Anda di halaman 1dari 26

Sepsis Neonatorum

Ade Nofendra
Definisi

Infeksi aliran darah yang bersifat invasive dan ditandai


dengan ditemukan bakteri, virus, jamur dalam cairan
tubuh seperti darah, LCS, urin serta mengakibatkan
perubahan hemodinamik pada bulan pertama
kehidupan
Epidemiologi
• Asia: 7,1 sampai 38 per 1.000 kelahiran hidup
• Afrika: 6,5 - 23 per 1.000 kelahiran hidup
• Amerika Selatan: 3,5 sampai 8,9 per 1.000
kelahiran hidup
• Amerika Serikat: 6 - 9 per 1.000 kelahiran hidup
Sepsis

Awitan Dini Awitan Lambat

Gejala < 3hari Gejala > 3hari


Infeksi vertikal Infeksi horizontal
Faktor Risiko
Sepsis awitan dini

Faktor maternal Faktor neonatal


Kolonisasi Streptococcus grup B maternal BBL < 1000 grm
KPD > 18 jam BBL < 2500 grm
Korioamnionitis Usia gestasi < 33 mg
Demam intrapartum
Mekonium pada ketuban
ISK
Faktor Risiko

Sepsis awitan lambat


Penggunaan steroid prenatal
Penggunaan NGT
Intubasi
Peripherally inserted central catheter (PICC)
TPN
Intraventricular hemorrarhage (IVH)
Faktor Risiko
Penyebab Sepsis di Negara Berkembang

• Sepsis Awitan Dini • Sepsis Awitan Lambat


• Baksil gram negatif • Baksil gram negatif
• E.coli • Pseudomonas
• Klebsiella • Klebsiella
• Enterococcus • Staph aureus
• Group B streptococcus • Coagulase negative
staphylococci
Gejala Klinis
Laboratorium

Pemeriksaan laboratorium
Pemeriksaan lab terbatas lengkap

• Lekosit (lekopeni) • Pemeriksaan laboratorium


terbatas
• Trombosit (trombositopeni)
• Ditambah Lumbal Pungsi
• Hitung jenis (hitung neutrofil, IT
rasio)
• CRP
• Kultur darah
Darah
perifer
(IT
ratio)
Procalsi Gula
tonin Darah

Laborato
rium
Analisis
CRP gas
darah
Kultur
Darah
Leukopenia

Neutropenia

Darah Perifer
( Nilai diagnostic meningkat bila usia >12 It ratio > 0,2
jam)

Trombositopenia

Trombositosis
Kapan kita
mendiagnosis infeksi
pada BBL ??

• Berdasarka faktor resiko


dan gejala klinis

• Baku emas  kultur


darah
Penapisan infeksi
• Bayi dengan resiko infeksi
meskipun tanpa gejala klinis 
mempunyai 2 faktor resiko infeksi

• Bayi dengan gejala klinis infeksi


dengan atau tanpa faktor resiko
Sitem skoring di unit layanan terbatas
Kriteria Nilai Abnormal Skor
Jumlah leukosit ≤ 5000/ul 1
≥ 25000/uL (saat lahir)
≥30000/uL ( 12-24 jam)
≥ 21.000/uL ( usia > 24 jam)

Jumlah PMN Tidak ada PMN matur 2


PMN matur 1
meningkat/menurun 1
PMN imatur meningkat
Ratio imatur/total meningkat 1
Ratio imatur/matur ≥ 0,3 1
Perubahan degenerasi PMN Granula toksik/sitoplasmik 1
vakuola
Hitung trombosit ≤ 150.000/ uL 1

Nilai normal : Total PMN = 1800-5400, PMN imatur 600, IT ratio 0,12, I:M ratio ≥
0,3
Interpretasi skor kriteria Hematologi untuk
diagnosis sepsis

• ≤ 2 : Tidak ada infeksi


• 3-4 :Ada kemungkinan infeksi
• ≥ 5 : Kecurigaan kuat infeksi
Penting dilakukan pada bayi dengan kecurigaan
infeksi

• Monitor tanda vital


• Gula darah
• Akses intravena
• Pemberian antibiotik
Terapi antibiotik

• BBL curiga infeksi  antibiotik tanpa menunggu


kultur darah
• Pilihan lini I  ampicillin dan gentamicin
• Terapi antibiotik diberikan 7-10 hari, namun bila
dalam 48-72 jam tidak didapatkan pertumbuhan
bakteri maka AB harus dihentikan selama klinis
bayi perbaikan
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai