Anda di halaman 1dari 8

ASSALAMUALAIKUM WR.

WB
KONSEPTUAL MODEL ASUHAN KEBIDANAN

KELOMPOK 6:
1. Erni Sugiarti (21025029008)
2. Faig Yahrotus Sa’diyah (21025029010)
3. Nurul Istiqomah (21025029018)
4. Selvieka Okta Fiana (21025029024)
5. Wahyu Nur Aminah (21025029029)
KONSEPTUAL MODEL

Konseptual Model Merupakan gambaran abstrak suatu ide yang menjadi ndasar suatu
disiplin ilmu. Konseptual model berkembang dari wawasan intuitif keilmuan kemudian
disimpulkan dalam kerangka acuan ilmu sehingga konseptual model dapat memberikan
gambaran abstrak atau ide yang mendasari disiplin ilmu dan kemudian di terapkan sesuai
dengan bidang masing-masing.
 Konseptual Model Dalam Asuhan Kebidana
Dalam memberikan akan suatu gambaran tentang pelayanan dalam praktek kebidanan dan
memberikan jawaban atas pertayaan,apa yang merupakan praktek kebidanan.
Model dalam Kebidanan terdiri atas 4 elemen:
a. Orang (wanita,ibu,dan orang lain)
b. Kesehatan
c. Lingkungan
d. Kebidanan

 Komponen Model Kebidanan


• Membangtu kesejahteraan ibu
• Mempersiapkan ibu dengan pendidikan dan konseling
• Intervensi teknologi seminimal mungkin
• Mengidentifikasi dan memberikan bantuan abstetric
• Melakukan rujukan
 Midwifery care

1. Pengertian Midwifery Care


Midwifery Care Adalah suatu bentuk pedoman atau acuhan yang merupakan kerangka
kerja
seorang bidan dalam memberikan asuhan kebidanan dipengaruhi oleh filosofi yang
dianut
bidan(filosofi asuhan kebidanan),meliputi unsur-unsur yang terdapat dalam paradigma
kesehatan (manusia,prilaku,linkungan dan pelayanan kesehatan)
 PRADIAGMA SEHAT
1. Pengertian Paradigma Sehat
Paradigam sehat adalah cara pandang,pola piker atau model pembangunan kesehatan
yang
memandang masalah kesehatan saling terkait dan mempengaruhi banyak factor yang
bersifat
lintas sektoral dengan upaya yang lebih di arahkan pada peningkatan,pemeliharaan serta
perlindungan kesehatan,tidak banyak pada upaya penyembuhan penyakit atau pemulihan
kesehatan.
 BIDAN DELIMA
Bidan Delima adalah sistem standarisasi kualitas pelayanan bidan praktek swasta, dengan
penekanan pada kegiatan monitoring & evaluasi serta kegiatan pembinaan & pelatihan
yang
rutin dan berkesinambungan. Bidan Delima melambangkan Pelayanan berkualitas dalam
Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berencana yang berlandaskan kasih sayang, sopan
santun, ramah-tamah, sentuhan yang manusiawi, terjangkau, dengan tindakan kebidanan
sesuai standar dan kode etik profesi.

Anda mungkin juga menyukai