Anda di halaman 1dari 79

ANALISA PT.

K A L B E FA R M A

Adhia Ika Wahyuni 1401141001


Afilia Felynda 1401140408
Christina Zella 1401144353
Fabiani Sofie 1401144331
Kurniawati 1401144122
Maraya Azizah 1401144042
Wena Alifa 1401144067
PROFIL PERUSAHAAN
PT Kalbe Farma Tbk merupakan perusahaan internasional yang memproduksi farmasi , suplemen, nutrisi
dan layanan kesehatan yang bermarkas di Jakarta, Indonesia.

Perusahaan ini menghasilkan berbagai macam-macam bahan farmasi. Kalbe menjadi perusahaan produk
kesehatan serta nutrisi yang terintegrasi dengan daya inovasi, strategi pemasaran, pengembangan merek,
distribusi, kekuatan keuangan, keahlian riset dan pengembangan serta produksi yang sulit ditandingi
dalam mewujudkan misinya untuk meningkatkan kesehatan untuk kehidupan yang lebih baik.

Kalbe telah berhasil memposisikan merek-mereknya sebagai pemimpin di dalam masing-masing kategori
terapi dan segmen industri tidak hanya di Indonesia namun juga di berbagai pasar Internasional, dengan
produk-produk kesehatan dan obat-obatan yang telah senantiasa menjadi andalan keluarga seperti Promag,
Mixagrip, Woods, Komix, Prenagen, dan Extra Joss

Bidang usaha : Farmasi dan Perdagangan

Pendiri : Boenjamin Setiawan, M.D., Ph.D

Tanggal didirikan : 10 September 1966.

Registrasi saham : Tahun 1991

Kode saham : KLBF


Anak Perusahaan Kalbe Farma
PERNYATAAN VISI
PERUSAHAAN 2006 2007 2008 2009 2010
Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan
yang dominan dalam yang dominan dalam yang dominan dalam yang dominan dalam yang dominan dalam
bidang kesehatan di bidang kesehatan di bidang kesehatan di bidang kesehatan di bidang kesehatan di
Indonesia dan Indonesia dan memiliki Indonesia dan memiliki Indonesia dan memiliki Indonesia dan memiliki
memiliki eksistensi di eksistensi di pasar eksistensi di pasar eksistensi di pasar eksistensi di pasar
pasar global dengan global dengan merk global dengan merk global dengan merk global dengan merk
KALBE FARMA merk dagang yang dagang yang kuat dagang yang kuat dagang yang kuat dagang yang kuat
kuat didasarkan oleh didasarkan oleh didasarkan oleh didasarkan oleh didasarkan oleh
manajemen, ilmu, dan manajemen, ilmu, dan manajemen, ilmu, dan manajemen, ilmu, dan manajemen, ilmu, dan
teknologi unggul teknologi unggul teknologi unggul teknologi unggul teknologi unggul

PT Merck akan PT Merck akan dihargai PT Merck akan dihargai PT Merck akan dihargai PT Merck akan dihargai
dihargai oleh seluruh oleh seluruh pemegang oleh seluruh pemegang oleh seluruh pemegang oleh seluruh pemegang
pemegang kepentinan kepentinan saham atas kepentinan saham atas kepentinan saham atas kepentinan saham atas
saham atas kesuksesan kamiyang kesuksesan kamiyang kesuksesan kamiyang kesuksesan kamiyang
kesuksesan kamiyang berkelanjutan, berkelanjutan, berkelanjutan, berkelanjutan,
berkelanjutan, berkesinambungan, dan berkesinambungan, dan berkesinambungan, dan berkesinambungan, dan
berkesinambungan, diatas pangsa pasar diatas pangsa pasar diatas pangsa pasar diatas pangsa pasar
MERCK dan diatas pangsa pada bidang usaha yang pada bidang usaha yang pada bidang usaha yang pada bidang usaha yang
pasar pada bidang kami jalankan. kami jalankan. kami jalankan. kami jalankan.
usaha yang kami
jalankan.

Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan
pelayanan kesehatan pelayanan kesehatan pelayanan kesehatan pelayanan kesehatan pelayanan kesehatan
utama di Indonesia utama di Indonesia dan utama di Indonesia dan utama di Indonesia dan utama di Indonesia dan
dan berdaya saing berdaya saing global berdaya saing global berdaya saing global berdaya saing global
KIMIA FARMA global
PERUSAHAAN 2011 2012 2013 2014 2015
Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan Menjadi perusahaan
produk kesehatan produk kesehatan produk kesehatan produk kesehatan produk kesehatan
Indonesia terbaik Indonesia terbaik Indonesia terbaik Indonesia terbaik Indonesia terbaik
yang didukung oleh yang didukung oleh yang didukung oleh yang didukung oleh yang didukung oleh
KALBE FARMA
inovasi, merek yang inovasi, merek yang inovasi, merek yang inovasi, merek yang inovasi, merek yang
kuat dan kuat dan manajemen kuat dan manajemen kuat dan manajemen kuat dan manajemen
manajemen yang yang prima yang prima yang prima yang prima
prima
PT Merck akan PT Merck Tbk akan
PT Merck akan PT Merck akan PT Merck Tbk akan
dihargai oleh dihargai oleh para
dihargai oleh seluruh dihargai oleh seluruh dihargai oleh para
seluruh pemegang pemegang s aham,
pemegang kepentinan pemegang kepentinan pemegang Saham,
kepentinan saham atas keberhasilan
saham atas saham atas atas keberhasilan
atas kesuksesan usaha kami yang
kesuksesan kamiyang kesuksesan kamiyang usaha kami yang
kamiyang berkelanjutan,
MERCK berkelanjutan, berkelanjutan, berkelanjutan,
berkelanjutan, berkesinambungan
berkesinambungan, berkesinambungan, berkesinambungan
berkesinambungan, dan melampaui
dan diatas pangsa dan diatas pangsa dan melampaui
dan diatas pangsa kinerja rata-rata pasar
pasar pada bidang pasar pada bidang kinerja rata-rata pasar
pasar pada bidang dalam bidang usaha
usaha yang kami usaha yang kami dalam bidang usaha
usaha yang kami yang kami jalankan.
jalankan. jalankan. yang kami jalankan.
jalankan.
Menjadi korporasi
Menjadi korporasi Menjadi korporasi
bidang kesehatan Menjadi korporasi Menjadi korporasi
bidang kesehatan bidang kesehatan
terintegrasi dan bidang kesehatan bidang kesehatan
terintegrasi dan terintegrasi dan
mampu terintegrasi dan terintegrasi dan
mampu mampu
menghasilkan mampu menghasilkan mampu menghasilkan
menghasilkan menghasilkan
pertumbuhan nilai pertumbuhan nilai pertumbuhan nilai
KIMIA FARMA pertumbuhan nilai pertumbuhan nilai
yang yang yang
yang yang
berkesinambungan berkesinambungan berkesinambungan
berkesinambungan berkesinambungan
melalui konfigurasi melalui konfigurasi melalui konfigurasi
melalui konfigurasi melalui konfigurasi
dan koordinasi dan koordinasi bisnis dan koordinasi bisnis
dan koordinasi bisnis dan koordinasi bisnis
bisnis yang yang sinergis. yang sinergis.
yang sinergis. yang sinergis.
sinergis.
MATRIX EVALUASI VISI
GRAPHIC DIRECTIONAL FOCUSED
menggambarkan jenis berpandangan kedepan: spesifik hingga mampu
perusahaan yang ingin memberikan gambaran memberikan panduan bagi manajer
diciptakan oleh manajemen stratejik,manajemen, dalam membuat keputusan dan
TAHUN 2015 VISI dan hendak dicapai oleh produk,pasar,pelanggan serta menggunakan sumber daya
perusahaan perubahan teknologi yang akan
menolong perusahaan di masa
depan

Menjadi perusahaan
produk kesehatan
Indonesia terbaik yang
didukung oleh inovasi, a
KALBE FARMA a -
merek yang kuat dan
manajemen yang prima

PT Merck Tbk akan


dihargai oleh para
pemegang s aham, atas
keberhasilan usaha kami
yang berkelanjutan,
MERCK berkesinambungan dan a a -
melampaui kinerja rata-
rata pasar dalam bidang
usaha yang kami
jalankan.

Menjadi korporasi bidang


kesehatan terintegrasi dan
mampu menghasilkan
pertumbuhan nilai yang
berkesinambungan
KIMIA FARMA melalui konfigurasi dan a a a
koordinasi bisnis yang
sinergis.

 %   100% 100% 33,30%


EASY TO
FLEXIBLE FEASIBLE DESIRABLE %
COMMUNICATE
tidak dibuat untuk berlaku dapat dicapai oleh memberikan mudah dipahami yaitu
pada segala waktu perusahaan pada tantangan untuk terdiri dari 15 suku
TAHUN tetapidapat disesuaikan waktunya dan mudah pencapaian jangka kata
VISI
2015 seiring perubahan pasar, dilaksanakan(misal: panjang
teknologi dan pelanggan cakupan geografis perusahaan(misal:
dimasa depan nasional) cakupan regional atau
daerah)
 

Menjadi perusahaan produk


kesehatan Indonesia terbaik
KALBE a
yang didukung oleh inovasi, a - a 71,42%
FARMA
merek yang kuat dan
manajemen yang prima

PT Merck Tbk akan dihargai


oleh para pemegang s aham,
atas keberhasilan usaha kami
yang berkelanjutan,
berkesinambungan dan
melampaui kinerja rata-rata
MERCK a a a - 71,42%
pasar dalam bidang usaha yang
kami jalankan.

Menjadi korporasi bidang


kesehatan terintegrasi dan
mampu menghasilkan
KIMIA
pertumbuhan nilai yang a a a - 85,71%
FARMA
berkesinambungan melalui
konfigurasi dan koordinasi
bisnis yang sinergis.

    100% 66.67% 100% 33,30%  


ELEMEN VISI PT.KALBE FARMA
VISI : Menjadi perusahaan produk kesehatan Indonesia terbaik yang didukung oleh inovasi, merek
yang kuat dan manajemen yang prima.

l GRAPHIC
KALBE FARMA menggambarkan jenis perusahaan Produk Kesehatan Indonesia terbaik yang ingin
dicapai dengan jelas.

l DIRECTIONAL
KALBE FARMA memberikan kejelasan tentang inovasi, merek yang kuat dan manajemen yang prima
yang menolong perusahaan di masa depan.

l FOCUSED
KALBE FARMA memberikan inovasi seiring perubahan pasar,teknologi dan pelanggan di masa
depan.

l FLEXIBLE
KALBE FARMA tidak dibuat untuk berlaku pada segala waktu tetapidapat disesuaikan dengan
didukung inovasi seiring perubahan pasar, teknologi dan pelanggan dimasa depan.

l DESIRABLE
KALBE FARMA memberikan tantangan untuk pencapaian jangka panjang sebagai perusahaan
Produk Kesehatan terbaik di Indonesia.

l EASY TO COMMUNICATE
KALBE FARMA memiliki pernyataan visi yang sederhana untuk dipahami karena fokus untuk
Indonesia.
Analisis Visi
VISI : Menjadi perusahaan produk kesehatan Indonesia terbaik yang didukung
oleh inovasi, merek yang kuat dan manajemen yang prima.

Analisis:
Dilihat dari visi Kalbe yang ingin menjadi perusahaan produk kesehatan terbaik
di Indonesia. Namun sejak tahun 1988 produk-produk dari Kalbe Farma sudah
diekspor ke luar Negeri seperti Malaysia, Singapura, Filipina, Vietnam, Srilanka,
Nigeria, Myanmar, dll. Dari visi Kalbe Farma ternyata tidak sesuai dengan
kenyataannya. Seharusnya visi tersebut diperbaharui dengan letak geografisnya
secara global.

Didukung oleh posisi Perseroan sebagai perusahaan farmasi terbuka yang


terbesar di Asia Tenggara, ragam pilihan produk Kalbe yang telah memenuhi
standar kualitas internasional, serta keunggulan inovasinya, Kalbe International
akan terus meraih pertumbuhan usaha berkelanjutan dan akan menjadi
kontributor penting bagi kinerja keseluruhan Grup Kalbe.
Tren Peluang Potensi di pasar Global
“ Pembangunan pabrik obat Biologis ini merupakan langkah lanjut
Kalbe yang berkomitmen untuk mendukung terciptanya industri
Farmasi yang terintegrasi, mulai dari produksi bahan baku,
penguasaan teknologi dan peningkatan ekspor.” kata Irawati
Setiady, Presiden Direktur PT.Kalbe Farma Tbk.” Langkah ini akan
semakin memantapkan posisi industri Farmasi Indonesia dan
memenangkan kompetisi di masyarakat ekonomi ASEAN maupun
pasar global.”
Penjualan Produk Kalbe di Luar Negeri
Pendapatan ekspor
Bidang usaha internasional Kalbe terus meraih pertumbuhan yang
menggembirakan dalam beberapa tahun terakhir. Total pendapatan ekspor
mencapai Rp888,7 miliar di tahun 2015, tumbuh 11,5% dari Rp796,9 miliar
di tahun 2014.

Namun di Indonesia pendapatan pada akhir tahun, perekonomian Indonesia


hanya tumbuh sebesar 4,79% dari 5,02% di tahun sebelumnya. Di tengah
kondisi ekonomi yang sulit, divisi-divisi Produk Konsumen dan Nutrisi
mempertahankan kinerja positif selama tahun 2015. Divisi Produk
Konsumen meraih pertumbuhan penjualan bersih sebesar 4,9% mencapai
Rp3.066 miliar, serta menyumbang 17% dari total penjualan bersih Kalbe di
tahun 2015. Penjualan bersih Divisi Nutrisi mencapai sebesar Rp5.114
miliar di akhir 2015, tumbuh sebesar 11,6% dari kinerja tahun sebelumnya
dan menyumbang sebesar 29% dari total nilai penjualan bersih Kalbe.
PERNYATAAN MISI
PERUSAHAAN 2006 2007 2008 2009 2010
Meningkatkan Kesehatan untuk Meningkatkan Kesehatan untuk Meningkatkan Kesehatan Meningkatkan Kesehatan Meningkatkan Kesehatan untuk
KALBE FARMA Kehidupan yang Lebih Baik Kehidupan yang Lebih Baik untuk Kehidupan yang Lebih untuk Kehidupan yang Kehidupan yang Lebih Baik
Baik Lebih Baik
Pelanggan kami, melalui perluasan Pelanggan kami, melalui perluasan Pelanggan kami, melalui Pelanggan kami, melalui Pelanggan kami, melalui
kesempatan pada usaha mereka kesempatan pada usaha mereka perluasan kesempatan pada perluasan kesempatan pada perluasan kesempatan pada
dalam jangka panjang, membentuk dalam jangka panjang, membentuk usaha mereka dalam jangka usaha mereka dalam jangka usaha mereka dalam jangka
kemitraan yang saling kemitraan yang saling panjang, membentuk kemitraan panjang, membentuk panjang, membentuk kemitraan
menguntungkan. menguntungkan. yang saling menguntungkan. kemitraan yang saling yang saling menguntungkan.
menguntungkan.
Pemegang saham kami, melalui Pemegang saham kami, melalui Pemegang saham kami, Pemegang saham kami, Pemegang saham kami, melalui
pencapaian hasil usaha yang pencapaian hasil usaha yang melalui pencapaian hasil usaha melalui pencapaian hasil pencapaian hasil usaha yang
berkesinambungan dan berarti. berkesinambungan dan berarti. yang berkesinambungan dan usaha yang berkesinambungan dan berarti.
berarti. berkesinambungan dan
MERCK berarti.
Karyawan kami, melalui Karyawan kami, melalui penciptaan
Karyawan kami, melalui Karyawan kami, melalui Karyawan kami, melalui
penciptaan lingkungan kerja yang lingkungan kerja yang aman, dan penciptaan lingkungan kerja penciptaan lingkungan penciptaan lingkungan kerja
aman, dan pemberian kesempatan pemberian kesempatan yang sama yang aman, dan pemberian kerja yang aman, dan yang aman, dan pemberian
yang sama bagi semua bagi semua kesempatan yang sama bagi pemberian kesempatan kesempatan yang sama bagi
semua yang sama bagi semua semua
Lingkungan kami, melalui teladan Lingkungan kami, melalui teladan Lingkungan kami, melalui Lingkungan kami, melalui Lingkungan kami, melalui
yang kami berikan dalam bentuk yang kami berikan dalam bentuk teladan yang kami berikan teladan yang kami berikan teladan yang kami berikan dalam
tindakan perlindungan dan tindakan perlindungan dan dalam bentuk tindakan dalam bentuk tindakan bentuk tindakan perlindungan
dukungan bagi masyarakat sekitar. dukungan bagi masyarakat sekitar. perlindungan dan dukungan perlindungan dan dukungan dan dukungan bagi masyarakat
bagi masyarakat sekitar. bagi masyarakat sekitar. sekitar.
Menyediakan produk dan jasa Menyediakan produk dan jasa Menyediakan produk dan jasa Menyediakan produk dan Menyediakan produk dan jasa
layanan kesehatan yang unggul layanan kesehatan yang unggul layanan kesehatan yang unggul jasa layanan kesehatan yang layanan kesehatan yang unggul
untuk memenuhi kebutuhan untuk memenuhi kebutuhan untuk memenuhi kebutuhan unggul untuk memenuhi untuk memenuhi kebutuhan
masyarakat dan meningkatkan masyarakat dan meningkatkan mutu masyarakat dan meningkatkan kebutuhan masyarakat dan masyarakat dan meningkatkan
mutu kehidupan. kehidupan. mutu kehidupan. meningkatkan mutu mutu kehidupan.
kehidupan.
Mengembangkan bisnis pelayanan Mengembangkan bisnis pelayanan Mengembangkan bisnis Mengembangkan bisnis Mengembangkan bisnis
kesehatan untuk meningkatkan kesehatan untuk meningkatkan nilai pelayanan kesehatan untuk pelayanan kesehatan untuk pelayanan kesehatan untuk
nilai perusahaan bagi pemegang perusahaan bagi pemegang saham, meningkatkan nilai perusahaan meningkatkan nilai meningkatkan nilai perusahaan
saham, karyawan dan pihak lain karyawan dan pihak lain yang bagi pemegang saham, perusahaan bagi pemegang bagi pemegang saham, karyawan
yang berkepentingan tanpa berkepentingan tanpa meninggalkan karyawan dan pihak lain yang saham, karyawan dan pihak dan pihak lain yang
KIMIA FARMA meninggalkan prinsip-prinsip tata prinsip-prinsip tata kelola berkepentingan tanpa lain yang berkepentingan berkepentingan tanpa
kelola perusahaan yang baik. perusahaan yang baik. meninggalkan prinsip-prinsip tanpa meninggalkan meninggalkan prinsip-prinsip
tata kelola perusahaan yang prinsip-prinsip tata kelola tata kelola perusahaan yang baik.
baik. perusahaan yang baik.
Meningkatkan kompetensi dan Meningkatkan kompetensi dan Meningkatkan kompetensi dan Meningkatkan kompetensi Meningkatkan kompetensi dan
komitmen sumber daya manusia komitmen sumber daya manusia komitmen sumber daya dan komitmen sumber daya komitmen sumber daya manusia
guna pengembangan perusahaan, guna pengembangan perusahaan, manusia guna pengembangan manusia guna guna pengembangan perusahaan,
serta dapat berperan aktif dalam serta dapat berperan aktif dalam perusahaan, serta dapat pengembangan perusahaan, serta dapat berperan aktif dalam
pengembangan industri kesehatan pengembangan industri kesehatan berperan aktif dalam serta dapat berperan aktif pengembangan industri
nasional. nasional. pengembangan industri dalam pengembangan kesehatan nasional.
kesehatan nasional. industri kesehatan nasional.
PERUSAHAAN 2011 2012 2013 2014 2015
Meningkatkan Kesehatan Meningkatkan Kesehatan Meningkatkan Kesehatan Meningkatkan Kesehatan Meningkatkan Kesehatan
KALBE FARMA untuk Kehidupan yang Lebih untuk Kehidupan yang untuk Kehidupan yang untuk Kehidupan yang untuk Kehidupan yang Lebih
Baik Lebih Baik Lebih Baik Lebih Baik Baik
Para pelanggan kami, Para pelanggan kami, Para pelanggan kami,
Para pelanggan kami, dengan dengan dengan dengan Para pelanggan kami, dengan
mempersembahkan mempersembahkan mempersembahkan mempersembahkan mempersembahkan
pertumbuhan bisnis jangka pertumbuhan bisnis jangka pertumbuhan bisnis jangka pertumbuhan bisnis jangka pertumbuhan bisnis jangka
panjang dan pengembangan panjang dan panjang dan panjang dan panjang dan pengembangan
hubungan kemitraan yang pengembangan hubungan pengembangan hubungan pengembangan hubungan hubungan kemitraan yang
saling menguntungkan kemitraan yang saling kemitraan yang saling kemitraan yang saling saling menguntungkan
menguntungkan menguntungkan menguntungkan
Para konsumen kami, Para konsumen kami, Para konsumen kami,
Para konsumen kami, dengan Para konsumen kami, dengan
dengan dengan dengan
mempersembahkan produk- mempersembahkan produk-
mempersembahkan mempersembahkan mempersembahkan
produk yang aman dan produk yang aman dan
produk-produk yang aman produk-produk yang aman produk-produk yang aman
MERCK bermanfaat bermanfaat
dan bermanfaat dan bermanfaat dan bermanfaat
Para pemegang saham Para pemegang saham Para pemegang saham
Para pemegang saham kami, Para pemegang saham kami,
kami, dengan kami, dengan kami, dengan
dengan mempersembahkan dengan mempersembahkan
mempersembahkan mempersembahkan mempersembahkan
pencapaian yang bernilai dan pencapaian yang bernilai dan
pencapaian yang bernilai pencapaian yang bernilai pencapaian yang bernilai
berkelanjutan berkelanjutan
dan berkelanjutan dan berkelanjutan dan berkelanjutan
Para karyawan kami, Para karyawan kami, Para karyawan kami,
Para karyawan kami, dengan Para karyawan kami, dengan
dengan menciptakan dengan menciptakan dengan menciptakan
menciptakan lingkungan menciptakan lingkungan
lingkungan kerja yang lingkungan kerja yang lingkungan kerja yang
kerja yang nyaman, serta kerja yang nyaman, serta
nyaman, serta peluang nyaman, serta peluang nyaman, serta peluang
peluang yang sama bagi peluang yang sama bagi
yang sama bagi setiap yang sama bagi setiap yang sama bagi setiap
setiap individu. setiap individu.
individu. individu. individu.
Melakukan aktivitas usaha di Melakukan aktivitas usaha Melakukan aktivitas usaha Melakukan aktivitas usaha Melakukan aktivitas usaha di
bidang-bidang industri kimia di bidang-bidang industri di bidang-bidang industri di bidang-bidang industri bidang-bidang industri kimia
dan farmasi, perdagangan dan kimia dan farmasi, kimia dan farmasi, kimia dan farmasi, dan farmasi, perdagangan dan
jaringan distribusi, retail perdagangan dan jaringan perdagangan dan jaringan perdagangan dan jaringan jaringan distribusi, retail
farmasi dan layanan distribusi, retail farmasi distribusi, retail farmasi distribusi, retail farmasi farmasi dan layanan
kesehatan serta optimalisasi dan layanan kesehatan dan layanan kesehatan dan layanan kesehatan kesehatan serta optimalisasi
aset. serta optimalisasi aset. serta optimalisasi aset. serta optimalisasi aset. aset.
KIMIA FARMA
Mengelola perusahaan Mengelola perusahaan Mengelola perusahaan
Mengelola perusahaan secara Mengelola perusahaan secara
secara good corporate secara good corporate secara good corporate
good corporate governance good corporate governance
governance dan governance dan governance dan
dan operational. dan operational.
operational. operational. operational.
Memberikan nilai tambah dan Memberikan nilai tambah Memberikan nilai tambah Memberikan nilai tambah Memberikan nilai tambah dan
manfaat bagi seluruh dan manfaat bagi seluruh dan manfaat bagi seluruh dan manfaat bagi seluruh manfaat bagi seluruh
stakeholder. stakeholder. stakeholder. stakeholder. stakeholder.
MATRIX EVALUASI MISI
DIMENSI
FOKUS PADA
PERUSAHAAN MISI 2015 KELANGSUNGAN
PELANGGAN PRODUK/JASA PASAR TEKNOLOGI
HIDUP,PERTUMBUHAN
DAN PROFITABILITAS
Meningkatkan Kesehatan
KALBE FARMA untuk Kehidupan yang Lebih - - - - -
Baik
Para pelanggan kami,
dengan mempersembahkan
pertumbuhan bisnis jangka
panjang dan pengembangan
hubungan kemitraan yang
saling menguntungkan
Para konsumen kami,
dengan mempersembahkan
produk-produk yang aman
MERCK dan bermanfaat a a - - a
Para pemegang saham kami,
dengan mempersembahkan
pencapaian yang bernilai
dan berkelanjutan
Para karyawan kami,
dengan menciptakan
lingkungan kerja yang
nyaman, serta peluang yang
sama bagi setiap individu.
Melakukan aktivitas usaha
di bidang-bidang industri
kimia dan farmasi,
perdagangan dan jaringan
distribusi, retail farmasi dan
layanan kesehatan serta
KIMIA FARMA optimalisasi aset. - a - a a
Mengelola perusahaan
secara good corporate
governance dan operational.
Memberikan nilai tambah
dan manfaat bagi seluruh
stakeholder.
%   33,33% 66,67% 0% 33,33% 67%
DIMENSI
PERUSAHAAN MISI 2015 %
FILOSOFI KONSEP DIRI FOKUS CITRA PUBLIK FOKUS KARYAWAN
Meningkatkan Kesehatan
a
KALBE FARMA untuk Kehidupan yang Lebih a - - 22,22%
Baik

Para pelanggan kami,


dengan mempersembahkan
pertumbuhan bisnis jangka
panjang dan pengembangan
hubungan kemitraan yang
saling menguntungkan

Para konsumen kami,


dengan mempersembahkan
produk-produk yang aman
MERCK dan bermanfaat
a a a a 77,78%

Para pemegang saham kami,


dengan mempersembahkan
pencapaian yang bernilai dan
berkelanjutan
Para karyawan kami, dengan
menciptakan lingkungan
kerja yang nyaman, serta
peluang yang sama bagi
setiap individu.
Melakukan aktivitas usaha di
bidang-bidang industri kimia
dan farmasi, perdagangan
dan jaringan distribusi, retail
farmasi dan layanan
kesehatan serta optimalisasi
aset.
KIMIA FARMA a a a a 77,78%
Mengelola perusahaan
secara good corporate
governance dan operational.
Memberikan nilai tambah
dan manfaat bagi seluruh
stakeholder.
%   100% 100,00% 66,67% 66,67%  
ELEMEN MISI PT.KALBE
MISI: Meningkatkan Kesehatan untuk Kehidupan yang Lebih Baik.

 FILOSOFI
KALBE FARMA memiliki keyakinan untuk kehidupan yang lebih baik
dengan cara meningkatkan kesehatan.

 KONSEP DIRI
KALBE FARMA mampu meningkatkan kesehatan.
Analisis Misi
Definisi Misi : Pernyataan misi adalah jawaban dari pertanyaan “ apakah bisnis
kita ini?”
Misi merupakan operasionalisasi pernyataan visi yang unik untuk periode masa yang
akan datang dengan cara mengidentifikasi perusahaan(who we are), lingkup operasi
perusahaan meliputi produk,pasar,teknologi (what we do), alasan keberadaan
perusahaan (why we are here).
Misi Kalbe Farma : Meningkatkan Kesehatan untuk Kehidupan yang Lebih Baik

Analisis :
1. Misi Kalbe Farma tidak menyatakan bisnis apa yang sedang digeluti
2.Misi Kalbe Farma tidak menyatakan produk, pasar dan teknologi apa yang ditawarkan
ke pelanggan.
3. Misi Kalbe Farma menunjukkan alasan keberadaan perusahaan dari segi kesehatan
untuk kehidupan yang lebih baik.
LINGKUNGAN MAKRO
Kekuatan Ekonomi
Kesimpulan: Peluang (+)
Fakta Dampak pada Dampak pada Dampak pada
atau
Fenomena Struktur Industri Persaingan Prilaku Konsumen
Ancaman (-)
Pergeseran permintaan akan kategori barang dan jasa yang berbeda
Pemerintah telah Produktivitas dan teknologi Perusahaan pesaing Konsumen akan semakin Merupakan peluang untuk
memberikan kemudahan kalbe harus semakin mungkin saja hanya yakin dengan produk kalbe kalbe karena dapat
dalam investasi agar industri meningkat karena harus memproduksi obat jadi dan karena bahan bakunya menambah profit karena
farmasi dapat meningkatkan memproduksi bahan baku tidak memproduksi bahan sudah jelas diproduksi oleh mampu memproduksi
kapasitas dan kapabilitas juga baku, maka bisa saja kalbe sendiri bahan baku serta obat jadi
sehingga mampu perusahaan lain membeli
memproduksi bahan baku bahan baku kepada kalbe
bukan hanya obat jadi saja

Perbedaan pendapatan menurut kawasan dan kelompok konsumen

Didaerah pedalaman dan Kalbe tidak dapat Kalbe akan tersaingi Konsumen cenderung Merupakan ancaman bagi
konsumen dengan tingkat memproduksi obat-obatan dengan produk-produk memilih obat yang lebih klabe karena hanya dapat
pendapatan rendah dengan tingkat harga tinggi perusahaan lain yang lebih murah tanpa memproduksi obat dengan
cenderung menggunakan secara banyak karena akan murah dan mudah didapat memperhatikan takaran harga yang tinggi dengan
obat seadanya saja tanpa memperbanyak biaya obat yang dibutuhkan skala kecil
memperhatikan dosis yang produksi sedangkan
baik karena mengingat harga pendapatan dari obat
akan obat tersebut tersebut minim
Kekuatan Politik dan Regulasi
Kesimpulan: Peluang
Fakta Dampak pada Dampak pada Dampak pada
(+) atau
Fenomena Struktur Industri Persaingan Prilaku Konsumen
Ancaman (-)
Regulasi dan deregulasi pemerintah
 Regulasi Kalbe dapat mematuhi Mengikuti aturan yang Konsumen akan lebih Merupakan peluang
Pemerintah peraturan pemerintah berlaku berarti kalbe percaya terhadap kalbe untuk kalbe karena
tentang industri agar perusahaannya tetap telah menjadi leader karena telah sesuia operasionalnya telah
farmasi : berjalan tanpa adanya dalam persaingan yang dengan peraturan sesuai dengan standar
1.Permenkes hambatan yang dapat diandalkan dalam pemerintah yang berlaku yang diatur oleh
1148/menkes/per/vi/2011 dikarenakan tidak persaingan untuk pemerintah
tentang industri farmasi mengikuti aturan pemerintah
2.Peraturan presiden no.
101 tahun 2012 tentang
penerima bantuan iuran
jaminan kesehatan &
peraturan presiden no. 13
tahun 2013 tentang
jaminan kesehatan.
3.Keputusan menteri
Kekuatan sosial, budaya dan demografi
Kesimpulan: Peluang (+) atau
Fakta Dampak pada Dampak pada Dampak pada
Ancaman (-)
Fenomena Struktur Industri Persaingan Prilaku Konsumen
 
Program jaminan sosial
Kalbe membantu Sebagai mitrasarana Dampak tergadap Konsumen yang sering Merupakan ancaman bagi kalbe farma
Pemeritah untuk layanan BPJS oleh persaingan adalah menggunakan obat dengan karena kalbe tidak dapat memproduksi
pelayanan kesehatan pemerintah maka Kalbe perusahaan lain yang kadar lebih tinggi akan obat dengan kadar racikan yang lebih
masyarakat, yaitu dapat tetap tidak bekerja sama dalam berpindah mencari obat tinggi
BPJS sebagai memproduksi obat- pelayanan BPJS dapat yang sesuai dengan dosis
mirtasana penyedia obatan yang diperlukan memproduksi obat
obat. untuk pelayanan BPJS dengan kadar obat yang
tersebut, namun karena lebih tinggi, yang
obat yang digunakan mungkin banyak
oleh BPJS menggunakan digunakan oleh
takaran obat rendah pelanggan, disini kalbe
maka kalbe tidak menjadi kehilangan
memproduksi obat-obat pelanggannya.
tertentu dengan kadar
racikan yang lebih tinggi

Tanggung jawab sosial


Produk Kalbe lebih
Kalbe mengadakan Kalbe lebih dikenal Konsumen akan lebih Merupakan peluang untuk kalbe karena
dikenal oleh masyarakat
pelayanan kesehatan banyak orang sehingga tertarik terhadap Kalbe dapat memasarkan obat dengan mudah
untuk menggunakan
ke berbagai daerah mampu bersaing dengan karena telah menjalankan karena produk-produk Kalbe lebih
produknya dalam
indonesia produk-produk lain CSR dikenal oleh masyarakat
menjaga kesehatan
Kesimpulan: Peluang (+)
Dampak pada
Fakta Dampak pada Dampak pada atau
Struktur
Fenomena Persaingan Prilaku Konsumen Ancaman (-)
Industri
 
Gaya hidup
Masyarakat yang Kalbe tetap Kalbe harus terus Jika produk tidak Merupakan ancaman untuk
sudah biasa memproduksi memperhatikan tersedia di toko tempat kalbe karena obat yang
menggunakan obat maag yaitu proses distribusi obat, konsumen membeli tidak terdistribusi ke toko-
produk obat dari promag jika tidak maka kalbe maka konsumen akan toko secara merata
Kalbe misalnya akan kehilangan membeli produk lain menyebabkan kehilangan
penggunaan pelanggan yang pelanggan dari produk
promag. Namun jika direbut oleh tersebut.
obat tersebut tidak perusahaan lain yang
tersedia maka tingkat distribusi
konsumen memilih obatnya lebih baik.
obat yang tersedia
Kesimpulan:
Dampak pada Dampak pada Peluang (+) atau
Fakta Dampak pada
Struktur Prilaku
Fenomena Persaingan
Industri Konsumen Ancaman (-)
 
Wilayah geografis
Wilayah geografis Kalbe terhambat Perusahaan lain Konsumen akan Merupakan
Indonesia yang dalam yang sejenis akan menggunakan ancaman untuk
merupakan Negara memproduksi obat mempercepat produk obat Kalbe karena
Kepulauan karena proses distribusi seadanya saja pendistribusian
menjadi tantangan pendistribusian ke daerah-daerah sesuai dengan obat yang
Kalbe dalam obat kedaerah- kebutuhan tanpa terbatas
mendistribusikan daerah pedalaman memilih merk
obat ke seluruh indonesia yang
Indonesia sulit
Kekuatan Teknologi dan Lingkungan
Kesimpulan:
Dampak pada Peluang (+) atau
Fakta Dampak pada Dampak pada
Prilaku
Fenomena Struktur Industri Persaingan
Konsumen Ancaman (-)
 
Teknologi
meningkatkan Dengan
Dampak pada Konsumen akan Merupakan
efisiensi menggunakan
operasional dengan aplikasi tersebut persaingan adalah lebih mudah peluang untuk
aplikasi Enterprise kalbe dapat
kalbe mampu mendapatkan obat kalbe karena
Resource Planning meningkatkan
Oracle efektivitas proses bersaing dalam yang layak untuk dapat megelola
e-Business Suite pengiriman,
proses penjualan dikonsumsi gudang dengan
sebagai platform penjualan,
teknologi penagihan dan maupun baik
informasi korporat pengelolaan
pengelolaan
Kalbe gudang
gudang dengan
perusahaan lain
Kesimpulan:
Dampak pada Peluang (+) atau
Fakta Dampak pada Dampak pada
Prilaku
Fenomena Struktur Industri Persaingan
Konsumen Ancaman (-)
 
Lingkungan Alam
Bahan baku Proses impor Kalbe akan Konsumen akan Meripakan
pembuatan obat bahan baku ini kehilangan berpaling ke ancaman bagi
yang sulit akan menghambat kesempatan produk lain karena kalbe karena
ditemukan di alam proses produksi dalam produk obat dari terhambatnya
indonesia kalbe karena memproduksi kalbe ulit proses produksi
membuat kalbe persediaan bahan obat dengan cepat ditemukan obat-obatan.
harus mengimpor baku yang tidak karena
bahan baku dari memadai terbatasnya bahan
luar negeri baku
Kekuatan Kompetitif
Pendatang baru pada suatu industri membawa kapasitas baru, keinginan untuk merebut bagian pasar, serta
seringkali sumber daya yang besar. Persaingan tersebut dapat dilihat dari skala ekonomi, kebutuhan modal, dan
switching cost. Analisis Ancaman mengidentifikasi situasi yang dapat dipengaruhi oleh tindakan pemasaran dan yang
tidak dapat dipengaruhi. Dengan situasi yang dapat dipengaruhi, seperti masuknya pesaing utama ke wilayah, masalah
dapat diminimalkan atau bahkan berubah menjadi peluang jika waktu yang cukup tersedia. Misalnya, pesaing utama
kadang-kadang dapat berkembang berdampingan jika mereka menawarkan gabungan yang berbeda dari layanan dan
produk.
Kekuatan pesaing utama PT. Kalbe Farma adalah bahwa pesaing memiliki knowledge dan kepakaran yang cukup
kuat, lalu mereka memiliki pelayanan yang unik dan inovatif, selain itu lokasi yang dipilih pesaing tidak kalah strategis.
Dalam hal ini, Kalbe perlu membuat strategi-strategi yang lebih baik lagi untuk mempertahankan posisinya sebagai
market leader. Ancaman lainnya adalah bahwa para pesaing yang kuat datang pada lokasi yang berdekatan dan masih
dalam satu wilayah yang sama.
Berikut ini tabel perbandingan para pesaing teratas dalam industri farmasi pada 2014.
  Penjualan 2014 % Perubahan Laba 2014 % Perubahan
(Dalam Juta) dari 2013 (Dalam Juta) dari 2013

Kalbe Farma 4.330.000 11,9% 2.121.091 7,64%

Kimia Farma 4.520.000 3,98% 342.480 16,58%

Merck 783.340 1,24% 242.087 5,24%


Deskripsi Kekuatan Kompetitif
Kalbe Farma tetap pada posisi teratas dengan perolehan laba sebesar 2.121.091.000.000
rupiah yang juga mengalami peningkatan sebesar 7,64% dibanding tahun 2013. Disusul oleh
pesaing terbesarnya, yaitu Kimia Farma yang memiliki angka penjualan tidak jauh dari Kalbe
Farma yaitu sekitar 4.520.000.000 rupiah. Namun perbedaannya adalah pada nilai laba yang
diperoleh. Walaupun Kimia Farma dan Kalbe Farma memiliki angka penjualan yang tidak
jauh berbeda, namun laba yang diperoleh Kimia Farma jauh lebih rendah dibandingkan
dengan Kalbe Farma. Maka dari itu, hingga saat ini Kalbe Farma masih konsisten dengan
posisinya sebagai market leader di industri farmasi. Lalu ada Merck yang memiliki angka
penjualan yang jauh lebih kecil dibandingkan dengan Kimia Farma dan Kalbe Farma yaitu
hanya sebesar 783.340.000.000 rupiah. Akan tetapi, walaupun nilai penjualannya rendah
namun laba yang diperolehnya memiliki angka yang cukup baik jika dilihat dari
penjualannya, yaitu dengan nilai laba sebesar 242.087.000.000 rupiah. Dengan ini, terlihat
bahwa Merck memiliki nilai rasio penjualan dan laba yang cukup baik dan seimbang.
FIVE FORCE MODEL BY PORTER TO

DETERMINE I ND U S T RY ATTRACTIVENESS
DESKRIPSI

Keterangan:

1 = Rendah
2 = Sedang
3 = Tinggi
PERSAINGAN ANTAR PERUSAHAAN SAINGAN
Saat Ini Masa Depan Keterangan
Jumlah Pesaing Setara 3 3 Jumlah pesaing di industri farmasi sejak
tahun 2013 meningkat. Saat ini pesaing
berjumlah 200 pesaing dan diperkirakan
akan terus meningkat di tahun berikutnya
karena banyaknya perusahaan yang masuk
ke dalam industri farmasi.
Fitur Produk 3 3 Fitur produk yang dimiliki PT. Kalbe
berjumlah kurang lebih mencapai 300
macam produk. Jika dibandingkan dengan
banyak pesaing, Kalbe memiliki fitur
produk paling banyak.
Peningkatan Kapasitas 3 3 Sejak 2014 PT. Kalbe Farma terus
meningkatkan kapasitas produksi pabrik
setidaknya di 3 lokasi. Kalbe
meningkatkan kapasitas sebesar 30%-
50%.
Perbedaan Pesaing 3 3 Produk PT. Kalbe saat ini masih menjadi
market leader. Selain itu, produknya
merupakan leading brand dan produknya
telah menembus pasar internasional.
Keseluruhan 12 12
DESKRIPSI
Saat ini jumlah pesaing PT. Kalbe Farma berjumlah 200, jika dibandingkan
tahun lalu maka terjadi peningkatan di tahun ini. Fitur produk yang dimiliki PT.
Kalbe Farma adalah 300. Peningkatan kapasitas PT. Kalbe Farma dapat dinilai
cukup tinggi karena seperti diketahui sebelumnya bahwa PT. Kalbe Farma
membutuhkan modal untuk peningkatan kapasitas produknya sebesar Rp.
1.000.000.000.000,- . PT. Kalbe Farma memiliki beberapa perbedaan dengan
pesaingnya antara lain diakui sebagai perusahaan farmasi regional terbesar di Asia
Tenggara.
POTENSI MASUKNYA PENDATANG BARU
Saat Ini Masa Depan Keterangan

Skala Ekonomi Besar 3 3 Besar PT. Kalbe Farma mencatatkan


kenaikan laba sebesar 10,8% yang
disebabkan oleh banyak produk yang
mereka produksi. Kalbe Farma pun
kebal terhadap resiko perlambatan
ekonomi.

Diferensiasi Produk Sedang 2 2 Sedang Walaupun Kalbe tidak bisa membuat


diferensiasi yang luar biasa dibanding
produk sejenis lainnya, Kalbe tetap
saja memilih cara komunikasi yang
berbeda dibanding produk sejenisnya.
Identifikasi Merek Sedang 2 2 Sedang Kalbe Farma tidak pernah berhenti
membangun citra merek, memperkuat
ekuitas merek, dan perbaikan kemasan.
Switching Cost Rendah 1 2 Sedang Biaya yang dikeluarkan pendatang
baru untuk beralih dari suatu pemasok
ke pemasok lain masih terbilang
rendah, namun seiring berjalannya
waktu akan ada kemungkinan untuk
meningkat.

Akses ke Distributor Luas 3 3 Luas PT. Kalbe Farma hanya mempunyai


distributor tunggal, yaitu PT. Enseval
Putera Magatranding. Kalbe juga
memiliki akses cabang distributor
yang tersebar luas di Indonesia
sehingga mencapai 1 juta outlet
farmasi.
Kebutuhan Modal Tinggi 3 3 Tinggi Kebutuhan modal yang diperlukan PT.
Kalbe Farma cukup tinggi karena akan
digunakan untuk proses peningkatan
kapasitas dan distribusi.

Akses Teknologi Sedang 2 3 Tinggi Kalbe bekerjasama dengan perusahaan


Terbaru TI dunia seperti Oracle untuk
meningkatkan efektifitas perusahaan.
Hal ini juga didukung karena
perkembangan teknologi yang pesat
dari tahun ke tahun.

Proteksi Pemerintah Sedang 2 2 Sedang Pemberi lisensi Kalbe adalah Astellas,


sertifikasinya ISO 9001, ISO 14001,
OHSAS 18001. Kebijakan pemerintah
melalui peraturan menteri kesehatan
No. 1010 Tahun 2008 melindungi
industri farmasi lokal dengan
menerapkan tidak memberi izin bagi
perusahaan distributor obat yang tidak
memiliki pabrik di Indonesia. Hal ini
mengakibatkan pesaing dari luar
negeri yang tidak memiliki pabrik
farmasi di Indonesia tidak dapat
mendirikan perusahaan distributor di
Indonesia.

Pengalaman Sangat Penting 3 3 Sangat Penting Dibandingkan dengan Merck, PT.


Kalbe Farma lebih berpengalaman
selama 50 tahun sehingga
konsumennya memiliki tingkat
kepercayaan yang tinggi.

Keseluruhan 21 23
DESKRIPSI
Dari analisis faktor internal Kalbe memiliki banyak kekuatan salah satunya
adalah pada skala ekonominya. Kalbe dapat menekan harga serendah mungkin dan
tetap mendapat keuntungan yang cukup besar yaitu kurang lebih Rp.
2.230.000.000.000,-. Tingkat diferensiasi produk yang dimiliki PT. Kalbe Farma
cukup tinggi. Terdapat produk kesehatan dan nutrisi yang mampu melayani
kebutuhan masyarakat. Kebutuhan modal yang diperlukan PT. Kalbe Farma adalah
sebesar Rp. 1.500.000.000.000,- yang digunakan untuk proses peningkatan
kapasitas dan distribusi. PT. Kalbe Farma telah menangani portofolio merek yang
handal & beragam untuk setiap produknya dan akan terus meningkat di tahun
berikutnya. Teknologi merupakan pendukung utama kegiatan produksi farmasi
sehingga harus terus meningkat di tahun-tahun berikutnya. Selain itu, Kalbe
memiliki akses distributor terluas di Indonesia sehingga mencapai 1 juta outlet
farmasi. Proteksi pemerintah pada industry farmasi saat ini masih cukup baik akan
tetapi PT. Kalbe Farma berharap lebih untuk tahun-tahun berikutnya.
PENGHALANG UNTUK KELUAR
Saat Ini Masa Depan Keterangan
Aspek Spesialisasi 3 3 Karena bisnis farmasi adalah
bisnis dengan proses yang sangat
kompleks sehingga akan sulit
untuk keluar.
Biaya untuk Keluar 3 3 Peralatan yang dimiliki Kalbe
Farma sulit untuk dijual kembali
karena harga jual yang sangat
tinggi dan kualitasnya sudah
menurun.
Pemerintah dan 2 2 Karena PT. Kalbe telah ekspansi,
Batasan Sosial maka akan sulit jika Kalbe keluar
dari industri. Penghalang bisa
saja datang dari pihak luar negeri.
Dimana pemerintah di negara-
negara tujuan telah menetapkan
batasan-batasan bagi perusahaan
yang akan mengimpor barang.

Keseluruhan 8 8
DESKRIPSI
Penghalang untuk keluar adalah faktor-faktor yang membuat sulit
bagi perusahaan untuk merenungkan meninggalkan industri atau
pasar tertentu. Sebagaimana telah disebutkan, Kalbe Farma adalah
salah satu perusahaan terkemuka di bisnis farmasi. Karena posisi
perusahaan tersebut, akan sulit untuk meninggalkan pasar karena
mereka sudah memiliki posisi tinggi dalam spesialisasi aset, serta
sangat tingginya biaya untuk keluar.
POTENSI PENGEMBANGAN PRODUK-PRODUK PENGGANTI
Saat Ini Masa Depan Keterangan
Ketersediaan Bahan 1 1 Ketersediaan bahan substitusi
Substitusi terus menurun karene mulai
bermunculannya obat herbal
dan pengobatan tradisional.
Switching Cost Produk 2 1 Misalnya: Anda ke Apotek
Substitusi tertentu dan ingin membeli
Promag, namun nyata hanya
ada Plantacid, tentunya
konsumen tidak akan
bersikeras untuk mencari
Promag. Ini berarti ancaman
substitusi tinggi. Perbedaan
kedua merek hanya sedikit saja
dan tidak ada biaya switching
cost sedikit pun.

Profitabilitas Substitusi 1 1 Keuntungan yang banyak


didapatkan dari hadirnya
produk substitusi membuat PT.
Kalbe mengalami penurunan
pada profitnya.
Biaya Bahan Substitusi 1 1 Karena ketersediaannya
rendah, maka biaya dari
substitusi itu sendiri ikut
rendah.
DESKRIPSI
Karena telah banyak bermunculannya obat herbal dan obat tradisional, industri
farmasi tidak begitu banyak menyediakan bahan substitusi karena hanya akan
merugikan PT. Kalbe itu sendiri.
DAYA TAWAR PEMASOK
Saat Ini Masa Depan Keterangan

Jumlah Pemasok Sedikit 3 3 Banyak Jumlah pemasok yang dimiliki PT.


Kalbe Farma banyak karena
bahan-bahan yang diperlukan
Kalbe 95% berasal dari luar.
Ketersediaan Produk Sedang 2 2 Sedang Ketersediaan produk pemasok
Pemasok untuk Kalbe Farma masih .

Diferensiasi Produk Sedang 2 2 Sedang Diferensiasi produk pemasok


Pemasok cukup beragam karena rata-rata
produk yang dibutuhkan industri
tidak berbeda jauh.
Kontribusi Pemasok Sedang 2 3 Tinggi Kontribusi pemasok cukup tinggi
terhadap Industri karena mereka dapat
memperkirakan dan memenuhi
kebutuhan dari industri farmasi itu
sendiri.
Pentingnya Industri Besar 3 3 Besar Pendapatan yang didapatkan dari
terhadap Keuntungan pemasok bergantung pada
Pemasok permintaan industri itu sendiri.

Keseluruhan 12 13
DESKRIPSI
Para pemasok merasakan banyak manfaat secara nyata selama bekerjasama
dengan PT. Kalbe Farma, seperti membuat prakiraan dan memenuhi permintaan
Kalbe (swa.co.id). Bahan-bahan yang diperlukan adalah kurang lebih 95%
bergantung dari luar. Menteri Kesehatan berharap di tahun mendatang kontribusi
pemasok akan terus meningkat. Maka dari itu, keuntungan pemasok bergantung
pada permintaan industri itu sendiri.
DAYA TAWAR KONSUMEN
Saat Ini Masa Depan Keterangan
Jumlah Sedikit 3 3 Banyak Jumlah pelanggan PT. Kalbe
Pelanggan Farma dinilai tinggi karena
dilihat dari keloyalitasan
pelanggannya serta terus
menjadi market leader di
industri farmasi.
Ancaman Tinggi 3 3 Rendah Karena banyak produk sejenis
Pembeli di (contoh: obat maag) yang di
Belakang produksi oleh industri farmasi,
maka backward integration
merupakan ancaman bagi
perusahaan. Oleh karena itu,
dapat dikatan dalam indikator
ancaman backward integration
pembeli ini daya tawar menawar
pembeli dapat dikatakan tinggi.

Ancaman Rendah 3 3 Tinggi Karena mulai berdatangannya


Pembeli ke perusahaan pesaing yang lebih
Depannya inovatif dan menggunakan
teknologi yang lebih canggih,
hal tersebut memungkinkan
kosumen akan beralih ke
perusahaan pesaing.
Switching Cost Sedang 2 2 Sedang Dibandingkan dengan pesaing
Pembeli Kalbe, Kalbe menekan harga yang
rendah para produknya. Jadi,
apabila konsumen melakukan
switching cost, konsumen harus
mengeluarkan biaya yang cukup
tinggi dari sebelumnya.

Kontribusi Kecil 3 3 Luas Kontribusi pelanggan cukup luas


Pelanggan karena selama lebih dari 40 tahun
PT. Kalbe Farma dengan
melakukan akuisisi strategis
membangun merek-merek produk
yang unggul dan menjangkau
pasar internasional dalam rangka
transformasi.

Keuntungan Rendah 3 3 Tinggi Keuntungan yang didapatkan dari


Pembelian penjualan PT. Kalbe Farma cukup
tinggi karena sampai saat ini
Kalbe masih menjadi market
leader di pasar nasional bahkan di
pasar global.

Keseluruhan 16 16
DESKRIPSI
Kontribusi pelanggan cukup luas karena selama lebih dari 40 tahun PT. Kalbe
Farma dengan melakukan akuisisi strategis membangun merek-merek produk yang
unggul dan menjangkau pasar internasional dalam rangka transformasi. Selain itu,
PT. Kalbe memiliki posisi yang kuat di industri farmasi sehingga pelanggan banyak
membeli produk Kalbe. Maka dari itu keuntungan yang didapatkan dari pembelian
pun terhitung besar dan akan terus meningkat di tahun berikutnya.
PERNYATAAN KESELURUHAN
SAAT INI MASA DEPAN

Persaingan antar perusahaan 12 12


yang ada dalam industri

Ancaman masuknya 21 23
pendatang baru
Ancaman untuk keluar 8 8

Ketersediaan produk substitusi 5 4

Kekuatan posisi tawar 12 13


pemasok

Kekuatan posisi tawar pembeli 17 17

Keseluruhan 75 77
KESIMPULAN
Berikut adalah ringkasan dari analisis Porter PT. Kalbe Farma untuk melihat
integritas persaingan yang ada dalam industry farmasi. Dapat diketahui bahwa
tingkat/kekuatan persaingan adalah ancaman terbesar yang mempengaruhi profit
dan jumlah pelanggan.

Sehingga PT. Kalbe Farma dalam memformulasikan strategi harus


mempertimbangkan:
1)Memposisikan perusahaan mampu menghadapi ancaman tersebut
2)Mengantisipasi perubahan-perubahan mendasar yang mempengaruhi “forces”
tersebut

Langkah strategi yang diambil PT. Kalbe Farma dalam menghadapi ketatnya
persaingan adalah dengan meningkatkan brand awareness produk-produknya
dengan cara mengadakan acara-acara seperti, expo-expo di berbagai daerah dan
strategi periklanan yang gencar di berbagai media.
PERNYATAAN SWOT, IFE and
Value Chain
INTERNAL Analysis
ANALISA SWOT
STRENGTH
 Menjadi market leader dengan produk leading brand
 Berpengalaman selama 50 tahun sehingga konsumen
memiliki tingkat kepercayaan yang tinggi
 Memiliki merek yang kuat
 Fitur produk yang banyak
 Sebagai peran utama dalam pelaksanaan BPJS
 Bahan baku yang sudah dipercaya memiliki kualitas baik
 Kalbe telah memulai peningkatan teknologi informasi
dalam Grup
WEAKNESS

 Pendistribusian ke pedalaman yang masih sulit


 Harga jual peralatan sulit dan terlalu mahal
 Hadirnya produk substitusi yang mengancam produk Kalbe
 
 
OPPORTUNITIES

Manajemen pemasaran yang kuat memberi peluang


untuk dikenal luas
Operasional yang memenuhi standar
Dukungan dari pemerintah
Kalbe harus terus berinovasi dan berkomitmen untuk
bidang penelitian dan pengembangan
THREAT

 Ancaman backward integration dimana pelanggan mulai


tidak mementingkan merek pada produk sejenis
 Proses distribusi yang mengancam keuntungan perusahaan
 Pesaing yang lebih inovatif bermunculan
STRENGTHS (S)
 Menjadi market leader dengan
WEAKNESSES (W)
produk leading brand  Pendistribusian ke
 Berpengalaman selama 50 tahun pedalaman masih sulit
 Memiliki merek yang kuat
 Fitur produk yang banyak  Harga jual peralatan
MATRIKS SWOT  Sebagai peran utama dalam
pelaksanaan BPJS
sulit dan terlalu mahal
 Bahan baku yang sudah dipercaya
 Hadirnya produk
memiliki kualitas baik substitusi yang
 Kalbe telah memulai peningkatan mengancam produk
teknologi informasi dalam Grup
Kalbe
 
 
STRENGTH-OPPORTUNITY (S-O)
 PT. Kalbe akan semakin dipercaya
OPPORTUNITIES (O) konsumen karena memenuhi WEAKNESS-OPPORTUNITY (W-O)
 Manajemen pemasaran yang standarisasi perusahaan  Meningkatkan kerjasama
kuat memberi peluang untuk  Manajemen pemasaran serta merek dengan usaha-usaha farmasi
dikenal luas yang kuat akan semakin memperkuat di pedalaman
 Operasional yang memenuhi posisi market leader
•  Meningkatkan dukungan
standar Memperluas bisnis dan memberikan
 Dukungan dari pemerintah pelayanan terbaik untuk semua pemerintah dalam
 Kalbe harus terus berinovasi pelanggan pengadaan peralatan, serta
• Meningkatkan kewaspadaan konstan operasional yang baik
 
untuk peluang global potensial

THREAT (T) STRENGTH-THREAT (S-T) WEAKNESS – THREAT (W-T)


 Ancaman backward   Proses pendistribusian yang sulit
Merek yang kuat dari Kalbe
integration dimana pelanggan dan mengancam keuntungan
belum menjamin ancaman
mulai tidak mementingkan mendorong Kalbe untuk
merek pada produk sejenis backward integration akan meningkatkan strategi distribusi
 Proses distribusi yang terjadi  Memperhatikan masalah
mengancam keuntungan  Meningkatkan kualitas bahan pengiriman barang dengan
perusahaan baku yang bertujuan untuk meningkatkan pengendalian
 Pesaing yang lebih inovatif menciptakan produk inovasi distributor bila perlu dengan
bermunculan yang lebih unggul memilikinya
EVALUASI FAKTOR INTERNAL
Strengths Bobot Peringkat Skor Bobot
Menjadi market leader dengan
1 produk leading brand 0,10 4 0,40

2 Berpengalaman selama 50 tahun 0,07 4 0,28


3 Memiliki merek yang kuat 0,10 3 0,30
Fitur produk yang banyak
4 0,03 3 0,09

Sebagai peran utama dalam


5 pelaksanaan BPJS 0,05 3 0,15

Bahan baku yang sudah dipercaya


6 memiliki kualitas baik 0,15 4 0,60

Kalbe telah memulai peningkatan


7 teknologi informasi dalam Grup 0,10 3 0,30
Weakness Bobot peringkat Skor Bobot

Pendistribusian ke pedalaman yang 0,15 2 0,30


1 masih sulit

Harga jual peralatan sulit dan terlalu 0,10 1 0,10


2 mahal

Hadirnya produk substitusi yang 0,15 2 0,30


3 mengancam produk Kalbe

1.00 2,82
total
Analisa Evaluasi Faktor Internal
Terdapat beberapa faktor terpenting untuk keberhasilan Kalbe ini yaitu:
• Menjadi market leader dengan produk leading brand(Manajemen pemasaran yang baik dan kuat akan
semakin memperkuat posisi market leader)
• Berpengalaman selama 50 tahun( menunjukan konsistensi manajemen Kalbe selama ini yang selalu
memberikan inovasi setiap tahun nya)
• Memiliki merek yang kuat( dengan merek yang kuat sesuai dengan visi Kalbe Farma menunjukan
Kalbe sukses dalam membangun sebuah manajemen yang prima)
• Bahan baku yang sudah dipercaya memiliki kualitas baik (kualitas yang baik didapatkan dari kinerja
organisasi dan manajemen operasional yang dijalankan dengan baik agar mendapatkan kualitas terbaik
untuk setiap produknya)
• Kalbe telah memulai peningkatan teknologi informasi dalam Grup(sesuai dengan visi Kalbe Farma
yang selalu meningkatkan inovasi, contohnya dibidang teknologi informasi agar selalu memiliki
manajemen yang prima)

Terdapat beberapa faktor yang penting yang harus diperbaiki oleh Kalbe yaitu :
• Pendistribusian ke pedalaman yang masih sulit (Proses pendistribusian yang sulit akan mengancam
keuntungan mendorong Kalbe untuk meningkatkan strategi distribusi)
• Hadirnya produk substitusi yang mengancam produk Kalbe(Kalbe haryus terus melakukan inovasi
dalam segi strategi agar produknya tidak tergantikan)

Secara keseluruhan PT.Kalbe Farma memperoleh skor 2,82 yang dalam skala 1 sampai 4 berada ditengah-
tengah. Yang merupakan terdapat ruang yang luas untuk perbaikan dalam operasi, strategi dan prosedurnya.
VALUE CHAIN ANALYSIS
Primary activities:
Inbound Logistics (logistik masuk)
• Kalbe menerima pasokan bahan mentah dari pemasok yang telah dipilih sesuai dengan
standar kualitas perseroan.
Production and Operation(produksi dan operasi)
• Bahan mentah memasuki proses produksi.
• Guna menjamin kualitas, perusahaan menyediakan ruang khusus untuk penyimpanan
produk dengan suhu tertentu.
Outbound Logistics(logistik keluar)
• Produk dikemas dan dikirimkan kepada distributor di lebih dari 1 juta outlet di seluruh
kepulauan Indonesia.
Marketing and Sales
• Produk dipromosikan melalui berbagai macam media seperti televisi, sosial media,
majalah, dll
Service(pelayanan)
• Menerima komplain dari customer ataupun dari distributor.
SUPPORT ACTIVITIES
Procurement (penyediaan)
• Aktivitas penyediaan bahan menjadi tanggung jawab Corporate Marketing Office
(CMO).

Technology Development(pengembangan teknologi)


• Kalbe memfokuskan perkembangan dalam mengelola informasi yang dapat
diperoleh/diakses melalui internet.

Human Resources Development(pengembangan SDM)


• Memberikan pelatihan internal kepada karyawan dalam proses pengolahan dan
pengelolaan produk.

Firm Infrastructure(infrastruktur perusahaan)


• Kalbe menjadi perusahaan berfondasi kuat dengan tata kelola perencanaan dan
keuangan yang baik.
• Kalbe
• Dengan 49 tahun Kalbe berdiri, Kalbe sendiri menjadi perusahaan dengan potensi
marketing yang besar di dalam Negeri.
PERNYATAAN EFE & CPM
Analysis
EKSTERNAL
EVALUASI FAKTOR EKSTERNAL(EFE)

Opportunity Bobot Peringkat Skor Bobot


Manajemen pemasaran yang kuat 0,15 4 0,60
1 memberi peluang untuk dikenal luas

Operasional yang memenuhi standar 0,15 4 0,60


2

Dukungan dari pemerintah 0,15 4 0,60


3

Kalbe harus terus berinovasi dan 0,15 4 0,60


4 berkomitmen untuk bidang penelitian
dan pengembangan
Threat Bobot Peringkat Skor Bobot
Ancaman backward integration 0,10 4 0,40
dimana pelanggan mulai tidak
1 mementingkan merek pada produk
sejenis

Proses distribusi yang mengancam 0,15 4 0,60


2 keuntungan perusahaan

Pesaing yang lebih inovatif 0,15 3 0,45


3 bermunculan

total 1,00 3,85


Analisa Evaluasi Faktor Eksternal
Terdapat beberapa faktor terpenting untuk keberhasilan Kalbe ini yaitu:
• Manajemen pemasaran yang kuat memberi peluang untuk dikenal luas( dalam hal itu
Manajemen pemasaran serta merek yang kuat akan semakin memperkuat posisi market leader)
• Operasional yang memenuhi standar(PT. Kalbe akan semakin dipercaya konsumen karena
memenuhi standarisasi perusahaan)
• Dukungan dari pemerintah(dengan adanya dukungan pemerintah Kalbe dapat meningkatkan
usahanya dibidang penelitian dan pengembangan)
• Kalbe harus terus berinovasi dan berkomitmen untuk bidang penelitian dan
pengembangan( karena dalam industri Farmasi faktor ini sangat penting)
Terdapat beberapa faktor yang penting yang harus diperbaiki oleh Kalbe yaitu :
• Proses distribusi yang mengancam keuntungan perusahaan(Proses pendistribusian yang sulit
dan mengancam keuntungan mendorong Kalbe untuk meningkatkan strategi distribusi)
• Pesaing yang lebih inovatif bermunculan(Meningkatkan kualitas bahan baku dan teknologi
yang digunakan yang bertujuan untuk menciptakan produk inovasi yang lebih unggul)

Dengan kata lain, strategi perusahaan secara efektif mampu menarik keuntungan dari yang ada dan
meminimalkan ancaman eksternal. Skor bobot total Kalbe Farma yaitu 3,85 sehingga Kalbe berada
diatas rata –rata(titik tengah) 2,5. sehingga Kalbe dikatakan berhasil mampu menarik keuntungan
dari peluang eksternal dan menghindari ancaman yang menghadang Kalbe Farma.
COMPETITIVE PROFILE
MATRIX (CPM)
Kalbe Kimia Farma Merck
 
Faktor-faktor keberhasilan
penting Bobot Peringkat Skor Peringkat Skor Peringkat Skor

Layanan konsumen 0,10 3 0,30 1 0,10 1 0,10

Kualitas Produk 0,20 4 0,80 4 0,80 3 0,60


Daya Saing Harga 0,05 1 0,05 1 0,05 1 0,05
Pengalaman Manajemen 0,15 4 0,60 3 0,45 2 0,30
Distribusi Penjualan 0,15 1 0,15 2 0,30 3 0,45
Loyalitas Konsumen 0,15 4 0,60 3 0,45 2 0,30
Ekspansi Global 0,15 3 0,45 2 0,30 2 0,30
Pangsa Pasar 0,05 3 0,15 1 0,05 1 0,05
Total 1,00   3,10   2,50   2,15
Analisa Competitive Profile Matrix

Manajemen terbaik: PT. Kalbe FARMA memiliki Kualitas


Produk ,Loyalitas konsumen, Pengalaman Manajemen, Layanan
Konsumen, Ekspansi Global dan Pangsa Pasar terbaik
dibandingkan perusahaan pesaingnya.

Anda mungkin juga menyukai