Anda di halaman 1dari 6

PEKERJAAN SOSIAL

INDUSTRI
Sejarah pekerja sosial industri
Pekerjaan sosial terlahir dalam konteks pertumbuhan masyarakat
industri.Pekerjaan sosial industri pertama kali muncul tahun 1800-an. Para
pekerjasosial mulai terlibat di berbagai perusahaan Inggris, Jerman, dan Amerik
aSerikat sekitar tahun 1890, sedangkan di Perancis tahun 1920. Pada masa
itu, beberapa perusahaan di sana menyewa apa yang disebut ” sekretariskesejaht
eraan”,”pekerja kesejahteraan industri” , atau ”sekretaris sosial”. DiJerman,
pekerja sosial atau sosiater industri ini dikenal dengan namaarbeiter sozial ,
sedangkan di Perancis dinamakan consul de familie atau conseillers
dutravail (Suharto, 2006ab)
Definisi pekerja sosial industri
Pekerjaan sosial industri adalah lapangan praktik pekerja sosial yang secara khusus menangani
kebutuhan-kebutuhan kemanusiaan dan sosial di dunia kerja melalui berbagai intervensi dan
penerapan metode pertolongan yang bertujuan untuk memelihara keseimbangan antara individu
dan lingkungan kerja dalam konteks ini. Konsep pekerjaan sosial industri bukan hanya berbicara
tentang konsep tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) maupun masyarakat (community
development) saja. Pekerjaan sosial industri mencangkup pelayanan sosial yang bersifat internal
dan eksternal, pekerjaan sosial industri melibatkan program-program bantuan bagi pegawai,
seperti pelayanan konseling terapi kelompok, dan pengembangan sumber daya manusia.
Pelayanan pekerja sosial industri
Bentuk pelayanan dari pekerja sosial industry di perusahaan tidak hanya mencakup
bagian internal perusahaan saja tapi juga mencakup bagian eksternal dari perusahaan,
karena di masa sekarang tidak dapat dipungkiri bahwa kesuksesan lingkungan dari
suatu perusahaan sama dengan kesuksesan komersil.
◦ Pelayanan Sosial Internal:Terapi Individu, Terapi Kelompok, Pengembangan
Sumberdaya Manusia
◦ Pelayanan Sosial Eksternal:Sosialisasasi Tanggungjawab Sosial Perusahaan,
Pengembangan Masyarakat, Pengembangan Kebijakan Sosial.
Fungsi pekerja sosial industri
Para pekerja social industri dapat membantu dunia industri untuk
mengidentifikasi dan mengatasi berbagai biaya sosial (social costs) yang
ditimbulkan oleh perusahaan
Terimah kasih
Nama:
◦ ANUGRAH APRILIA FEBRIANTI
◦ NUR MUKMININ

Anda mungkin juga menyukai