Anda di halaman 1dari 20

Model dan Organisasi

Kurikulum
Ketua : Sugiyana 18210620433
Anggota : Ima Rahmawati 18210620359
Elfa Fuji Fadilah 18210620340
Rian Rohaeni 18210620404
Pengertian Model Kurikulum

Menurut Mahardika, Aldi (2020) menyatakan alam arti umum, model


kurikulum adalah sebagai hasil dari suatu pemikiran yang mendalam tentang
hakikat Pendidikan dan pembelajaran. Smith dan Ragan (Mahardika, Aldi, 2020)
merinci pengertian tersebut bahwa desain kurikulum merupakan proses
sistematik dan reflektif dalam menerjemahkan prinsip belajar mengajar ke dalam
suatu rancangan pembelajaran yang mencakup materi instruksional, kegiatan
belajar, sumber-sumber belajar dan sistem evaluasi.
Macam Model
Kurikulum
menurut Sukmadinata dalam Murniasih (2011)
model kurikulum terbagi menjadi 4 macam, yaitu:
1. model kurikulum subjek Akademis,
2. Humanistik,
3. Rekonstruksi Sosial dan
4. teknologis.
Adapun model pengembangan dalam kurikulum
terbagi menjadi beberapa model sebagai berikut:

Sanjaya, Wina (2011: 82-97 )


1 Model Tyle
Model pengembangan kurikulum Tyle ini lebih bersifat
bagaimana merancang kurikulum sesuai dengan tujuan dan misi
Jum’at, 16
April 2021

suatu institusi Pendidikan. Menurut Tyles ada 4 hal yang dianggap


fundamental untuk mengembangkan kurikulum, diantaranya :

Evaluasi Menentukan Tujuan

Mengorganisasi
Pengalaman Menentukan Pengalaman Belajar
Belajar
2 Model Taba
Model taba menitik beratkan kepada bagaimana mengemabngkan kepada
bagaimana mengembangkan kurikulum sebagai suatu peroses perbaikan dan
penyempurnaan.
5

5
4

4
3

2 2

1
1
3 Model
Oliva
Bersifat simple, komprehensif
dan sistematik
Implementasi
Rumusan Desain
Tujuan Perenca-
Umum Rumusan
Rumusan naan
Tujuan
Filsafat Khusus Evaluasi
Model
4 Beauchamp

Menerapkan Menetapkan Menetapkan Implementasi


Melaksanakan
wilayah atau orang-orang prosedur kurikulum
evaluasi
rebcana yang yang terlibat yang akan
kurikulum
akan melakukan dalam proses ditempuh
perubahan suatu pengembangan
kurikulum kurikulum
5 Model Wheeler
menentukan
Pengalaman belajar
mengorganisasika
n pengalaman dan
bahan ajar

tujuan umum dan menentukan Evaluasi


khusus isi/materi
6 Model Nicholes
Analisis
Situasi

Evaluasi menentukan
tujuannkhusus

menentukan & menentukan &


mengorganisasik mengorganisasikan
an isi isi pembelajaran
pembelajaran
Model Dinamic
7 Skillbeck
Skillbeck menjelaskan model ini diperuntukkan untuk setiap
guru yang ingin mengembangkan kurikulum yang sesuai
dengan kebutuhan sekolah. Menurut Skillbeck mengemukakan
ada 5 Langkah pengembangan kurikulum, yaitu :

Menyus Monitoring,
Menga feedback,
un
naliss penilaian
Progra
Situasi m &rekonstru
ksi

imterpret
memformula asi dan
sikan tujuan implemen
tasi
Organisasi
Kurikulum
Pengertian Organisasi
Kurikulum
Organisasi kurikulum merupakan pola atau bahan desain kurikulum
yang tujuannya untuk mempermudah siswa dalam mempelajari
bahan pelajaran serta mempermudah siswa dalam
mempelajaribahan pelajaran serta mempermudah siswa dalam
melakukankegiatan belajara, sehingga tujuan pembelajaran
dapat dicapai secara efektif. Tujuan Pendidikan yang
dirumuskan dapat mempengaruhi pola atau desain kurikulum,
karena tujuan tersebut dapat menentukan pola atau kerangka
untuk memilih, merencanakan dan melaksanakan segala
pengalaman dan kegiatan belajar di sekolah (Kurniawan,
2011:19)
Bentuk-Bentuk
Struktur Organisasi
Kurikulum
Dalam Hamalik Oemar (2019: 27-29) menyatakan bahwa organisasi kurikulum
terdiri dari beberapa bentuk, yang masing-masing memiliki ciri-cirinya tersendiri:

1) Mata Pelajaran Terpisah-pisah


(Isolated Subejective)

2) Mata ajaran-mata ajaran berkorelasi


(Correlated)
Lanjutan 1
3) Bidang Studi (Broadfield)

4) Program yang berpusat pada anak


( Childecentered Program)
Lanjutan 2

5) Core Program

6) Eclectic Program
Simpulan
Model kurikulum merupakan hasil dari pemikiran yang mendalam
tentang hakikat Pendidikan dan pembelajaran. Ada empat model kurikulum
yang banyak diacu dalam pengembangan kurikulum menurut Sukmadinata
dalam Murniasih (2011), yaitu model kurikulum subjek Akademis,
Humanistik, Rekonstruksi Sosial dan teknologis. Adapun model
pengembangan dalam kurikulum menurut Sanjaya, Wina (2011: )terbagi
menjadi beberapa model, yaitu model Tyler, model Taba, model Oliva,
model Beauchamp, model Nicholis dan mode Dinamic Skillbeck.
Organisasi kurikulum merupakan pola atau bahan desain kurikulum
yang tujuannya untuk mempermudah siswa dalam mempelajari bahan
pelajaran serta mempermudah siswa dalam mempelajaribahan pelajaran
serta mempermudah siswa dalam melakukankegiatan belajara, sehingga
tujuan pembelajaran dapat dicapai secara efektif. Dalam Hamalik Oemar
(2019: 27-29) menyatakan bahwa organisasi kurikulum terdiri dari beberapa
bentuk yaitu Mata Pelajaran Terpisah-pisah (Isolated Subejective), Mata
ajaran-mata ajaran berkorelasi (Correlated), Bidang Studi (Broadfield),
Program yang berpusat pada anak ( Childecentered Program), Core
Program dan eclectic program.
DAFTAR
PUSTAKA
Hamalik, Oemar. 2019. KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN (7). Jakarta: Bumi Aksara

Kurniawan, Deni. 2011. Model dan Organisasi Kurikulum. Jurnal Pendidikan Luar Biasa, 1 (1):19-20.

Mahadika, Aldi. 2020. Model dan Organisasi Kurikulum. Tersedia:


https://menuaiinfo.blogspot.com/2020/06/makalah-model-dan-organisasi-kurikulum.html?m=1 [28
Maret 2021]

Murniasih. 2011. Model Konsep Kurikulum. Tersedia:


https://murniasihmu.wordpress.com/2011/12/31/model-konsep-kurikulum/

Sanjaya, Wina. 2011. KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN Kurikulum Dan Praktik Pengembangan
Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) (4). Jakarta: PRENADA MEDIA GROUP
Terimakasih!!

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon
, and infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai