Anda di halaman 1dari 14

PUIL DAN

PENTING
NYA K3
DALAM INSTALASI
LISTRIK
KELOMPOK 3

1.Iman Takdir Nadiroha (2311091013)


2.M.Adib Assidiqi (2311091020)
3.Ahmad Yusra (2311092003)
4.M. Farhan Yusuf (2311092016)
5.Salman Alfikri (2311092033)
6.Muhammad Rivaldi (2311093015)
7.Nadira Silviana (2311093020)
Apa itu
PUIL?
(Persyaratan Umum Instalasi
Listrik)
Dokumen SNI yang digunakan sebagai
standar acuan dalam pemasangan
instalasi tenaga listrik tegangan rendah
untuk rumah tangga, gedung
perkantoran,gedung publik dan
bangunan lainnya.
Sejarah
singkat Peraturan Umum Instalasi Listrik disingkat PUIL
1964, yang merupakan penerbitan pertama dan
PUIL 1977 dan PUIL 1987 adalah penerbitan PUIL
yang kedua dan ketiga yang merupakan hasil
penyempurnaan atau revisi dari PUIL
sebelumnya, maka PUIL 2000 ini merupakan
terbitan ke 4.
PUIL sudah di revisi lagi menjadi PUIL 2011 dan
dilakukan amandemen sebanyak 6 kali oleh
Panitia Tenis Instalasi dan Keandalan
Ketenagalistrikan (PTIK).
Tujuan
Peraturan umum
Instalasi Listrik di
Indonesia
• Melindungi manusia
dari kejutan listrik

4.Menjaga ketenagaan listrik

3. Menjaga gedung
2. Keamanan instalasi
dan isinya dari
dan peralatan
bahaya kebakaran
listrik.
Bagian-bagian
PUIL
1.Pendahuluan
2.Persyaratan Dasar
3. Tentang proteksi Untuk
Keselamatan
4.Tentang Perancangan Instalasi
Listrik
5. Tentang perlengkapan listrik
Bagian-bagian
PUIL
6. Perlengkapan Hubung Bagi dan
Kendali (PHB)
7. Tentang penghantar dan
Pemasangannya
8. Tentang Ketentuan Untuk
Berbagai Ruang Dan Instalasi
Khusus.
9. Meliputi Pengusahaan
Instalasi Listrik.
Pengertian K 3
Keselamatan dan kesehatan kerja
(K3) adalah upaya perlindungan
yang ditujukan agar tenaga kerja
dan orang lainnya di tempat
kerja/perusahaan selalu dalam
keadaan selamat dan sehat, serta
agar setiap sumber produksi
dapat digunakan secara aman
dan efisien
Langkah K3
1.Jangan
panik
Saat terjadi
kecelakaan 4.Jangan pindahkan
korban secara terburu-
buru
3.Perhatikan
pernafasan,denyut
jantung,pendarahan dan
2.Jauhkan korban
tanda shock
dari kecelakaan
berikutnya
5.Segera rujuk ke
pusat pengobatan
terdekat
PERALATAN K3
BA JU SEFETY BODY HERNESSSARUNG TANGAN
HELEM SEFETY SEFETY

KACAMATA
SEPATU SEFETY GAS DETECTOR
SEFETY
KESIMPULAN
1.PUIL adalah dasar penting untuk menerapkan praktik K3 yang
efektif di Indonesia.
2. Kesadaran dan pemahaman yang baik tentang K3 dapat
mengurangi risiko kecelakaan dan cedera di tempat kerja.
3. PUI membantu menciptakan budaya keselamatan di lingkungan
kerja.
4. Pentingnya kerjasama antara sektor publik dan swasta dalam
upaya meningkatkan K3.
5. Regulasi yang ketat dan pemahaman PUIL berperan dalam
melindungi pekerja dan menciptakan tempat kerja yang lebih
aman.
6. Kesimpulan utama adalah bahwa PUIL dan K3 harus
diintegrasikan dalam setiap aspek kehidupan kerja di Indonesia
untuk meningkatkan keselamatan dan kesejahteraan pekerja.
Thank
You
Do You Have Any
Question For Me?

Anda mungkin juga menyukai