Anda di halaman 1dari 17

AUDIT SIKLUS

OBLIGASI &
PT Aneka Tambang, Tbk
SAHAM
Anggota Kelompok 6

Tri Puji Kurniasari Laila Nur Auliani


20133100109 20133100128

Royan
Abdulloh
20133100134
Profil dan Struktur Perusahaan

PT Aneka Tambang Tbk atau biasa disingkat


menjadi Antam, adalah bagian dari MIND ID
yang terutama bergerak di bidang pertambangan.
perusahaan ini didirikan pada tahun 1968 yang
telah terdiversifikasi dan terintegrasi secara
vertikal yang membuatnya berorientasi ekspor.
PT Antam menjalin kemitraan dengan berbagai
perusahaan diseluruh dunia.
Visi dan Misi Perusahaan

Visi Perusahaan

“Menjadi korporasi global terkemuka melalui


diversifikasi dan integrasi usaha berbasis
Sumber Daya Alam.”

Misi Perusahaan

• Menghasilkan produk-produk berkualitas dengan


memaksimalkan nilai tambah melalui praktik-
praktik industri terbaik dan operasional yang
unggul.
• Mengoptimalkan sumber daya dengan
mengutamakan keberlanjutan, keselamatan kerja
dan kelestarian lingkungan.
• Memaksimalkan nilai-nilai perusahaan bagi
pemegang saham dan pemangku kepentingan.
• Meningkatkan kompetensi dan kesejahteraan
karyawan serta kemandirian ekonomi masyarakat
di sekitar wilayah operasi.
Bidang Usaha

PT Antam melakukan usaha dalam bidang pertambangan berbagai


jenis bahan galian,serta menjalankan usaha di bidang industri,
perdagangan, pengangkutan, dan jasa yang berkaitan dengan
pertambangan berbagai jenis bahan galian tersebut.
Komoditas utama atau Produk ANTAM adalah bijih nikel kadar
tinggi atau saprolit, bijih nikel kadar rendah atau limonit,
feronikel, emas, perak dan bauksit. Jasa utama ANTAM adalah
pengolahan dan pemurnian logam mulia serta jasa geologi.
Produk PT Aneka Tambang Tbk

Text Here
Kecurangan dan penyelesaian
Berdasarkan laporan tahunan yang disediakan oleh PT. ANTAM tahun 2019, bisa
disimpulkan bahwa tidak terdapat kecurangan dalam siklus investasi dan siklus
obligasi yang terjadi pada perusahaan tersebut. Dimana hal ini dibuktikan dengan
adanya jumlah shareholder yang dimiliki oleh PT. ANTAM dalam kurun waktu tiga
tahun terakhir yang digambarkan pada gambar dibawah ini:

Gambar Pertumbuhan Jumlah Pemegang Saham PT.


ANTM Tahun 2019
Kecurangan dan penyelesaian
Di tahun 2019 PT. ANTAM juga mengalami prestasi yang cukup baik pada jumlah obligasi.
Dimana tercatat pada laporan keuangan bahwa ANTAM mengumumkan kenaikan peringkat
Korporasi dan Obligasi Berkelanjutan I ANTAM Tahun 2011 yang dilakukan oleh PT Pemeringkat
Efek Indonesia (PEFINDO) dari rating “idA-/outlook stabil” menjadi rating “idA/outlook stabil”
untuk periode rating 10 September 2019 sampai dengan 1 September 2020.

Pencapaian-pencapaian yang didapatkan oleh PT. ANTAM pada tahun 2019 mengenai
saham dan Obligasi tentunya memperkuat bahwa tidak adanya indikasi kecurangan
yang dilakukan oleh perusahaan dalam mencatat jumlah saham dan obligasi yang
dimiliki.
Audit Risk (Penilaian Resiko)
Audit Risk AR = IR x CR x DR
Mengidentifikasi Inherent Risk (Resiko Bawaan)
• Penurunan laba bersih yang sangat signifikan yang berbanding terbalik dengan adanya
peningkatan penjualan yang diterima oleh PT. ANTAM.
• Naik turunnya harga saham di Bursa Efek Indonesia
• Tren saham yang berubah ubah
• Adanya perubahan tingkat suku bunga yang mempengaruhi minat dalam pembelian obligasi
• Peningkatan nilai saham yang tidak dibarengi oleh
• peningkatan pendapatan investasi

Mengidentifikasi Detection Risk (Resiko Deteksi)


• Auditor gagal mendeteksi salah saji dalam laporan keuangan
perusahaan terutama pada bagian saham dan obligasi
• Auditor melakukan kesalahan dalam penerapan/pengaplikasian pengujian
analitis atau auditor memilih prosedur audit yang tidak sesuai
• Auditor tidak menyimpulkan hasil audit dengan benar
Mengidentifikasi Control Risk (Resiko Pengendalian)
• Perusahaan hanya mengandalkan pihak-pihak yang terkait dalam mengatur transaksi yang
berhubungan dengan saham dan obligasi yang dimiliki oleh PT. ANTAM
• Adanya kompleksitas yang tinggi tentang pengendalian untuk meminimalisir adanya manipulasi
saham
• Tidak adanya kerjasama yang dilakukan oleh pihak ketiga dalam mengontrol lalu lintas saham
dan obligasi yang dimiliki oleh perusahaan
• Peraturan yang digunakan dalam oblgasi dinilai memiliki kekuatan hukum yang lemah sehingga
mudah untuk dimanipulasi
• Tidak adanya pengambilan keputusan yang melibatkan para pemilik saham minoritas
• Adanya kemungkinan kesalahan input transaksi saham dan obligasi khusus yang dikarenakan
kurangnya pengendalian yang dilakukan oleh pihak manajemen
• Rendahnya pembagian deviden yang dikeluarkan oleh PT. ANTAM yang tidak selaras dengan
peningkatan jumlah nilai saham yang dimiliki
• Pengelolaan saham dan obligasi yang dilakukan tidak disajikan dengan menyeluruh
Analisis Rasio Keuangan

1.Rasio Solvabilitas
a. DER (Debt to Equity Ratio)

Tahun Ekuitas Pemegang Total Pasiva DER


Saham
2018 2,403,076,473 32,195,350,845 74,52%
2019 2,403,076,473 30,194,907,730 66,52%

Berdasarkan perhitungan yang sudah dilakukan, terjadi


penurunan DER yang dimiliki oleh PT. ANTAM. Dimana penurunan
tersebut sebesar 8% dari 74,52% ditahun 2018 menjadi 66,52%
di tahun 2019. Nilai ini menunjukkan adanya peningkatan
proporsi ekuitas saham yang dimiliki di PT ANTAM.
Analisis Rasio Keuangan

2. Rasio Profitabilitas
a. ROE (Return on Equity)

Tahun ROE
2018 9,19%
2019 1,02%

Berdasarkan hasil yang sudah didapatkan dan yang sudah tertera


pada Annual Report PT. ANTAM 2019, terjadi penurunan yang
cukup signifikan pada ROE yang dimiliki oleh PT. ANTAM.
Dimana penurunan mencapai 8%, hal ini menunjukkan aktivitas
investasi dan obligasi yang tidak begitu baik pada tahun 2019.
Analisis Rasio Keuangan

DPR (Dividend Payout Ratio)


Tahun Dividen Laba Bersih DPR

2018 306.048.761 1,636,002,591 35%

2019 - 193,852,031 -

EPS (Earning Per Share)


Tahun Laba Bersih Saham yang beredar EPS

2018 1,636,002,591 24.030.765 68,08

2019 193,852,031 24.030.765 8,07


Kesimpulan analisis rasio
Dari perhitungan rasio yang digunakan untuk menganalisis laporan keuangan, dicurigasi
adanya kecurangan dalam manipulasi laba bersih. Dimana penurunan laba bersih yang
semakin rendah namun tidak ditandai dengan menurunnya penjualan, laba kotor, ataupun
penurunan investasi dan penerbitan obligasi yang dihasilkan oleh PT ANTAM. Hal tersebut
tentunya perlu diperlukan pemeriksaan secara lanjut dari fisik pengeluaran yang dibutuhkan
dalam pembiayaan operasional perusahaan
ASERSI MANAJEMENN

Keberadaan dan Keterjadian


Membukukan saham dan obligasi yang jelas sesuai dengan peraturan yang sudah ditentukan
Mencatat pembayaran dividen dengan teratur
Konfirmasi saham yang beredar dengan registrar dan agen transfer
Memeriksa kontrak obligasi
Memeriksa jatuh tempo obligsai

Kelengkapan
Melakukan vouching dan treacing transaksi harian yang terjadi dalam Bursa Efek Indonesia
Memberikan penjelasan tambahan yang bisa mempermudah analisis dan audit yang dilakukan
Menghitung ulang pembayaran deviden dan bunga obligasi
Menyajikan informasi-informasi yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat dalam hal saham dan obligasi

Hak dan Kewajiban


Melakukan tracing dan vouching terhadap akun laba ditahan dan modal yang disetor
Menetapkan hak prerfensi atau hak lainnya dari pemegang saham dan setiap pembatasan pembagian
deviden telah diakui oleh PT. ANTAM
Memeriksa dan menghitung ulang amortisasi
Memastikan kelayakan ayat jurnal untuk mencatat pengumuman deviden
ASERSI MANAJEMENN

Penilaian dan Alokasi


Menetapkan jumlah saham yang beredar pada tanggal pencatatan dan memverifikasi jumlah
pengumuman deviden
Review otorisasi dan persyaratan penerbitan saham mencangkuo semua terbitan saham, reakuisisi
saham, dan pengumuman dividen harus di otorisasi oleh dewan direksi.
Melakukan perhitungan ulang terkait EPS

Penyajian dan Pengungkapan


Memeriksa sertifikat saham yang di tahan sebagai treasury stock
Memeriksa bukti sertifikat saham
Memeriksa reklafikasi utang obligsi yang jatuh tempo kurang dari 1 tahun
Terima Kasih
Any Questions?

Anda mungkin juga menyukai