Anda di halaman 1dari 9

UNIVERSITAS

MUHAMMADIYAH
SIDOARJO

KONSEP DASAR HUKUM


INTERNASIONAL

Oleh:
Noor Fatimah Mediawati,SH,MH
Beberapa Istilah yang Sepadan Artinya

Hukum
International Law Droit International Internationaal Recht
Internasional
(Inggris) (Perancis) (Belanda)
(Indonesia)

Dsb (beberapa
Hukum antarnegara
kepustakaan
The Law of Nations (Law among
menunjukkan istilah
Nations)
yang beragam)

2
Definisi
• Jawahir Thontowi memberikan ulasan mengenai ruang lingkup Hukum
Internasional sebagai berikut. “Sebagai suatu peraturan hukum yang
memiliki cakupan yang cukup luas, hukum internasional terdiri dari
prinsip-prinsip, peraturan-peraturan, dan kebiasaan internasional tentang
tingkah laku negara- negara dalam hubungan internasional yang terikat
untuk mematuhinya dan melaksanakannya. ...
• Hukum Internasional merupakan seperangkat aturan yang ditujukan dan dibuat
oleh negara-negara berdaulat secara eksklusif yang dapat didefinisikan sebagai
Sekumpulan peraturan hukum yang sebagian besar mengatur tentang
prinsip- prinsip dan aturan-aturan yang harus dipatuhi oleh negara-
negara (subjek hukum internasional), dan hubungannya satu sama lain.
(Prof.Dr.I Made P.Diantha, dkk, 2017)
3
Masih Definisi…
• Mochtar Kusumaatmadja dan Etty R. Agoes
secara eksplisit mengemukakan definisi Hukum
Internasional Publik untuk membedakannya
dengan Hukum Perdata Internasional. Hukum
Internasional Publik didefinisikan sebagai
keseluruhan kaidah dan asas hukum yang
mengatur hubungan atau persoalan yang
melintasi batas negara (hubungan
internasional) yang bukan bersifat perdata

4
So, Unsur-unsur Hukum Internasional adalah….
Prinsip
Hukum dan
Norma
Hukum

Berfungsi
melandasi
hubungan
subyek hukum
internasional

Bersifat
Publik

5
BEDAKAN

Hukum
Hukum
Internasional
Internasional
bersifat
bersifat publik
privat/perdata

6
SUMBER HUKUM INTERNASIONAL
• Sumber hukum (the source of law) secara umum diartikan sebagai sumber asli
kewenangan dan kekuatan memaksa dari suatu produk hukum positif .
• Sumber hukum internasional (the source of international law) diatur di dalam
Pasal 38 ayat (1) Statuta Mahkamah International (International Court of
Justice-ICJ). Pasal 38 (1) Statuta Mahkamah menentukan sebagai berikut:
a. international conventions, whether general or particular, establishing rules
expressly recognized by the contesting states;
b. international custom, as evidence of a general practice accepted as law;
c. the general principles of law recognized by civilized nations;
d. judicial decisions and the teachings of the most highly qualified publicists of
the various nations, as subsidiary means for the determination of rules of law.

7
• Berlanjut minggu
depan :
REFLEKSI : Setelah memahami apa yang dimaksud dengan hukum
internasional, beserta sumber hukumnya, coba teman2 mengkliping Subyek dan Prinsip
artikel/ screenshoot contoh yang terkait disertai sedikit keterangan.
Hukum
Contoh : Perjanjian internasional antara Indonesia dengan Arab Saudi, dll Internasional 

Harap di upload di sistem e-learning sebelum hari rabu minggu depan ya


(boleh rabu pagi maksimal jam 7.00 wib)

Anda mungkin juga menyukai