Anda di halaman 1dari 12

“GUYON’S CANAL

SYNDROME”

Annisa Adenikheir, S.Fis, M.Kes


Defenisi…

Merupakan suatu kumpulan


gejala yang timbul akibat
adanya penekanan pada saraf
ulnaris diterowongan yang
terdapat pada pergelangan
tangan (canal guyon)
Anatomi
Saraf ulnaris (C8,TH1)
 Saraf ulnaris akan berjalan
sepanjang bagian depan lengan
dan tangan, saraf melintasi
pergelangan tangan dan berjalan
melalui terowongan (canal guyon)
 Terowongan ini dibentuk oleh dua
tulang dan ligamen yang
menghubungkannya.
 Setelah melewati canal, cabang-
cabang saraf ulnaris untuk
memasok rasa kejari kelingking
dan separoh jari manis
Etiologi

 Trauma
 Subluksasi atau  tergelincirnya saraf
ulnaris dari tempatnya (keluar dari
lekukan)
 Tekanan langsung pada nervus
ulnaris
 Hypertropy
Manifestasi Klinis

 Rasa nyeri dan baal di daerah pergelangan tangan 


 Rasa kesemutan dan baal pada jari kelingking dan jari
manis
 Kelemahan pada tangan, terutama jari kelingking dan
jari manis
 Menurunnya kemampuan untuk menggenggam 
 Penyusutan massa otot di tangan (atrofi) 
 Kelainan bentuk tangan seperti cakar (claw-hand
deformity)
Problematika Fisioterapi
 Impairment
 Adanya gangguan sensibilitas
 Adanya nyeri pada punggung tangan.
 Adanya penurunan kekuatan otot flexor MCP 4 dan 5
 Adanya keterbatasan gerak PIP dan DIP jari ke 4 dan 5 ke arah
ekstensi

 Functional Limitation
Keterbatasan dalam berjabat tangan dan membuka tangan, menulis,
mengetik, mandi, menggosok gigi.

 Disability/Participation restriction
Pasien dalam melakukan aktivitas sosialisasi masih mampu tetapi
terganggu seperti aktivitas kerja bakti.
Pemeriksaan Spesifik..
Tes Tinel
 Cara : dengan
memberikan ketukan
pada permukaan volar
pergelangan tangan.
 Hasil : positif bila
menghasilkan rasa
sakit, mati rasa,
kesemutan, atau shock
ringan
Tes Phalen…
 Cara : pasien diminta untuk
memfleksikan kedua
pergelangan tangan
dengan kedua tangan
saling membelakangi dan
telapak tangan berada di
luar. Pertahankan posisi
tersebut selama 60 detik
 Hasil : positif bila timbul
nyeri atau parestesia dalam
distribusi saraf medianus.
Test provokasi
 Posisi pasien : Pasien duduk, rileks, dan
nyaman
 Posisi terapis : Berdiri disamping pasien
 Pelaksanaan : tekan os. Pisiform kearah
telunjuk

Hasil (+) jika ada kesemutan


Penanganan Fisioterapi…
 IR
 US
 Terapi Latihan
Stretching wrist kearah ekstensi
ULTT 3
THANK
YOU…

Anda mungkin juga menyukai