Yd
 C = 500 + 0,80(Y – T)
 C = 500 + 0,80(Y – 0,25Y)
 C = 500 + 0,80Y – 0,20Y
 C = 500 + 0,60Y
 Pendapatan nasional pada keseimbangan
 Y = C + I + G + (X - M)
 Y = 500 + 0,60Y + 500 + 1000 + (800 – 0,10Y)
 0,50Y = 2800
 Y = 5600
LANJUTAN ……………….
 Perubahan untuk mencapai kesempatan kerja penuh
 Dengan menurunkan pajak
 Y = C + I + G + (X - M)
 Y = 500 + 0,80Yd + I + G + (X - M)
 6000 = 500 + 0,80(Y - T°) + 500 + 1000 + (800 – 0,10Y)
 6000 = 2800 + 0,80Y – 0,80T° - 0,10Y
 6000 = 2800 + 0,80(6000) – 0,80T° - 0,10(6000)
 0,80T° = -6000 +2800 + 4800 – 600
 0,80T° = 1000
 T° = 1250
 Apabila pajak tidak berubah pada pendapatan nasional 6000 jumlah pajak
adalah :
 T = 0,25Y
 T = 0,25(6000)
 T = 1500, maka penurunan pajak sebesar :
1500 – 1250 = 250
LANJUTAN ……………….
 Dengan menambah pengeluaran pemerintah
 Y = C + I + G + (X - M)
 Y = 500 + 0,60Y + 500 + G° + 800 – 0,10Y
 6000 = 500 + 0,60(6000) + 500 + G° + 800 – 0,10(6000)
 6000 = 500 + 3600 + 500 + G° + 800 – 600
 G° = 6000 – 4800
 G° = 1200, jadi pengeluaran pemerintah ada penambahan
sebesar : 1200 – 1000 = 200
 Budget pemerintah dan fungsi pajak
 Pada keseimbangan asal Y = 5600
 Pajaknya sebesar T = 0,25Y = 0,25(5600) = 1400
 Pengeluaran pemerintah G = 1000, maka pengeluaran pemerintah
mengalami surplus sebesar T – G = 1400 – 1000 = 400
 Pengurangan pajak untuk mencapai kesempatan kerja penuh
 Pengeluaran pemerintah mengalami surplus sebesar
T – G = 1250 – 1000 = 250
LANJUTAN ……………….
 Penambahan pengeluaran pemerintah
 Y = 6000
 T = 0,25Y, maka T = 0,25( 6000) = 1500
 G ° = 1200
 Maka budget pemerintah mengalami surplus sebesar :
T - G ° = 1500 – 1200 = 300
 Fungsi pajak yang baru
 Fungsi pajak yang baru T = T° + 0,25Y
 Jumlah pajak yang baru T = 1250, Jadi

T = T° + 0,25Y
1250 = T° + 0,25Y
T° = 1250 – 1500
T° = - 250
 Jadi fungsi pajak yang baru T = - 250 + 0,25Y
LANJUTAN ……………….
 Keseimbangan Ekspor-Impor
 Pada Y = 5600

 M = 0,10Y(5600) = 560
 X = 800, maka ekspor melebihi impor
 Pada Y = 6000
 M = 0,10Y(6000) = 600
 X = 800, maka ekspor tetap melebihi impor
 Multiplier
 Pertambahan pendapatan nasional sebesar 6000 – 5600 = 400
 Pertambahan pengeluaran pemerintah sebesar :
1200 – 1000 = 200
 Multiplier = 400/200 = 2
Keseimbangan perekonomian terbuka
Y = AE AE = 2800 + 0,5Y

2800 C = 500 + 0,60Y

500

45’
1250 5600
S+T+M
2300 I+G+X

0
1250 5600
- 500

Anda mungkin juga menyukai