Anda di halaman 1dari 12

ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.

O U
SIA 24 TAHUN AKSEPTOR KB SUN
TIK 3 BULAN DENGAN AMENORRHE
A SEKUNDER

Meisya Fatriani
PO.71.24.4.20.009
Pendidikan Profesi Bidan
Poltekkes Kemenkes Palembang
PENGKAJIAN DATA SUBJEKTIF

BIODATA
Nama ibu : Ny. O Nama sua
mi : Tn. E
Usia : 24 tahun Usia :
30 tahun
Agama : Islam Agama : Islam
Pekerjaan : IRT Pekerjaan :
Wiraswasta
Pendidikan : SMA Pendidikan:
SMA
Suku/bangsa : Indonesia Suku/bangsa : Indone
sia
Alamat : Hoktong, Plaju

ALASAN DATANG :
Ibu datang ke PMB untuk melakukan kunjungan ulang KB suntik 3 bulan. Ib
u mengeluh sudah tidak haid selama 6 bulan terakhir dan mengaku telah men
ggunakan KB suntik 3 bulan sejak 12 bulan yang lalu

RIWAYAT MENSTRUASI
Menarche : 12 tahun
Siklus Haid : 28 hari, sekarang sudah 6 bulan tidak menstruasi
Lama Haid : ± 7 hari
Teratur/tidak : Teratur
Banyaknya : ± 3-4 kali ganti pembalut/hari
Disminorhea : Tidak
RIWAYAT KESEHATAN
Ibu menyatakan tidak memiliki riwayat penyaki
t menular ataupun keturunan.
Pola Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Pola Nutrisi
Makan
Frekuensi makan pokok : 2-3x per hari
Macam : Sepiring Nasi, sepotong lauk. Setengah mangkuk s
ayur
Jumlah : Satu porsi
Minum
Frekuensi : Sering
Jumlah : ±10 gelas perhari
Jenis : Air putih

Pola Eliminasi
1) Buang Air Kecil :
Frekuensi perhari : 4—5x/hari
Keluhan/masalah : Tidak ada.
Buang Air Besar :
Frekuensi perhari : 1-2x/hari
Keluhan / masalah : Tidak ada.
Pola Aktivitas
Aktivitas fisik (beban pekerjaan) mengurus anak dan sua
mi, membereskan rumah, menyapu, mengepel, masak, mecuci
, dll.
Olahraga : Tidak pernah olahraga.
Pola Istirahat dan Tidur
Tidur malam : 6-7 jam
Tidur siang : jarang

Pola Hygiene
Mandi : 2x sehari
Keramas : setiap pagi
Gosok gigi : 2x sehari
Ganti pakaian :2x sehari; celana dalam 2x sehari

Pola Hidup Sehat


Merokok : Tidak merokok
Minuman beralkohol : Tidak minum minuman berakohol
Obat-obatan : Tidak mengonsumsi obat-obatan
Jamu : Tidak mengonsumsi jamu
Riwayat Psikososial Spiritual

Riwayat Perkawinan
Status perkawinan : Menikah
Umur waktu menikah : 22 tahun.
Pernikahan ini yang ke 1 , sah lamanya
2 tahun.
Hubungan dengan suami : Baik
PENGKAJIAN DATA OBJEKTIF (O)
Pemeriksaan Umum
Keadaan umum : Baik
Kesadaran : composmentis
BB : 58 kg
TB: 155 cm

Pemeriksaan Vital Sign


TD : 110/70 mmHg
Nadi: 74 x/menit
Pernapasan : 20 x/menit
Suhu: 36,7ºC
Mata : konjungtiva merah muda, sklera tidak i
kterik
Hidung : bersih, tidak ada polip
Mulut : bibir tidak pecah-pecah, tidak ada sar
iawan, tidak ada karies gigi
Leher : tidak ada pelebaran vena jugularis, ti
dak ada pembengkakan kelenjar tiroid dan limfe
Payudara : simetris, tidak ada massa/benjolan
Abdomen : Tidak ada pembesaran uterus, tidak ada lu
ka bekas operasi
Genetalia : Tidak ada keluhan
Ekstremitas
Atas : simetris, ujung kuku tidak pucat, tidak ode
ma
Bawah : simetris, ujung kuku tidak pucat, tidak ode
ma, tidak ada varises

Pemeriksaan Penunjang
Plano test : (-)
ANALISIS (A)

Diagnosa: Akseptor KB Suntik 3 bulan dengan ameno


rea sekunder
PENATALAKSANAAN (P)

1. Memberitahu ibu hasil pemeriksaan yang telah dilakukan, ya


itu : vital sign dalam batas normal dan ibu dalam keadaan bai
k
(Ibu mengetahui hasil pemeriksaan)

2. Memberikan inform consent mengenai tindakan yang akan dila


kukan
(Ibu menyetujui tindakan)

3. Mempersiapkan alat dan bahan untuk penyuntikan KB yaitu sp


uit 3 cc, DMPA dan kapas alkohol
(alat dan bahan sudah disiapkan
4. Memberikan sugesti positif dan rileksasi kepada
ibu agar rileks saat disuntik
(ibu mengerti penjelasan bidan)

5. Melakukan penyuntikan di bagian 1/3 dari spina


iliaca anterior superior ke coxygis
(tindakan sudah dilakukan)

6. Memberikan informasi kepada ibu mengenai amenor


ea sekunder yang ibu alami yaitu kondisi ketika se
orang wanita yang biasanya memiliki siklus menstru
asi normal menjadi tidak mestruasi selama 3 bulan
atau lebih dan memberitahu beberapa faktor penyeba
b amenore sekunder antara lain: gaya hidup, stres
berlebih, ketidakseimbangan hormon, kehamilan dan
penggunaan kontrasepsi salah satunya metode kb sun
tik 3 bulan yang saat ini sedang ibu gunakan.
(ibu mengerti penjelasan bidan)
indikasi dan efek samping dari KB suntik 3 bulan
mengenai keluhan yang ibu alami yaitu tidak haid
atau disebut dengan amenorrhea sekunder merupakan
salah satu efek samping dari KB suntik 3 bulan se
hingga ibu tidak perlu khawatir
(ibu mengerti penjelasan bidan)

8. Mengajarkan ibu untuk hypnoself agar ibu meras


a rileks saat santai dari pekerjaan rumah tangga
dan mengurangi kekhawatiran ibu terhadap keluhan
yang dialaminya.
(ibu mengerti penjelasan bidan)

9. Menganjurkan ibu untuk melakukan kunjungan ula


ng pada tanggal 13 Oktober 2021 atau bisa datang
kapan saja ke tenaga kesehatan jika memiliki kelu
han
(Ibu bersedia melakukan kunjungan ulang)
TERIMAKASIH...

Anda mungkin juga menyukai