Anda di halaman 1dari 28

Askep Transkultural

Klien dengan
Gangguan Spiritual
Suku Dayak b.d
Praktik Keagamaan
di Ruang Perawatan
Fikes P2k SMT 4

Anggun Dindayana M 2720190034

Devina Anggraini 2720190014

Gita Angelina 2720190112

Rima Rosiana 2720190031


Date Your Footer Here 2
KASUS
Tn. Ali Anyang berusia 21 tahun tinggal di Barito Raya-Kalimantan keturunan suku
Bakumpai merupakan Sub suku dayak. Saat ini berada di ruang perawatan interna dengan
diagnosa medis ulkus peptikum. Klien masuk dirumah sakit dengan keluhan nyeri di ulu
hati, demam, hematemesis-melena, mual, dan kurang nafsu makan. Saat ini Tn. A di jaga
oleh ibunya. Keluarga Tn. A menggunakan daun sawang untuk diusapkan dan di urutkan
ke sekujur tubuh Tn.A, mereka percaya daun sawang dapat mengeluarkan benda-benda
dan roh jahatyang bersemayam dalam tubuh Tn. A.

Klien dan keluarga percaya bahwa sakityang didapat dan tidak bisa sembuh merupakan
hukuman para dewa. KeluargaTn. A juga membaca mantra tiap pagi kepada Tn. A dan
meletakkan beberapa sesajen di dekat tempat tidur Tn. A seperti kemenyam, minyak ikan,
mayang pinang, beras kuning, kelapa tua, kelapa muda, banyu gula, serta piduduk
(beras,gula merah, telur ayam, dan kelapa). Mereka percaya sesajen ini di sukai oleh dewa
kemudian mempercepat penyembuhan penyakit. Setelah dilakukan pemeriksaan tanda-
tanda vital maka di dapat hasil TD :90/50 mmHg, N:72x/menit, P : 20 x/menit, dan S : 38
C. Dari penampilan klien Warna kulit: sawo matang (turgor kulit baik),Rambut: ikal,
Struktur tubuh: kurus, dan Bentuk wajah: bulat

Date Your Footer Here 3


PENGKAJIAN

DATA DEMOGRAFI
 NAMA LENGKAP : ALI ANYANG
 JENIS KELAMIN : LAKI-LAKI
 ALAMAT : BARITO RAYA, KALIMANTAN
 DIAGNOSA MEDIS : ULKUS PEPTIKUM

Date Your Footer Here 4


DATA BIOLOGIS / VARIASI
BIOKULTURAL
• Warna Kulit : Sawo Matang ( turgor kulit baik )
• Rambut: ikal

• Struktur tubuh: kurus


• Bentuk wajah: bulat
• Tanda-Tanda Vital :
• TD : 90/50 mmHg
•  N : 72 x/menit
• P : 20 x/menit
• S : 38 C
Date Your Footer Here 5
Faktor Teknologi

• Keluarga Tn. A menggunakan fasilitas perahu


kayu untuk menyeberangi desakemudian
menggunakan transportasi darat untuk sampai
ke RS.
• Bahasa yang digunakan adalah bahasa daerah
setempat dan kadang jugamenggunakan bahasa
Indonesia
• Keluarga klien kurang meyakini tindakan
kesehatan yang diberikan kepada klienyang tidak
sesuai dengan keyakinannya
Date Your Footer Here 6
Faktor Agama dan Filosofi

• Keluarga tn. A mempercayai tentang adanya Tuhan


yang maha kuasa yangdianggap sebagai para dewa
• Pandangan klien dan keluarga tentang sakit yang
diderita karena merupakanhukuman dari para
dewa
• Yang dilakukan klien dan keluarganya untuk
berusaha menyembuhkan klienadalah membaca
mantra, menyajikan sesajen, dan menggunakan
daun sawang
Date Your Footer Here 7
Faktor Social dan Ikatan
Kekerabatan ( kindship )
• Pernyataan klien atau orang lain tentang kesehatannya: Buruk

• Status perkawinan: Belum pernah menikah

• Klien dirumah tinggal dengan: Orang tua.

• Tindakan yang dilakukan keluarga jika ada anggota keluarganya


sakit:mengusapkan daun sawang pada tubuh yang sakit

• Calibri • Calibri Light


Nilai-Nilai Budaya, Kepercayaan
dan Pandangan Hidup

Masyarakat suku bakumpai-dayak dibariton apabila


ada keluarga yang sakit dantidak dapat disembuhkan
menurut keluarga klien mangatakan bahwa
sakittersebut merupakan hukuman dari dewa.
Sehingga biasanya dilakukan upacara badewa yang
dilakukan secara alternative pengobatan sebagaimana
lazimnya para penganut animism dalam melakukan
pemujaan para dewa dengan membuatsesajen untuk
dipersembahkan kepada dewa yang dimaksud. Untuk
mempercepatdatangnya roh gaib, diperlukan sarana
penunjang berupa seperangkat gamelan.Upacara ini
biasanya dilakukan oleh seorang dalang atau pembaca
mantra
Date Your Footer Here 10
Faktor Ekonomi
Tn.A berkerja serabutan( tidak tentu), biaya
pengobatan dari tabungan keluargadan bantuan dar
pemerintahan atau bantuan dari tempat Tn.A tinggal,
Tn.A tidakmemeliki asuransi kesehatan .

Date Your Footer Here 11


Faktor Politik
Kebijakan dan peraturan pelayanan Kesehatan,
yaitu tidak boleh membakar kemenyan di
ruang perawatan dikarnakan mengganggu
kenyamanan pasien lain.

Date Your Footer Here 12


Faktor Pendidikan
 Klien hanya sampai pada tingkat sekolah menengah, sementara orang tua
klientidak sekolah

 Sehat menurut klien dan keluarga jika seseorang mampu bekerja dan
beraktivitasseperti biasa tanpa hambatan

 Sakit menurut klien dan keluarga jika mendapat hukuman dari yang maha
kuasasehingga tidak mampu melakukan aktivitas seperti biasa

 jenis penyakit yang sering diderita oleh keluarga klien adalah nyeri pada ulu hati

 Pemahaman sakit menurut klien dan keluarga adalah klien sedang


mendapathukuman dari dewa sehingga klien perlu memberikan sesajen dan
didalam tubuhklien terdapat roh jahat yang hanya mampu diusir dengan
mengusap daun sawang pada tubuh klien.

 Klien dan keluarga berharap agar petugas kesehatan mampu memberikan


pertolongan dalam membantu penyembuhan klien
Date Your Footer Here 13
Date Your Footer Here 14
Date Your Footer Here 15
Date Your Footer Here 16
Data Subjektif Data Objektif

• keluarga mengatakan bahwa daun • keluarga pasien membawa daun


tersebut dapat mengusir roh-roh jahat. sawang untuk diusapkan ketubuh klien
• Keluarga mengatakan bahwa sesajen • Keluarg klien membawa sesajen dan
tersebut mempercepat kesembuhan kemenyan dikamar pasien
• Tn. A dan keluarga mengatakan dengan • pada saat klien dan keluarga diberikan
mengusap tubuh klien dengan daun Pendidikan Kesehatan masih terlihat
sawang kemudian membaca mantra bingung.
dapat mengusir roh jahat • Ekspresi wajah tampak bingung.
• Klien mengeluh sakit ulu hati,mual, • Nyeri tekan pada abdomen kuadran kiri
demam, mual, kurangnafsu makan. atas, daerah di bawah processus
xifoideus
• Klien tampak meringis kesakitan
• Tanda-tanda vital :T : 90/50 mmHg N :
72 x/menitP : 20 x/menitS : 38 C

Date Your Footer Here 17


ANALISA DATA
No Data Masalah Etiologi
1. DS :Klien mengeluh sakit ulu hati,mual, Gangguan rasa Adanya peradangan
demam, mual, kurangnafsu makan nyaman pada lambung

DO : Ekspresi wajah tampak


bingung,Nyeri tekan pada abdomen
kuadran kiri atas, daerah di bawah
processus xifoideus,Klien tampak
meringis kesakitan,Tanda-tanda vital
:TD : 90/50 mmHg N : 72
x/menitP : 20 x/menitS : 38 C

Date Your Footer Here 18


No Data Masalah Etiologi
2. DS : Keluarga mengatakan bahwa daun tersebut Ketidak Sistem nilai
dapat mengusir roh-roh jahat,Keluarga mengatakan patuhan yang diyakini
bahwa sesajen tersebut mempercepat dalam
kesembuhan,Klien dan keluarga mengatakan dengan pengobatan
mengusap tubuh klien dengan daun sawang
kemudian membaca mantra dapat mengusir roh
jahat.

DO : keluarga pasien membawa daun sawang untuk


diusapkan ketubuh klien,Keluarga klien membawa
sesajen dan kemenyan dikamar pasien, pada saat
klien dan keluarga diberikan Pendidikan Kesehatan
masih terlihat bingung.

3. DS : Keluarga mengatakan bahwa sesajen tersebut Distres Batasan atau


mempercepat kesembuhan spiritual/gang pencegahan
guan spiritual praktik ritual
DO : Keluarga klien membawa sesajen dan kemenyan keagamaan
kedalam ruang perawatan klien. atau budaya di
RS

Date Your Footer Here 19


No Data Masalah Etiologi
4. DS : Keluarga mengatakan bahwa Kurang pengetahuan Kepercayaan tentang
daun tersebut dapat mengusir roh- efektifitas perilaku
roh jahat,Keluarga mengatakan promosi kesehatan
bahwa sesajen tersebut
mempercepat kesembuhan,Klien dan
keluarga mengatakan dengan
mengusap tubuh klien dengan daun
sawang kemudian membaca mantra
dapat mengusir roh jahat.

DO : keluarga pasien membawa daun


sawang untuk diusapkan ketubuh
klien,Keluarga klien membawa
sesajen dan kemenyan dikamar
pasien, pada saat klien dan keluarga
diberikan Pendidikan Kesehatan
masih terlihat bingung.

Date Your Footer Here 20


Diagnosa Keperawatan
 Gangguan rasa nyaman nyeri ber-hubungan dengan
adanya perada-ngan pada lambung
 Ketidak patuhan dalam pengobatan berhubungan
dengan sistem nilai yangdiyakini.
 Distres spiritual/gangguan spiritual berhubungan
dengan batasan atau pencegahan praktik ritual
keagamaan atau budaya di RS
 Kurang pengetahuan berhubungan dengan kepercayaan
tentang efektifitas perilaku promosi kesehatan

Date Your Footer Here 21


Intervensi Keperawatan
Diagnosa Tujuan dan kriteria hasil Intervensi

Gangguan rasa Setelah dilakukan Tindakan • Identifikasi lokasi,


nyaman nyeri ber- keperawatan selama 1 x 24 karakteristik nyeri
hubungan dengan jam diharapkan nyeri • Identifikasi skala nyeri
adanya perada-ngan pasien berkurang • Kontrol lingkungan yang
padalambung memperberat rasa nyeri
• Fasilitasi istirahat tidur
• Jelaskan strategi meredakan
nyeri
• Kolaborasipemberian
analgetik

Date Your Footer Here 22


Diagnosa Tujuan dan Kriteria hasil intervensi

Ketidak patuhan dalam Setelah dilakukan • Identifikasi kepatuhan


pengobatan berhubungan perawatan 1 x 24 jam menjalajni program
dengan sistem nilai diharapkan pasien dapat pengobatan
yangdiyakini mengikuti rencana • Buat komitmen
keperawatan yang menjalani program
disepakati oleh tenaga dengan baik
Kesehatan • Diskusikan hal – hal yang
Dengan kriteria hasil : dapat mendukung atau
• Verbalisasi kemauan menghambat
mematuhi program berjalannya program
perawatan meningkat pengobatan
• Verbalisasi mengikuti • Informasikan manfaat
anjuran meningkat yang akan di peroleh

Date Your Footer Here 23


Diagnosa Tujuan dan Kriteria Hasil Intervensi

Distres spiritual/gangguan Setelah dilakukan Dukungan Spiritual


spiritual berhubungan perawatan 1 x 24 jam • Identifikasi pandangan
dengan batasan atau pasien dapat tentang hubungan
pencegahan praktik ritual mengidentifikasi antara spiritual dan
keagamaan atau budaya di membentuk pola koping Kesehatan
RS • Identifikasi ketaatan
dalam beragama
• Memberikan penkes
mengenai dampak dari
sesajen dan kemenyan
• Atur kunjungan dengan
rohaniawan (mis, ustadz,
pendeta, romo atau
biksu)

Date Your Footer Here 24


Diagnosa Tujuan dan Kriteria Hasil Intervensi

Kurang pengetahuan Setakah dilakukan • Identifikasi kesiapan dan


berhubungan dengan perawatan 1 x 24 jam kemampuan menerima
kepercayaan tentang pasien cukup informasi. informasi
efektifitas perilaku promosi Dengan kriteria hasil • Sediakan materi dan
kesehatan • Perilaku sesuai anjuran media Pendidikan
meningkat Kesehatan
• Perilaku sesuai anjuran • Berikan kesempatan
meningkat untuk bertanya
• Persepsi yang keliru • Jelaskan faktor resiko
terhadap maslaah yang dapat
menurun mempengaruhi
kesehatan

Date Your Footer Here 25


IMPLEMENTASI
• Identifikasi pandangan tentang hubungan antara spiritual dan Kesehatan
Hasil : Klien dan keluarga sangat yakin dengan spiritual dari budaya nya dan tidak
memperdulikan hubungan nya dengan kesehatan
• Identifikasi ketaatan dalam beragama
Hasil : Klien dan keluarga sangat kurang taat beragama karena mendahulukan
kebiasaan – kebiasaan di suku dayak
• Memberikan penkes mengenai dampak dari sesajen dan kemenyan
Hasil : Keluarga klien memahami dampak kemenyan yang mengganggu petugas
kesehatan dan klien lainnya
• Atur kunjungan dengan rohaniawan (mis, ustadz, pendeta, romo atau biksu)
Hasil : Klien dan keluarga menerima adanya Ustadz untuk membatu memberikan
doa doa untuk klien tanpa harus meletakan sesajen
Date Your Footer Here 26
EVALUASI
• S : Klien dan keluarga mengatakan sudah
paham atas bahaya nya tindakan tersebut
• O : Klien tampak tenang, dan keluarga klien
menerima penkes tersebut
• A : Masalah Teratasi
• P : Intervensi dihentikan

Date Your Footer Here 27


Date Your Footer Here 28

Anda mungkin juga menyukai