Anda di halaman 1dari 14

SINDROM CUSHING

KELOMPOK 6

GUSTI AGUNG AYU WIDIYANI


LILIS KARLINA HALE
WINDY ISTIQOMAH
ABU YASIDUL BUSTANI
WIDIYASAPITRI

VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
VISI STIKES WN PALU:
Menjadikan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
Widya Nusantara Palu Menghasilkan Lulusan
yang Profesional Sesuai dengan Kompetensi
dan Bersaing secara Internasional ditahun 2026

VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
ANATOMI FISIOLOGI KELENJAR
ADRENALIN
• Kelenjar adrenal terletak di kutub
atas kedua ginjal. Kelenjar
adrenal tersusun dari dua lapis
yaitu korteks dan medulla.

• Korteks adrenal mensintesis tiga


kelas hormon steroid yaitu
mineralokortikoid, glukokortikoid,
dan androgen.

• Hormon mineralokortikoid pada


manusia yang utama adalah
aldosteron dibentuk di zona
glomerulosa.

VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
• Hormon glukokortikoid
pada manusia yang utama
adalah kortisol dibentuk di
zona fasikulata.
• Androgen adalah hormon
seks yang biasanya
diproduksi hanya oleh
testis pria, namun dalam
jumlah kecil, androgen
juga diproduksi oleh rahim
wanita dan kelenjar
adrenal yang terdapat pada
Hormon glukokortikoid (kortisol) pria dan wanita.
Kortisol adalah glukokortikoid utama
dihasilkan oleh zona fasikulata (ZF) dan zona
reticularis (ZR) bagian dalam yang dirangsang
oleh ACTH (adenokortikotropik hormon).
VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
Beberapa efek metabolik kortisol, yaitu :
• Protein : Proses katabolik sehingga meningkatkan
glukoneogenesis

• Lemak :Proses lipolisis sehingga pelepasan lemak bebas


(FFA) meningkat dan menyebabkan deposisi lemak
sentripetal (Buffalo Hump)

• Karbohidrat :Penyerapan glukosa di otot dan lemak


menurun, sekresi glukosa oleh hepar meningkat
sehingga sel beta pankreas dapat dilemahkan
VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
Konsep Medis
Definisi Cushing Syndrome
• Cushing sindrome adalah hiperaktivitas atau hiperfungsi kelenjar
adrenal sehingga mengakibatkan hipersekresi hormon
glukokortikoid (kortisol).
• Sindrom cushing adalah keadaan glukokortikoid yang tinggi dan
mencakup kelebihan glukokortikoid yang disebabkan oleh
pemberian terapeutik kortikosteroid.

Aspek Epidemologi
Dalam penelitian secara global didapat hasil sedikitnya 1 dari tiap 5
orang populasi dunia berkemungkinan terkena kelainan ini tanpa
membedakan jenis kelamin. Namun sumber lain mengatakan rasio
kejadian antara wanita dan pria untuk sindrom cushing adalah sekitar
5:1 berhubungan dengan tumor adrenal atau pituitary.
VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
Etiologi Cushing Syndrome

Sindroma Cushing dapat diakibatkan oleh penyebab di luar


maupun di dalam tubuh. Penyebab sindroma Cushing dari luar
tubuh yaitu sindroma chusing latrogenik yaitu akibat konsumsi
obat kortikosteroid (seperti prednison) dosis tinggi dalam waktu
lama.
Penyebab sindroma Cushing dari dalam tubuh yaitu akibat
produksi kortisol di dalam tubuh yang berlebihan. Hal ini terjadi
akibat produksi yang berlebihan pada salah satu atau kedua
kelenjar adrenal, atau produksi hormon ACTH (hormon yang
mengatur produksi kortisol) yang berlebihan dari kelenjar
hipofise. Hal ini dapat disebabkan oleh :

VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
1. Hiperplasia adrenal
2. Tumor kelenjar hipofise
3. Tumor ektopik yang menghasilkan hormon ACTH
4. Gangguan primer kelenjar adrenal
5. Sindrom chusing alkoholik

Patofisiologi
Kelebihan glukokortikoid dapat menyebabkan perubahan
berbagai kondisi di dalam tubuh khususnya fungsi metabolik
seperti dibawah ini:

VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
• Metabolisme protein
• Metabolisme karbohidrat
• Metabolisme lemak
• Sistem kekebalan
• Elektrolit
• Sekresi lambung
• Fungsi otak
• Eritropoesis

VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
Manifestasi Klinis
Manifestasi klinis yang sering muncul
pada penderita cushing syndrome antara Tanda-tanda umum dan gejala
lain : lainnya termasuk
• Rambut tipis • Kelelahan yang sangat parah
• Otot-otot yang lemah
• Moon face
• Tekanan darah tinggi
• Penyembuhan luka buruk • Glukosa darah tinggi
• Mudah memar karena adanya • Rasa haus dan buang air kecil
penipisan kulit yang berlebihan
• Petekie • Mudah marah, cemas,
• Kuku rusak bahkan depresi
• Kegemukan dibagian perut • Punuk lemak (fatty hump)
antara dua bahu
• Kurus pada ekstremitas
• Striae
• Osteoporosis
• Hipertensi
• Neuropati perifer

VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
Klasifikasi

Dependen ACTH
• Hiperfungsi kortek adrenal nontumor
• Sindrom ACTH ektopik

Independen ACTH
• Hiperplasia korteks adrenal autonom
• Hiperfungsi korteks adrenal tumor

VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
Pencegahan Primer, Sekunder, Tersier

Pencegahan primer
• Menghindari rokok sebagai salah satu faktor resiko
kanker baik pada adrenal maupun ektopik.
• Menghindari radiasi agar tidak terjadi tumor.

Pencegahan sekunder
• Pengawasan dan penyuluhan untuk pasien sindrom dan
penyakit cushing, agar pasien tersebut benar-benar
mengetahui cara pengobatan dan cara mengobati gejala-
gejala yang bermunculan dari penyakit ini

VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
Pencegahan tersier
Tujuan dari pencegahan tersier  ialah mencegah jangan
sampai mengalami cacat & bertambah parahnya
penyakit juga kematian dan rehabilitasi.

Penatalaksanaan Cushing Syndrome


1. Mengurangi Penggunaan Kortikosteroid
2. Obat Penghambat Cortisol
3. Bedah
4. Radioterapi

VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026
Komplikasi
• Hilangnya fungsi hormonal
• Sindrom nelson

Farmakologi
Untuk mengontrol kadar kortisol di kelenjar adrenal,
jenis obat yang umumnya digunakan adalah ketoconazole,
mitotane, dan metyrapone. Sedangkan untuk penderita
sindrom Cushing yang memiliki diabetes, umumnya dokter
akan menggunakan mifepristone.

VISI Program Studi NERS: Menjadikan Program Studi Pendidikan Ners Yang
Unggul Dalam Pengembangan Pelayanan Keperawatan Gawat Darurat
Serta Berdaya Saing Nasional Pada Tahun 2026

Anda mungkin juga menyukai