Anda di halaman 1dari 19

ASKEP LANSIA DGN GANGGUAN

KOGNITIF

By Agung Riyadi, S.Kep.Ns.M.Kes


Kognitif

• a/ Kemampuan berpikir dan memberi


pernyataan rasional, termasuk proses
mengingat, menilai, orientasi,
persepsi dan memperhatikan. ( Stuart
& Sundeen, 1997 )
RENTANG RESPON KOGNITIF

Respon Adaptif R. Maladaptif

Decisiveness Periodik Tak mampu buat


Memori baik decisiveness keputusan
Orientasi penuh Mudah lupa Kerusakan memori
Persepsi akurat Kadang2 bingung, dan penilaian
Perhatian terfokus mispersepsi dan Disorientasi
berpikir tak jelas Mispersepsi
Koheren, berpikir
logis Perhatian tak
terpokus
Sulit memberi
alasan logis
PENGKAJIAN
1. Faktor Predisposisi
- Penyebab : ggn. Fungsi SSP,
Pengiriman nutrisi dan peredaran darah.
- Penuaan  proses degeneratif
- Neurobiologik : ggn. Metabolik ( Lever,
GGK, malnutrisi )
- Genetik  Penyakit otak degeneratif
herediter.
PENGKAJIAN
2. Faktor Presipitasi
a. Hipoksia  suplai darah keotak kurang.
b. Ggn Metabolisme : malfungsi endokrin
( hipotiroid, hipoglikemia )
c. Racun, infeksi
d. Perubahan struktur  Tumor, trauma
e. Stimulasi sensori yg kurang : Lingk.
Kurang stimulus.
PENGKAJIAN
3. Perilaku
a. Delirium
 Proses berpikir terganggu ditandai :
ggn. Perhatian, memori, pikiran dan
orientasi.
b. Demensia.
 Respon kognitif maladaptif ditandai :
hilangnya kemampuan intelektual
( kerusakan memori, penilaian, berpikir
abstrak )
DELIRIUM DEMENSIA

Onset Biasanya tiba tiba Biasanya perlahan


Lamanya Singkat ( < 1 bln ) Lama dan progresif
Umur Semua umur 65 tahun
Stressor Racun, infeksi, trauma. hipertensi, anemi,
Fluktuasi tk. racun, atropi jar.
Otak.
Perilaku Kesadaran,
dissorientasi, gelisah, Hilang daya ingat,
agitasi, ilusi, kerusakan penilaian,
halusinasi, ggn. perhatian menurun,
Penilaian dan perilaku sosial tak
pengambilan sesuai, afek labil,
keputusan gelisah, agitasi
PENGKAJIAN
4. Mekanisme Koping
- Dipengaruhi pengalaman masa lalu
- regresi, rasionalisasi, denial dll.

5. Sumber Koping : klien, Keluarga, dan


teman
Diagnosa Keperawatan
• Menurut Nanda :
1. Ansietas
2. Kerusakan Komunikasi verbal
3. Risiko tinggi cedera
4. Defisit perawatan diri
5. Perubahan sensori / persepsi
6. Gangguan pola tidur
7. Perubahan proses pikir
8. Gangguan kognitif.
DEMENSIA
1. Orientasi
a. Tujuan : Membantu klien berfungsi di
lingkungannya.
b. Tulis nama petugas pada kamar klien : jelas,
benar dan terbaca.
c. Orientasikan barang pribadi, waktu , tempat,
dan orang.
d. Penerangan di malam hari
e. Jam yg besar, kalender dll.
f. Kontak personal dan fisik  aktifitas kelompok
DEMENSIA ( Lanjutan )
2. Komunikasi
a. Komunikasi verbal : Jelas, ringkas dan
tidak buru – buru.
b. Topik pembicaran dipilih oleh klien
c. Pertanyaan tertutup
d. Jelaskan persepsi yg salah.
e. Empati, hangat dan perhatian
DEMENSIA ( Lanjutan )
3. Penguatan Koping
Koping yang lalu  lebih kuat dipakai.
Kaji sumber kecemasan  coba kurangi.

4. Agitasi
a. Dorong untuk melakukan kegiatan yg
tidak biasa
b. Beri penjelasan , pilihan
c. Jadwal harian individual
d. Penyaluran energi
DEMENSIA ( Lanjutan )

5. Keluarga dan Masyarakat.


a. Siapkan keluarga dan fasilitas di
masyarakat.
b. Perlu bantuan dalam merawat 24 jam di
rumah
c. Perawatan dirumah  diprogramkan oleh
puskesmas.
EVALUASI
• Klien melakukan perawatan mandiri
seoptimal mungkin
• Keluarga tetap memlihara hubungan dgn
klien
Prinsip Konservatif Myra Levines
• Penerapannya pada dx.Kep. Ggn, Kognitif.
• Tujuan : Meningkatkan fungsi kognitif yg
optimal.
a. Konservasi Energi
- Nutrisi adekuat
- Catat intake – out put
- Observasi tanda vital
- Kesempatan istirahat
- Bantu pergerakan,
- Kaji ggn fisiologis dan sumber stres  atasi
Konservatif Myra Levines ( Lanjutan)

b. Konservasi Integritas Struktur


- Kaji fungsi sensori dan persepsi
- Beri kacamata, alat bantu dengar, tongkat
dll.
- Observasi dan jauhkan alat berbahaya.
- Supervisi pemberian obat
- Lindungi dari bahaya.
Konservatif Myra Levines ( Lanjutan)

c. Konservasi Integritas Personal


- Orientasi realitas
- Hubungan saling percaya
- Dorong untuk mandiri
- Identifikasi minat, ketrampilan  beri kesempatan untuk
dilaksanakan
- Beri pujian
- Tehnik komunikasi terapeutik
Konservatif Myra Levines ( Lanjutan)

d. Konservasi Sosial
- Kontak keluarga
- Motivasi untuk interkasi dgn orang lain
- Penyuluhan keluarga dan klien
- Izinkan klg dan orang terdekat membantu
- Bertemu keluarga secara teratur
- Libatkan keluarga dalam perencanaan.
EVALUASI
• Realistis, ditujukan pada :
a. Orientasi waktu, tempat, orang
b. Interaksi sosial
c. Perawatan mandiri
d. Status nutrisi
e. Fungsi kognitif
f. Klien terhindar dari cedera.

Anda mungkin juga menyukai