Anda di halaman 1dari 13

A.

Pendahuluan

Para ahli berpendapat, bahwa agama Hindu berkembang ke Indonesia melalui kaum Brahmana, kaum Ksatriya, dan kaum pedagang. Sebelum pengaruh Hindu masuk dan diterima oleh bangsa Indonesia, berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan oleh J. Brandes menyatakan bahwa bangsa Indonesia telah mengenal bermacam-macam unsur kebudayaan asli. Kebudayaan-kebudayaan asli tersebut meliputi sistem berlayar, sistem perbintangan, sistem mata uang, sistem gerabah, sistem membatik, seni wayang, sistem berburu, pola menetap, sistem bertani, dan sistem religi. Bangsa Indonesia telah mengenal dan menganut sistem kepercayaan terhadap roh nenek moyangnya. Pemujaan terhadap roh nenek moyang menggunakan arca perwujudan. rca perwujudan tersebut diletakkan pada tanah atau tempat yang lebih tinggi dan dalam bentuk punden berundak-undak. !engan cara seperti itulah pemujaan terhadap roh leluhur dikalukan. Budaya-budaya tersebut dengan mudah berakulturasi dan diterima oleh masyarakat pada "amannya sehingga dapat berkembang dengan pesat, apalagi dijiwai oleh agama Hindu. jaran agama Hindu umumnya dibawa oleh kaum Brahmana bersama kaum pedagang. Kemiripan budaya India dengan budaya #usantara menyebabkan agama Hindu dapat berkembang dengan pesat pada kerajaan-kerajaan di #usantara dan diterima secara terbuka sehingga menjadi agama Hindu yang berkarakter bangsa Indonesia.

B.

Teori masuknya agama hindu di

indonesia
J. C. Vanleur berpendapat bahwa agama Hindu masuk ke Indonesia dibawa oleh kaum Brahmana karena hanya kaum Brahmana yang berhak mempelajari dan mengerti isi kitab suci Veda. Kedatangan kaum Brahmana tersebut diduga karena undangan penguasa atau kepala suku di Indonesia atau sengaja datang untuk menyebarkan agama Hindu ke Indonesia. 1. Krom (ahli Belanda), dengan teori waisya Dalam bukunya yang berjudul Hindu Javanesche Geschiedenis, menyebutkan bahwa masuknya pengaruh Hindu ke Indonesia melalui penyusupan dengan jalan damai yang dilakukan oleh golongan pedagang !aisya" India. 2. Mookerjee (ahli ndia tahun 1!12) #enyatakan bahwa masuknya pengaruh Hindu dari India ke Indonesia dibawa oleh para pedagang India dengan armada yang besar. $etelah sampai di %ulau &awa Indonesia"' mereka mendirikan koloni dan membangun kota( kota sebagai tempat untuk memajukan usahanya. Dari tempat inilah mereka sering mengadakan hubungan dengan India. Kontak yang berlangsung sangat lama ini maka terjadi penyebaran agama Hindu di Indonesia. ". Moens dan Bos#h (ahli Belanda) #enyatakan bahwa peranan kaum Ksatriya sangat besar pengaruhnya terhadap penyebaran agama Hindu dari India ke Indonesia. Data peninggalan sejarah disebutkan )si *gastya yang menyebarkan agama Hindu dari India ke Indonesia. Data ini ditemukan pada beberapa prasasti di &awa dan lontar(lontar di Bali' yang menyatakan bahwa )si *gastya menyebarkan agama Hindu dari India ke Indonesia melalui. $ungai +angga' ,amuna' India $elatan' dan India belakang. -leh karena begitu besar jasa )si *gastya dalam penyebaran agama Hindu' namanya disucikan dalam prasasti(prasasti seperti berikut. $rasasti %inoyo (Jawa &imur) %rasasti ini bertahun .aka /01. %rasasti ini berisi tentang seorang patih raja yang bernama +ajah #ada membuat pura suci untuk )si *gastya' dengan maksud memohon kekuatan suci dari Beliau.

$rasasti $orong (Jawa &engah) %rasasti yang bertahun .aka 213' juga menyebutkan keagungan dan kemuliaan )si *gastya. #engingat kemuliaan )si *gastya maka banyak 0 istilah yang diberikan kepada Beliau' di antaranya adalah *gastya ,atra' artinya perjalanan suci )si *gastya yang tidak mengenal kembali dalam pengabdiannya untuk Dharma. %ita $egara' artinya bapak dari lautan karena mengarungi lautan(lautan luas demi untuk Dharma. #asuknya agama Hindu ke Indonesia terjadi pada awal tahun #asehi. Hal ini dapat diketahui dengan adanya bukti tertulis atau benda(benda purbakala pada abad ke(4 #asehi dengan diketemukannya tujuh buah ,upa peninggalan Kerajaan Kutai di Kalimantan 5imur. Dari tujuh buah ,upa itu didapatkan keterangan mengenai kehidupan keagamaan pada waktu itu yang menyatakan bahwa ,upa itu didirikan untuk memperingati dan melaksanakan yadnya oleh #ulawarman6. Keterangan yang lain menyebutkan bahwa )aja #ulawarman melakukan yadnya pada Vaprakeswara6. #asuknya agama Hindu ke Indonesia' menimbulkan pembaharuan yang besar' misalnya berakhirnya 7aman prasejarah Indonesia' perubahan dari kepercayaan kuno ke dalam kehidupan beragama yang memuja 5uhan ,ang #aha 8sa dengan kitab suci Veda' dan juga munculnya kerajaan yang mengatur kehidupan suatu wilayah. Di samping di Kutai Kalimantan 5imur"' agama Hindu juga berkembang di &awa Barat. Dari prasasti(prasasti itu didapatkan keterangan yang menyebutkan bahwa )aja %urnawarman adalah )aja 5arumanegara beragama Hindu. $eta Jalur $erdagangan 'aut (sia &enggara Indonesia sebagai negara kepulauan letaknya sangat strategis' yaitu terletak di antara dua benua *sia dan *ustralia" dan dua samudra Hindia dan %asi9ik" yang merupakan daerah persimpangan lalu lintas perdagangan dunia. :ntuk lebih jelasnya' amatilah gambar peta jaringan perdagangan laut *sia 5enggara berikut ini.

C.

Kerajaan-kerajaan hindu di indonesia


?

dan peninggalannya
1. Kerajaan kutai Kerajaan Kutai adalah kerajaan Hindu yang tertua di Indonesia dan diperkirakan sudah ada sejak abad keempat #asehi. Hal ini dibuktikan dengan adanya prasasti dalam bentuk ,upa. %rasasti ini menggunakan huru9 %allawa berbahasa $anskrta. Dilihat dari jenis dan bentuk huru9nya' diperkirakan huru9 %allawa ini berasal dari abad keempat #asehi. $alah satu ,upa menyebutkan bahwa raja yang memerintah adalah )aja #ulawarman' anak dari raja *swawarman' cucu Kudungga. Kepercayaan yang dianut adalah agama Hindu $i;a". 2. Kerajaan &arumanegara Kerajaan 5arumanegara diperkirakan berdiri tahun 4<<(3<< #asehi' setelah Kerajaan Kutai. )ajanya adalah %urnawarman. *da tujuh buah prasasti yang ditemukan' yaitu sebagai berikut= %rasasti .iaruteun' %rasasti Kebon Kopi' %rasasti %asir *wi' %rasasti &ambu' %rasasti #uara .ianten' %rasasti 5ugu' dan %rasasti >ebak.

". Kerajaan $ajajaran $etelah runtuhnya Kerajaan 5arumanegara' keadaan &awa Barat sepertinya terlihat ;akum tidak adanya kegiatan politik". Dengan ditemukannya sebuah candi di Desa .angkuang dekat >eles yang keberadaannya samar(samar' mengingat kurangnya data untuk mengungkapnya. %ara ahli berpendapat bahwa selain Kerajaan 5arumanegara terdapat juga sebuah kerajaan yang bernama Kerajaan %ajajaran. @amun tidak dapat dipastikan lokasi kerajaan tersebut. $umber(sumber 4 sejarah dari Kerajaan %ajajaran yang dapat diketahui melalui prasasti' tulisan( tulisan' dan kitab(kitab cerita sebagai berikut. %rasasti )akyan &uru %angambat A0? #" ditemukan di daerah Bogor menggunakan bahasa &awa Kuno yang isinya pengembalian kekuasaan )aja %ajajaran. %rasasti Horen yang menyebutkan bahwa penduduk dari Kampung Horen sering merasa tidak aman karena adanya gangguan dari barat. #usuh yang dimaksud kemungkinan berasal dari %ajajaran. %rasasti *stana +ede yang terdapat di Kawali menyebutkan perpindahan pusat kerajaan dari %akwan %ajajaran ke Kawali. Kitab kidung $undayana menceritakan kekalahan pasukan %ajajaran di Bubat #ajapahit"' dan tewasnya )aja $ri Baduga dan putrinya. Kitab cerita %arahyangan yang menceritakan pengganti )aja $ri Baduga adalah Hyang !uni $ora. ). Kerajaan *oling $umber mata air yang airnya jernih dan dingin mengalir dari celah(celah batu pasir' dihiasi dengan bunga tunjung putih dan berkumpul menjadi satu seperti $ungai +angga.6 $elain itu' terdapat pula gambar alat(alat yang biasanya dipakai untuk upacara keagamaan seperti kendi' kapak' kalasangkala' dan lain(lain. !alaupun gambaran tersebut tidak memberikan keterangan yang jelas' dapat dipastikan bahwa orang(orang yang membuat benda(benda tersebut orang yang beragama Hindu' sesuai dengan keterangan dari prasasti 5uk #as yang berangka tahun /3< #asehi.

+. Kerajaan Mataram Kerajaan #ataram Kuno yang beragama Hindu terletak di &awa 5engah berdasarkan bukti berupa prasasti yang ditemukan di Desa .anggal sebelah barat daya #agelang". %rasasti ini berangka tahun 2?0 #asehi menggunakan huru9 %allawa berbahasa $anskrta. Isinya tentang didirikannya sebuah lingga lambang $i;a" di atas sebuah bukit di daerah Kunjarakunja oleh )aja $anjaya. Daerah ini terletak di sebuah pulau yang mulia' ,awadwipa' yang kaya akan hasil bumi terutama padi dan emas. ,. Kerajaan Medang Kamulan $ejak berdiri dan berkembangnya Kerajaan #edang Kamulan' terdapat beberapa raja yang diketahui memerintah kerajaan ini. )aja(raja tersebut adalah sebagai berikut. )aja #pu $indok memerintah Kerajaan #edang Kamulan dengan gelar #pu $indok Isyanatunggadewa. )aja Dharmawangsa dikenal sebagai salah seorang raja yang memiliki pandangan politik tajam. $emua politiknya ditujukan untuk mengangkat derajat kerajaan. Dalam %rasasti .alcuta disebutkan bahwa )aja *irlangga 8rlangga" masih termasuk keturunan )aja #pu $indok dari pihak ibunya. -. Kerajaan Kediri Kerajaan Kediri adalah sebuah kerajaan besar di &awa 5imur yang berdiri pada abad ke(10. Kerajaan ini merupakan bagian dari Kerajaan #ataram Kuno. %usat kerajaanya terletak di tepi $. Brantas yang pada masa itu telah menjadi jalur pelayaran yang ramai. )untuhnya kerajaan Kediri dikarenakan pada masa pemerintahan Kertajaya ' terjadi pertentangan dengan kaum Brahmana. #ereka menggangap Kertajaya telah melanggar agama dan
3

memaksa meyembahnya sebagai dewa. Kemudian kaum Brahmana meminta perlindungan Ken *rok ' akuwu 5umapel. %erseteruan memuncak menjadi pertempuran di desa +anter' pada tahun 1000 #. Dalam pertempuarn itu Ken *rok dapat mengalahkan Kertajaya' pada masa itu menandai berakhirnya kerajaan Kediri.

.. Kerajaan Maja/ahit Maja/ahit adalah sebuah kerajaan yang berpusat di &awa 5imur' Indonesia' yang pernah berdiri dari sekitar tahun 10A? hingga 13<< #. Kerajaan ini mencapai puncak kejayaannya menjadi kemaharajaan raya yang menguasai wilayah yang luas di @usantara pada masa kekuasaan Hayam !uruk' yang berkuasa dari tahun 1?3< hingga 1?1A. $ejarah Kerajaan #ajapahit $ebelum berdirinya #ajapahit' $inghasari telah menjadi kerajaan paling kuat di &awa. Hal ini menjadi perhatian Kubilai Khan' penguasa Dinasti ,uan di 5iongkok. Ia mengirim utusan yang bernama #eng .hiB1<C ke $inghasari yang menuntut upeti. Kertanagara' penguasa kerajaan $inghasari yang terakhir menolak untuk membayar upeti dan mempermalukan utusan tersebut dengan merusak wajahnya dan memotong telinganya.B1<CB11C Kubilai Khan marah dan lalu memberangkatkan ekspedisi besar ke &awa tahun 10A?. Ketika itu' &ayakatwang' adipati Kediri' sudah menggulingkan dan membunuh Kertanegara. *tas saran *ria !iraraja' &ayakatwang memberikan pengampunan kepada )aden !ijaya' menantu Kertanegara' yang datang menyerahkan diri. Kemudian' !iraraja mengirim utusan ke Daha' yang membawa surat berisi pernyataan' )aden !ijaya menyerah dan ingin mengabdi kepada &ayakatwang. B10C &awaban dari surat diatas disambut dengan senang hati.B10C )aden !ijaya kemudian diberi hutan 5arik. Ia membuka hutan itu dan membangun desa baru. Desa itu dinamai Majapahit' yang namanya diambil dari buah maja' dan rasa DpahitD dari buah tersebut. Ketika pasukan #ongol tiba' !ijaya bersekutu dengan pasukan #ongol untuk bertempur melawan &ayakatwang. $etelah berhasil menjatuhkan
/

&ayakatwang' )aden !ijaya berbalik menyerang sekutu #ongolnya sehingga memaksa mereka menarik pulang kembali pasukannya secara kalang(kabut karena mereka berada di negeri asing.B1?CB14C $aat itu juga merupakan kesempatan terakhir mereka untuk menangkap angin muson agar dapat pulang' atau mereka terpaksa harus menunggu enam bulan lagi di pulau yang asing. 5anggal pasti yang digunakan sebagai tanggal kelahiran kerajaan #ajapahit adalah hari penobatan )aden !ijaya sebagai raja' yaitu tanggal 13 bulan Kartika tahun 1013 saka yang bertepatan dengan tanggal 1< @o;ember 10A?. Ia dinobatkan dengan nama resmi Kertarajasa &ayawardhana. Kerajaan ini menghadapi masalah. Beberapa orang terpercaya Kertarajasa' termasuk )anggalawe' $ora' dan @ambi memberontak melawannya' meskipun pemberontakan tersebut tidak berhasil. %emberontakan )anggalawe ini didukung oleh %anji #ahajaya' )a *rya $idi' )a &aran !aha' )a >intang' )a 5osan' )a +elatik' dan )a 5ati. $emua ini tersebut disebutkan dalam %araraton.B13C $lamet #uljana menduga bahwa mahapatih Halayudha lah yang melakukan konspirasi untuk menjatuhkan semua orang tepercaya raja' agar ia dapat mencapai posisi tertinggi dalam pemerintahan. @amun setelah kematian pemberontak terakhir Kuti"' Halayudha ditangkap dan dipenjara' dan lalu dihukum mati.B14C !ijaya meninggal dunia pada tahun 1?<A. %utra dan penerus !ijaya adalah &ayanegara. %araraton menyebutnya Kala Gemet' yang berarti Dpenjahat lemahD. Kira(kira pada suatu waktu dalam kurun pemerintahan &ayanegara' seorang pendeta Italia' -dorico da %ordenone mengunjungi keraton #ajapahit di &awa. %ada tahun 1?01' &ayanegara dibunuh oleh tabibnya' 5anca. Ibu tirinya yaitu +ayatri )ajapatni seharusnya menggantikannya' akan tetapi )ajapatni memilih mengundurkan diri dari istana dan menjadi bhiksuni. )ajapatni menunjuk anak perempuannya 5ribhuwana !ijayatunggadewi untuk menjadi ratu #ajapahit. %ada tahun 1??/' 5ribhuwana menunjuk +ajah #ada sebagai #ahapatih' pada saat pelantikannya +ajah #ada mengucapkan $umpah %alapa yang menunjukkan rencananya untuk melebarkan kekuasaan #ajapahit dan membangun sebuah kemaharajaan. $elama kekuasaan 5ribhuwana' kerajaan #ajapahit berkembang menjadi lebih besar dan terkenal di kepulauan @usantara. 5ribhuwana berkuasa di #ajapahit sampai kematian ibunya pada tahun 1?3<. Ia diteruskan oleh putranya' Hayam !uruk. Hayam !uruk' juga disebut )ajasanagara' memerintah #ajapahit dari tahun 1?3< hingga 1?1A. %ada masanya #ajapahit mencapai puncak kejayaannya dengan bantuan mahapatihnya' +ajah #ada. Di bawah perintah +ajah #ada 1?1?(1?/4"' #ajapahit menguasai lebih banyak wilayah.

#enurut Kakawin Nagarakretagama pupuh EIII(EV' daerah kekuasaan #ajapahit meliputi $umatra' semenanjung #alaya' Kalimantan' $ulawesi' kepulauan @usa 5enggara' #aluku' %apua' 5umasik $ingapura" dan sebagian kepulauan FilipinaB1/C. $umber ini menunjukkan batas terluas sekaligus puncak kejayaan Kemaharajaan #ajapahit. @amun demikian' batasan alam dan ekonomi menunjukkan bahwa daerah(daerah kekuasaan tersebut tampaknya tidaklah berada di bawah kekuasaan terpusat #ajapahit' tetapi terhubungkan satu sama lain oleh perdagangan yang mungkin berupa monopoli oleh rajaB12C. #ajapahit juga memiliki hubungan dengan .ampa' Kamboja' $iam' Birma bagian selatan' dan Vietnam' dan bahkan mengirim duta(dutanya ke 5iongkok.B12CB0C 1 $elain melancarkan serangan dan ekspedisi militer' #ajapahit juga menempuh jalan diplomasi dan menjalin persekutuan. Kemungkinan karena didorong alasan politik' Hayam !uruk berhasrat mempersunting .itraresmi %italoka"' putri Kerajaan $unda sebagai permaisurinya.B11C %ihak $unda menganggap lamaran ini sebagai perjanjian persekutuan. %ada 1?32 rombongan raja $unda beserta keluarga dan pengawalnya bertolak ke #ajapahit mengantarkan sang putri untuk dinikahkan dengan Hayam !uruk. *kan tetapi +ajah #ada melihat hal ini sebagai peluang untuk memaksa kerajaan $unda takluk di bawah #ajapahit. %ertarungan antara keluarga kerajaan $unda dengan tentara #ajapahit di lapangan Bubat tidak terelakkan. #eski dengan gagah berani memberikan perlawanan' keluarga kerajaan $unda kewalahan dan akhirnya dikalahkan. Hampir seluruh rombongan keluarga kerajaan $unda dapat dibinasakan secara kejam.B1AC 5radisi menyebutkan bahwa sang putri yang kecewa' dengan hati remuk redam melakukan Dbela patiD' bunuh diri untuk membela kehormatan negaranya.B0<C Kisah %asunda Bubat menjadi tema utama dalam naskah Kidung $unda yang disusun pada 7aman kemudian di Bali dan juga naskah .arita %arahiyangan. Kisah ini disinggung dalam %araraton tetapi sama sekali tidak disebutkan dalam @agarakretagama. Kakawin @agarakretagama yang disusun pada tahun 1?/3 menyebutkan budaya keraton yang adiluhung' anggun' dan canggih' dengan cita rasa seni dan sastra yang halus dan tinggi' serta sistem ritual keagamaan yang rumit. $ang pujangga menggambarkan #ajapahit sebagai pusat mandala raksasa yang membentang dari $umatera ke %apua' mencakup $emenanjung #alaya dan #aluku. 5radisi lokal di berbagai daerah di @usantara masih mencatat kisah legenda mengenai kekuasaan #ajapahit. *dministrasi pemerintahan langsung oleh kerajaan #ajapahit hanya mencakup wilayah &awa 5imur dan Bali' di luar daerah itu hanya semacam pemerintahan otonomi luas' pembayaran upeti berkala' dan pengakuan kedaulatan #ajapahit atas mereka. *kan tetapi segala pemberontakan atau tantangan bagi

ketuanan #ajapahit atas daerah itu dapat mengundang reaksi keras.B01C %ada tahun 1?22' beberapa tahun setelah kematian +ajah #ada' #ajapahit melancarkan serangan laut untuk menumpas pemberontakan di %alembang.B0C#eskipun penguasa #ajapahit memperluas kekuasaannya pada berbagai pulau dan kadang(kadang menyerang kerajaan tetangga' perhatian utama #ajapahit nampaknya adalah mendapatkan porsi terbesar dan mengendalikan perdagangan di kepulauan @usantara. %ada saat inilah pedagang muslim dan penyebar agama Islam mulai memasuki kawasan ini. !. Kerajaan *indu di Bali )aja(raja yang pernah memerintah di Kerajaan Bali diperileh terutama dari prasasti $anur yang berasal dari 1?3 $aka atau A1?. %rasasti $anur dibuat oleh )aja $ri Kesariwarmadewa. $ri Kesariwarmadewa adalah raja pertama di A Bali dari Dinasti !armadewa. $etelah berhasil mengalahkan suku(suku pedalaman Bali' ia memerintah Kerajaan Bali yang berpusat di $inghamandawa. %engganti $ri Keariwarmadewa adalah :grasena. $elama masa pemerintahannya' :grasena membuat beberapa kebijakan' yaitu pembebasan beberapa desa dari pajak sekitar tahun 1?2 $aka atau A13. Desa(desa tersebut kemudian dijadikan sumber penghasilan kayu kerajaan dibawah pengawasan hulu kayu kepala kehutanan". %ada sekitar tahun 133 $aka atau A??' dibangun juga tempat(tempat suci dan pesanggrahan bagi pe7iarah dan perantau yang kemalaman. %engganti :grasena adalah 5abanendra !armadewa yang memerintah bersama permaisurinya' ia berhasil membagun pemandian suci 5irta 8mpul di #anukraya atau #anukaya' dekat 5ampak $iring. %engganti 5abanendra !armadewa adalah raja &ayasingha !armadewa. Kemudian &ayasadhu 8armadewa. #asa pemerintahan kedua raja ini tidak diketahu secara pasti. %emerintahan kerajaan Bali selanjutnya dipimpin oleh seorang ratu. )atu ini bergelar $ri #aharaja $ri !ijaya #ahadewi. Ia memerintah pada tahun A<3 $aka atau A?1. Beberapa ahli memperkirakan ratu ini adalah putrid #pu $indok dari kerajaan #ataram Kuno. %engganti ratu ini adalah Dharma :dayana !armadewa. %ada masa pemerintahan :dayana' hubungan Kerajaan Bali dan #ataram Kuno berjalan sangat baik. Hal ini disebabkan oleh adanya pernikahan antara :dayana dengan +unapriya Dharmapatni' cicit #pu $endok yang kemudian dikenal sebagai #ahendradata. %ada masa itu banyak dihasilkan prasasti(prasasti yang menggunakan huru9 @agari dan Kawi serta bahasa Bali Kuno dan $angsekerta. $etelah :dayana wa9at' #arakatapangkaja naik tahta sebagai raja Kerajaan Bali. %utra kedua :dayana ini menjadi raja Bali berikutnya karena putra mahkota *irlangga menjadi raja #edang Kemulan. *irlangga menikah dengan putrid Darmawngasa dari kerajaan #edang Kemulan. Dari prasasti(prasasti yang ditemukan terlihat bahwa #arakatapangkaja sangat menaruh perhatian pada kesejahteraan rakyatnya. !ilayah kekuasaannya

meliputi daerah yang luas termasak +ianjar' Buleleng. 5ampaksiring dan Bwahan Danau Batur". Ia juga mengusahakn pembangunan candi di +unung Kawi. %engganti raja #arakatapangkaja adalah adiknya sendiri yang bernama *nak !ungsu. Ia mengeluarkan 01 buah prasasti yang menunjukkan kegiatan pemerintahannya. *nak !ungsu adalah raja dari !angsa !armadewa terakhir yang berkuasa di kerajaan Bali karena ia tidak mempunyai keturunan. Ia meninggal pada tahun 1<1< dan dimakamkan di +unung Kawi 5ampak $iring". $etelah anak !ungsu' kerajaan Bali dipimpin oleh $ri $akalendukirana. )aja ini digantikan $ri $uradhipa yang memerintah dari tahun1<?2 $aka hingga 1<41 $aka. )aja $uradhipa kemudian digantikan&ayasakti. $etelah )aja &ayasakti' yang memerintah adalah )agajaya selitar tahun 1133. Ia digantikan oleh )aja &ayapangus 1122(1111". )aja terakhir Bali adalah %aduka Batara $ri *rtasura yang bergelar )atna 1 Bumi banten #anikan %ulau Bali". )aja ini berusaha mempertahahankan < kemerdekaan Bali dari seranggan #ajapahit yang di pimpin oleh +ajah #ada. $ayangnya upaya ini mengalami kegagalan. %ada tahun 10/3 $aka tau 1?4?' Bali dikuasai #ajapahit. %usat kekuasaan mula(mula di $amprang' kemudian dipindah ke +elgel dan Klungkung.

D.

Ciri-ciri Kerajaan Hindu di

Indonesia
1. Kerajaan Kutai Dari peninggalan kerjaan Kutai ditemukan kata Vaprakeswara' yang berarti daerah lapangan luas" tempat mengadakan pemujaan terhadap Dewa $i;a. Hal ini menunjukkan bahwa agama yang berkembang pada saat itu adalah agama Hindu $i;a. Hindu dari ma7ab $i;a $idanta". Dalam upacara itu' kaum Brahmana memegang peranan yang sangat penting. 2. Kerajaan &arumanegara Dalam %rasasti .iaruteun ditemukan kalimat yang menyebutkan telapak kaki $ang #aha )aja disamakan dengan telapak kaki Dewa Visnu' terutama )ara %urnawarman yang gagah berani. Bedasarkan data tersebut menunjukkan agama yang berkembang saat itu adalah agama Hindu' dengan lebih menonjolkan pemujaan Dewa Visnu. ". Kerajaan $ajajaran Dari Kerajaan %ajajaran banyak ditemukan peninggalan(peninggalan yang menunjukkan kehidupan di sana' di antaranya *rca )ajasri' dan juga arca

arca .ibuaya yang berasal dari abad ke(1 dan ke(A #asehi. $ebagai bukti' di sana telah berkembang agama Hindu dengan pesat. ). Kerajaan *oling

Berdasarkan berita(berita .ina yang berasal dari 7aman Dinasti 5ang' menyebutkan bahwa )atu $ima adalah penganut agama yang sangat taat. Beliau disebutkan sangat adil dalam memerintah dan juga sangat jujur dalam menjalankan pemerintahan. Beliau selalu menjadikan kebenaran sebagai acuan dalam memerintah. Data ini menunjukkan bahwa ajaran agama Hindu pada masa itu sudah berkembang baik. +. Kerajaan Medang Kamulan

Dari #edang Kamulan ada sebuah cerita yang sangat terkenal sampai sekarang' yaitu cerita .alon *rang. Dalam cerita tersebut ada sebuah nama yang amat di segani' yaitu )atu Dirah. .erita .alon *rang sampai kini diyakini sebagai presentasi dari pergulatan antara kebenaran melawan kejahatan 1 dharma melawan adharma". %ergulatan itu dimenangkan oleh kebenaran 1 sebagai simbolis dharma selalu ada diatas adharma. ,. Kerajaan Kediri

Dari Kediri banyak muncul tokoh(tokoh Hindu yang terkemuka' dan Beliau dikenal sebagai penganut Hindu yang taat. #isalnya' #pu Bharadah' Beliau sering dikaitkan dengan cerita munculnya $ugihan &awa dan $ugihan Bali bersama #pu Kuturan. Beliau banyak meninggalkan karya(karya suci di Bali. @ama lain #pu $edah dan #pu %anuluh dikenal sebagai ahli kawi sastra' beliau menulis kitab Bharatayudha. Di samping itu' nama &ayabaya sangat populer di kalangan penganut agama hindu terutama melalui ramalan ramalannya yang di sebut ramalan &ayabaya. -. Kerajaan Maja/ahit $elain peninggalan(peninggalanberupa candi dan prasasti sebagai peninggalan Hindu' juga banyak diketemukan hasil karya sastra yang memuat ajaran agama Hindu. Di Bali hingga kini masih dijadikan pedoman dalam melaksanakan bebagai kegiatan agama' seperti kitab

@egarakertagama' Kitab $utasomo' *rjunawiwaha' :sana &awa' :sana Bali' %amecangah' dan kitab 5antu %agelaran. .. Kerajaan *indu di Bali Kerajaan yang bercorak Hindu di Bali diperkirakan sudah ada sejak tahun 110 #asehi' dengan ditemukannya %rasasti Blanjong $anur"' dan %rasasti Bebetin #alet +ede Buleleng". Kerajaan Hindu di Bali berkembang pesat hingga tahun 1??0 #asehi. Kerajaan(kerajaan yang berkembang sesudah itu tetap mempertahankan keberadaan agama Hindu' bahkan semakin memperluas perkembangannya. Hingga saatini' agama Hindu masih menjadi agama yang penganutnya banyak. Hal ini perlu dilestarikan dan dikembangkan di masa yang akan datang.

Anda mungkin juga menyukai