Anda di halaman 1dari 13

CARA MEMBACA SLKI dan SIKI

Ns. Muh. Abdurrouf, M.Kep


Latar Belakang
• Standar luaran keperawatan menjadi acuan
bagi perawat dalam menetapkan kondisi atau
status kesehatan seoptimal mungkin yang
diharapkan dapat dicapai oleh klien setelah
pemberian intervensi keperawatan
Tujuan
• Menjadi panduan atau acuan bagi perawat
dalam menetapkan luarak keperawatan
• Meningkatkan otonomi perawat dalam
memberikan pelayanan kesehatan
• Memudahkan komunikasi intraprofesional
dan interprofesional dengan penggunaan
istilah yang seragam dan terstandarisasi
• Meningkatkan mutu asuhan keperawatan
Definisi luaran keperawatan
• Merupakan aspek-aspek yang dapat
diobservasi dan diukur meliputi kondisi,
perilaku atau dari persepsi pasien, keluarga
atau komunitassebagai respon dari intervensi
keperawatan.
• Luaran keperawatan menunjukkan status
diagnosis keperawatan setelah dilakukan
intervensi keperawatan.
Internasional Council International
Classification For Nuring Practice (ICNP)
Jenis luaran keperawatan
Komponen luaran keperawatan
Penerapan luaran keperawatan
1. Meode dokumentasi manual
•Setelah dilakukan intervensi keperawatan selama……. Maka [luaran kep.]
[ekspektasi] dengan kriteria hasil :
– Kriteria 1 (hasil)
– Kriteria 2 (hasil)
– Kriteria 3 (hasil)
contoh
•Setelah dilakukan intervensi keperawatan selama 3 jam maka bersihan
jalan nafas meningkat, dengan kriteria hasil :
– Batuk efektif
– Produksi sputum menurun
– Mengi menurun
– Frekwensi nafas 12-20 kali/menit
Penerapan luaran keperawatan
1. Meode dokumentasi berbasis komputer
•Setelah dilakukan intervensi keperawatan selama……. Maka [luaran kep.]
[ekspektasi] dengan kriteria hasil :
– Kriteria 1 (skor)
– Kriteria 2 (skor)
– Kriteria 3 (skor) dst
contoh
•Setelah dilakukan intervensi keperawatan selama 3 jam maka bersihan
jalan nafas meningkat, dengan kriteria hasil :
– Batuk efektif 5
– Produksi sputum 5
– Mengi 5
– Frekwensi nafas 5
CARA MENGGUNAKAN SLKI
CARA MEMBACA SIKI
CARA MENGGUNAKAN SIKI
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai