Anda di halaman 1dari 7

Psikologi Sosial dan

Konstruksi Sosial

Aribowo
• Psikologi sosial memfokuskan diri pada
pemahaman tentang bagaimana
hubungan antar kelompok akan
membentuk identitas sosial. Konsep inilah
yang masuk dan berkembang dalam
pekerjaan sosial, walaupun belum
berkembang dengan mudah.
• Teori utamanya adalah teori komunikasi
yang berada diantara psikologi dan
sosiologi
• Teori komunikasi ini sudah berkembang
dalam pekerjaan sosial.
• Teori psikologi dan komunikasi kelompok
yang membentuk persepsi atas realitas
telah banyak digunakan dalam terapi
pekerjaan sosial.
• Persepsi atas realitas yang terbentuk dari
proses komunikasi dan interaksi antar
manusia dan antar kelompok akan
mempengaruhi perilaku orang.
• Persepsi itu saling dipertukarkan, tidak
hidup mandiri dalam diri individu,
melainkan dipertukarkan.
• Pertukaran ini dilakukan melalui bahasa.
• Pertukaran membentuk identitas atau
berarti membentuk realitas, melalui
bahasa.
• Dengan demikian, bahasa membentuk
identitas, atau berarti bahasa membentuk
realitas.
• Dalam pemberian motivasi, atau
pemberian pengaruh dalam konseling
melalui bahasa.
• Peronal construct theory: Menyatakan
bahwa manusia mengelola perilakunya
sesuai konstruksi pribadinya sendiri
mengenai bagaimana berperilaku yang
baik.
• Personal construct akan dipertukarkan
antara orang yang satu dengan orang lain
melalu kelompok yang akhirnya
berkembang menjadi Social Construct.
• Social construct adalah kesepakatan
bersama mengenai bagaimana
berperilaku yang baik.
• Teknik Terapi sosial yang banyak
menggunakan teori personal construct
adalah cognitive therapy. Mispersepsion
atau juga inappropriate thinking, dan juga
misbelieve merupakan konsep kunci
dalam terapi kognitif.
• Masalah sosial yang diakui secara luas
merupakan konstruk sosial, atau
kesepakatan tentang suatu masalah
secara bersama yang dipertukarkan
secara sosial melalui komunikasi dan
bahasa yang diperkuat oleh media massa.
• Hubungan antar identitas (stereotype),
Hubungan antar kekuatan (power
relation), Powerfull Vs Powerless, Teori
Kesenjangan peran, identitas minoritas,
KAT, merupakan konsep kunci dalam
konstruksi sosial.
• CD dan empowerment Yang berkenaan
dengan permasalahan tersebut
merupakan bentuk intervensi pekerjaan
sosial dengan landasan teori konstruksi
sosial.

Anda mungkin juga menyukai