Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN PRAKARYA

Nama Anggota Kelompok :


Pande Luh Putu Rani Agustini
IDewa Ayu Diah Arista Anggita Putri
Pande Wayan Leony Pramesti
Dellenia Aura Aji Saputri
I Gusti Ayu Agung Pradnya Pramesty
Made Marshall VIra Deva
Ketut Wahyu Krisnayana
Sang Putu Windu Pratama Putrra
1. Perencanaan.
 Identifikasi Kebutuhan
Makanan cepat saji dengan bahan buah, daging,
sayur
 Ide/gagasan
Makanan cepat saji untuk menjaga kesegaran
tubuh. Yaitu rujak.
2. Pelaksanaan.
Pelaksanaan.
 Membeli buah, sayur, daging di pasar
 Mencuci peralatan yang dibutuhkan
sebelum digunakan
 Mempersiapkan bahan
Bahan Bahan
1. Bahan rujak.
2. Bahan Bumbu Rujak :

3. Bahan Lalapan Ayam

Alat Alat :
1. Cara Pembuatan rujak buah.
Bahan2 :
 150 gr kacang tanah
 100 gr gula merah
 5 buah cabe rawit
 Garam secukupnya
 Minyak untuk menumis
 Setengah sendok teh terasi bakar
 1 buah pepaya
 1 buah bengkuang
 1 buah mangga
 1 buah nanas
 1 buah melon
 1 buah kedongdong
 1 buah jambu air
Cara Pembuatan :
 Bersihkan buah yang akan digunakan, kupas, dan potong-potong sesuai
dengan selera
 Panaskan wajan dan goreng kacang tanah, namun jangan sampai terlalu
matang
 Campurkan kacang tanah, terasi, cabe rawit, dan garam. Kemudian ulek
menjadi satu sampai halus.
 Potong-potong gula merah dan masukkan ke dalam bumbu yang telah diulek
sebelumnya kemudian ulek lagi sampai benar-benar merata.
 Masukkan potongan buah ke dalam sebuah wadah dan campurkan dengan
bumbu yang telah dihaluskan
2. Cara Membuat lalapan Ayam :

 Cuci ayamnya sebelum dogoreng


 Goreng ayamnya

Anda mungkin juga menyukai