Anda di halaman 1dari 13

Akselerasi Transformasi

ASN dalam
Mendukung Reformasi
Birokrasi Menuju
Indonesia Maju & D ISIPLIN
PEGAWAI NEGERI SIPI
L
PP 94 TAHUN 2021
Efek dari ASN yang Tidak Profesional

ASN tidak profesional

Kesejahteraan ASN
sulit ditingkatkan
Birokrasi menyulitkan

Pendapatan pajak
Sektor ekonomi
tidak optimal
terhambat
TANTANGAN ASN MENUJU VISI INDONESIA MAJU

Tantangan Dunia yang semakin VUCA dengan Triple Disruption:


 Technology (Revolusi Industri 4.0 menuju Era Society 5.0)
 Millennials
 Pandemic Covid-19
PP 94 TAHUN 2021
Kesanggupan PNS untuk menaati kewajiban dan
menghindari larangan yang ditentukan dalam peraturan
perundang-undangan

Pelanggaran Disiplin adalah setiap ucapan, tulisan, atau


DISIPLIN perbuatan PNS yang tidak menaati kewajiban dan/atau
PNS melanggar larangan ketentuan Disiplin PNS, baik yang
dilakukan di dalam maupun di luar jam kerja

UNDANG-UNDANG NOMOR 5 TAHUN 2014 (Pasal


86)
Untuk menjamin terpeliharanya tata tertib dalam kelancaran
pelaksanaan tugas, PNS wajib mematuhi disiplin PNS

Instansi Pemerintah wajib melaksanakan penegakan disiplin


terhadap PNS serta melaksanakan berbagai upaya peningkatan
disiplin

PNS yang melakukan pelanggaran disiplin dijatuhi hukuman


disiplin
PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 94 TAHUN 2021

Yang bertanggungjawab terhadap disiplin PNS adalah Atasan


Langsung masing-masing.

Setiap Atasan Langsung yang mengetahui/mendapat informasi


terhadap dugaan pelanggaran disiplin yang dilakukan oleh
bawahannya, maka wajib menindaklanjuti/melakukan
pemanggilan untuk diperiksa (Pasal 26 ayat(1))

Atasan langsung yang tidak melakukan pemanggilan dan


pemeriksaan terhadap PNS yang diduga melakukan
Pelanggaran Disiplin, dan/atau melaporkan hasil pemeriksaan
kepada Pejabat yang Berwenang Menghukum dijatuhi
Hukuman Disiplin
MATRIKS PERUBAHAN
PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 94 TAHUN 2021

Penambahan mengenai ketentuan


Masuk Kerja
Pendokumentasian Hukuman Dispilin
terintegrasi dengan Sistem Informasi
Aparatur Sipil Negara
PNS yang melanggar ketentuan
mengenai izin perkawinan dan
perceraian PNS dijatuhi jenis
Hukdis berat sesuai dengan Penambahan mengenai ketentuan
ketentuan dalam PP 94/2021 Kewajiban PNS

Tidak lagi mengatur ketentuan pidana


PERUBAHAN JENIS HUKUMAN DISIPLIN SEDANG DAN JENIS HUKUMAN
DISIPLIN BERAT

PP 94/2021
PP 53/2010 a. pemotongan tunjangan kinerja
a. penundaan KGB selama 1 tahun sebesar 25% selama 6 bulan
b.penundaan KP selama 1 tahun b. pemotongan tunjangan kinerja
c. Penurunan pangkat setingkat lebih sebesar 25% selama 9 bulan; atau
rendah selama 1 tahun c. pemotongan tunjangan kinerja
sebesar 25% selama 12 bulan
a. penurunan pangkat setingkat lebih
rendah selama 3 tahun d. penurunan jabatan setingkat lebih
b. pemindahan dalam rangka penurunan rendah selama 12 bulan
jabatan setingkat lebih rendah e. pembebasan dari jabatannya
c. pembebasan dari jabatan; menjadi
d. pemberhentian dengan hormat tidak jabatan pelaksana selama 12
atas permintaan sendiri sebagai bulan;
PNS; dan c. pemberhentian dengan hormat tidak
e. pemberhentian tidak dengan hormat atas permintaan sendiri sebagai
sebagai PNS PNS.
I’DIS (INTEGRATED DISCIPLINE)
 Suatu sistem monitoring disiplin secara nasional
yang terintegrasi dengan Sistem Informasi Aparatur
Sipil Negara (SIASN) BKN

 Sebagai suatu bentuk early warning system dalam


melakukan pengawasan dan pengendalian
manajemen ASN khususnya disiplin pegawai secara
nasional dan memudahkan pembina kepegawaian
masing-masing instansi pemerintah dalam
menetapkan dan menjatuhkan disiplin
hukuman sesuai prosedur yang berlaku
Dalam pelaksanaan pemberian hukuman
disiplin Pejabat Pembina Kepegawaian
maupun Pejabat yang berwenang
memberikan hukuman disiplin wajib
menggunakan aplikasi i-dis (integrated
discipline) , yang dapat diakses melalui
https://idis.bkn.go.id
Transformasi Manajemen ASN Menuju Birokrasi
yang BerAKHLAK

ASN Profesional :
 Berorientasi Pelayanan
 Akuntabel
 Kompeten
 Harmonis
 Loyal
 Adaptif
 Kolaboratif
23
ASN yang Profesional

ASN Profesional

Kesejahteraan ASN
bisa ditingkatkan
Birokrasi memudahkan

Pendapatan pajak
Sektor ekonomi
bisa optimal
tumbuh dengan cepat
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai