Anda di halaman 1dari 10

Morning

Report
Presentasi Kasus

Nama :Tn. I
Usia :36 tahun
Jenis Kelamin :Laki-laki
Alamat :Karangrejo Ngasem Kediri
Keluhan Utama : Gelisah

2
Anamnesis
Riwayat Penyakit Sekarang:
Keluarga mengatakan pasien gelisah, jalan-jalan tidak jelas, tidak
bisa tidur, tidak mau makan, kepala dibentur-benturkan ke dinding,
badan dipukuli sendiri, ditanya kenapa jawabnya banyak pikiran. Pasien
mengeluh pusing cekot-cekot. Keluhan pasien dirasakan 3 hari ini

Riwayat Penyakit Dahulu:-

Riwayat Sosial:
-Sering diajak keluar malam oleh teman-temannya
-Peminum alkohol dan pemakai narkoba jenis pil, sekarang sudah
berhenti, pertama kali mencoba kurang lebih 1 tahun yang lalu

Riwayat Penyakit Keluarga: Disangkal

Riwayat alergi: Disangkal:-


Keadaan Umum
• Gelisah

Kesadaran
• GCS 456

Vital Sign
• TD : 140/94 mmHg
• Nadi : 120 kali/menit
• RR : 20 kali/menit
• Suhu : 36,0 ̊ C
• SpO2 : 98%
Pemeriksaan Fisik

Kepala / Leher: a/i/c/d -/-/-/-

Thoraks: pulmo i: ves/ves; Rh: -/-


cor: s1 s2 tunggal; mur mur -/-; galop -/-
Abdomen
Hepar/Lien: Supel, NT -
Bising usus: Normal +
Ekstremitas: Akral hangat,
Crt < 2 detik




Clue & Cue Initial Diagnosis Planning Diagnosis Planning Therapy
Gelisah Gangguan Psikotik Akut + Darah Lengkap Inf RL 20 tpm
HT
Sudah terjadi 3 hari Gula Darah Inj. Ranitidin 2x1
Jalan kesana kemari tidak EKG Inj. Lodomer 1 ampul
jelas
Kepala dibentur-benturkan Inj Valisanbe 1 ampul im
ke tembok
Badan dipukuli sendiri, Bisoprolol 2,5 mg
Sakit kepala 1-0-0
Tidak bisa tidur Adjust dr. Rony, Sp. Kj
Tidak mau makan Olanzapin 2x5 mg
Riwayat Peminum alkohol Trihexyphenidyl 2 x 0,5
dan pengguna narkoba tab
Clobazam
0-0-1

Anda mungkin juga menyukai