Anda di halaman 1dari 54

BISMILLAHIRROHMANIRROHIM

Assalamu’alaikum Wr.Wb

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 1


FISIOLOGI SEL
I N T E G R A S I & KO O R D I N A S I

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti


PENDAHULUAN

Sistem tubuh  bekerja baik :

sel-sel yang memiliki struktur dan fungsi


normal

saling terintegrasi dengan


baik.

pengetahuan mengenai struktur sel dan


03/29/2020
fungsi setiap komponennya
dr.Muammar Aqib Mufti 3
KONSEP DASAR

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 4


APA ITU SEL ..???

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 5


JENIS SEL

PROKARYOTIK / SEL PRIMITIF EUKARYOTIK / SEL MODERN


Membran Nukleus (-) Membran Nukleus (+)
DNA terkosentrasi di Nukleoid DNA tersebar di Nukleus
Organel2 besar (-) Organel2 besar (+)
Bakteri & alga Manusia & Hewan

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 6


SEL
• Unit fungsional terkecil makhluk hidup

• Dibentuk oleh
• membran sel
• sitoplasma
• Nukleus

• 4 molekul utama
• asam amino
• glukosa
• asam lemak
• nukleotida

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 7


FUNGSI SEL

• Melakukan fungsi kehidupan, misalnya sistem


respirasi, transportasi, ekskresi, reproduksi,
digesti,dan lain – lain.
• Menurunkan sifat : unit hereditas yang
menurunkan sifat genetis kepada keturunannya.

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 8


FUNGSI UMUM SEL

• Mencari & mendapatkan O2 serta zat gizi dari


lingkungan internalnya
• Membuang zat sisa & CO2 dari hasil reaksi kimia
sekitarnya
• Melakukan reaksi kimia sedemikian rupa, merubah O2
dan zat gizi menjadi energi
• Sensitif dan responsif akan perubahan di lingkungan
sekitar sel
• Bereproduksi, sehingga jika ada sel yang rusak, maka
akan diganti yang baru
• Melakukan kontrol terhadap pertukaran zat yang terjadi
antara sel dan lingkungan internal

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 9


CONT...

• Membran sel  penghubung sel dengan


lingkungan eksternal.

• Nukleus  organel terbesar yang dibungkus


membran nukelus, berisi material genetik dalam
bentuk DNA

• Sitoplasma  berisi banyak macam organel-


organel

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 10


SEL :
- Membran sel
-Nukleus
- Sitoplasma sel
- Membran nukleus
- Organel-organel sel :
Retikulum endoplasma
Apparatus golgi
Mitokondria
Lisosom
Peroksisom
Vesikel sekretoris
Struktur filamen dan
tubular sel

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 11


ORGANISASI SEL DAN STRUKTUR
SUBSELULER
• Struktur subseluler saling berhubungan satu
sama lain dan masing-masing memiliki peran
tersendiri dalam mempertahankan integritas sel.

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 12


MEMBRAN SEL

• Batas antara
bagian luar
bagian dalam
• Sebagai
pengatur keluar
masuknya zat
dan pelindung
sitoplasma dan
pelindung sel
dari lingkungan
luar sel.

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 13


STRUKTUR MEMBRAN SEL

• Lipoprotein
• Glikoprotein
• Glikolipid
• Fosfolipid

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 14


CONT...

• Tebal : 7,5-10 nm
• Komposisi :
Protein 55 %
Kolesterol 33 %
Fosfolipid 25 %
Karbohidrat 3 %
Lipid lain 3 %

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 15


CONT...

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 16


CONT...

Protein membran sel terdiri dari :


• Protein integral  sebagai pori-pori pengangkut
khususnya untuk zat-zat yang larut dalam air
(hidrofilik)

• Protein perifer  sebagai enzim tubuh dan selalu


melekat pada protein integral

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 17


CONT...

• Karbohidrat membran terdiri dari :


• Glikolipid
• Glikoprotein
• Fungsi :
Memberi muatan negatif pada permukaan sel
Memberi tempat perlekatan dengan
glikokaliks lain dari sel yang berdekatan.
Sebagai reseptor sel dari hormon-hormon
tubuh
Ikut serta dalam respon kekebalan tubuh

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 18


SITOPLASMA

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 19


CONT...

• Bagian cair dalam sel


• Komposisi utama : sitosol (90%)  70% air dan
20% protein, fungsinya
• sebagai pelarut zat-zat kimia dan
• sebagai media reaksi kimia
• Dipenuhi dengan Organel berukuran besar dan
kecil yang tersebar
• Sisa sitoplasma biasanya merupakan bagian
padat  enzim, metabolit dan organel sel

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 20


CONT...

• Dalam sitoplasma terdapat organel – organel


penting, yakni :
• Retikulum Endoplasma
• Ribosom
• Apparratus Golgi
• Mitokondria
• Lisosom
• Periksisom

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 21


NUKLEUS (INTI SEL)

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 22


NUKLEUS

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 23


NUKLEUS

• Organel terbesar (Ø: 3-8µm)


• Sangat viral fungsi dan peranannya
• Mengandung informasi genetik (DNA) dalam bentuk
kromosom (sel yang membelah, kromatin berkondensasi
membentuk struktur yang lebih padat) , nukleoprotein
dan beberapa RNA
• Substansi di dalam nukleus disebut nukleoplasma dan
dikelilingi oleh membran nukleus
• Mengandung nukleolus tidak memiliki membran
 80% terdiri dari protein
 20% terdiri dari DNA & RNA
 Tempat sintesis rRNA, tRNA, dan pembentukan ribosom
03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 24
RETIKULUM ENDOPLASMA

• Organel yang tersusun atas membran – membran


parallel.
• Mempunyai saluran yang berkelok – kelok untuk
membantu suatu zat menghasilkan energi.
• Penghubung antara sitoplasma dengan
nukleoplasma melalui lumennya.
03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 25
CONT...

• Jenis RE :
• Permukaannya kasar, dilapisi Ribosom, fungsinya
mensintesis protein membran dan protein organel
• Permukaannya halus, tidak dilapisi Ribosom, fungsinya
mensintesis asam lemak dan fosfolipid

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 26


RIBOSOM

• Organel berbentuk butiran yang tersusun dari RNA


dan Protein.
• Dapat bebas dalam sitoplasma atau melekat pada
RE.
03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 27
CONT...

• Fungsi  sintesis Protein


• Sekelompok ribosom yang memproduksi jenis
protein yang sama disebut polysome
• Polysome dapat mengambang di sitosol atau
menempel pada RE.
• Dalam sel, Ribosom akan membelah dan
membentuk Hb dalam Eritroblast yang selanjutnya
akan menjadi eritrosit.

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 28


APPARATUS GOLGI/BADAN GOLGI

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 29


APPARATUS GOLGI/BADAN GOLGI

• Merupakan lempengan cembung membentuk vesikula


(kantong) yang akan membawa zat-zat dihasilkan RE
menuju membran sel.

• Terdapat 3 hingga 20 sakula

• Anatominya  bagian muka berhubungan dengan RE dan


sebaliknya berhubungan dengan membrane sel.

• Zat-zat yang dihasilkan biasanya protein.

• Membantu mekanisme eksositosis dan endositosis

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 30


LISOSOM

• Vesikel yang dibentuk di


Apparatus Golgi

• Fungsi : mencerna dengan


bantuan enzim hidrolitik
yang dihasilkannya

• Molekul masuk ke dalam sel


lalu ditangkap oleh lisosom,
dicerna lalu dihancurkan
dengan enzim hidrolitik

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 31


CONT...

• Autodigesti adalah salah satu fungsi dari lisosom untuk


mencerna bagian sel yang rusak atau telah mati.

• Jika membran lisosom ini rapuh maka enzim hidrolitik


dapat bocor ke dalam sitoplasma  organel-organel
lain dalam sitoplasma dapat rusak atau bahkan mati
dicerna

• Suasana dalam lisosom dibuat asam, pH=5

• Dalam suasana asam ini, enzim hidrolitik akan bekerja


secara maksimal untuk mencerna
03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 32
MITOKONDRIA

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 33


MITOKONDRIA

• Bentuk dan ukuran bervariasi, diameter 0,5-1


mikrometer dengan panjang 2-5 mikrometer

• Memiliki 4 Kompartemen :
- Membran luar  membentuk protein porin
- Membran dalam  membentuk kardiolipin
- cavitas dalam  berisi matrix mitokondrial
- ruang intramembrane  berisi banyak enzim

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 34


CONT...

• Membran dalam akan berinvaginasi ke dalam


matriks membentuk krista memperluas
permukaan

• Matriks mitokondria memiliki bermacam-macam


enzim

• Enzim ini akan memecah karbohidrat dan lemak


untuk mensintesis ATP

• Matriksnya sendiri memiliki DNA dan ribosom


03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 35
CONT...

• Merupakan pusat pembangkit tenaga bagi sel


“powerhouse” atau “pabrik energi” , karena
mengandung enzim yang dapat melepaskan
energi dalam bentuk makanan pada proses
respirasi sel, dan menyaring energi dari gizi dan
menyediakan yang diperlukan dari semua bagian
sel.

• Dibagian ini, lemak dirubah menjadi karbohidrat


sehingga timbul energi dalam bentuk ATP.

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 36


PEROKSISOM

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 37


PEROKSISOM

• Merupakan organel yang terdapat pada semua


sel eukaryote tetapi mempunyai fungsi yang
berbeda-beda di tipe sel yang berbeda.

• Ditemukan pada hampir semua sel eukariot

• Mengandung enzim untuk mendegradasi as


lemak  asetil KoA dgn produk berupa H2O2

• Mengandung katalase  menggunakan H2O2


untuk oksidasi substrat (fenol, formaldehid,
alkohol)
03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 38
TRANSPOR PADA SEL

PASIF AKTIF
Spontan Tidak spontan
Tidak memerlukan energi Membutuhkan energi (ATP)
Terjadi karena perbedaan Melawan gradient kosentrasi
kosentrasi antara zat dan
pelarutnya
Bergerak dari kosentrasi zat
tinggi (Hipertonis) ke kosentrasi
zat rendah (Hipotonis)
Osmosis, Diffusi, Dialisis, Filtrasi

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 39


TRANSPOR PASIF

• Diffusi  tenaga utama proses ini berasal dari keadaan


molekul – molekul yang selalu bergerak  tumbukan antar
molekul atau tumbukan antara molekul dengan membran.

• Jika larutan dengan kandungan zat yang lebih banyak


(padat)  frekuensi tumbukan akan lebih tinggi  zat
terlarut akan terlempar ke zat yang kurang pekat
kosentrasinya.

• Semakin kecil zat yang berdifusi  semakin cepat transpor


sel nya karena proses zat berdifusi melalui celah membran
satu ke membran lainnya.

• Contoh Proses Diffusi yang


03/29/2020 cepat
dr.Muammar adalah pertukaran gas O2
Aqib Mufti 40
CONT...

• Osmosis  hampir sama dengan proses Diffusi, namun


yang bergerak melalui hanya air, zat lain tidak bergerak.

• Disebut dengan Membran Semipermeabel.

• Sel menganut sistem Osmotik karena membran sel


bersifat Semipermeabel.

• Contohnya pergerakan cairan dalam sel (intraselular)


dan cairan luar sel (cairan ekstraselular).

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 41


CONT...

• Bila sel berada dalam larutan yang mempunyai


kadar zat terlarut lebih rendah dibanding dengan
kadar di dalam sel  sel berada dalam larutan
hipotonis (hipo-osmotis)  molekul – molekul
air akan bergerak ke dalam sel lebih cepat
daripada ke luar sel  karena kadar air di luar sel
lebih besar dibanding dalam sel.

• Sel tersebut bisa saja mengembang dan akan


pecah jika melampui batasnya.
03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 42
CONT...

• Bila sel berada dalam larutan Hipertonis


(Hiper-Osmotik), maka kadar air di dalam sel
lebih tinggi daripada luar sel  cairan keluar dari
sel  sel berkerut.

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 43


CONT...

• Dialisis  perpindahan zat melalui membran


dari larutan yang berkadar tinggi ke larutan
berkadar rendah terhadap zat – zat tertentu
saja.

• Membran pembatasnya bersifat permeabel.

• Prinsip ini digunakan untuk proses Hemodialisis,


untuk memisahkan zat toksik (urea) pada saat
cuci darah.

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 44


CONT...

• Filtrasi  perpindahan zat terlarut karena


perbedaan, dari tekanan tinggi ke rendah, namun
membran berlaku sebagai saringan yang dapat
melewatkan molekul – molekuk atas dasar
ukurannya.

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 45


TRANSPOR AKTIF

• Molekul – molekul dipindahkan secara


“melekat” pada semacam “molekul
pengangkut” (carrier molecule).

• Transpor Aktif ini sering kali merupakan


pengiriman bahan-bahan ke tempat lain yang
mengandung bahan tersebut dengan kosentrasi
yang lebih tinggi dengan syarat Cukup energi
untuk proses tersebut.

• Oleh karena itu, proses transpor aktif ini sering


disebut dengan “pompa”.
03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 46
CONT...

• Jadi Sistem Transpor Aktif ini bergantung


beberapa faktor
• Sintesis Molekul Pengikat (Carrier Molecule)
• Pembentukan ATP
• Sintesis Enzim

• Contoh Proses Transpor Aktif :


• Endositosis (Pinositosis dan Fagositosis)
• Eksositosis

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 47


CONT...

• Endositosis  proses dimana sel mendapatkan bahan


atau molekul dari luar seperti virus, bakteri, dan lain – lain.

• Endositosis ada 2  Pinositosis dan Fagositosis.

• Pinositosis  terdapat cekungan di membran sel karena


terjadi kontak antara molekul asing dengan membran sel 
terbentuk vakuola.

• Fagositosis  terjadi bilaa sel “menelan” atau melingkari


suatu partikel dengan pembentukan pseudopoda  partikel
tadi terdapat dalam vakuola. Hal ini dilakukan oleh leukosit.
Materi yang tertangkap, dihancurkan oleh enzim-enzim
lisosom.
03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 48
CONT...

• Eksositosis  kebalikan dari Pinositosis.

• Terjadi bila vakuola di dalam sel bergerak ke arah


membran, melekat, terbuka, dan mengeluarkan
isinya.

• Proses ini membuang bahan yang tidak


diperlukan, bahan racun, atau hasil metabolisme
sel itu sendiri atau untuk mengirimkan bahan
tertentu, seperti lemak ke tempat lain.

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 49


KOMUNIKASI SEL

• Dekat  Hubungan langsung antar sel dengan sel

• Jauh :
• impuls saraf  listrik (perubahan potensial membran)
• Mediator kimia  molekul yang diekskresikan ke Cairan
EkstraSellular (ligan), autokrin, parakrin, endokrin.
• Kimia dan listrik : Neurohormonal

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 50


DEKAT (GAP JUNCTION)

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 51


JAUH

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 52


KOMPOSISI CAIRAN TUBUH

• 60 % cairan.
• 40 %  cairan intraselular.
• 20 % cairan ekstraselular, tdd :
15 % merupakan cairan interstisial
5 % merupakan cairan plasma
• Sebagian besar sel tubuh dikelilingi ECF

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 53


TERIMA KASIH

Wassalamu’alaikum Wr.Wb

03/29/2020 dr.Muammar Aqib Mufti 54

Anda mungkin juga menyukai