Anda di halaman 1dari 2

Analisa PEST Warunk Upnormal

1. Politik
 Tahun Politik 2019, membuat industri makanan tumbuh stagnan. Hal ini dibuktikan
dengan naiknya persentase pertumbuhan sebesar 8-9% pada 2019. Hal ini berdampak
baik untuk warunk Upnormal jika dapat memanfaatkan situasi dengan baik, maka
Warunk Upnormal juga dapat mengalami pertumbuhan yang baik.
 Tidak ada jaminan bahwa situasi politik di Indonesia akan stabil atau Pemerintah akan
menerapkan kebijakan ekonomi yang kondusif untuk mempertahankan pertumbuhan
ekonomi atau yang tidak berdampak negatif terhadap kondisi regulasi telekomunikasi
pada saat ini.
 Makin membesarnya Warunk Upnormal dapat membantu kebijakan pemerintah dalam
perekonomian yang aktif.

2. Ekonomi
 Tingkat inflasi pada tahun juli-agustus 2019, berada pada titik rendah. Hal ini
memberikan sisi positif dan negative yaitu positif dalam tidak adanya kenaikan harga
dan negatif dalam kurangnya gejolak dalam perekonomian.
 Pada masa kini, persaingan di bisnis kuliner jauh lebih ketat karena banyaknya pesaing
yang muncul dan mudahnya pesaing dalam meniru produk.
 Jumlah penduduk Indonesia yang besar membantu bisnis warunk upnormal untuk
berkembang lebih cepat.

3. Sosial
 Masyarakat Indonesia yang mudah mengikuti trend, mempermudah upnormal untuk
mengembangkan bisnisnya, di tambah upnormal dikenal sebagai pelopor warung
dengan gaya kekinian membuat rakyat Indonesia tertarik untuk mencoba.

4. Teknologi
 Tantangannya adalah melakukan inovasi produk dengan memanfaatkan teknologi untuk
melakukan research dalam membentuk sebuah produk baru.
 Perkembangan teknologi menjadi dua buah sisi bagi upnormal, jika upnormal dapat
beradaptasi dan memanfaatkan teknologi dengan tepat maka teknologi tersebut dapat
membantu upnormal sebaliknya jika upnormal kalah dalam mengembangkan produk
maka bias saja upnormal akan mengalami keruntuhan akibat kalah saing.

5. Environment
 Indonesia yang rentan akan bencana alam harus membuat upnormal pandai dalam
menentukan tempat yang strategis dalam bisnisnya.
6. Law and Regulations
 Pemerintah berperan penting dalam membantu upnormal dalam tumbuh dan
berkembang, kebijakan yang dikeluarkan oleh pemerintah bisa saja membantu atau
mematikan sebuah bisnis yang sedang berkembang.

Anda mungkin juga menyukai