Anda di halaman 1dari 13

TUGAS KELOMPOK

PENGELOLAAN PELAYANAN
KESEHATAN KERJA
PADA SDM RUMAH SAKIT
KELOMPOK 1
1. Abdul Chodir (Ketua) 5. Azis Irfan Anshori

2. Daryati (Sekretaris) 6. Bambang Winarko

3. Arif Penanda S 7. Budi Triono

4. Apri Any 8. Adhy Dharma Adli


Pelayanan
Kesehatan Kerja
bagi SDM RS ?

Pelayanan kesehatan yang diselenggarakan bagi SDM diRS secara


paripurna dengan tujuan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan dan
kemampuan untuk hidup sehat bagi setiap SDM yang berdampak
positif bagi peningkatan produktivitas
TUJUAN PENGELOLAAN PELAYANAN
KESEHATAN KERJA

Peningkatan & pemeliharaan derajat kesehatan (fisik,


mental, dan sosial) yang setinggi-tingginya bagi pekerja di
semua jabatan pekerjaan

Pencegahan penyimpangan kesehatan yang disebabkan oleh


kondisi pekerjaan

Perlindungan pekerja dari risiko akibat faktor yang


merugikan kesehatan

Penempatan & pemeliharaan pekerja dalam suatu


lingkungan kerja yang mengadaptasi antara pekerjaan
dengan manusia dan manusia dengan jabatannya.
Regulasi terkait
UUD1945

UU no 1 / 1970 tentang KeselamatanKerja

UU No. 13 / 2003 tentang Ketenagakerjaan

UU No 29/2004 tentang Praktik Kedokteran

UU No 36/2009 tentang Kesehatan

PP 44/2015:
Penyelenggaraan Program Kecelakaan kerja & jaminan kematian

Keppres no 22 / 1993 tentang Penyakit yg timbul akibat hubungan kerja

Permenaker no 01/1982 ttg Kewajiban Melapor KK-PAK

Permenkes No. 56 tahun 2016 ttg Penyelenggaraan Pelayanan PAK

Permenkes No. 66 tahun 2016 ttg K3RS


KONSEP SEHAT-SAKIT
Kapasitas kerja
(gender, umur, gizi, status kesehatan,
pendidikan, ketrampilan)

Beban kerja
(beban fisik &mental)

Lingkungan kerja
(fisik, biologi, kimia, ergonomi, psikososial)
Kecelakaan Akibat Kerja

Kecelakaan yang terjadi dalam hubungan kerja,


termasuk kecelakaan yang terjadi didalam
perjalanan dari rumah menuju tempat kerja atau
sebaliknya & penyakit yang disebabkan oleh
lingkungan kerja

TEORI TERJADINYA KECELAKAAN KERJA


Teori 2 Faktor (unsafe condition, unsafe act)
Teori Kebetulan
Teori kecenderungan kecelakaan
Penyakit Akibat Kerja
Penyakit yang diderita SDM akibat penyebab yang
spesifik berasal dari kondisi tempat kerja, peralatan
kerja, bahan kerja, cara kerja, lingkungan kerja atau
mempunyai asosiasi kuat dengan pekerjaan, yang
pada umumnya terdiri dari satu agen penyebab yang
sudah diakui.

Secara singkat PAK:


Penyakit yang disebabkan oleh Pekerjaan dan/atau
lingkungan kerja
BIOLOGI

KIMIA

FISIK
ERGONOMI PSIKOSOSIAL
Bahaya Potensial diRS PAK

BIOLOGI KIMIA FISIKA ERGONOMI PSIKOSO


SIAL

Virus: Antiseptik Radiasi Cara kerja Posisi Kerja Shift


-Hepatitis B,C (chlorine) Pengion kerja Gerakan: Monoton
-HIV/AIDS Reagens Obat Ca Radiasi -Mengangkat Beban kerja
Gas Anestesi non- -Membungkuk Konflik kerja
-SARS Ethylene Oxide pengion -Mendorong
Bakteri: Formaldehyde Suhu
-TBC Glutaraldehyde panas
Jamur,Parasit Mercury Suhu
dingin
Getaran
Bising
PELAYANAN KESEHATAN
MINIMUM DI RUMAH SAKIT

1.Penilaian kebutuhan program kesehatan kerja di RS

2.Tindakan pencegahan dan pengendalian lingkungan kerja sesuai temuan

3.Kegiatan pencegahan penyakit yang ditujukan pada SDM

4.Kegiatan pengobatan SDM RS (P3K,Diagnosis PAK,Rehabilitasi)

5.Evaluasi statistik dan tindak lanjut


KEGIATAN PENCEGAHAN
PENYAKIT
Penilaian dan pengawasan kesehatan SDM dengan MCU,sebelum
bekerja, berkala,

Pemenuhan gizi pekerja

Imunisasi sesuai risiko pekerjaan

Pendidikan dan pelatihan cara kerja yang benar

Penyesuaian pekerjaan sesuai hasil MCU


KEGIATAN PENGOBATAN SDM
RS

Menyediakan sarpras dan pelatihan P3K dan P3P tiap unit/


instalasi/ bagian

Menyediakan layanan kesehatan bagi SDM RS (poli pegawai)

Menyediakan layanan rehabilitasi dini untuk mencegah


kecacatan yang dapat dihindari dan layanan program kembali
bekerja

Anda mungkin juga menyukai