Anda di halaman 1dari 16

PRAKTIKUM ANFISMAN

FISIOLOGI RENAL

NAMA MAHASISWA: RINI OKTAVIA


DEWINTA SARI
NRP: 2443022050
GOLONGAN/KELOMPOK: W
Praktikum Anatomi dan Fisiologi Manusia 2020
TUJUAN PRAKTIKUM
TOPIK FISIOLOGI RENAL
Buku Petunjuk AnFisMan, 2020

1. Memahami efek dari radius arteriol terhadap filtrasi glomerolus,


2. Memahami efek peningkatan tekanan terhadap filtrasi
glomerolus,
3. Memahami respons ginjal terhadap perubahan tekanan darah,
4. Memahami efek pemberian berbagai hormone terhadap fungsi
ginjal.
PUSTAKA ACUAN
TOPIK SISTEM ENDOKRIN
Buku Petunjuk AnFisMan, 2020

Buku Human Anatomy and Physiologi


(Halaman 616)
JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Sebelum memulai praktikum, carilah definisi dari istilah di bawah ini mengenai
FISIOLOGI RENAL

No Istilah Definisi
1 Filtrasi Glomerolus kecepatan filtrasi volume plasma melalui ginjal per unit waktu per luas
permukaan tubuh
2 Nefron Bertugas menyaring darah,kemudian mengambil nutrisinya dan
membuang zat sisa hasil metabolisme
3 Tubular Reabsorption Mentransfer larutan dari lumen tubulus ginjal untuk sel epitel tabung
4 Tubular secretion proses yang merupakan kebalikan dari reabsorpsi tubulus
JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Sebelum memulai praktikum, carilah definisi dari istilah di bawah ini mengenai
FISIOLOGI RENAL

No Istilah Definisi
1 Tekanan hidrostatik Tekanan dari zat cair ke semua arah pada suatu benda
2 Tekanan osmotik tekanan hidrostatik yang terbentuk dalam larutan yang lebih pekat saat
osmosis terjadi
3 Filtrat campuran larutan yang turun saat penyaringan pada tabung reaksi
JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

1. Unit fungsional terkecil dari ginjal disebut dengan


nefron
2. Unit fungsional tersebut dibentuk oleh dua bagian
yaitu kortikal dan juksta medularis
3. Cari dan tempelkan unit fungsional terkecil
tersebut di samping!
4. Renal corpuscle terbentuk dari 2 struktur, yaitu
glomerulus dan kapsul bowman
JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Sebelum memulai Activity 1, silahkan jawab pertanyaan dibawah ini:


1. Sebutkan bagian-bagian dari renal corpuscle dan renal tubules! – renal
corpules : gromerulus ,kapsul bowman – renal tubules : tubulus kontortus proksimal,lingkaran
henle,distal convolunted tubule
2. Faktor apa saja yang menentukan tekanan hidrostatik dalam arteriol?
Filtrasi gromerulus
3. Apa efek perubahan radius arteriol aferen terhadap filtrasi glomerulus?
Semakin kecil radius arteriol aferen maka filtrasi glomerulus juga semakin
menurun/kecil
4. Apa efek perubahan radius arteriol eferen terhadap filtrasi glomerulus?
Semakin kecil radius arteriol eferen maka filtrasi glomerulus juga semakin
meningkat/besar
JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Silahkan mulai Activity 1 dan tempelkan hasil praktikum Anda


JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Mari membahas hasil dari Activity 1


1. Apa itu yang disebut dengan Glomerolus Filtration Rate? Indeks fungsi
ginjal
2. Berapa nilai normal dari Glomerolus Filtration Rate pada manusia? 80-
140ml/menit ,sehingga dalam 24 jam dihasilkan filtrat sebanyak 180 liter
oleh glomerulus
3. Apa efek perangsangan sistem saraf simpatis terhadap GFR? Mengapa
demikian? Tidak ada,karena hanya bereaksi Ketika sedang mengalami
dehidrasi nilai GFR dapat berkurang dibawah normal
JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Sebelum memulai Activity 2, silahkan jawab pertanyaan dibawah ini:

1. Apa efek peningkatan tekanan hidrostatik terhadap GFR? Nilai GFR dapat
berkurang dibawah normal
2. Apa yang dimaksud dengan Starling Force? Gradien tekanan hidrostatik
dan osmotic
3. Apa itu Kapsula Bowman? Struktur kantung yang terletak pada permulaan
dari komponen tubulus dari sebuah nefron pada
JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Silahkan mulai Activity 2 dan tempelkan hasil praktikum Anda


JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Silahkan mulai Activity 3 dan tempelkan hasil praktikum Anda


JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Sebelum memulai Activity 4, silahkan jawab pertanyaan dibawah ini:

1. Hormon Antidiuretik (Antidiuretic Hormone, ADH) disekresikan oleh


kelenjar hipotalamus
2. ADH dapat berfungsi untuk memengaruhi penyerapan air di bagian
tubulus distal
3. Reabsorbsi ion dan cairan dari nefron akan masuk ke dalam kapiler darah
di dalam ginjal
JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Silahkan mulai Activity 4 dan tempelkan hasil praktikum Anda


JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Sebelum memulai Activity 6, silahkan jawab pertanyaan dibawah ini:

1. Apa fungsi dari hormone renin? Untuk membentuk angiotensin I, yang


kemudian dikonversi oleh enzim kedua menjadi angiotensin II
2. Sel apakah yang mensekresikan hormone renin? Juxtagromorulus
3. Apa fungsi dari hormone angiotensin II? Merangsang tubula proksimal
nefron untuk menyerap Kembali NaCl dan air
4. Sel apa yang memproduksi angiotensinogen? Tubulus distal
5. Enzim apa yang bisa mengkatalis perubahan Angiotensin I menjadi
Angiotensin II? Angiotensin converting enzyme (ACE)
6. Apa fungsi dari Aldosteron? Mengatur volume cairan ekstaseluler
JAWAB PERTANYAAN DI BAWAH &
Upload di Bella
Marieb & Hoehn, 2017; Soeliono, 2017; PhysioEx Software

Silahkan mulai Activity 6 dan tempelkan hasil praktikum Anda

Anda mungkin juga menyukai